Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN
IDENTITAS MADRASAH PENDAHULUAN :
Mengucapkan salam, mengecek kebersihan kelas, berdoa, dan absensi
MTs NEGERI 8 BLITAR Memberi motivasi peserta didik menerima informasi tentang topik, tujuan pembelajaran
dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari

MATA PELAJARAN IPS INTI :


PERTEMUAN 1. mengamati gambar /foto yang terdapat pada buku/PPT guru
KELAS 9/ SEMESTER 6 2. membuat prediksi apakah hal-hal yang ingin diketahui telah sesuai dengan
tujuan pembelajaran. (Menggunakan Tabel Prediksi).
GENAP 3. Berdiskusi (Siswa di bagi menjadi 4 – 6 kelompok yang kemudian dibagi
lagi menjadi sub kelompok tamu dan tuan rumah, kelompok tamu bertugas
MATERI POKOK Ketergantungan
menjelaskan dan kelompok tuan rumah menerima penjelasan tentang (1)
Antarruang dan Pengaruhnya
Apa saja yang termasuk dalam keunggulan ekonomi bangsa dan (2) Dimana
terhadap Kesejahteraan Masyarakat
saja kita dapat menemukan pusat keunggulan ekonomi bangsa?
4. mempresentasikan hasil diskusi dihadapan kelompok lainnya
Sub Materi Pokok PERTEMUAN 1. mengamati gambar /foto yang terdapat pada buku/PPT guru
7 2. Berdiskusi (Siswa di bagi menjadi 4 – 6 kelompok yang kemudian dibagi
Pengembangan Pusat-Pusat
lagi menjadi sub kelompok tamu dan tuan rumah, kelompok tamu bertugas
Keunggulan Ekonomi untuk
menjelaskan dan kelompok tuan rumah menerima penjelasan tentang (1)
Kesejahteraan Masyarakat
Apa pengaruh pusat keunggulan ekonomi terhadap migrasi penduduk? (2)
Bagaimana pengaruh pusat keuggulan ekonomi PT Freeport terhadap
Alokasi Waktu pendidikan?
5 X Pertemuan ( 10 JP ) 3. mempresentasikan hasil diskusi dihadapan kelompok lainnya
PERTEMUAN 1. Guru memberikan tugas untuk melakukan penelitian sederhana tentang pusat
KOMPETENSI DASAR 8 keunggulan ekonomi di sekitar tempat tinggal atau pusat keunggulan daerah lain dan
dideskripsikan menjadi sebuah laporan proyek dengan pokok- pokok uraian materi
KD 3.3 : sebagai berikut:
(1) Faktor pendukung pusat keunggulan ekonomi yang kalian teliti.
Menganalisis ketergantungan
(2) Manfaat yang diperoleh masyarakat sekitar dengan adanya pusat keunggulan
antarruang dilihat dari konsep ekonomi yang dikembangkan.
ekonomi produksi, distribusi, (3) Kendala apa saja yang dihadapi pusat keunggulan ekonomi yang dikembangkan.
konsumsi, harga, pasar) dan (4) Upaya untuk mengatasi hambatan tersebut.
pengaruhnya terhadap migrasi 2. Menentukan lokasi dan merancang bahan persiapan untuk melakukan penelitian!
penduduk, transportasi, lembaga 3. Membuat bahan persiapan untuk melakukan penelitian, yang meliputi instrumen
sosial dan ekonomi, pekerjaan, penelitian, surat izin penelitian, dan pelaporan.
pendidikan, dan kesejahteraan Jadwal kegiatan penelitian tentang pusat keunggulan ekonomi di tempat tinggal
masyarakat. peserta didik
KD 4.3 : No Kegiatan Waktu
Menyajikan hasil analisis 1. Merancang bahan persiapan untuk penelitian pusat 80 menit
tentang ketergantungan keunggulan ekonomi Pertemuan ke 8
antarruang dilihat dari konsep 2. Melaksanakan penelitian tentang pusat keunggulan 80 menit
ekonomi (produksi, distribusi, ekonomi berdasarkan bahan yang telah dipersiapkan. Hari ahad
konsumsi, harga, pasar) dan 3. Menyusun laporan hasil penelitian tentang pusat 80 menit
pengaruhnya terhadap keunggulan ekonomi Pertemuan ke 9
migrasi penduduk, 4. Mempresentasikan laporan hasil observasi tentang 80 menit
transportasi, lembaga sosial pusat keunggulan ekonomi. Pertemuan ke 10
dan ekonomi, pekerjaan, PERTEMUAN Menyusun laporan hasil penelitian tentang pusat keunggulan ekonomi
pendidikan, dan kesejahteraan 9
PERTEMUAN Mempresentasikan laporan hasil observasi tentang pusat keunggulan ekonomi.
10
Tujuan Pembelajaran
PENUTUP :
Melalui model Discovery Lerning Merefleksi kegiatan pembelajaran.
dan Project Based Learning Menginformasikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan berikutnya.
peserta didik diharapkan dapat: Meminta peserta didik untuk selalu bersemangat dalam menuntut ilmu (penumbuhan karakter
Mengidentifikasi pusat- semangat menuntut ilmu).
pusat keunggulan ekonomi Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan dan motivasi tetap semangat
di Indonesia dengan benar. belajar dan diakhiri dengan berdoa.
Menganalisis pengaruh pusat-
pusat keunggulan PENILAIAN
ekonomi secara kritis Penilaian Sikap: Observasi/Jurnal; Penilaian Pengetahuan: Penugasan (mengisi PR LKPD;
Penilaian Kceterampilan: Unjuk Kerja Kegiatan diskusi dan presentasi

Materi Mengetahui Blitar, Januari 2021


1. pusat-pusat keunggulan Kepala MTsN 8 Blitar Guru Bidang Studi IPS
ekonomi Indonesia
.............................

2. pengaruh keunggulan ekonomi

bagi masyarakat Drs. H. Boimin, M.Pd Siti Qadarsih, S.Pd


NIP. 196517071992031004 NIP.198204222009012007

Anda mungkin juga menyukai