Anda di halaman 1dari 4

KERANGKA ACUAN KEGIATAN

PENGAMBILAN VAKSIN RUTIN PUSKESMAS GEDUNG SARI

URUSAN : PUSKESMAS GEDUNG SARI


UNIT ORGANISASI : UPTD Puskesmas Gedung Sari Lampung Tengah
PROGRAM : Imunisasi
LOKASI KEGIATAN : Dinas kesehatan kab.lampung tengah
SASARAN PROGRAM : Terpenuhinya kebutuhan vaksin rutin di Puskesmas
Gedung sari
INDIKATOR KINERJA PROGRAM :Terlaksananya Rencana kegiatan pengambilan
vaksin BCG,Polio,DPT,Campak dan perlengkapan
imunisasi lainya
KEGIATAN : Pengambilan vaksin rutin
SASARAN KEGIATAN : Vaksin BCG,Polio,DPT,Campak dan perlengkapan
imunisasi lainya
INDIKATOR KINERJA KEGIATAN : Terlaksananya Kegiatan pengambilan vaksin rutin
KELUARAN (OUTPUT) : Vaksin campak dt/td dapat diterima
INDIKATOR KELUARAN (OUTPUT) : Diterimanya vaksin BCG,Polio,DPT,Campak dan
perlengkapan imunisasi lainya

1. PENDAHULUAN.
Pembangunan bidang kesehatan di Indonesia saat ini mempunyai beban ganda (double
burder) yaitu beban masalah penyaki tmenular dan penyakit degeneratif. Pemberantasan
penyakit menular sangat sulit karena penyebarannya tidak mengenal batas wilayah
admisntrasi. Imunisasi merupakan salah satu tindakan pencegahan penyebaran penyakit
kewilayah lain yang terbukti sangat cost effective. Penyakit menular yang bisa dicegah
dengan imunisasi adalah Difteri, Pertusis, tetanus, tuberculosis, Hepatitis B, Meningitis,
Rabies, Rubela, Campak ,Influenza dan penyakit lain yang tidak termasuk dalam program
imunisasi seperti, Tifoid, Pneumokokus, rotavirus, mups, Japaneseencephalitis, varicella,
human papilloma virus, hepatitis A.

2. LANDASAN HUKUM.
a. PMK No.12 Tahun 2017 Tentang Penyelenggaraan Imunisasi
b. RPK Puskesmas Rawat Inap Kotagajah Tahun 2019.

3. LATAR BELAKANG.
Vaksin yang dibutuhkan untuk pencegahan penyebaran penyakit terdiri dari BCG, DPT -
HIB, POLIO, CAMPAK, RUBELLA, HEPATITS B. Pengadaan dan penyimpanan vaksin
ini dilakukan oleh Gudang Vaksin Dinas Kesehatan Lampung Tengah.

4. TUJUAN.
Menjemput vaksin rutin yang berguna untuk mencegah penyebaran penyakit menular dan
meningkatkan daya tahan tubuh balita.

5. KEGIATAN POKOK

Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan


Pengambilan Vaksin Rutin Mengisi format permintaan vaksin,SPT,dan SPPD
Mengajukan ke Gudang Vaksin Dinas Kesehatan
Lamteng
Membawa vaksin ke Puskesmas dengan coolbox
Menyimpan Vaksin Sesuai dgn SOP penyimpanan Vaksin.

6. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN.


Mengisi blangko permintaan dan penerimaan vaksin

7. SASARAN.
Petugas pengelola imunisasi dan petugas posyandu (bidan desa)

8. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN.

No Kegiatan Bulan Kt
10 11 12
1. Pengambilan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
vaksin

BIAYA YANG DIPERLUKAN


Biaya yang diperlukan dalam kegiatan P2M RAB T.A. 2020.
No Uraian Rincian perhitungan Jmlh Harga Jumlah
satuan
satuan
1 Pengambilan vaksin rutin
- Uang harian ptgs gol II 12 kl x 1 org x 1 hr 12 100.000 1.200.000
9. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN.
Vaksin yang diterima dari Dinas Kesehatan Lampung Tengah dalam keadaan VVM A/B
penyimpanan vaksin dengan rantai dingin yang sesuai yaitu 2°C-8°C.

10. PENCATATAN DAN PELAPORAN.


Dilakukan ketika vaksin sudah diterima dari Dinas Kesehatan Lampung Tengah dan
digunakan di Posyandu saat hari Posyandu.

11. DOKUMEN TERKAIT


a. Blangko penerimaan vaksin (SBBK)
b. Blangko permintaan Vaksin
c. Surat Tugas
d. SPPD

KEPALA PUSKESMAS GEDUNG SARI

dr.UNTUNG BAYU AJI


NIP.19780703 201412 1 001

RINCIAN ANGGARAN BELANJA


KELUARAN (OUTPUT) KEGIATAN T.A. 2020

Urusan : Puskesmas Gedung Sari

Unit Organisasi : Puskesmas Gedung Sari


Kegiatan : Pengambilan Vaksin Bias Kekabupaten

SasaranKegiatan : Terpenuhinya kebutuhan vaksin di wilayah kerja Puskesmas


Gedung Sari

Indikator Kinerja Kegiatan : Terlaksananya kegiatan Pengambilan Vaksin Bias Kekabupaten

Keluaran(Output) : Seluruh kebutuhan vaksin tercukupi

IndikatorKeluaran(Output) Kegiatan : Vaksin lengkap,imunisasi berjalan dengan baik

Anda mungkin juga menyukai