Anda di halaman 1dari 4

TUGAS 3: METODE PENELITIAN

Nama Mahasiswa : Frank Sarianding


NIM : D091181332
Judul : ANALISIS NILAI THRUST DAN TORQUE PROPELLER KAPAL
FERRY DENGAN VARIASI DESAIN KONFIGURASI SISTEM
PROPULSI HYBRID

A. Latar Belakang
(Tulisakan latar belakang penelitian sekurang-kurangnya 500 kata (spasi 1.5, Calibri font 12,
sesuai judul berdasarkan referensi yang relavan)
Dalam sebuah penelitian tentang variasi desain konfigurasi sistem propulsi hybrid, dilakukan
tiga konfigurasi yaitu Series hybrid system, Paralel Hybrid System, Series - paralel hybrid
System didapatkan konfigurasi sistem propulsi hybrid berdampak pada Nilai Optimum Thrust
dan Torque dan Efisiensi Propeller. Sistem propulsi hybrid sangat efektif digunakan kapal
penangkap ikan dengan perubahan bobot muatan dan kecepatan (Muhammad, AH.,2019).
Mengevaluasi kinerja sistem propulsi hybrid dan melakukan komparasi dengan sistem –
sistem lain yang ada. Dalam sebuah penelitian tentang Variasi sistem propulsi hybrid ,
dilakukan tiga konfigurasi yaitu SERIES HYBRID SYSTEM , PARALEL HYBRID SYSTEM, dan
SERIES - PARALEL HYBRID SYSTEM didapatkan bahwa sistem propulsi hybrid berdampak pada
Nilai Thrust dan Torque propeller (Santoso AD.,2013).
Sistem propulsi Hybrid dibuat untuk memaksimalkan potensi dari masing-masing jenis
penggerak. untuk perairan yang luas milik Indonesia, penggunaan penggerak akan
dipertimbangkan untuk segi (Ardiwijaya, I.N,2015).
Salah satu jenis sistem propulsi yang memiliki fleksibilitas operasional yang tinggi adalah sistem
propulsi hybrid. Sistem propulsi hybrid merupakan perpaduan antara sistem propulsi mekanik dan
sistem propulsi elektris. Sistem propulsi hybrid yang direncanakan untuk kapal FPB 60 memiliki tiga
pola operasional, yaitu sistem elektris, sistem PTO dan sistem mekanis. Penggunaan diantara ketiga
jenis mode operasional tersebut disesuaikan dengan kebutuhan daya untuk mencapai kecepatan
dinas dan kebutuhan beban listrik yang terjadi.( Hangga K. Prasetya,,2016)
Pada dekade terakhir ini 99% kapal komersial beroperasi degan menggunakan mesin diesel sebagai
penggerak utamanya. hingga saat ini diesel mechanical propulsion masih mendominasi, karena
efisiensi tinggi, kehandalan dan operasionalnya jangka panjang

B. Permasalahan
(Tulisakan permasalah penelitian berdasarkan latar belakang penelitian paling banyak 3 point.
a. Apakah evaluasi kinerja sistem propulsi hybrid dan melakukan komparasi dengan sistem –
sistem Konfigurasi lain yang ada berdampak pada Nilai Optimum Thrust dan Torque dan
Efisiensi Propeller pada kapal Ferry ?

b. Bagaimana Efisiensi dari penerapan penelitian ini dapa tberdampak pada perkembangan
industry dan tekologi bidang perkapalan ?

c. Apakah saja dampak dari penerapan penelitian ini?

C. Tujuan Penelitian
(Tulisakan tujuan penelitian berdasarkan permasalah paling banyak 3 point.
a. Untuk dapat mengetahui berapa besar daya dorong dan kecepatan kapal terhadap
peletakan propeller, konfigurasi sistem propulsi sangat memegang peran penting

b . Untuk mengetahui bagaimana Efisiensi Thrust dan Torque hybrid pada kapal ferry

c. Untuk mengertahui dan menemukan solusi dalam pengembangan propeller hybrid


utamanya pada kapal ferrry

D. Hipotesa Penelitian
(Tulisakan hipotesa penelitian berdasarkan tujuan paling banyak 3 point.
a. Pada penelitian ini harusnya thrust optimum dan torque optimum dapat di capai pada
konfigurasi hybrid propeller pada kapal ferry.

E. Metode Penelitian
(Tulisakan Metode penelitian sesuai tujuan penelitian dengan referensi yang relavan, buatkan
bagan alur penelitian)
a. Desain konfigurasi sistem propulsi hybrid terhadap pengurangan konsumsi bbm kapal
penangkap ikan 30 gt, dengan metode Matlab oleh Muhammad, A. H., Baharuddin., &
Hasan, H. . (2019).

b. Pengembangan Sistem Propulsi Pengembangan Sistem Propulsi Hybrid (Baterai–diesel


Elektrik) Untuk Liner Ferry Untuk Liner Ferry Merak-bakauheni, dengan metode Matlab
oleh Santoso, A.D. (2013).

c. Hybrid propulsion systems (Efficiency analysis and design methodology of hybrid


propulsion systems) dengan metode CFD oleh R.D.Geertsma (2017).

F. REFERENSI PENELITIAN.
(Tulisakan semua referensi yang digunakan, khususnya pada latar belakang dan metode
penelitian)
Nama pengarang tahun judul Nama
jurnal/prosiding
(Vol, Nomor,
halaman)
R.D.Geertsma 2017 Design and control of hybrid power Applied Energy
and propulsion systems for smart Volume 194, 15
ships: A review of developments May 2017,
Pages 30-54
Andi Haris Muhammad, 2019 Desain Konfigurasi Sistem Propulsi Marine Fisheries
Baharuddin, Hybrid Terhadap Pengurangan Vol. 10, No. 1,
Hasnawiya Hasan Konsumsi BBM Kapal Penangkap Ikan Hal: 1-9
30 GT
Ardiwijaya, I.N., 2015 Desain Konseptual Hybrid Propulsion JURNAL TEKNIK
Gerianto, I., & Ariana,. I. Mesin Diesel dengan Motor Listrik ITS Vol. 4, No. 2,
M pada Tugboat 70 Ton Bollard Pull (2015) ISSN:
Untuk Aplikasi di Pelabuhan  2337-3539
(2301-9271
Kwasieckyj, B. 2013 Hybrid propulsion systems (Efficiency Master'thesis

analysis and design methodology of Bas'Kwasieckyj

hybrid propulsion systems) SDPO.13.008.m

Anda mungkin juga menyukai