Anda di halaman 1dari 2

PENGAMBILAN SEMPEL DARAH PADA BAYI

No. Dokumen: No. Revisi: Halaman:

RUMAH SAKIT ..../SPO/RSHE/III/2020 01/02


HAWARI ESSA
Tanggal Terbit: Ditetapkan :
Direktur

SPO

........................ dr. Shella Vina Putri


NIP. 20.02.0009
PENGERTIAN
Mengambil darah melalui vena pasien untuk keperluan
pemeriksaan
TUJUAN Untuk pemeriksaan darah

KEBIJAKAN

PROSEDUR A. Persiapan alat


1. Spuit dan jarum steril
2. Alkohol swab / alkohol 70 %
3. Tabung darah
4. Pengalas / perlak
5. Hansaplast
B. Prosedur
1. Mencuci tangan
2. Menentukan lokasi
3. Meletakan perlak kecil di bawah lengan yang akan
dilakukan punksi
4. Melakukan pembendungan
5. Mendisinfeksi lokasi tusukan dengan alkohol swab
6. Menusukan jarum dengan sudut 5-10 derajat
7. Menghisap darah sesuai dengan kebutuhan menggunakan
spuit
8. Pembendung dilepas
9. Mencabut jarum
10. Menekan bekas tusukan
11. Memasukan darah ke dalam tabung
12. Memberikan identitas pasien
13. Mebereskan alat-alat
14. Mencuci tangan
15. Mendokumentasikan tindakan

UNIT TERKAIT
1. Ruang VK
2. Ruang Nifas
3. Ruang Perinatologi
PENGAMBILAN SEMPEL DARAH PADA BAYI

No. Dokumen: No. Revisi: Halaman:

RUMAH SAKIT ..../SPO/RSHE/III/2020 02/02


HAWARI ESSA
4. IBS

Anda mungkin juga menyukai