Anda di halaman 1dari 2

LKPD 3.

4/X/I/ 2021

Kelompok :
Kelas :
Anggota :

GERAK PARABOLA
Tujuan : Menyelidiki pengaruh sudut terhadap bentuk lintasan , jarak maksimum dan ketinggian
maksimum.

Untuk mencapai tujuan kegiatan ini, kamu dapat melakukan percobaan gerak parabola
berikut ini :
Prosedur Kerja
1. Siapkan ketapel, tiga buah kelereng dan rol meter. Berilah penomoran pada tiap-tiap
lemparan kelereng sehingga pengamatan mudah dilakukan.
2. Tembakkan kelereng membentuk sudut 30⁰. Amati bentuk lintasan dan ketinggian
kelereng.
3. Ulangi dengan menembakkan kelereng dengan sudut elevasi 0⁰, 45⁰, dan 90⁰.
4. Amati kembali bentuk lintasan dan ketinggian kelereng.
5. Ukurlah jarak tempuh tiap-tiap kelereng.
6. Catatlah hasil pengamatanmu.

Data dan Analisis Percobaan


1. Berdasarkan pengamatan dan pengukuran yang kamu lakukan, sajikan data tersebut
dalam sebuah tabel pengamatan (sudut θ, xmax, hmax).

No Sudut x max h max

1 30⁰

2 45⁰

3 90⁰

4 0⁰

2. Bagaimana bentuk lintasan dan jarak tempuh kelereng saat ditembakkan secara vertikal
(sudut elevasi 90⁰), sudut 30⁰, sudut 45⁰ dan horizontal (sudut elevasi 0⁰) ? Bagaimana
arah kecepatan kelereng ?
LKPD 3.4/X/I/ 2021

No Sudut Arah kecepatan

1 30⁰

2 45⁰

3 90⁰

4 0⁰

3. Adakah pengaruh sudut elevasi terhadap jarak tempuh dan ketinggian maksimum? Sudut
manakah yang memberikan jarak tempuh terjauh? Sudut manapula yang menyebabkan
kelereng melambung tinggi?

No Sudut x max h max Arah Kecepatan

1 30⁰

2 45⁰

3 90⁰

4 0⁰

Kesimpulan

Tuliskanlah kesimpulan berdasarkan data percobaanmu !

No Sudut x max h max

1 30⁰

2 45⁰

3 90⁰

4 0⁰

Anda mungkin juga menyukai