Anda di halaman 1dari 6

INSTRUMEN PENILAIAN

Kelas/Semester : I/II

Tema 7 : Benda Hewan dan Tanaman di Sekitarku

Sub Tema 1 : Benda Hidup dan Benda Tak Hidup di Sekitar kita

Pembelajaran :1

1. INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN (BENTUK URAIAN)

A. Kompetensi Dasar
3.6. Menguraikan kosakata tentang berbagai jenis benda di lingkungan sekitar melalui
teks pendek (berupa gambar, slogan sederhana, tulisan, dan/atau syair lagu)
dan/atau eksplorasi lingkungan
4.6 Menggunakan kosakata bahasa Indonesia dengan ejaan yang tepat dan dibantu
dengan bahasa daerah mengenai berbagai jenis benda di lingkungan sekitar dalam
teks tulis sederhana

B. Indikator
 Membedakan benda hidup dan tak hidup dengan benar
 Menyebutkan berbagai benda hidup di lingkungan sekitar dengan benar
 Menyebutkan berbagai benda tak hidup di lingkungan sekitar dengan benar
 Menuliskan berbagai benda hidup di lingkungan sekitar dengan tepat
 Menuliskan berbagai benda hidup di lingkungan sekitar dengan tepat

C. Tujuan Pembelajaran
 Siswa dapat membedakan benda hidup dan tak hidup dengan benar
 Siswa dapat menyebutkan berbagai benda hidup di lingkungan sekitar dengan benar
 Siswa dapat menyebutkan berbagai benda tak hidup di lingkungan sekitar dengan benar
 Siswa dapat menuliskan berbagai benda hidup di lingkungan sekitar dengan tepat
 Siswa dapat menuliskan berbagai benda tak hidup di lingkungan sekitar dengan tepat

Soal Tes Uraian


1. Perhatikan gambar di bawah ini!
Gambar 1 Gambar 2

Gambar 3 Gambar 4

Gambar 5 Gambar 6

Gambar 7 Gambar 8
2. Setelah kamu perhatikan gambar diatas, maka kamu tuliskan nama-nama
bendanya pada tabel berikut!
No Benda Hidup Benda Tak Hidup
1
2
3
4
5

Kunci jawaban soal uraian dan pedoman penskoran


Alternatif Penyelesaian Skor
Jawaban
Benda Hidup Benda Tak Hidup
1 Pohon Batu 20
2 Ayam Buku 20
3 Kelinci Sepatu 20
4 Bunga Sandal 20
5 Singa Sapu 20
Jumlah 100

Nilai = jumlah skor yang diperoleh x 2


20

3. Jawablah pertanyaan di bawah ini!


1. Tuliskan lima nama benda hidup yang berada di lapangan sekolah!
Jawab :

2. Tuliskan lima nama benda tak hidup yang berada di kelas!


Jawab :
Kunci jawaban soal uraian dan pedoman penskoran
Alternatif Penyelesaian Skor
Jawaban
1 Pohon, bunga, rumput, semut, dan burung 50
2 Kursi, meja, papan tulis, buku dan pensil 50
Jumlah 100

Nilai = jumlah skor yang diperoleh x


2
50

2. INSTRUMEN PENILAIAN

SIKAP Kelas/Semester : I/II

Tema 7 : Benda Hewan dan Tanaman di Sekitarku

Sub Tema 1 : Benda Hidup dan Benda Tak Hidup di Sekitar kit

Pembelajaran :1

A. Kompetensi Dasar
3.6. Menguraikan kosakata tentang berbagai jenis benda di lingkungan sekitar melalui
teks pendek (berupa gambar, slogan sederhana, tulisan, dan/atau syair lagu)
dan/atau eksplorasi lingkungan
4.6 Menggunakan kosakata bahasa Indonesia dengan ejaan yang tepat dan dibantu
dengan bahasa daerah mengenai berbagai jenis benda di lingkungan sekitar dalam
teks tulis sederhana
B. Indikator
Peserta didik menunjukkan perilaku kerja sama, santun, toleran, responsif dan proaktif
serta bijaksana sebagai wujud kemampuan memecahkan masalah dan membuat keputusan.
No Nama Siswa Kerja sama Rasa Ingin Tahu Santun Komunikatif Keterangan
1
2
3
4
5
Kolom Aspek perilaku diisi dengan angka yang sesuai dengan kriteria berikut.
4 = sangat baik
3 = baik
2 = cukup
1 = kurang

3. INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN (UNJUK KERJA)

Kelas/Semester : I/II

Tema 7 : Benda Hewan dan Tanaman di Sekitarku

Sub Tema 1 : Benda Hidup dan Benda Tak Hidup di Sekitar kit

Pembelajaran :1

A. Kompetensi Dasar
3.6. Menguraikan kosakata tentang berbagai jenis benda di lingkungan sekitar melalui
teks pendek (berupa gambar, slogan sederhana, tulisan, dan/atau syair lagu)
dan/atau eksplorasi lingkungan
4.6 Menggunakan kosakata bahasa Indonesia dengan ejaan yang tepat dan dibantu
dengan bahasa daerah mengenai berbagai jenis benda di lingkungan sekitar dalam
teks tulis sederhana

B. Indikator
 Membedakan benda hidup dan tak hidup dengan benar
 Menyebutkan berbagai benda hidup di lingkungan sekitar dengan benar
 Menyebutkan berbagai benda tak hidup di lingkungan sekitar dengan benar
 Menuliskan berbagai benda hidup di lingkungan sekitar dengan tepat
 Menuliskan berbagai benda hidup di lingkungan sekitar dengan tepat

C. Tujuan Pembelajaran
 Siswa dapat membedakan benda hidup dan tak hidup dengan benar
 Siswa dapat menyebutkan berbagai benda hidup di lingkungan sekitar dengan benar
 Siswa dapat menyebutkan berbagai benda tak hidup di lingkungan sekitar dengan benar
 Siswa dapat menuliskan berbagai benda hidup di lingkungan sekitar dengan tepat
 Siswa dapat menuliskan berbagai benda tak hidup di lingkungan sekitar dengan tepat
LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN - UNJUK KERJA

Pekerjaan :
 Menggunting gambar benda hidup dan tak hidup yang telah disediakan guru
 Menempelkan gambar benda hidup dan tak hidup yang telah disediakan guru
 Mengidentifikasi gambar benda hidup dan tak hidup sesuai tempat yang telah disediakan
guru

Tabel : Rubrik Penilaian Unjuk Kerja


Tingkat Kriteria
4 Jawaban menunjukkan penerapan konsep mendasar yang berhubungan dengan tugas ini. Ciri-
ciri:
Semua jawaban benar, sesuai dengan prosedur operasi dan penerapan konsep yang
berhubungan dengan tugas ini
3 Jawaban menunjukkan penerapan konsep mendasar yang berhubungan dengan tugas ini. Ciri-
ciri:
Semua jawaban benar tetapi ada cara yang tidak sesuai atau ada satu jawaban salah. Sedikit
kesalahan perhitungan dapat diterima
2 Jawaban menunjukkan keterbatasan atau kurang memahami masalah yang berhubungan
dengan tugas ini.
Ciri-ciri:
Ada jawaban yang benar dan sesuai dengan prosedur, dan ada jawaban tidak sesuai dengan
permasalahan yang ditanyakan.
1 Jawaban hanya menunjukkan sedikit atau sama sekali tidak ada pengetahuan bahasa Inggris
yang berhubungan dengan masalah ini.
Ciri-ciri:
Semua jawaban salah, atau
Jawaban benar tetapi tidak diperoleh melalui prosedur yang benar.
0 Tidak ada jawaban atau lembar kerja kosong

LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN- UNJUK KERJA

Kelas/Semester : I/II

Tingkat
No Nama Siswa Nilai Ket.
4 3 2 1
1.
2.
3.

Anda mungkin juga menyukai