Anda di halaman 1dari 3

PERJANJIAN JUAL BELI EMAS / LOGAM MULIA (LM)

Nomor : 001/ANS-MTAK/TRANS-IV/2021

Pada hari ini tanggal Lima Belas bulan April, tahun Dua Ribu Dua Puluh Satu,
(15 / 04 / 2021) telah dilaksanakan Penandatanganan Memmorandum Of Understanding
(MOU) / Nota Kesepakatan Bersama Tentang Contract of Sales yang disebut
“PERJANJIAN” oleh dan antara:---------------------------------------------

1. Nama : H. ANWAR SANUSI, BE, SH.


NIK : 36.032.8210.154.0002
Alamat : Sesuai KTP
KTP&NPWP : Foto copy KTP & NPWP, terlampir

Dalam hal ini bertindak sebagai PEMILIK LOGAM MULIA (LM) atas nama pribadi dan
selanjutnya dalam Perjanjian ini disebut sebagai PIHAK PERTAMA.

2.` Nama : WIDJONO


Jabatan : Komisaris Utama
Perusahaan : PT. Tiga Gerbang Harapan
NIK : 1271030605440001
Alamat : Sesuai KTP
KTP&NPWP : Foto copy KTP & NPWP, terlampir

Dalam hal ini bertindak sebagai BUYER atas nama Perusahaan dan Pribadi yang
selanjutnya dalam Surat Perjanjian ini disebut sebagai PIHAK KEDUA .------------------------

PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA selanjutnya secara bersama disebut PARA
PIHAK telah sepakat mengikatkan diri dan menyetujui untuk menandatangani Perjanjian
ini dengan syarat-syarat dan ketentuan-ketentuan sebagai berikut :

PASAL - 1
DASAR KESEPAKATAN JUAL BELI LOGAM MULIA (LM)

1. PIHAK PERTAMA menyatakan bersedia menjual Logam Mulia (LM) miliknya kepada
PIHAK KEDUA.

2. PIHAK PERTAMA menjamin sepenuhnya legalitas kepemilikan dan kemurnian serta


kadar Logam Mulia.

3. PIHAK PERTAMA menjamin Logam Mulia yang dijualnya bukan barang bermasalah
yakni seperti barang curian, hasil perampokan dan/atau hasil dari kejahatan, tetapi
merupakan barang legal, dapat dijual bebas kenegara manapun atau kepada pembeli
manapun, baik dalam maupun luar negri.

4. PIHAK KEDUA harus memiliki rekening di Bank BRI untuk maksud dan tujuan
kesepakatan ini.

5. PIHAK KEDUA menjamin sepenuhnya bahwa uang di Rekening yang dipergunakan


untuk membayar Logam Mulia adalah bukan uang hasil dari dari tindak kriminal,
korupsi, jual beli narkoba dan/atau money laundry.

PARAF PIHAK PERTAMA PARAF PIHAK KEDUA


MOU Page 1
6. PIHAK KEDUA setuju untuk membeli Logam Mulia atau Aurum Utalium (AU) dengan
ketentuan sebagai berikut:
Harga : Rate RTI pada hari transaksi
Discount : 7% (4% buyer dan 3% Mediator terkait)
Kemurnian : 99.95 – 99.999%
Kadar Karat : 24 Karat
Bentuk : Batangan @ 1 kg
Logo/cap : Aneka Tambang Indonesia
Transaksi Awal : 500 kg
Transaksi per hari : 10 ton / minggu
Total Kontrak : 44 Ton
Jangka Waktu Penyelesaian : 2 Bulan
System Pembayaran : - Join Account
- Over booking

PASAL – 2
MEKANISME PELAKSANAAN

1. PARA PIHAK menunjukan KTP masing masing untuk membuktikan bahwa benar
yang hadir tersebut adalah orang yang bersangkutan didalam Mou ini.

2. PARA PIHAK menandatangani Mou ini.

3. Mou yang telah di tandatangani diserahkan kepada notaris bank BRI untuk kemudian
disahkan dan selanjutnya pihak Bank memberikan undangan kepada para pihak
untuk hadir.

4. PIHAK PERTAMA mempersilahkan PIHAK KEDUA untuk melakukan verifikasi atas


legalitas LM di Bank BRI Pusat.

5. PIHAK KEDUA memperlihatkan kepada PIHAK PERTAMA bukti dana yang cukup
untuk transaksi awal atau sekaligus.

6. Setelah PARA PIHAK dinyatakan valid, PIHAK PERTAMA memperlihatkan Logam


Mulia yang tersimpan di vault bank kepada PIHAK KEDUA.

7. PIHAK PERTAMA memindahkan kepemilikan SKR kepada PIHAK KEDUA dengan


jumlah sesuai kesepakatan jual beli Logam Mulia ini. Pada waktu yang bersamaan,
PIHAK KEDUA melakukan overbooking kepada PIHAK PERTAMA.

PASAL – 3
FEE PARA MEDIATOR

PARA PIHAK setuju dan sepakat bahwa Imbalan (fee) untuk para mediator
diberikan oleh PIHAK PERTAMA sebesar 3% (Tiga Persen) dari nilai transaksi
yang secara langsung dibagikan kepada rekening tiap tiap mediator yang disebut
perjanjian komitment fee / Master Protection Agreement merupakan addendum
yang tidak terpisahkan dengan perjanjian ini.

PARAF PIHAK PERTAMA PARAF PIHAK KEDUA


MOU Page 2
PASAL - 4
PENYELESAIAN SENGKETA

PARA PIHAK sepakat untuk menyelesaikan segala bentuk sengketa perselisihan yang
timbul atas Perjanjian ini dengan jalan musyawarah dan mufakat. Apabila jalan
musyawarah dan mufakat tersebut tidak dicapai kesepakatan oleh PARA PIHAK, maka
masing-masing pihak dapat mengajukan gugatan hukum dengan memilih domisili di
Pengadilan Negeri Jakarta.

PASAL - 5
ADDENDUM/TAMBAHAN DAN PERUBAHAN

Hal – hal yang timbul dikemudian hari yang belum tercantum atau adanya perubahan
pasal dalam perjanjian ini jika diperlukan akan dituangkan dalam suatu
addendum/perjanjian tambahan tersendiri dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan
dari perjanjian ini.

PASAL - 6
PENUTUP

Demikian Perjanjian ini dibuat diatas kertas bermaterai cukup menurut hukum dan
undang- undang yang berlaku di Negara Republik Indonesia dan masing-masing pihak
memegang satu rangkap dan mempunyai kekuatan hukum yang sama dan berlaku
selama masing-masing pihak menyelesaikan kewajibannya dari tanggal
penandatanganan perjanjian ini.

Dibuat dan ditanda tangani di Jakarta pada hari, tanggal, bulan dan tahun sebagaimana
tersebut diawal perjanjian ini.

PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA

H. ANWAR SANUSI, BE, SH WIDJONO


Komisaris Utama

SAKSI - SAKSI:

1. HENKY CHANDRA SAPUTRA ………………….. 1. LULU SUGIH LUDJENG …………………..

2. 2.ANDI SISWANTO …………………..

3. 3. ARI WUKIR SARI …………………..

PARAF PIHAK PERTAMA PARAF PIHAK KEDUA


MOU Page 3

Anda mungkin juga menyukai