Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN ON THE JOB LEARNING (OJL)

DIKLAT KEPALA LABORATORIUM/ PERPUSTAKAAN *)

NAMA PESERTA : …………………….


NUPTK : …………………….
INSTANSI ASAL : …………………….

EDUCATION DEVELOPMENT CENTER (EDC)


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
2019
SISTEMATIKA
LAPORAN ON THE JOB LEARNING (OJL)

KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
ABSTRAK/RINGKASAN

BAB I
DESKRIPSI KONDISI LABORATORIUM/PERPUSTAKAAN *) SEKOLAH SAAT INI

A. Profil Sekolah
B. Sejarah Singkat Laboratorium/Perpustakaan *)
C. Organisasi Laboratorium/Perpustakaan *)
1. Struktur Organisasi Laboratorium/Perpustakaan*)
2. Tugas dan Fungsi Personal Laboratorium: Kepala Sekolah, Kepala
Laboratorium/Perpustakaan *), Teknisi/Laboran, Guru Mapel
D. Sarana dan Prasarana Laboratorium
1. Tata Letak Laboratorium/Perpustakaan *)
2. Alat-alat Laboratorium/Perpustakaan *): Kode alat, nama alat, spesifikasi alat
(merk, tipe, dan pabrik pembuat), sumber pemberi alat dan tahun pengadaannya,
jumlah atau kuantitas, kondisi alat (baik atau rusak).
3. Bahan Laboratorium/Koleksi Perpustakaan: Kode, nama, spesifikasi (murni/pro
analysis, teknis), jumlah atau kuantitas, kondisi (baik atau rusak)
4. Fasilitas pendukung (P3K, air, listrik, Instalasi Pengolahan Limbah
Laboratorium/IPAL, dan sebagainya)
E. Operasional Laboratorium/Perpustakaan *)
1. Tata-tertib Laboratorium/Perpustakaan *)
2. Pelaksanaan Praktikum/Operasional Perpustakaan *)
3. Anggaran Laboratorium/Perpustakaan *)
F. Keunggulan dan Kelemahan Laboratorium

BAB II
HASIL OBSERVASI DAN RENCANA PENGEMBANGAN
LABORATORIUM/PERPUSTAKAAN *)

A. Kondisi Awal Laboratorium/Perpustakaan *)


B. Rencana/Roadmap Pengembangan Laboratorium/Perpustakaan *)
C. Rencana Pengembangan Sarana Prasarana/Koleksi Laboratorium/Perpustakaan *)
D. Upaya Peningkatan Layanan Laboratorium/Perpustakaan *)
E. Upaya Peningkatan kompetensi SDM Laboratorium/Perpustakaan *)

BAB III
REFLEKSI DAN TINDAK LANJUT

DAFTAR PUSTAKA (BILA ADA)


LAMPIRAN-LAMPIRAN PENDUKUNG
A. Foto Laboratorium/Perpustakaan *)
B. Kegiatan-kegiatan di Laboratorium/Perpustakaan *)
C. Foto-foto Layanan Laboratorium/Perpustakaan *)
D. Grand design/Roadmap/blueprint Laboratorium/Perpustakaan *) jangka panjang
RAMBU-RAMBU
ON THE JOB LEARNING (OJL) DAN PRESENTASI

1. Pembagian kelompok untuk On the Job Learning (OJL) dan presentasi:


a. Rombel perpustakaan (50 orang) dibagi menjadi 9 kelompok dan laboratorium
(24 orang) dibagi menjadi 4 kelompok @ 5 – 6 orang
b. Pembagian anggota kelompok dilakukan oleh Ketua Rombel dari usulan peserta,
seluruh peserta harus masuk dalam kelompok.
c. Prioritas anggota kelompok adalah adalah:
- Untuk Rombel Diklat Kepala Laboratorium: berdasarkan jenis lab (IPA, IPS,
Bahasa atau TIK), tingkat sekolah (SMA, SMK, SMP), atau wilayah sekolah
(satu kabupaten/satu kecamatan/satu sekolah)
- Untuk Rombel Diklat Kepala Perpustakaan: berdasarkan tingkat sekolah
(SMA, SMK, SMP), atau wilayah sekolah (satu kabupaten/satu
kecamatan/satu sekolah)

2. Ketentuan On the Job Learning (OJL):


a. Waktu OJL diatur sendiri oleh kelompok sesuai kesepakatan, antara Jumat, 21
Juni s.d. Sabtu, 29 Juni 2019.
b. Tempat OJL dilakukan pada 1 atau lebih Laboratorium/Perpustakaan Sekolah
sasaran (salah satu sekolah anggota kelompok)
c. Fokus pengamatan OJL sesuai ruang lingkup Laporan OJL
d. Sampul muka Laporan OJL: warna biru muda untuk rombel laboratorium dan
warna putih untuk rombel perpustakaan, kertas A4, spasi 1,5, jenis huruf Times
New Roman, ukuran 12 pt

3. Ketentuan Presentasi:
a. Untuk Presentasi, 1 rombel dibagi menjadi beberapa ruang. Masing-masing ruang
terdiri dari 3 – 4 kelompok
b. Waktu presentasi dilakukan hari Ahad, 30 Juni 2019 Jam 09.00 – 12.00 WIB, di
Gedung Pascasarjana Kependidikan FKIP UNS.
c. Setiap kelompok diberikan alokasi waktu maksimal 1 jam untuk:
- Mempresentasikan Laporan Hasil OJL dalam format Powerpoint selama maks
20 menit,
- Dilanjutkan masukan/pertanyaan oleh peserta/kelompok lain, diakhiri dengan
komentar dan masukan oleh instruktur.

Anda mungkin juga menyukai