Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH PROVINSI RIAU

DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 1 KOTO KAMPAR HULU
Alamat : Jl. Pendidikan – Tanjung Kec. Koto Kampar Hulu Kode Pos : 28453
Email : Smansa_ktkh@yahoo.com Akreditasi : B
UJIAN SEMESTER GENAP
TP.2020/2021

MATA PELAJARAN : SEJARAH PEMINATAN WAKTU : 90 MENIT


KELAS : XI IPS TGL :

A. Pilihlah Jawaban yang Paling Tepat dan Benar atas Pertanyaan-Pertanyaan Dibawah Ini!
1. Kerajaan Islam pertama di Indonesia a. Raden Patah
adalah… b. Fatahillah
a. Samudra Pasai c. Pati Unus
b. Demak d. Trenggono
c. Pajang e. Adiwijaya
d. Perlak 6. Persekutuan Uli Lima dan persekutuan
e. Aceh Uli Siwa berkembang pada masa
2. Pengganti Sultan Malik as Saleh sebagai kerajaan…
Raja Samudra Pasai adalah… a. Gowa dan Tallo
a. Sultan Malik as Thahir b. Ternate dan Tidore
b. Sultan Malik as Mahmud c. Demak dan Pajang
c. Sultan Malik as Mansyur d. Samudra Pasai dan Aceh
d. Sultan Perumadal Perumal e. Samudra Pasai dan Malaka
e. Sultan iskandar Muda 7. Faktor penyebab kota di tepi sungai dan
3. Kehidupan masyarakat Samudra Pasai pantai cepat berkembang adalah sebagai
bertumpu pada sektor… berikut, kecuali…
a. Pertambangan dan kelautan a. Sering berinteraksi dengan
b. Perdagangan dan kelautan pendatang
c. Pertanian dan kelautan b. Mudah berkomunikasi dengan
d. Perikanan dan kelautan wilayah lain
e. Peternakan dan kelautan c. Penduduknya lebih bersifat terbuka
4. Kehidupan masyarakat Kerajaan Demak d. Pelabuhannya bebas dari pajak dan
bertumpu pada sektor… bea cukai
a. Pertambangan e. Banyak pedagang yang dating
b. Perdagangan 8. Kerajaan Pajang dipindahkan ke
c. Pertanian Mataram pada tahun 1586. Berakhirlah
d. Perikanan riwayat Pajang, dan beridri Kerajaan
e. Peternakan Mataram yang bercorak Islam di
5. Pemimpin Kerajaan Demak yang Yogyakarta. Yang memindahkan Pajang
berhasil mengalahkan Portugis di ke Mataram adalah…
Banten dan Sunda Kelapa adalah… a. Hadiwijaya
b. Raden Benowo bangsawan menjadi kehilangan
c. Sutawijaya pekerjaan
d. Ki Ageng Pemanahan e. Adanya kota-kota industri telah
e. Aryo Pangiri turut menyahterakan kaum buruh
9. Bagian dari masjid kuno Indonesia yang dan majikan
masih mendapat pengaruh Hindu- 13. Masa peralihan antara abad pertengahan
Buddha adalah… ke abad modern yang ditandai dengan
a. Atap bertingkat lahirnya berbagai kreasi baru yang
b. Serambi depan yang luas diilhami oleh kebudayaan Eropa Klasik
c. Menara tumpang disebut juga…
d. Kentungan dan beduk a. Merkantilisme
e. Mimbar tempat memberi dakwah b. Reformasi gereja
10. Berdasarkan peninggalan prasasti yang c. Renaissance
tertua, raja pertama yang memeluk Islam d. Hansa
adalah… e. Humanisme
a. Sultan Malik as Saleh 14. Salah satu dampak adanya
b. Sultan Agung merkantilisme adalah munculnya
c. Sultan Ageng Tirtayasa beberapa kongsi dagang, seperti
d. Sultan Malik Ibrahim Compagnie des Indies (CI) yang
e. Sultan Iskandar Muda diajalankan oleh Negara…
11. Salah satu faktor yang menyebabkan a. Inggris
timbulnya Revolusi Industri adalah… b. Belanda
a. Keberhasilan perjuangan kaum c. Jerman
bangsawan d. Prancis
b. Suksesnya perjuangan rakyat e. Spanyol
c. Kesulitan ekonomi di Eropa 15. Berikut ini merupakan ciri atau
d. Perkembangan industri pertanian karakteristik revolusi industri, kecuali…
e. Penemuan alat-alat baru di berbagai a. Distribusi barang menjadi luas
bidang kehidupan b. Hasil industri menjadi lebih banyak
12. Beberapa dampak adanya Revolusi c. Sistem mata pencaharian dari
Industri di Inggris, kecuali… industri ke agraris
a. Rendahnya upah buruh yang d. Ekonomi berpengaruh pada bidang
menimblkan pertentangan antara social politik
buruh dan majikan e. Perubahan metode produksi dari
b. Berkembangnya kota industri yang tangan menjadi menggunakan mesin
melahirkan kelas buruh, banyaknya 16. Yang dimaksudkan kolonialisme
penggunaan mesin yang adalah…
menimbulkan pengangguran a. Paham mengenai penjajahan
c. Lahan pertanian yang diubah b. Paham alih kewarganegaraan
menjadi lahan industri c. Paham dalam perekonomian
d. Para petani yang semula bekerja di d. Paham pengusahaan kemanusiaan
lahan pertanian milik para e. Paham kepemilikan
21. Kesimpulan yang dapat ditarik dari
17. Salah satu dampak negatif adanya Petisi Olive Branch adalah ..
revolusi industri di Inggris adalah ... a. Kongres belum berani menyatakan
a. Munculnya undang-undang kemerdekaan
perburuhan b. Kongres sepakat untuk
b. Meningkatnya hasil produksi mendeklarasikan kemerdekaan
c. Munculnya golongan Borjuis c. Kongres masih mengakui Inggris
d. Munculnya industri-industri besar sebagai negara induk
e. Munculnya masalah sosial di kota d. Kongres belum sepakat menyusun
akibat arus urbanisasi konstitusi
18. Paham liberalisme pertama-tama e. Kongres khawatir serangan militer
tumbuh dan berkembang pesat di Inggris Inggris
yang telah menjamin kebebasan individu 22. Berikut ini adalah nama empat orang
dalam sebuah undang-undang bernama .. yang berperan penting dalam
a. Magna Charta menggelorakan semangat kemerdekaan
b. Bill of Rights bangsa Amerika, kecuali ...
c. The Great Charter Liberlies a. John Adams
d. Habeas Corpus Act b. Thomas Jefferson
e. Declaration of Independence c. James Wilson
19. Revolusi sosial yang berusaha d. George Washington
memperbaiki nasib buruh, muncul e. Alexander Hamilton
sebagai akibat adanya .. 23. Di bawah ini keburukan monarki absolut
a. Imperialisme di Perancis menjelang Revolusi
b. Kolonialisme Perancis, yaitu
c. Industrialisasi a. Neokolonialisme
d. Kapitalisme b. Sistem substitusi
e. Urbanisasi c. Depotisme
20. Revolusi industri telah membawa d. Nepotisme
pengaruh negatif di kawasan dunia. e. Feodalisme
Salah satunya pengaruh negatif di 24. Napoleon Bonaparte merupakan
bidang sosial, yaitu .. kebanggaan rakyat Perancis karena ia ..
a. Berkembangnya liberalisme, a. Seorang jenius
monopoli, dan kapitalisme b. Seorang jenderal yang ulung
b. Berkembangnya perbudakan dan c. Memberikan kebanggaan dan
kerja paksa kemenangan bagi rakyat Perancis
c. Berkembangnya kolonialisme dan d. Berhasil menaklukan Robbespiere
imperialisme e. Seorang yang berdisiplin tinggi
d. Meluasnya kebudayaan barat dan 25. Berikut ini adalah keputusan sidang
timur Badan Konstituante pada tanggal 1789,
e. Meluasnya produk industri di kecuali ...
daerah jajahan a. Penghapusan penguasa lama
b. Berdirinya monarki
c. Penghapusan sebutan bangsawan 30. Latar belakang terjadinya Revolusi
d. Menyusun pemerintahan baru Perancis tanggal 14 Juli 1776 di bawah
e. Penyitaan hak milik negara ini, kecuali ..
26. Raja Louis XIV sebelum terjadinya a. Pemborosan keuangan oleh
Revolusi Prancis mengeluarkan kalangan istana
slogan ... b. Raja memimpin secara absolut
a. l'etats c'est mọi c. Rakyat kecil menjadi perasan
b. lebensraum bangsawan dan raja
c. liberte, egalite, fraternite d. Tidak diberikannya hak apapun
d. le roi soleil kepada rakyat
e. vini, vidi, vici e. Rakyat duduk dalam pemerintahan
27. Di Eropa sekitar abad ke-15 berlaku 31. Paham liberal mulai berkembang di
sistem ekonomi yang mendorong ikut Inggris dengan diberlakukannya
campur pemerintah dalam undang-undang
perekonomian, sehingga muncullah a. corpus iuris
kongsi-kongsi dagang di Eropa yang b. ius sanguinis
disebut ... c. magna charta
a. Merkantilisme d. laisser faire
b. Reformasi e. zoon politicon
c. Renaissance 32. Gerakan liberalisme di Prancis
d. Revolusi dipelopori oleh golongan ..
e. Humanisme a. Agamawan
28. Revolusi Perancis meletus sebagai b. Bawah
akibat dari ... c. Monarki
a. Tindakan raja yang sewenang- d. Cendekiawan
wenang serta penyalahgunaan e. Borjuis
kekuasaan 33. Salah satu sebab timbulnya nasionalisme
b. Kemenangan kaum kolonis di di kawasan Benua Asia ialah ....
Amerika a. Lahirnya kelompok cendekiawan
c. Keinginan rakyat agar kekuasaan b. Pertentangan antar elit politik
tidak berada di satu tangan c. Kemajuan akibat sistem penjajahan
d. Adanya kritikan dari Montesquie d. Tumbuhnya partai-partai politik
dan Voltaire e. Adanya sistem penjajahan
e. Tidak adanya hak warga di dalam 34. Hasil pemikiran Karl Marx dan
pemerintahan Frederich Engels dituangkan dalam
29. Revolusi Prancis yang meletus pada buku yang berjudul...
tanggal 14 Juli 1789 didukung oleh ... a. Socialism
a. Pemuka agama a. Das kapital
b. Rakyat miskin b. Marxisme
c. Kaum borjuis c. Origin of Species
d. Kaum feodal d. Mein Kampf
e. Kaum bangsawan
35. Gerakan pan-Islamisme di Indonesia c. Gelijkgested
disebarkan oleh para pelajar Indonesia d. Government schoolen
yang menempuh pendidikan di .... e. Grivaat scholen
a. Eropa 40. Modernisasi yang dilakukan oleh
b. Amerika Mustafa Kemal Pasya dikenal dengan
c. Australia Eropanisas", maksudnya ...
d. Afrika a. Memakai adat kebiasaan Eropa
e. Timur Tengah b. Beragama seperti orang Eropa
36. Nasionalisme adalah ... c. Meniru pemerintahan Eropa
a. Paham kebangsaan d. Berpikir dan bersikap seperti orang
b. Paham mengenai penjajahan Eropa
c. Paham di bidang perekonomian e. Membentuk pemerintahan yang
d. Paham kemanusiaan demokrasi atas dasar kedaulatan
e. Paham keagamaan rakyat dan UUD.
37. Berikut ini adalah faktor-faktor yang
memengaruhi munculnya nasionalisme
di negara-negara Asia dan Afrika,
ESSAY
kecuali ... Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini
a. Berkurangnya peranan elite dengan benar!

tradisional dalam masyarakat 1. Coba uraikan mengapa penyebaran


b. Penderitaan rakyat di negara Asia islam di indonesia dilakukan oleh para
pedagang!
dan Afrika akibat adanya
2. Uraikan penyebab kejayaan kerajaan
imperialisme Barat Banten pada abad ke-17!
c. Kerinduan akan kembalinya 3. Jelaskan mengapa revolusi industri
dapat berkembang dengan pesat di
kejayaan masa lalu
Inggris?
d. Munculnya golongan terpelajar 4. Tuliskan 5 langkah perencanaan
dalam masyarakat perekonomian merkantilisme!
5. Jelaskan secara singkat pengaruh
e. Kemenangan Jepang atas Rusia
Revolusi Amerika bagi Revolusi
dalam perang tahun 1905 Prancis!
38. Sistem pengajaran kolonial Belanda 6. Sebutkan 4 faktor penyebab terjadinya
dibagi menjadi dua jenis, yaitu ... Revolusi Perancis!
7. Jelaskan secara singkat tujuan slogan no
a. Sistem umum dan khusus taxation without representation!
b. Sistem terbuka dan tertutup 8. Uraikan faktor terpenting yang
c. Sistem umum dan kejuruan menyebabkan munculnya nasionalisme
di Negara-negara Asia dan Afrika!
d. Sistem bahasa dan ilmu pasti alam
9. Coba uraikan secara singkat pengertian
e. Sistem swasta dan pemerintah ideologi sosiolisme!
39. Sekolah liar pada masa kolonial 10. Coba uraikan secara singkat pengertian
Du Contract Social!
disebut…
a. Erkend
b. Wilde sholen

Anda mungkin juga menyukai