Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR KERJA SISWA

MATERI : KOLONIALISME BARAT DI INDONESIA

Kelas : VIII - ..........

Anggota : .................................................. ..................................................


.................................................. ..................................................
.................................................. ..................................................

Mendatar Menurun
2. Buku yang ditulis oleh Douwes Dekker 1. Gubernur jendral Belanda yang
8. Nama Raja Perancis menerapkan sistem tanam paksa
9. Sistem pengairan 3. Kongsi dagang yang didirikan oleh
10. Gubernur jendral Belanda yang Belanda
membuat Pulau Jawa jatuh ke tangan 4. Yang dicetuskan oleh Van Deventer,
Inggris yang beranggapan bahwa bangsa
13. Pembagian wilayah pemerintahan Belanda harus membalas jasa rakyat
pada Indonesia
masa Rafles 5. Perjanjian yang membuat Belanda
11. Tanaman yang harus ditanam oleh menyerahkan Pulau Jawa ke tangan
masyarakat Priangan Inggris
15. Jalan yang dibuat oleh HW Daendels 6. Letnan Gubernur yang diangkat oleh
sepanjang 1000 km dari Anyer ke ... Inggris untuk menjadi penguasa di
Pulau Jawa
7. Sistem kerja paksa yang diterapkan
Belanda di Indonesia
12. Nama lain dari Douwes Dekker
14. Yang menjadi alasan Belanda datang
ke Indonesia

Sujatmiko – SUMUT 2018

Anda mungkin juga menyukai