Anda di halaman 1dari 29

MAKALAH

TUGAS KETERAMPILAN MEMBUAT RPP SATU SEMESTER KELAS 4

DISUSUN OLEH :

Mustika Arifa

(1910013411219)

DOSEN PENGAMPU: Dra. Jupriani, M.Sn.

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PEDIDIKAN
UNIVERSITAS BUNG HATTA
PADANG
2020/2021
Tema 1 kelas IV

Sub tema 1

Pembelajaran 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SDN 14 Lembah Melintang

Kelas / Semester : IV (Empat) / 1

Tema 1 : Indahnya Kebersamaan

Sub Tema 1 : Keberagaman Budaya Bangsaku

Pembelajaran :2

Alokasi Waktu : 2x 35

A.TUJUAN PEMEBALAJARAN

1. Setelah mengamati, siswa mampu mengidentifikasi dasar-dasar gerakan tari


Bungong Jeumpa dengan posisi tubuh berdiri dengan benar.
2. Setelah melihat contoh, siswa membuat mempraktikkan dasar-dasar gerakan tari
Bungong Jeumpa (posisi tubuh berdiri) diiringi hitungan dari guru dengan
benar.
3. Setelah mencari informasi, siswa mampu mempresentasi keberagaman
Indonesia.
4. Setelah berdiskusi, siswa mampu menemukan menjelaskan makna pesatuan dan
kesatuan dalam keberagaman.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI WAKTU


KEGIATAN AWAL  Guru memberikan 10 Menit
salam dan mengajak
semua siswa berdo’a
menurut agama dan
keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek
kesiapan diri dengan
mengisi lembar
kehadiran dan
memeriksa
kerapihan pakaian,
posisi dan tempat
duduk disesuaikan
dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan
tema yang akan
dibelajarkan yaitu
tentang ”Indahnya
Kebersamaan”.
Nasionalis
 Guru
menyampaikan
tahapan kegiatan
yang meliputi
kegiatan mengamati,
menanya,
mengeksplorasi,
mengomunikasikan
dan menyimpulkan.
KEGIATAN INTI  Pada awal 50 Menit
pembelajaran, guru
mengingatkan siswa
kembali cerita
tentang pawai
budaya. Literasi
 Guru menunjukkan
gambar tentang
pawai budaya.
Communication
 Siswa mengamati
gambar pawai
budaya yang ada di
buku siswa.
(Mengamati)
 Pada sesi kali ini,
siswa akan belajar
tari daerah. Tari
yang dipelajari
adalah Bungong
Jeumpa atau tarian
daerah lainnya.
 Guru menyiapkan
video tarian, musik.
Jika memungkinkan
guru bisa menari di
depan siswa sebagai
contoh.
 Siswa diminta
mengamati video
atau tarian langsung.
Siswa
mendiskusikan
dasar-dasar gerakan
tarian. Siswa juga
bisa mengamati
dasar-dasar gerakan
yang ada di buku
siswa.
(Mengkomunikasika
n)
 Guru
mempraktikkan satu
persatu dasar-dasar
gerakan tarian. Guru
menjelaskan posisi
tubuh setiap dasar
gerakan.
(Mengekplorasi)
 Siswa
mempraktikkan
bersama-sama setiap
dasar-dasar gerakan.
Guru memberi aba-
aba dengan hitungan
sampai 8. Guru
mengamati siswa
dan membetulkan
jika ada gerakan
yang kurang tepat.
 Dalam
kelompoknya, siswa
mempraktikkan
dasar-dasar gerakan
A-D dengan aba-aba
dari guru.
Collaboration
 Siswa
mempraktikkan
setiap dasar-dasar
gerakan di depan
kelompoknya. Siswa
lain menilai dan
memberikan
komentar.
KEGIATAN PENUTUP 1. Siswa mapu 10 Menit
mengemukan hasil
belajar hari ini
2. Guru memberikan
penguatan dan
kesimpulan
3. Siswa diberikan
kesempatan
berbicara /bertanya
dan menambahkan
informasi dari siswa
lainnya.
4. Menyanyikan salah
satu lagu daerah
untuk
menumbuhkan
nasionalisme,
persatuan, dan
toleransi.
1. 5. Salam dan do’a
penutup di pimpin
oleh salah satu
siswa.

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari
pengamatan sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek
dengan rubric penilaian.

Mengetahui

Kepala sekolah, Wali Kelas

ARIFIANTO, S.Pd.I Mustika Arifa

Pembelajaran 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SDN 14 Lembah Melintang

Kelas / Semester : IV (Empat) / 1

Tema 1 : Indahnya Kebersamaan

Sub Tema 1 : Keberagaman Budaya Bangsaku

Pembelajaran :5

Alokasi Waktu : 2X35

A. TUJUAN PEMEBALAJARAN

1. Dengan membaca teks tentang suku Minang, siswa mampu menjelaskan


keragaman sosial dan budaya provinsi setempat sebagai identitas bangsa Indonesia
secara tertulis dan lisan secara terperinci.
2. Dengan membaca teks tentang suku Minang, siswa mampu menyajikan keragaman
sosial dan budaya provinsi setempat sebagai identitas bangsa Indonesia secara
tertulis dan lisan secara terperinci.
3. Dengan mengamati gambar dan langkah-langkah serta peragaan dari guru, siswa
mampu menjelaskan dasar-dasar gerak tari Bungong Jeumpa dalam posisi duduk
dengan benar.
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKA


SI
WKTU
PENDAHULUA  Guru memberikan salam dan mengajak semua 15 Menit
N siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan
masing-masing.
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi
lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan
pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan
dengan kegiatan pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan
yaitu tentang ”IndahnyaKebersamaan”.
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang
meliputi kegiatan
mengamati,menanya,mengeksplorasi,mengomu
nikasikan dan menyimpulkan
KEGATAN  Siswa mendiskusikan dan memperagakan 40 Menit
AWAL gerakan dasar tari Bungong Jeumpa setelah
mengamati gambar, membaca penjelasan,
menyaksikan peragaan dari guru. (Mengamati)
 Setelah selesai menari, guru menyampaikan
bahwa tari Bungong Jeumpa adalah satu dari
sekian banyak tarian yang ada di Indonesia. Kita
semestinya bersyukur dan menghargai
keberagaman tersebut. Ketika kita saling
menghargai dalam keanekaragaman sosial dan
budaya, maka akan tercipta kehidupan yang
harmonis. Nasionalis
 Guru bertanya kepada siswa, apakah mereka
masih ingat hasil karya tangram yang telah
mereka buat? Guru mengingatkan bahwa
tangram tersebut terdiri atas bentuk yang
berbeda-beda, namun ketika bentuk yang
berbeda-beda tersebut ditata sedemikian rupa,
maka akan tercipta gambar baru yang harmonis.
(Menanya)
KEGIATAN 1. Siswa mapu mengemukan hasil belajar hari ini 15 Menit
PENUTUP 2. Guru memberikan penguatan dan kesimpulan
3. Siswa diberikan kesempatan berbicara /bertanya
dan menambahkan informasi dari siswa lainnya.
4. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk
menumbuhkan nasionalisme, persatuan, dan
toleransi.
5. 5. Salam dan do’a penutup di pimpin oleh salah
satu siswa

C. PENILAIAN (ASESMEN)

Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari
pengamatan sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek
dengan rubric penilaian.

Mengetahui

Kepala sekolah wali kelas

ARIFIANTO, S.Pd.I Mustika


Arifa

Sub tema 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan pendidikan : SD Negeri 027 Tenggarong Seberang

Kelas/ Semester : IV (Empat)/ 1

Tema : 1 ( Indahnya Kebersamaan)

Sub Tema : 2 ( Kebersamaan dalam keberagaman)

Pembelajaran :2

Alokasi Waktu : 2x35menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah membaca teks, siswa dapat menjelaskan pentingnya kerja sama dalam
keberagaman dengan terperinci.
2. Setelah berdiskusi, siswa dapat menceritakan satu contoh bentuk kerja sama dalam
keberagaman dengan terperinci.
3. Setelah mengamati contoh, siswa mampu mengidentifikasi formasi berdiri tarian
Bungong Jeumpa dengan benar.
4. Setelah mengamati contoh, siswa mampu mempraktikkan tarian Bungong Jeumpa
formasi berdiri diiringi dengan musik dan hitungan dengan tepat.

B. LANGKAH- LANGKAH PEMBELAJARAN

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI


WAKTU
PENDAHULUAN 1. Guru melakukan 15 Menit
pembukaan dengan salam
dan dilanjutkan dengan
membaca doa sesuai agama
dan kepercayaan masing-
masing
2. Guru mengabsen kehadiran
siswa.
3. Guru mengkaitkan materi
sebelumnya dengan materi
yang akan dipelajarari hari
ini.
4. Guru menyampaikan
tujuan pembelajaran.
5. 5. Guru memberikan
gambaran tentang
langkahlangkah
pembelajaran yang akan
dilakukan pada hari ini.
KEGIATAN AWAL  Guru membunyikan musik 40 Menit
lagu tari Bungong Jeumpa
sambil bernyanyi dan
menari.
 Guru meminta anak- anak
berdiri dan menit gerak tari
 Setelah mendengarkan
musik tari Bungong
Jeumpa, guru memberikan
pertanyaan:
o Berasal dari daerah
manakah tarian tersebut?
o Selain tarian “Bungong
Jeumpa” tarian daerah
apasajakah yang kalian
ketahui sebutkan?
o Bagaimanakah
pendapatmu tentang
keberagaman budaya bagsa
kita?
 Guru kembali menyalakan
musik lagu tari Bungong
Jeumpa, untuk beberapa
menit Seraya bertanya:
a. Anak- anak baru saya
kita mendengar,lagu tari
Bungong Jeumpa, apakah
kalian bisa melakukan
tarian tersebut ?
b. Coba amati formasi
gambar pola gerakannya
pada buku kalian
halaman 97-98, mudah
bukan ?.
 Siswa mengidentifikasi
formasi berdiri tarian
Bungong Jeumpa bersama
teman kelompoknya.
 Guru memberikan tugas
praktik tarian Bungong
Jeumpa formasi berdiri
diiringi dengan musik
dirumah dan dipraktikan di
sekolah 2 minggu ke depan

KEGIATAN PENUTUP 1. Guru menanyakan kepada 15 Menit


siswa apakah ada hal- hal
yang perlu ditanyakan
terkait pembelajaran hari
ini.
2. Guru berpesan kepada
siswa untuk selalu menjaga
kebersihan diri dan
kesehatan.
3. Guru menutup
pembelajaran dengan salam
dan doa.
C. PENILAIAN

a. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan berlangsung

b. Penilaian Pengetahuan : (Instrumen terlampir)

c. Penilaian Keterampilan : ( Instrumen terlampir

Mengetahui

Kepala sekolah wali kelas

I DEWA MADE OKA, S.Pd.,M.Pd Mustika Arifa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SDN 14 Lembah Melintang

Kelas / Semester : IV (Empat) / 1

Tema 1 : Indahnya Kebersamaan

Sub Tema 2 : Kebersamaan dalam Keberagaman

Pembelajaran :5

Alokasi Waktu : 2x35 menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Setelah berdiskusi dan memperhatikan peragaan dari guru , siswa mampu


menjelaskan dasar-dasar gerak tari Bungong Jeumpa dalam posisi duduk
dengan teknik benar.
2. Setelah berdiskusi dan memperhatikan peragaan dari guru, siswa mampu
mempraktikkan dasar-dasar gerak tari Bungong Jeumpa dalam posisi duduk
dengan teknik benar.
3. Dengan menggunakan gambar yang dibuat sendiri, siswa mampu menjelaskan
perayaan hari besar agama sebagai bentuk keragaman sosial, budaya, dan agama
di provinsi setempat sebagai identitas bangsa Indonesia secara tertulis dan lisan.
4. Dengan menggunakan gambar yang dibuat sendiri, siswa mampu menceritakan
perayaan hari besar agama sebagai bentuk keragaman sosial, budaya, dan agama
di provinsi setempat sebagai identitas bangsa Indonesia secara tertulis dan lisan

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI


WAKTU
PENDAHULUA  Guru memberikan salam dan 10 Menit
N mengajak semua siswa berdo’a
menurut agama dan keyakinan
masingmasing.
 Guru mengecek kesiapan diri dengan
mengisi lembar kehadiran dan
memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan
dengan kegiatan pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan
dibelajarkan yaitu tentang ”Indahnya
Kebersamaan”. Integritas
 Guru menyampaikan tahapan
kegiatan yang meliputi kegiatan
mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan
menyimpulkan.
KEGIATAN INTI  Guru mengajukan pertanyaan: 50 Menit
 Apakah kamu masih ingat gerakan tari
Bungong Jeumpa yang telah kamu
pelajari sebelumnya?
 Siswa diajak berdiskusi tentang
gerakan dasar tari Bungong Jeumpa
untuk mengingatkan mereka tentang
keterampilan yang telah mereka
pelajari sebelumnya.( Mengamati )
 Siswa memperagakan secara
berpasangan menarikan tarian
tersebut.(Mengekplorasi)
 Setelah cukup menguasai gerakan,
siswa diajak berlatih secara
berkelompok dengan iringan musik.
Gotong Royong
 Setelah selesai berlatih tari, guru
memberikan penguatan terhadap
nilai-nilai yang berkaitan dengan sikap
peduli dan menghargai keragaman
budaya
 Setelah berlatih menari, siswa diajak
untuk merenungkan bahwa Tuhan
menciptakan budaya yang berbeda
agar kita saling mengenal dan saling
menghargai. Kita mempunyai
tanggung jawab untuk menjaga dan
menciptakan keselarasan di
tengahtengah perbedaan
KEGIATAN  Bersama-sama siswa membuat 10 Mnit
PENUTUP kesimpulan / rangkuman hasil belajar
selama sehari
 Bertanya jawab tentang materi yang
telah dipelajari (untuk mengetahui
hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada
siswa untuk menyampaikan
pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a
menurut agama dan keyakinan
masing-masing (untuk mengakhiri
kegiatan pembelajaran)

Mengetahiu

Kepala sekolah Wali Kelas

Latifah Zahroh S.Pd.,M.Pd Mustika


Arifa

Sub tema 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SDN 14 Lembah Melintang


Kelas / Semester : IV (Empat) / 1

Tema 1 : Indahnya Kebersamaan

Sub Tema 3 : Kebersamaan dalam Keberagaman

Pembelajaran :2

Alokasi Waktu : 2x35 menit

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca dan menanya ) dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-
benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan
berakhlak mulia

B.KOMPETENSI DASAR (KD


3.3 Memahami dasar-dasar gerak tari daerah.
4.3 Meragakan dasar-dasar gerak tari daerah.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah bereksplorasi, siswa mampu menentukan besar sudut dalam pada segi
banyak dengan benar.
2. Setelah berdiskusi, siswa mampu membuktikan hubungan banyak sisi dan
besar sudut pada segi banyak beraturan dengan benar.
3. Setelah berdiskusi, siswa mampu menjelaskan bahwa keberagaman akan
memperkaya ketika bekerjasama dengan terperinci.
4. Setelah berdiskusi, siswa mampu menceritakan pengalaman diri bekerjasama
dalam keberagaman dengan terperinci.
5. Setelah berlatih, siswa mampu mempraktikkan tarian Tari Bungong Jeumpa
dengan formasi dan iringan musik dengan benar.
D. KEGIATAN PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI WAKTU
PENDAHULUAN  Guru memberikan salam dan 10 Menit
mengajak semua siswa
berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing.
Religius
 Guru mengecek kesiapan diri
dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa
kerapihan pakaian, posisi dan
tempat duduk disesuaikan
dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang
akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Indahnya
Kebersamaan”. Integritas
 Guru menyampaikan
tahapan kegiatan yang
meliputi kegiatan
mengamati, menanya,
mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan
menyimpulkan
KEGIATAN INTI  Siswa kembali berlatih tarian 50 Menit
Tari Bungong Jeumpa dengan
kelompoknya. Mandiri
 Siswa berlatih dengan gerakan
dasar dan formasi yang benar.
Critical Thinking and
Problem Solving
 Siswa berlatih dengan iringan
musik tanpa aba-aba
hitungan.
 Guru memotivasi siswa
bahwa menari menggunakan
penghayatan.
Guru menyampaikan rubrik yang
akan digunakan pada
penilaianpembelajaran ke 6.
KEGIATAN PENUTUP  Bersama-sama siswa 10 Menit
membuat kesimpulan /
rangkuman hasil belajar
selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang
materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil
ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan
kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya
tentang pembelajaran yang
telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil
belajar
Mengajak semua siswa berdo’a
menurut agama dan keyakinan
masing-masing (untuk mengakhiri
kegiatan pembelajaran Religius

Mengetahui
Kepa sekolah Wali kelas

Latfah Zahroh S.Pd.,M.Pd Mustika Arifa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SDN 14 Lembah Melintang

Kelas / Semester : IV (Empat) / 1

Tema 1 : Indahnya Kebersamaan

Sub Tema 3 : Kebersamaan dalam Keberagaman

Pembelajaran :5

Alokasi Waktu : 2x35 menit


A. KOMPETENSI INTI (KI)
KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca dan menanya ) dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-
benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan
berakhlak mulia

B. KOMPETENSI DASAR (KD)


3.3 Memahami dasar-dasar gerak tari daerah.
4.3 Meragakan dasar-dasar gerak tari daerah.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah melalui proses latihan, siswa mampu menjelaskan dasar-dasar gerak
tari Bungong Jeumpa dengan benar.
2. Setelah melalui proses latihan, siswa mampu menampilkan serangkaian gerak
tari Bungong Jeumpa dengan teknik yang benar.
3. Dengan menggali informasi dari berbagai sumber, siswa mampu menjelaskan
keragaman sosial di provinsi setempat sebagai identitas bangsa Indonesia
secara tertulis dan lisan.
4. Dengan menggali informasi dari berbagai sumber, siswa mampu menyajikan
keragaman sosial di provinsi setempat sebagai identitas bangsa Indonesia
secara tertulis dan lisan.
D. KEGIATAN PEMBELAJARAN
 Siswa diajak berdiskusi tentang gerakan dasar tari Bungong Jeumpa untuk
mengingatkan mereka tentang keterampilan yang telah mereka pelajari
sebelumnya. (Mengamati)
 Siswa menuliskan hasil diskusi. Collaboration
 Siswa dapat mengajukan pertanyaan kepada guru jika ada hal yang masih belum
dipahami. (Menanya)
 Sebelum menulis, siswa diminta melakukan wawancara kepada masyarakat sekitar
(teman, guru, dan orang tua). Critical Thinking and Problem Solving
 Siswa juga diminta melengkapi hasil wawancara mereka dengan berbagai sumber
bacaan, seperti buku perpustakaan, surat kabar, atau berbagai sumber dari internet.
(Menginformasikan)
 Siswa diminta menuliskan informasi yang mereka peroleh secara terperinci.
(Mengekprolasi)

Mengetahui
Kepa sekolah Wali kelas

Latfah Zahroh S.Pd.,M.Pd Mustika Arifa

TEMA 2, SUBTEMA 1 PB 2
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SDN 14 Lembah Melintang


Kelas / Semester : IV (Empat) / 1
Tema 2 : Selalu Berhemat Energi
Sub Tema 1 : Sumber Energi
Pembelajaran :2
Alokasi Waktu : 2x 35menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mengamati teks lagu, siswa mampu mengidentifikasi tinggi rendah nada
dari teks lagu “Menanam jagung” dengan benar.
2. Setelah mendengarkan contoh, siswa mampu menyanyikan notasi lagu “Menanam
jagung” Sesuai tinggi rendah nada dengan aba-aba ketukan dari guru dengan benar.
3. Setelah berdiskusi, siswa mampu memberikan contoh hak dan kewajiban dalam
kehidupan masyarakat dengan benar.
4. .Setelah berdiskusi, siswa mampu menjelaskan perbedaan hak dan kewajiban dalam
kehidupan masyarakat dengan benar.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
 Siswa mengamati notasi angka lagu “Menanam Jagung". Guru menyanyikan
notasi lagu tersebut dan siswa mendengarkan. (Mengamati)
 Siswa mengidentifikasi tinggi rendah nada berdasarkan notasi yang ada. Critical
Thinking and Problem Solving
 Guru menjelaskan konsep tinggi rendah nada. Communication
 Guru mempraktikkan urutan nada dan siswa menirukan bersama-sama.
 Siswa menandai bagian-bagian yang merupakan nada tinggi dan nada rendah.
Mandiri
 Guru dan siswa menyanyikan notasi bersama-sama dengan ketukan dari guru.
Integritas
 Siswa dibagi dalam kelompok. Collaboration Setiap kelompok dipilih pemimpin.
Dalam kelompoknya siswa menyanyikan notasi lagu sesuai dengan tinggi
rendah. Pemimpin yang dipilih akan memberikan aba-aba dengan ketukan.
(Mengekplorasi)
 Setiap kelompok maju ke depan untuk menyanyikan notasi dengan ketukan dari
guru. Kelompok lain memberikan komentar
C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari
pengamatan sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek
dengan rubrik penilaian.
Mengetahui
Kepa sekolah Wali kelas

Latfah Zahroh S.Pd.,M.Pd Mustika Arifa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SDN 14 Lembah Melintang

Kelas / Semester : IV (Empat) / 1

Tema 2 : Indahnya Kebersamaan


Sub Tema 1 : Kebersamaan dalam Keberagaman

Pembelajaran :5

Alokasi Waktu : 2x35 menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Dengan mengamati contoh yang diberikan guru, siswa mampu memahami


tempo dan tinggi rendah nada dalam menyanyikan lagu Menanam Jagung
dengan nada dan tempo yang tepat.
2. Dengan mengamati contoh yang diberikan guru, siswa mampu menyanyikan
lagu Menanam jagung dengan tempo dan tinggi rendah nada dalam
menyanyikan lagu Menanam Jagung dengan nada dan tempo yang tepat.
3. Setelah mengamati gambar dan membaca teks, siswa mampu menjelaskan
karakteristik ruang dan pemanfaatan sumber daya alam untuk kesejahteraan
masyarakat dari tingkat kota/kabupaten sampai tingkat provinsi.
4. Setelah mengamati gambar dan membaca teks, siswa mampu
mengomunikasikan karakteristik ruang dan pemanfaatan sumber daya alam
untuk kesejahteraan masyarakat dari tingkat kota/kabupaten sampai tingkat
provinsi dengan percaya diri.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

 Siswa diinformasikan bahwa mereka akan menyanyikan lagu Menanam Jagung


secara berkelompok yang terdiri atas 5 sampai 6 orang. (Mengkomunikasikan) 35
Menit X 30 JP Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
 Siswa diminta memperhatikan penjelasan dari guru.
 Setiap kelompok akan tampil secara bergiliran.
 Siswa melakukan penampilan secara bergiliran.

Mengetahui
Kepa sekolah Wali kelas

Latfah Zahroh S.Pd.,M.Pd Mustika Arifa

Subtema 2
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SDN 14 Lembah Melintang

Kelas / Semester : IV (Empat) / 1

Tema 2 : Indahnya Kebersamaan

Sub Tema 2 : Kebersamaan dalam Keberagaman

Pembelajaran :2

Alokasi Waktu : 2x35 menit

A.KOMPETENSI INTI

1. Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.


2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru, serta cinta tanah air
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak
mulia.

B.KOMPETENSI DASAR

3.2 Memahami tanda tempo dan tinggi rendah nada.

4.2 Menampilkan tempo lambat, sedang, dan cepat melalui lagU

C.KEGIATAN PEMBELAJARAN

1. Siswa bersama kelompok kembali berlatih lagu “Menanam Jagung” dengan


tempo sedang. (Mencoba) 2. Siswa berlatih menyanyikan lagu dengan ekspresi
yang tepat.(Mencoba)
2. Siswa bersama kelompoknya menyanyikan lagu “Menanam Jagung” divideo
lalu dikirim melalui WA (Mengkomunikasikan) (STEAM – ART)
3. Guru memberikan penguatan untuk menyanyikan lagu dengan percaya diri dan
kompak melalui WA (Mengkomunikasikan)
4. Siswa mengambil hasil cetakan bubur kertas yang sudah kering milik masing
-masing. Lalu melanjutkan tugas di LKPD 1 yaitu menghias hasil cetakan bubur
kertas masing -masing siswa dengan menggunakan sobekan kertas
warna/origami

Mengetahui
Kepa sekolah Wali kelas

Latfah Zahroh S.Pd.,M.Pd Mustika Arifa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SDN 14 Lembah Melintang

Kelas / Semester : IV (Empat) / 1

Tema 3 : Peduli Terhadap Makhluk Hidup

Sub Tema 3 : Hewan dan Tumbuhan di Lingkungan Rumahku

Pembelajaran :2

Alokasi Waktu : 2x35 menit

A.    KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
3. Memahami pengetahuan factual dengan cara mengamati, mendengar, melihat,
membaca, dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah
dan sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan factual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan ank
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.
B.KOMPETENSI DASAR
3.4 Memahami karya seni rupa teknik tempel
4.4 Membuat karya kolase, montase, aplikasi, dan mozaik

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui bimbingan dari WhatsApp Group, peserta didik mampu
mengidentifikasi hak dan kewajiban sebagai warga masyarakat dalam
memanfaatkan tumbuhan dengan benar.
2. Melalui bimbingan dari WhatsApp Group, peserta didik mampu menuliskan
refleksi diri mengenai hak dan kewajiban memanfaatkan tumbuhan secara bijak
dengan terperinci.
3. Melalui bimbingan dari WhatsApp Group, peserta didik mampu menjelaskan
teknik membuat kolase dengan benar.
4. Melalui bimbingan dari WhatsApp Group, peserta didik mampu membuat
kolase dari bahan alam yang ada disekitar rumah dengan teknik yang kreatif.

D. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

 Melalui bimbingan lewat WhatsApp, Peserta didik mengamati kolase yang


disajikan dalam bentuk Power Point. Peserta didik menuliskan pada buku
latihan teknik membuat kolase
 Peserta didik membuat kolase. Sebelum membuat kolase Peserta didik
dibimbing melalui WhatsApp untuk membaca langkah-langkah membuat kolase
yang disajikan dalam bentuk Power Point. Peserta didik membuat kolase dengan
menggambar sendiri gambar yang diinginkan. Mandiri
 Peserta didik bisa mengambil daun-daun kering atau yang sudah tidak
digunakan di lingkungan rumah dan menyiapkan lem serta gunting.
 Peserta didik mulai menempel daun-daun atau ranting kering.
 Peserta didik memperhatikan keindahan dan 150 Menit Kegiatan Deskripsi
Kegiatan Alokasi Waktu keserasian.

Mengetahui
Kepa sekolah Wali kelas

Latfah Zahroh S.Pd.,M.Pd Mustika Arifa


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SDN 14 Lembah Melintang

Kelas / Semester : IV (Empat) / 1

Tema 3 : Peduli Terhadap Makhluk Hidup

Sub Tema 3 : Hewan dan Tumbuhan di Lingkungan Rumahku

Pembelajaran :5

Alokasi Waktu : 2x35 menit

A.    KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
3. Memahami pengetahuan factual dengan cara mengamati, mendengar, melihat,
membaca, dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah
dan sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan factual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan ank
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KONSEP DASAR
3.4 Memahami karya seni rupa teknik tempel.
4.4 Membuat karya kolase, montase, aplikasi, dan mozaik

C. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan mengamati video, siswa dapat menganalisis cara mengapresiasi karya
seni montase dengan benar.
2. Dengan mengamati video dan menjawab pertanyaan, siswa dapat mengapresiasi
karya seni montase dengan baik.
3. Dengan mengamati video, siswa dapat menganalisis pemanfaatan sumber daya
alam di lingkungan sekitar dengan tepat.
4. Dengan mengamati video, siswa dapat menganalisis upaya pelestarian sumber
daya alam di lingkungan sekitar dengan tepat. 5. Dengan mengamati video,
siswa dapat menyajikan informasi pemanfaatan dan pelestarian sumber daya
alam di lingkungan sekitar dengan benar.

D. Langkah-Langkah Kegiatan
 Siswa mengamati foto karya seni montase teman yang diperlihatkan oleh guru.
 Siswa menyimak video yang diberikan guru.
 Guru dan siswa melakukan tanya jawab tentang cara mengapresiasi karya seni
montase.
` Siswa menjawab pertanyaan pada LKPD.
 Guru membimbing siswa mengapresiasi karya seni montase teman.
 Siswa menyimak video yang diberikan guru.

Mengetahui
Kepa sekolah Wali kelas

Latfah Zahroh S.Pd.,M.Pd Mustika Arifa

TEMA 4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SDN 14 Lembah Melintang


Kelas/Semester : IV (Empat) / 1 (Satu)
Tema : 4 (Berbagai Pekerjaan)
Sub Tema : 1 (Jenis-jenis Pekerjaan)
Pembelajaran : 2 Muatan Terpadu : SBdP
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mengamati gambar rumah atau bangunan yang disajikan guru, siswa
dapat menganalisis hal-hal yang diperhatikan saat menggambar dengan
terperinci.
2. Setelah mengamati gambar rumah atau bangunan yang disajikan guru, siswa
dapat menggambar rumah atau bangunan impian dengan kreatif.
3. Melalui kegiatan berdiskusi dengan orang tua, siswa dapat menghubungkan
makna simbol dengan sila pertama Pancasila dengan benar.
4. Melalui pengamatan gambar tindakan manusia yang disajikan guru, siswa dapat
memberikan contoh pengamalan dari sila pertama dalam kehidupan sehari-hari
dengan benar.

B.LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


1. Sebagai kegiatan pembuka, siswa diperlihatkan sebuah gambar arsitek, rumah
dan bangunan, kemudian disuruh mengamati hal-hal yang perlu diperhatikan
ketika menggambar. (Mengamati)
2. Siswa diminta untuk menggambar sebuah rumah atau bangunan impian
mereka. (Mencoba) (Creativity and Innovation)
3. Setelah jadi gambar tersebut difoto dan dikirimkan melalui WA Pribadi.
4. Guru memberikan apresiasi atas hasil karya siswa.
5. Guru memberikan penguatan tentang seorang arsitek yang menggambar dengan
kreatif, dan nilai-nilai yang harus dimiliki oleh seorang arsitek. (Komunikasi)

C. PENILAIAN
1. Penilaian Sikap : Jurnal sikap (Penilaian Diri)
2. Penilaian Pengetahuan : Tes Tertulis (Pilihan Ganda)
3. Penilaian Keterampilan : Gambar Rumah dan Sikap Sesuai dengan Sila Pertama
Pancasila (Produk dan Unjuk Kerja)

Mengetahui
Kepa sekolah Wali kelas

Latfah Zahroh S.Pd.,M.Pd Mustika Arifa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 14 Lembah Melintang


Kelas / Semester : IV (Empat) / 1
Tema 4 : Berbagai Pekerjaan
Sub Tema 3 : Pekerjaan Orang Tuaku
Pembelajaran :5
Alokasi Waktu : 4 x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI (KI)


1. KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
3. KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
4. KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat,
dan dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan berakhlak
mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD)


3.1 Memahami gambar dan bentuk tiga dimensi.
4.1 Menggambar dan membentuk tiga dimensi.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan mengamati video tentang proses pembuatan sarung , siswa mampu
menyebutkan berbagai kegiatan ekonomi dan perkerjaan yang terkait di
lingkungan sekitar dengan tepat.
2. Dengan mengamati video tentang proses pembuatan sarung, siswa mampu
menyajikan berbagai kegiatan ekonomi dan perkerjaan yang terkait di
lingkungan sekitar dengan benar.
3. Setelah melakukan diskusi siswa mampu mempresentasikan hasil diskusi
dengan percaya diri 3. Setelah menyimak tayangan video pembuatan karya
seni 3 dimensi, siswa mampu membuat karya 3 dimensi secara
berkelompok dengan baik.
4. Setelah mengamati hasil karya teman, siswa mampu memberikan apresiasi
terhadap karya 3 dimensi tersebut dengan percaya diri.

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN
 Sebagai pembuka kegiatan pembelajaran, guru menyampaikan kepada Ayah Edo
pengrajin tahu sedangkan Ibu Edo seorang penjahit baju. Communication Guru
mengajukan pertanyaan:
- Apakah kalian masih ingat tentang macammacam pekerjaan? - Apa sajakah macam
pekerjaan yang kalian ingat?
- Nah, jika guru bekerja pada bidang jasa dan lalu bagaimana jika seorang pengrajin
kayu?
- Apa yang mereka hasilkan?
- Bagaimana proses mereka membuat sebuah meja?
 Siswa mengamati video proses pembuatan sarung
 Siswa mengidentifikasi kegiatan ekonomi bidang pekerjaan (ragam pekerjaan) di
lingkungan sekitar secara berkelompok.
 Siswa mendiskusikan pekerjaan di lingkungan mereka yang menghasilkan barang
maupun jasa. Communication
 Siswa mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas
 Siswa diberikan pemahaman pekerjaan yang menghasilkan barang serta macamnya.
 Siswa bersama kelompok membuat karya 3 Dimensi dari stik es krim.
 Siswa memajang karya yang telah mereka buat meja kelompok. Critical Thinking and
Problem Solving  Siswa diminta memperhatikan setiap karya kelompok dengan
saksama.
 Siswa menulis komentar secara individu pada setiap karya pada secarik kertas.

Mengetahui
Kepa sekolah Wali kelas

Latfah Zahroh S.Pd.,M.Pd Mustika Arifa

Anda mungkin juga menyukai