Anda di halaman 1dari 1

MATERI KELAS ONLINE

1. Sebanyak 15 jenis bibit mangga diberi nomor 1 sampai 15. Diambil 8 jenis bibit untuk
ditanam di kebun percontohan. Jenis bibit nomor 1 dan 2 pasti diambil. Banyak cara
pemilihan jenis bibit mangga tersebut adalah ....
Jawab :
Banyak cara pemilihan jenis bibit mangga menggunakan konsep kombinasi.
n = 15 – 2 = 3 dan r = 8 – 2 = 6
13 ! 13 !
Banyak cara pemilihan bibit = C ( n , r ) =C ( 13,6 )= = =1 .716 cara .
( 13−6 ) ! 6! 7 ! 6!

2. Seusai pertandingan, tim basket yang terdiri atas 5 orang pemain akan berfoto
bersama pelatih. Banyak cara mereka dapat berfoto bersama jika posisi pelatih
berada paling kiri atau paling kanan adalah ....
Jawab :
Soal ini menggunakan konsep permutasi. Banyak cara berfoto dengan posisi pelatih di paling
kiri atau paling kanan = P ( 2, 2 ) .
Banyak cara berfoto 5 orang anggota tim basket = P ( 5 ,5 ) .
Banyak cara berfoto 5 orang anggota tim basket bersama pelatih
= P ( 2, 2 ) × P ( 5,5 )=2 ! x 5 !=240 cara .

Anda mungkin juga menyukai