Anda di halaman 1dari 7

Nama Mahasiswa : Nestia Risminda

NPM : 220120200512
Mata Kuliah : Biostatistika
Dosen : Desy Indra Yani, S.Kp., M.Kes.,M.Nurs.,Ph.D
Jurusan : Magister Keperawatan Peminatan Anak

Latihan Analisis Data Deskriptif

1. Tentukan level pengukuran pada 10 variabel yang ada di SPSS (usia, JK, lama
bekerja)
1) Usia : Ratio
2) Jenis Kelamin : Nominal
3) Pekerjaan : Nominal
4) Tinggi Badan : Ratio
5) Berat Badan : Ratio
6) Hipertensi : Ordinal
7) Olahraga dalam 1 minggu : Ordinal
8) Sesak Nafas : Ordinal
9) Diagnosa Tuberkulosis : Nominal
10) Fase Pengobatan : Nominal
2. Kategorikan usia ke dalam kategori usia
- Dewasa muda : 18 – 25 tahun
- Dewasa pertengahan : 26 – 45 tahun
- Dewasa akhir : 46 – 59 tahun
- Lansia : > 60 tahun

Tabel 1.1
Kategori Usia
Valid Cumulative
Frequency Percent Percent Percent
Valid Remaja 1 1.9 1.9 1.9
Dewasa Muda 10 18.5 18.5 20.4
Dewasa Pertengahan 18 33.3 33.3 53.7
Dewasa Akhir 17 31.5 31.5 85.2
Lansia 8 14.8 14.8 100.0
Total 54 100.0 100.0
3. Buat presentasi data dalam bentuk tabel dan narasi menggunakan format APA pada
10 variabel yang anda pilih.
1) Uji Normalitas (Skewnes dan Kurtosis)
Tabel 1.2
Tabel Statistics
Olahragad Fase
Jenis Pekerja Tinggi Berat Hiperte alam satu pengob Diagnosa Sesak
Usia kelamin an Badan Badan nsi minggu atan tuberkulosis nafas
N Valid 54 54 54 54 54 54 54 54 54 54
Missin 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
g
Mean 3.39 1.3704 4.0741 4.1852 3.7407 1.8704 1.0556 1.4444 1.0000 1.556
Std. Error of .138 .06633 .11778 .09186 .11273 .04614 .05556 .06826 .00000 .0683
Mean
Median 3.00 1.0000 4.0000 4.0000 4.0000 2.0000 1.0000 1.0000 1.0000 2.000
a
Mode 3 1.00 4.00 4.00 3.00 2.00 1.00 1.00 1.00 2.0
Std. Deviation 1.017 .48744 .86552 .67500 .82839 .33905 .40825 .50157 .00000 .5016
Variance 1.035 .238 .749 .456 .686 .115 .167 .252 .000 .252
Skewness -.077 .552 -.509 -1.768 .318 -2.269 7.348 .230 -.230
Std. Error of .325 .325 .325 .325 .325 .325 .325 .325 .325 .325
Skewness
Kurtosis -.681 -1.762 -.629 8.378 -1.084 3.267 54.000 -2.023 -2.023
Std. Error of .639 .639 .639 .639 .639 .639 .639 .639 .639 .639
Kurtosis
Range 4 1.00 3.00 4.00 3.00 1.00 3.00 1.00 .00 1.0
Minimum 1 1.00 2.00 1.00 2.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.0
Maximum 5 2.00 5.00 5.00 5.00 2.00 4.00 2.00 1.00 2.0
Sum 183 74.00 220.00 226.00 202.00 101.00 57.00 78.00 54.00 84.0
a. Multiple modes exist. The smallest value is shown
a. Usia
Hasil uji skewness : -2,36
Hasil uji kurtosis : -1,06
Dari data diatas, didapatkan bahwa data tidak berdistribusi normal.
b. Jenis Kelamin
Hasil uji skewness : 1,69
Hasil uji kurtosis : - 2,75
Dari data diatas, didapatkan bahwa data tidak berdistribusi normal.
c. Pekerjaan
Hasil uji skewness : - 1,56
Hasil uji kurtosis : - 0,98
Dari data diatas, didapatkan bahwa data berdistribusi normal.
d. Tinggi Badan
Hasil uji skewness : - 5,44
Hasil uji kurtosis : 13,11
Dari data diatas, didapatkan bahwa data tidak berdistribusi normal.
e. Berat Badan
Hasil uji skewness : 0,97
Hasil uji kurtosis : - 1,69
Dari data diatas, didapatkan bahwa data berdistribusi normal.
f. Hipertensi
Hasil uji skewness : - 6,98
Hasil uji kurtosis : 5,11
Dari data diatas, didapatkan bahwa data tidak berdistribusi normal.
g. Olahraga dalam satu minggu
Hasil uji skewness : 22,60
Hasil uji kurtosis : 84,50
Dari data diatas, didapatkan bahwa data tidak berdistribusi normal.
h. Sesak nafas
Hasil uji skewness : - 0,70
Hasil uji kurtosis : - 3,16
Dari data diatas, didapatkan bahwa data tidak berdistribusi normal.
i. Diagnosa tuberculosis
Hasil uji skewness :0
Hasil uji kurtosis :0
Dari data diatas, didapatkan bahwa data berdistribusi normal.
j. Fase pengobatan
Hasil uji skewness : 0,70
Hasil uji kurtosis : - 3,16
Dari data diatas, didapatkan bahwa data tidak berdistribusi normal.

2) Presentasi Data
Tabel 1.3
Tabel Distribusi Data Usia
N %
Remaja 1 1.9%
Dewasa Muda 10 18.5%
Dewasa Pertengahan 18 33.3%
Dewasa Akhir 17 31.5%
Lansia 8 14.8%
Berdasarkan tabel 1.3, diketahui jika sebagian besar sampel penelitian ini adalah
dewasa pertengahan sebanyak 18 orang dengan presentasi 33.3%.

Tabel 1.4
Tabel Distribusi Data Jenis Kelamin
N %
Laki-laki 34 63.0%
Perempuan 20 37.0%
Berdasarkan tabel 1.4, diketahui jika sebagian besar sampel penelitian ini
berjenis kelamin laki-laki sebanyak 34 orang dengan presentasi 63%.

Tabel 1.5
Tabel Distribusi Data Pekerjaan
N %
Swasta 2 3.7%
Wiraswasta 12 22.2%
Tidak bekerja 20 37.0%
Buruh 20 37.0%
Berdasarkan tabel 1.5, diketahui jika sebagian besar sampel penelitian ini
bekerja sebagai buruh sebanyak 20 orang dengan presentasi 20% dan juga tidak
bekerja sebanyak 20 orang dengan presentasi 20%.
Tabel 1.6
Tabel Distribusi Data Tinggi Badan
N %
100-115 CM 1 1.9%
131-145 CM 2 3.7%
146-160 CM 36 66.7%
161-175 CM 15 27.8%
Berdasarkan tabel 1.6, diketahui jika sebagian besar sampel penelitian ini
memiliki tinggi badan antara 146 – 160 cm sebanyak 36 orang dengan presentasi
66,7%.

Tabel 1.7
Tabel Disribusi Data Berat Badan
N %
31-40 Kg 1 1.9%
41-50 Kg 24 44.4%
51-60 Kg 17 31.5%
61-70 Kg 12 22.2%
Berdasarkan tabel 1.7, diketahui jika sebagian besar sampel penelitian ini
memiliki berat badan antara 41 – 50 kg sebanyak 24 orang dengan presentasi 44,4%.

Tabel 1.8
Tabel Distribusi Data Hipertensi
N %
Ya 7 13.0%
Tidak 47 87.0%
Berdasarkan tabel 1.8, diketahui jika sebagian besar sampel penelitian ini tidak
memiliki riwayat penyakit hipertensi sebanyak 47 orang dengan presentasi 87%.

Tabel 1.9
Tabel Distribusi Data Olahraga dalam Satu Minggu
N %
Tidak olahraga 53 98.1%
Olahraga ringan 0-75 menit perminggu 1 1.9%
Berdasarkan tabel 1.9, diketahui jika sebagian besar sampel penelitian tidak
melakukan olahraga dalam satu minggu, sebanyak 53 orang dengan presentasi 98,1%.

Tabel 1.10
Tabel Distribusi Data Fase Pengobatan
N %
Fase intensif (1-2 bulan) 30 55.6%
Fase lanjutan (3-6 bulan) 24 44.4%
Berdasarkan tabel 1.10, diketahui jika sebagian besar sampel penelitian ini
sedang menjalani fase pengobatan intensif (1 – 2 bulan) sebanyak 30 orang dengan
presentasi 55,6%.

Tabel 1.11
Tabel Distribusi Data Diagnosa Tuberkulosis
N %
Pemeriksaan dahak 54 100.0%
Berdasarkan tabel 1.11, diketahui jika seluruh sampel penelitian didiagnosa
tuberculosis melalui pemeriksaan dahak, sebanyak 54 orang dengan presentasi 100%.

Tabel 1.12
Tabel Distribusi Data Sesak Nafas
N %
Ya 24 44.4%
Tidak 30 55.6%
Berdasarkan tabel 1.12, diketahui jika sebagian besar sampel penelitian ini
tidak mengalami sesak nafas, sebanyak 30 orang dengan presentasi 55,6%.

Anda mungkin juga menyukai