Anda di halaman 1dari 7

NAMA KELOMPOK :

1. Muhammad Lintang Adiputra (18)

2. Jevon Lingtau Kinaryosih (16)

3. Khofifa Ratna Sari (17)

TABEL BERBAGAI KERAJINAN DARI BAHAN SERAT ALAM DAN SERAT BUATAN

No Gambar Jenis Bahan Ukuran / Bentuk Warna Fungsi


. Kerajinan
1. Terbuat dari serat Sebelum menjadi Sesuai keinginan Sebagai alas untuk duduk,
daun pandan yang kerajinan : tidur, dan yang lainnya.
di anyam. Bentuknya masih
berupa beberapa
lembaran daun
pandan yang
Tikar dari daun belum di anyam
pandan menjadi tikar.

Sesudah menjadi
kerajinan :
Bentuknya sudah
berupa tikar lebih
tepatnya
berbentuk persegi
panjang,
ukurannya sesuai
selera/keinginan.
2. Serabut kelapa Sebelum menjadi Cokelat serabut Sebagai tempat / wadah untuk
kerajinan : kelapa menanam tanaman.
Bentuknya berupa
kumpulan –
kumpulan serabut
kelapa yang
Pot bunga dari masih belum di
serabut kelapa bentuk menjadi
pot.

Sesudah menjadi
kerajinan :
Bentuknya berupa
pot yang terbuat
dari serabut
kelapa.
3. Serat kulit jagung Sebelum menjadi Cokelat muda dari Sebagai tempat atau wadah
kerajinan : kulit untuk menanam tumbuhan.
Bentuknya berupa jagung/menggunak
lembaran kulit an cat atau
jagung yang pewarna sesuai
belum menjadi keinginan.
sebuah pot bunga.

Sesudah menjadi
kerajinan :
Pot bunga dari Bentuknya sudah
kulit jagung menjadi sebuah
pot yang terbuat
dari kulit jagung,
dan dengan
ukuran yang
sesuai selera.

4. Terbuat dari bulu Sebelum menjadi Cokelat muda Bisa digunakan saat tubuh
domba atau kerajinan : kedinginan dan untuk
disebut dengan Bentuknya masih menjaga suhu tubuh.
serat stapel. berupa serat bulu
domba yang akan
disusun menjadi
jaket.

Jaket dari bulu Sesudah menjadi


domba kerajinan :
Bentuknya berupa
jaket yang siap
digunakan.
5. Terbuat dari Sebelum menjadi Kuning dengan Sebagai alat untuk bermain
rotan/serat kerajinan : motif bagian garis permainan sepak takraw.
tumbuh- Bentuknya masih tengahnya
tumbuhan. berupa beberapa berwarna
lilitan/batang hijau/warnanya
rotan. sesuai keinginan.

Sesudah menjadi
Bola takraw dari kerajinan :
rotan Bentuknya sudah
berupa bola
takraw yang
menggunakan
lapisan rotan
sebanyak 9 atau
11 lilitan rotan
serta di anyam
membulat hingga
ukuran lingkaran
41 – 43 cm.
6. Dari serat nylon Sebelum menjadi Sesuai keinginan Sebagai wadah untuk
atau kain nylon kerajinan : membawa dan menyimpan
Bentuknya masih barang/perlengkapan.
berupa kain
nylon.

Sesudah menjadi
kerajinan :
Tas dari serat Bentuknya sudah
nylon menjadi sebuah
tas, dengan
ukuran sesuai
yang diinginkan.
7. Terbuat dari serat Sebelum menjadi Cokelat muda atau Sebagai alat untuk melindungi
rayon kerajinan : sesuai keinginan rambut dari sinar matahari.
Bentuknya berupa
serat rayon.

Sesudah menjadi
kerajinan :
Bentuknya sudah
menjadi topi, dan
Topi dari serat
ukurannya sesuai
rayon
keinginan
8. Terbuat dari Sebelum menjadi Merah atau sesuai Untuk menjaga kebersihan
bahan poliester kerajinan : keinginan bantal ketika digunakan.
Bentuknya berupa
serat/bahan
poliester.

Sesudah menjadi
Sarung bantal kerajinan :
dari bahan Bentuknya sudah
poliester menjadi sarung
bantal, dengan
ukuran yang
diinginkan.
9. Serat sintetis Sebelum menjadi Sesuai keinginan Sebagai pakaian saat kita
spandex kerajinan : melakukan aktivitas olahraga.
Bentuknya masih
berupa serat
sintetis spandex.

Sesudah menjadi
kerajinan :
Baju olahraga Bentuknya sudah
dari serat sintetis berupa pakaian
olahraga yang
siap digunakan.
10. Terbuat dari Sebelum menjadi Cokelat/sesuai Untuk mengatur kualitas dan
bahan poliester kerajinan : keinginan kuantitas cahaya yang masuk
Bentuknya berupa ke dalam ruangan.
bahan poliester
yang masih belum
menjadi gorden.

Sesudah menjadi
kerajinan :
Gorden dari Bentuknya sudah
bahan poliester menjadi gorden,
serta ukurannya
sesuai dengan
panjang jendela.

Anda mungkin juga menyukai