Anda di halaman 1dari 1

PERSIAPAN PRODUKSI

KETERANGAN DILAKUKAN OLEH


1. Sales membuat form forecast dan meminta persetujuan Sales
dari atasannya.
2. Setelah disetujui oleh atasannya, sales mengcopy form
tersebut dan mendistribusikan form tersebut :
 Lembar 1(satu ) untuk PPIC
 Lembar 2(dua) untuk arsip sales
1. Menerima form forecast dari sales PPIC
2. Menerima laporan bulanan persediaan bahan baku dari
bagian gudang
3. Membuat draft perencanaan produksi dengan melakukan
analisa dan perhitungan mengenai kecukupan persediaan
bahan baku yang ada untuk produksi serta tingkat saldo
minumun persediaan bahan baku yang harus
dipertahankan dengan membandingkan antara jumlah
kebutuhan bahan baku untuk produksi dengan jumlah
persediaan bahan baku yang ada dan menyerahkan
perencanan produksi tersebut ke atasan yang
bersangkutan.Setelah atasan PPIC menyetujui draft
perencanaan produksi maka PPIC melakukan pengecekan
ketersediaan bahan baku.
Apabila saldo persediaan bahan baku yang ada setelah
dikurangi dengan jumlah kebutuhan bahan baku untuk
produksi dibandingkan dengan tingkat saldo minumun
bahan baku yang harus ada,dan hasilnya :
a. Saldo persediaan diatas saldo minumun,maka tidak
perlu membuat purchase request
b. Saldo persediaan dibawah saldo minimum persediaan
bahan baku, maka perlu membuat purchase request
rangkap 2 (dua ) didistribusikan ke :
i. Lembar 1 (satu) form purchase request untuk
bagian pembelian
ii. Lembar 2 (dua) form purchase request untuk
arsip
4. Setelah bahan baku tersedia bagian PPIC menunggu
konfirmasi order dari sales untuk dapat melakukan proses
selanjutnya.
5. Setelah konfirmasi order diterima maka bagian PPIC
membuat Order Processing of Production (OPP) dan
mendistribusikan OPP tersebut ke bagian adm produksi
dan arsip yang bersangkutan

Anda mungkin juga menyukai