Anda di halaman 1dari 3

GERAKAN PLANET BUMI

a. Rotasi bumi
Rotasi bumi adalah __________________________________________________
Periode rotasi bumi adalah ____________________________________________
Arah rotasi bumi dari __________ ke ___________
Akibat dari rotasi bumi
1.
2.
3.
4.
Bumi dibagi menjadi 2 macam garis khayal, yaitu garis __________ dan garis _________
Garis lintang membagi bumi menjadi 3 iklim yaitu _________,____________,_________
Garis bujur membagi bumi berdasarkan waktu. Bujur 0 derajat ditentukan di kota Greenwich.
Karena satu putaran rotasi memakan waktu 24 jam, maka untuk menentukan perbedaan
waktu 1 jam adalah 360 o : 24 = 15o. Jadi, setiap wilayah yang memiliki perbedaan bujur 15 o
mengalami perbedaan waktu sekitar ___ jam

Mengapa indonesia dibagi menjadi WIB, WITA, dan WIT ? Jelaskan


b. Revolusi bumi
Revolusi bumi adalah _________________________________________________
Periode revolusi bumi adalah ___________________________________________
Akibat dari revolusi bumi:
1.
2.
3.
4.

Garis Edar bumi mengelilingi matahari berupa lintasan yang elips sehingga dalam satu kali revolusi,
adakalanya bumi berada pada titik terjauh dari matahari yang disebut_________ dan adakalanya
bumi berada pada titik terdekat dari matahari yang disebut ___________ Arah revolusi bumi
__________________ dengan jarum jam

Apa yang kamu ketahui tentang gerak semu tahunan matahari berdasarkan gambar berikut !
21 Juni

23,5o
Lintang Utara

23 September 21 Maret
o
0
Khatulistiwa

21 Maret

23,5o Lintang Selatan


22 Desember

Berdasarkan gerak semu tahunan matahari maka terjadi perbedaan musim di belahan utara dan
selatan seperti berikut.
Waktu Belahan bumi utara Belahan bumi selatan
21 Maret – 21 Juni Musim Semi
21 Juni – 23 September Musim Panas
23 September – 22 Desember Musim Gugur
22 Desember – 21 Maret Musim Dingin

Anda mungkin juga menyukai