Anda di halaman 1dari 38

SOAL UJIAN MCQ AKHIR MODUL 4.

2
MODUL MASALAH PADA SISTEM DERMATO MUSKULOSKELETAL
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS WAHID HASYIM
SEMESTER GENAP 2017-2018

PETUNJUK PENGERJAAN:
1. Berilah tanda silang “X” pada lembar jawabanyang telah disediakan
2. Berikut pilihan dalam menjawab beberapa tipe pertanyaan:
 Tipe multiple choise question (MCQ) one best answer (pilihan ganda dengan satu
jawaban yang benar).
 Tipe multiple best answer (jawaban benar lebih dari satu)
A. Jawaban 1, 2 dan 3 benar
B. Jawaban 1 dan 3 benar
C. Jawaban 2 dan 4 benar
D. Jawaban 4 benar
E. Semua jawaban benar

ILMU BEDAH
1. Bayi laki-laki 2 usia 1 hari, laki-laki aterm 40 minggu, BB 3400 gram. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan beberapa kelainan bawaan (Kongenital Anomali). Pada jari-jari tangan kiri
didapatkan 6 buah jari, kelainan ini disebut dengan ?
A. Scoliosis
B. Sindactili
C. Palidactili
D. CTEV
E. Genuvarus

2. Bayi laki-laki 2 usia 1 hari, laki-laki aterm 40 minggu, BB 3400 gram. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan beberapa kelainan bawaan (Kongenital Anomali). Sedangkan pada jari-jari tangan
kanan didapatkan jari ke III dan jari ke IV menyatu satu sama lain, kelainan ini disebut ?
A. Scoliosis
B. Sindactili
C. Palidactili
D. CTEV
E. Genuvarus

3. Bayi laki-laki 2 usia 1 hari, laki-laki aterm 40 minggu, BB 3400 gram. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan beberapa kelainan bawaan (Kongenital Anomali). Pada extremitas ditemukan
kelainan fisik berupa kedua kaki seperti membentuk huruf O, kelainan ini disebut ?
A. Scoliosis
B. Sindactili
C. Palidactili
D. CTEV
E. Genuvarus

4. Bayi laki-laki 2 usia 1 hari, laki-laki aterm 40 minggu, BB 3400 gram. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan beberapa kelainan bawaan (Kongenital Anomali). Pada kaki sebelah kanan,
tampak telapak kaki kanan terputar keluar dan membengkak kebawah ?
A. Scoliosis
B. Sindactili
C. Palidactili
D. CTEV
E. Genuvarus

5. Bayi laki-laki 2 usia 1 hari, laki-laki aterm 40 minggu, BB 3400 gram. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan beberapa kelainan bawaan (Kongenital Anomali). Sedangkan pada foto babygram
ditemukan columna vertebnalis mengalami pembengkakan kearah latero lateral, maka kelainan
ini disebut dengan ?
A. Scoliosis
B. Sindactili
C. Palidactili
D. CTEV
E. Genuvarus

6. Pasien laki-laki datang ke IGD dibawa oleh polisi karena mengalami kecelakaan lalu lintas.
Pada pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang didapatkan keadaan dibawah ini: Pada
extremitas superior dextea didapatkan jari kelingking tangan kanan terputus dan hilang. Apa
kemungkinan kelainan yang terjadi?
A. Fraktur fanur 1/3 distal terbuka
B. Suspect dislokasi glenok
C. Fraktur amputafum
D. Fraktur colun femur
E. Suspect fr. Humeri 1/3 tengah tertutup

7. Pasien laki-laki datang ke IGD dibawa oleh polisi karena mengalami kecelakaan lalu lintas.
Pada pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang didapatkan keadaan dibawah ini: Pada
lengan tangan kanan didapatkan angulasi dan bengkak serta nyeri tekan tak tampak tulang.
Apa kemungkinan kelainan yang terjadi?
A. Fraktur fanur 1/3 distal terbuka
B. Suspect dislokasi glenok
C. Fraktur amputafum
D. Fraktur colun femur
E. Suspect fr. Humeri 1/3 tengah tertutup

8. Pasien laki-laki datang ke IGD dibawa oleh polisi karena mengalami kecelakaan lalu lintas.
Pada pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang didapatkan keadaan dibawah ini: Pada
paha sebelah kiri bawah tampak tulang yang menembus kulit dan terdapat luka. Apa
kemungkinan kelainan yang terjadi?
A. Fraktur fanur 1/3 distal terbuka
B. Suspect dislokasi glenok
C. Fraktur amputafum
D. Fraktur colun femur
E. Suspect fr. Humeri 1/3 tengah tertutup

9. Pasien laki-laki datang ke IGD dibawa oleh polisi karena mengalami kecelakaan lalu lintas.
Pada pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang didapatkan keadaan dibawah ini: Pada
pengukuran kaki sebelah kanan didapatkan panjang klinis lebih pendek dari panjang anatomis.
Apa kemungkinan kelainan yang terjadi?
A. Fraktur fanur 1/3 distal terbuka
B. Suspect dislokasi glenok
C. Fraktur amputafum
D. Fraktur colun femur
E. Suspect fr. Humeri 1/3 tengah tertutup

10. Pasien laki-laki datang ke IGD dibawa oleh polisi karena mengalami kecelakaan lalu lintas.
Pada pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang didapatkan keadaan dibawah ini: Pada
bahu kiri sulit digerakkan dan didapatkan tonjolan arah anterior. Apa kemungkinan kelainan
yang terjadi?
A. Fraktur fanur 1/3 distal terbuka
B. Suspect dislokasi glenok
C. Fraktur amputafum
D. Fraktur colun femur
E. Suspect fr. Humeri 1/3 tengah tertutup

11. Pasien laki-laki datang ke IGD dibawa oleh polisi karena mengalami kecelakaan lalu lintas.
Pada pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang didapatkan keadaan dibawah ini Pada
pemeriksaan foto pasien diatas tampak coput numeri sinistra keluar dari mangkok sendinya
dan terputar kearah atas sehingga dapat di diagnosa dengan ?
A. Fraktur undisplasce
B. Fraktur terbuka
C. Fraktur colum femur
D. Dislokasi glenohumera
E. Fraktur complikata

12. Apa kemungkinan diagnosa pada soal nomor 9 ?


A. Fraktur undisplasce
B. Fraktur terbuka
C. Fraktur colum femur
D. Dislokasi glenohumera
E. Fraktur complikata
13. Pada soal nomor 7 setelah dilakukan pemeriksaan lanjutan, ternyata tidak ditemukan denyut
nadi pada atresia radialio, sehingga dapat di diagnosa dengan ?
A. Fraktur undisplasce
B. Fraktur terbuka
C. Fraktur colum femur
D. Dislokasi glenohumera
E. Fraktur complikata

14. Bila terjadi fraktur terbuka pada tulang-tulang panjang pada umumnya akan terjadi ?
A. Fraktur undisplasce
B. Fraktur terbuka
C. Fraktur colum femur
D. Dislokasi glenohumera
E. Fraktur complikata

15. Seorang nenek usia 90 tahun datang ke IGD dengan keluhan nyeri pada kaki kiri dan
punggung setelah jatuh terduduk dan kaki terbentur kloset walaupun tidak terlalu kuat. Dirasa
nyeri pada kaki tersebut. Pada pemeriksaan fisik terdapat angulasi pada pertengahan tibia,
fibula. Faktor predisposi terjadinya fraktur tersebut disebabkan oleh karena?
A. Fraktur kompresi
B. Osteoporosis
C. Fixasi externa
D. Daraparese inferior
E. Alas datar keras

16. Seorang nenek usia 90 tahun datang ke IGD dengan keluhan nyeri pada kaki kiri dan
punggung setelah jatuh terduduk dan kaki terbentur kloset walaupun tidak terlalu kuat. Dirasa
nyeri pada kaki tersebut. Sedangkan pada pemeriksaan fisik ditemukan juga pembengkakan
dan nyeri tekan di daerah lumbo socral dimungkinkan terjadi ?
A. Fraktur kompresi
B. Osteoporosis
C. Fixasi externa
D. Daraparese inferior
E. Alas datar keras

17. Seorang nenek usia 90 tahun datang ke IGD dengan keluhan nyeri pada kaki kiri dan
punggung setelah jatuh terduduk dan kaki terbentur kloset walaupun tidak terlalu kuat. Dirasa
nyeri pada kaki tersebut. Setelah dilakukan pemeriksaan lanjutan ternyata juga didapatkan
kelemahan pada kedua kakinya…
A. Fraktur kompresi
B. Osteoporosis
C. Fixasi externa
D. Daraparese inferior
E. Alas datar keras

18. Seorang nenek usia 90 tahun datang ke IGD dengan keluhan nyeri pada kaki kiri dan
punggung setelah jatuh terduduk dan kaki terbentur kloset walaupun tidak terlalu kuat. Dirasa
nyeri pada kaki tersebut. Pada fraktur tibia-fibula ini mengingat usia nenek sudah lanjut maka
pilihannya dilakukan tindakan ?
A. Fraktur kompresi
B. Osteoporosis
C. Fixasi externa
D. Daraparese inferior
E. Alas datar keras

19. Seorang nenek usia 90 tahun datang ke IGD dengan keluhan nyeri pada kaki kiri dan
punggung setelah jatuh terduduk dan kaki terbentur kloset walaupun tidak terlalu kuat. Dirasa
nyeri pada kaki tersebut. Sebelum dilakukan tindakan medis, maka untuk mengurangi rasa
nyeri pada daerah punggung akibat fraktur di daerah lulmbo socral sebaiknya pasien tidur
dengan?
A. Fraktur kompresi
B. Osteoporosis
C. Fixasi externa
D. Daraparese inferior
E. Alas datar keras

20. Seorang nenek usia 90 tahun datang ke IGD dengan keluhan nyeri pada kaki kiri dan
punggung setelah jatuh terduduk dan kaki terbentur kloset walaupun tidak terlalu kuat. Dirasa
nyeri pada kaki tersebut. Pada fraktur tibia-fibula ini mengingat usia nenek sudah lanjut maka
pilihannya dilakukan tindakan ?
A. Fraktur kompresi
B. Osteoporosis
C. Fixasi externa
D. Daraparese inferior
E. Alas datar keras

PATOLOGI ANATOMI
1. Penyakit kulit yang disebabkan oleh reaksi hipersensitivitas tipe IV adalah…..
A. Urtikaria
B. Atopik
C. Dermatitis kontak alergika
D. Dermatitis eksematosa kronik
E. Dermatitis inflammatory akut

2. Penebalan stratum korneum yang masih mengandung inti sel, disebut sebagai…..
A. Diskeratosis
B. Parakeratosis
C. Hipergranulosis
D. Akantosis
E. Papilomatosis

3. Edema interseluler keratinosit, disebut sebagai …..


A. Hiperkeratosis
B. Vakuolisasi
C. Degenerasi hidropik
D. Spongiosis
E. Akantosis

4. Seorang laki-laki 15 tahun, mengeluh gatal-gatal terutama daerah ekstremitas atas dan bawah, 1
hari ini, pada pemeriksaan kulit didapatkan UKK : papul dan plakat, perabaan hangat, kemerahan
pada ekstremitas atas dan bawah. Pasien dirasakan mulai mengeluh setelah pulang dari restoran
tempat acara pesta ulang tahun temannya. Penyakit apakah yang paling mungkin dideritanya?
A. Eritema Multiforme
B. Dermatitis Atopik
C. Dermatitis kontak iritan
D. Dermatitis kontak Alergika
E. Urtikaria

5. Seorang laki-laki 15 tahun, mengeluh gatal dan kemerahan pada ekstremitas atas, 1 hari ini, pada
pemeriksaan kulit didapatkan UKK : papul, vesikel, eritema dan target lesion, simetris. Sebelumnya
pasien minum obat yang didapatnya dari puskesmas karena ISPA. Penyakit kulit apakah yang
paling mungkin dideritanya?
A. Eritema Multiforme
B. Dermatitis Atopik
C. Dermatitis kontak iritan
D. Dermatitis kontak Alergika
E. Urtikaria

6. Seorang laki-laki 15 tahun, mengeluh muncul lesi keputihan pada daerah tangannya. Pada
pemeriksaan kulit didapatkan UKK: skuama tebal warna putih mutiara, disertai macula eritem.
Pasien kemudian dilakukan biopsy PA. Gambaran mikroskopis menunjukkan: Parakeratosis,
akantosis dan mikroabses munro. Penyakit kulit apakah yang paling mungkin dideritanya?
A. Dermatitis seboroik
B. Psoriasis
C. Liken planus
D. Eritema multiforme
E. Tinea corporis

7. Peradangan kulit di darah kulit berambut, dengan peningkatan aktivitas kelenjar sebasea, ketombe
berlebihan, merupakan ciri penyakit …..
A. Dermatitis seboroik
B. Psoriasis
C. Liken planus
D. Eritema multiforme
E. Tinea corporis
8. UKK berupa papul merah / putih, akibat respon trauma berulang seperti garukan, bentuk nodular.
Gambaran mikroskopik berupa psoriasiform reaction pattern. Penyakit kulit apakah yang paling
mungkin?
A. Psoriasis
B. Pemfigus vulgaris
C. Liken planus
D. Liken simplex chronicus
E. Eritema multiforme

9. Penyakit kulit yang disebabkan oleh rekasi yang diperantarai IgE dan sel Mast adalah
A. Urtikaria
B. Liken planus
C. Dermatitis kontak alergika
D. Dermatitis kontak iritan
E. Dermatitis inflammatory kronik

10. Vesikel pada infeksi virus herpes, termasuk ke dalam kelompok …..
A. Vesikobulous subcorneal
B. Vesikobulous intraepidermal
C. Vesikobulous suprabasal
D. Vesikobulous subepidermal
E. Vesikobulous intradermal

11. Vesikel / bula pada pemphigus vulgaris, termasuk ke dalam kelompok …..
A. Vesikobulous subcorneal
B. Vesikobulous intraepidermal
C. Vesikobulous suprabasal
D. Vesikobulous subepidermal
E. Vesikobulous intradermal

12. Mekanisme terjadinya vesikel / bula, dapat terjadi akibat sebagai berikut, Kecuali ….
A. Edema interseluler
B. Edema intraseluler
C. Akantolisis
D. Lepasnya epidermis dari dermis
E. Lepasnya dermis dari subkutan

13. Pasien Laki-laki 18 tahun datang mengeluh gatal pada tungkai bawahnya sejak 2 minggu ini. Pada
pemeriksaan kulit, UKK: makula dengan tepi eritem, central healing, berskuama. Apakah diagnosis
yang paling mungkin?
A. Dermatofitosis
B. Dermatitis atopik
C. Candidiasis
D. Folikulitis
E. Impetigo

14. Pasien Laki-laki 6 tahun datang mengeluh muncul vesikel dan krusta waran kuning pada daerah
mulut dan hidungnya. Pada pemeriksaan kulit, UKK: vesikel dan krusta kuning. Apakah diagnosis
yang paling mungkin?
A. Dermatofitosis
B. Dermatitis atopik
C. Candidiasis
D. Folikulitis
E. Impetigo

15. Faktor – faktor yang mempengaruhi terjadinya acne vulgaris adalah sebagai berikut, Kecuali …..
A. Masa Pubertas
B. Hipersensitivitas terhadap makanan
C. Gangguan menstruasi
D. Gangguan mood
E. Infeksi lokal

16. Pasien Wanita 26 tahun datang dengan keluhan muncul area keputihan pada ekstremitas atas
kanan dan kiri nya yang dideritanya sejak kecil. Pada pemeriksaan kulit, UKK: makula
hipopigmentasi, simetris. Pada pemeriksaan PA didapatkan: Melenosit dan pigmen melanin (-).
Apakah diagnosis penyakit ini?
A. Melasma
B. Vitiligo
C. Morbus hansesn
D. Impetigo
E. Freckles

17. Pasien Wanita 26 tahun datang dengan keluhan muncul area kehitaman pada daerah wajahnya
yang dideritanya sejak kecil. Pada pemeriksaan kulit, UKK: makula hiperpigmentasi, simetris. Pada
pemeriksaan PA didapatkan: Melenosit dan pigmen melanin >>. Apakah diagnosis penyakit ini?
A. Melasma
B. Vitiligo
C. Morbus hansesn
D. Impetigo
E. Freckles

18. Berikut adalah tumor epithelial yang jinak adalah ….


A. Basalioma
B. Keratosis aktinik
C. Keratosis seboroik
D. Melanoma maligna
E. Squamous cell carcinoma

19. Hiperplasia epidermis difus disebut sebagai …..


A. Hiperkeratosis
B. Hipergranulosis
C. Akantosis
D. Spongiosis
E. Papilomatosis

20. Apakah perbedaan osteoblast dan osteoklast yang paling benar?


A. Osteoblast berasal dari hematopoetic stem cell
B. Osteoklast berinti 1
C. Osteoblast berperan dalam resorpsi tulang
D. Osteoblast menghasilkan proteoglikan
E. Osteoklast memiliki reseptor growth hormone

21. Pernyataan yang benar tentang Fraktur adalah, Kecuali …


A. Fraktur spontan adalah fraktur oleh karena adanya benturan mekanik pada tulang yang
sebelumnya mengalami kelainan
B. Penyembuhan fraktur dipengaruhi oleh ada tidaknya infeksi
C. Komplikasi yang dapat terjadi pada penyembuhan fraktur adalah delayed union
D. Osteoporosis dapat menjadi faktor resiko terjadinya fraktur
E. Urutan penyembuhan fraktur: Organisasi hematom – Pembentukan kalus primer – Kalus
sekunder – remodelling

22. Osteoporosis dapat dicurigai pada……


A. Penderita lansia dengan fraktur Traumatik pada tungkai bawah
B. Wanita usia lansia mengeluh nyeri lutut
C. Seseorang yang mengalami lordosis
D. Seseorang yang kehilangan tinggi badan secara gradual
E. Wanita usia muda mengalami deformitas pada sendi tangannya

23. Penyakit Rikets / osteomalasia dapat disebabkan oleh kondisi ….


A. Pajanan sinar UV berlebihan
B. Defisiensi vitamin B
C. Penyakit hepar
D. Penyakit paru
E. Intake lemak berlebihan

24. Pasien laki-laki 30 tahun dengan gejala kelemahan pada otot-otot ekstraokuler, ptosis ( drooping
eyelids) dan diplopia (penglihatan ganda). Kelemahan diikuti pada otot-otot ekstremitas. Biopsi otot
dalam batas normal. Pada pemeriksaan darah dijumpai adanya sirkulasi antibodi terhadap AchRs.
Apakah kemungkinan diagnosisnya?
A. Duchenne muscular distrophy
B. Becker muscular distrophy
C. Myasthenia Gravis
D. Sindroma Guillain-Barre
E. Distrofi muskularis akuisita

25. Pasien laki-laki 18 tahun datang megeluh nyeri pada tulang kering kanannya sejak 1 bulan ini.
Pasien 2 bulan yang lalu terdapat riwayat trauma pada tulang keringnya tersebut. Pada
pemeriksaan fisik didapatkan tungkai bawahnya di daerah tulang kering tersebut tampak
membesar. Pada pemeriksaan X ray didapatkan struktur sunray appearance dan codman triangle
pada tulang tibianya. Apakah diagnosis yang paling mungkin?
A. Osteokondroma
B. Osteoid osteoma
C. Kondrosarkoma
D. Osteosarkoma
E. Sarkoma Ewing’s
FARMAKOLOGI
1. Anak Y, usia 10 tahun, datang ke praktek dokter dengan keluhan gatal di sela-sela jari tangan
dan kaki. Gatal dirasakan lebih hebat pada malam hari, adik laki-laki pasien yang tidur sekamar
mengeluhkan gejala yang sama. Hasil pemeriksaan fisik menunjukkan adanya papul
kemerahan di sela jari tangan dan kaki, tampak juga gambaran seperti terowongan di
beberapa tempat. Pilihan terapi oral yang tepat untuk pasien tersebut adalah…..
A. Ketoconazole
B. Ivermectine
C. Amoxicillin
D. Nystatine
E. Metronidazole

2. Anak R, usia 12 tahun, sehari-hari tinggal di asrama sekolah, datang ke praktek dokter dengan
keluhan gatal di sela-sela jari tangan dan kaki. Gatal dirasakan lebih hebat pada malam hari,
banyak rekan pasien yang mengeluhkan gejala yang sama. Hasil pemeriksaan fisik
menunjukkan adanya papul kemerahan di sela jari tangan dan kaki, tampak juga gambaran
seperti terowongan di beberapa tempat. Edukasi yang benar untuk pemakaian obat salep yang
diberikan untuk pasien tersebut adalah….
A. Dioleskan saat gatal sampai gejala hilang
B. Dioleskan di daerah gatal sehari 3 kali
C. Dioleskan ke seluruh tubuh, mulai dari leher ke bawah, setiap malam
D. Dioleskan ke seluruh tubuh, mulai dari leher ke bawah, sekali pada malam hari selama 12
jam
E. Dioleskan di daerah gatal, sekali pada malam hari selama 12 jam

3. The pathognomonic lesion of scabies infection is……


A. Pruritus
B. Rash
C. Linear burrow
D. Papule erithema
E. Ulcus

4. Berikut ini merupakan salah satu sediaan obat topical pada infeksi scabies….
A. Permethrin
B. Hydrocortisone
C. Gentamicine
D. Garam emas
E. Miconazole

5. Seorang anak 7 tahun datang bersama adiknya, keduanya dengan keluhan gatal-gatal di
seluruh tubuh, sela-sela jari kaki dan tangan. Timbul papul-papul, ada beberapa bentuk
vesikel. Lapisan kulit mana yang mengalami patologi pada fase awal penyakit tersebut ?
A. Stratum corneum
B. Stratum basale
C. Stratum granulosum
D. Stratum lusidum
E. Stratum spinosum

6. Pilihan antiscabies yang dapat diberikan pada wanita hamil adalah….


A. Ivermectine
B. Permethrin
C. Amoxicillin
D. Metronidazole
E. CTM

7. Salah satu prosedur diagnostic untuk infeksi scabies adalah….


A. Pemeriksaan darah rutin
B. Fluoresensi kulit
C. PCR
D. Scrap kulit
E. Skin test

8. Pernyataan berikut adalah BENAR….


A. Penularan scabies melalui kontak seksual
B. Baju penderita harus dicuci dengan klorin
C. Reaksi gatal akan langsung hilang setelah pengobatan
D. Sediaan topical antiscabies harus dipakai selama 24 jam
E. Hindari pemakaian antiscabies pada daerah lipatan kulit

9. The goal of anti scabies therapy are….


A. Treatment of complication
B. Symptomatic treatment
C. Specific treatment
D. Prevention
E. All the options are CORRECT

10. Salah satu efek samping pemakaian preparat antiscabies oral adalah….
A. Eosinophillia
B. Leucopenia
C. Trombositopenia
D. Leukositosis
E. Anemia

11. Pro Vit D dari tumbuhan diubah oleh sinar ultraivolet menjadi…..

A. Vitamin D1
B. Vitamin D2
C. Vitamin D3
D. Vitamin D4
E. Vitamin D5

12. Vitamin berikut bersifat teratogenik…..


A. Vitamin A
B. Vitamin B
C. Vitamin C
D. Vitamin D
E. Vitamin E

13. Bentuk vitamin D yang mempunyai bioavailibilitas terbaik adalah….


A. Vitamin D1
B. Vitamin D2
C. Vitamin D3
D. Vitamin D4
E. Vitamin D5

14. Bentuk vitamin aktif adalah…..


A. Ergokalsiferol
B. Kolekalsiferol
C. Kalsitriol
D. Retinoid
E. Retinal

15. Bentuk aktif vitamin A adalah……


A. Retinoid
B. Alpha carotene
C. Beta carotene
D. Lycopene
E. Lutein

16. Defisiensi vitamin A menyebabkan……


A. Xerosis
B. Osteomalasia
C. Alergi
D. Osteoporosis
E. Riketsia

17. Hipervitaminosis vitamin A menyebabkan….


A. Depresi sumsum tulang
B. Depresi nafas
C. Depresi ACTH
D. Hepatomegali
E. xerophtalmia

18. Propranolol berguna dalam pengobatan….


A. Osteomalasia
B. Hemangioma
C. Hipotensi
D. Riketsia
E. Alergi

19. Efek samping penggunaan propranolol adalah….


A. Hipertensi
B. Takikardia
C. Hipokalemia
D. Hipokalsemia
E. Bradikardia

20. Propranolol tidak boleh digunakan oleh penderita…..


A. Hipertensi
B. Takikardia
C. Asma bronkiale
D. Rabun senja
E. Hiponatremia

21. Propranolol merupakan obat yang bersifat….


A. Merangsang reseptor beta-1
B. Merangsang reseptor beta-2
C. Menghambat reseptor beta-1
D. Menghambat reseptor beta-2
E. Merangsang reseptor alfa

22. Fototerapi dalam pengobatan vitiligo menggunakan…..


A. Sinar infra merah
B. Sinar ultraviolet
C. Sinar tampak
D. Sinar x
E. Sinar gamma

23. Efek samping penggunaan fototerapi adalah…..


A. Tanning
B. Hypertension
C. Hypotension
D. Bradycardia
E. Rikcketsia

24. Faktor yang berpengaruh dalam fototerapi antara lain…..


A. Panjang gelombang
B. Berat badan
C. Tinggi badan
D. Indeks masa tubuh
E. Umur

25. Paparan sinar matahari berlebih menyebabkan……


A. Riketsia
B. Osteomalasia
C. Osteoporosis
D. Wrinkle
E. Xerophtalmia

PATOLOGI KLINIK
1. Seorang wanita 20 tahun mengeluh kelemahan anggota gerak, kadang merasa nyeri di tulang
belakang. Oleh dokter dilakukan pemeriksaan penunjang dan didiagnosis menderita Multiple
sclerosis. Anatomi saraf yang mengalami kelainan pada penyakit ini adalah….
A. Dendrit
B. Neurit
C. Nucleus
D. Mielin
E. Mikroglia

2. Autoantigen pada Multiple sclerosis yang dapat dilakukan pemeriksaan laboratorium dan
merupakan komponen selubung myelin berada pada sistoplasmik dari membran mielin
adalah…
A. Myelin basic protein
B. Myelin oligodendrocyte glycoprotein
C. Myelin associated oligodendrocyte basic protein
D. Proteolipid protein
E. Myelin associated glycoprotein

3. Seorang wanita 21 tahun mengeluh kelemahan anggota gerak, mengami depresi dan sering
mengalami vertigo. Oleh dokter dilakukan pemeriksaan penunjang dan didiagnosis menderita
Multiple sclerosis. Infeksi patogen yang secara patofisiologi dapat merupakan penyebab pada
penyakit ini adalah….
A. Trypanosoma cruzi
B. Streptococcus pyogenes
C. Ebstein barr virus (EBV)
D. Neisseria gonorea
E. Klebsiella pneumonia

4. Pemeriksaan cairan serebrospinal pada penyakit Multiple sclerosis jika didapatkan peningkatan
indeks IgG LCS lebih dari….
A. 0,25
B. 0,35
C. 0,45
D. 0,55
E. 0,65

5. Seorang wanita 21 tahun mengeluh rasa baal di anggota gerak dan mengalami gangguan
penglihatan. Oleh dokter dilakukan pemeriksaan penunjang dengan pengambilan sampel LCS
untuk dilakukan pemeriksaan elektroforesis. Jika dokter mencurigai pasien menderita penyakit
Multiple sclerosi, maka hasil agarose gel elektroforesis akan didapatkan…
A. Pita albumin menurun
B. Pita beta globulin meningkat
C. Pita oligoclonal gamma globulin
D. Pita monoclonal beta globulin
E. Pita alfa globulin menurun

6. Seorang wanita 19 tahun datang ke praktek dokter dengan keluhan nyeri sendi dan sering
lelah. Pada pemeriksaan fisik didapatkan adanya gambaran malar rash. Dokter melakukan
pemeriksaan penunjang dikarenakan mencurigai pasien menderita lupus eritematosus sistemik
(SLE). Penyebab SLE adalah…
A. Genetik
B. Autoimun
C. Infeksi bakteri
D. Infeksi parasit
E. Penularan dari penderita lain

7. Sel sistem imun yang berperan pada patofisiologi penyakit SLE adalah…
A. Sel NK
B. Sel neutrofil
C. Sel mast
D. Sel limfosit B
E. Sel eosinophil

8. Seorang wanita 36 tahun datang dengan keluhan lemas, pada pemeriksaan fisik didapatkan
konjungtiva palpebra pucat, dan didapatkan gambaran malar rash pada wajah. Hasil
pemeriksaan laboratorium yang mendukung keterlibatan sistem hematologi pada penyakit SLE
adalah…
A. Jumlah leukosit 6.000/mm3
B. Jumlah leukosit 10.000/mm3
C. Jumlah trombosit 150.000/mm3
D. Jumlah trombosit 75.000/mm3
E. Jumlah limfosit 2.000/mm3

9. Gambaran pemeriksaan laboratorium urinalisis yang dapat mendukung sesuai kriteria


diagnosis SLE yaitu ditemukannya…
A. Proteinurian +1
B. Glukosuria +1
C. pH asam
D. Silinder lilin (+)
E. Kristal tripel phosphat (+)

10. Pemeriksaan laboratorium pada darah tepi yang dapat mendukung diagnosis SLE dengan
teknik khusus adalah pemeriksaan…
A. Sel neutrofil
B. Sel limfosit
C. Sel LE
D. Sel fagosit
E. Sel retikulosit

11. Autoantibodi yang spesifik pada SLE dimana secara klinik kelainan SLE 70-80% terdapat
gejala kulit dan ginjal adalah…
A. Anti dsDNA
B. ANA
C. Phospolipid
D. La
E. Sm

12. Seorang wanita 50 tahun pensiunan, dengan keluhan sering capek, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan, punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tapi tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya. Dari keluhan diatas deferensial
diagnosa yang mungkin adalah :
A. Osteoporosis
B. Multiple myeloma
C. Artritis
D. (1+2)
E. (1+2+3 )

13. Seorang wanita 50 tahun pensiunan, dengan keluhan sering capek, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan, punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tapi tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya. Faktor risiko bila pasien ini
osteoporosis adalah ……
A. Umur lanjut
B. Menopause
C. Kurang olahraga
D. ( A+B )
E. (A+B+C )

14. Seorang wanita 50 tahun pensiunan, dengan keluhan sering capek, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan, punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tapi tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya. Penyebab dari penyakit ini ……
A. Kurang asupan Ca
B. Gangguan metabolsme Ca
C. Kurang vit D
D. ( A+B )
E. ( A+ B+ C)
15. Seorang wanita 50 tahun pensiunan, dengan keluhan sering capek, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan, punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tapi tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya. Alat untuk memeriksa
Osteoporosis, Kecuali…….
A. Bone Densitometri
B. Bone Calcaneous Densitometri
C. Radio imunoasay
D. Radiologi
E. Biopsi tulang

16. Seorang wanita 50 tahun pensiunan, dengan keluhan sering capek, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan, punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tapi tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya. Anjuran bila pasien ini sebelum
patah tulang adalah …
A. Minum/ makan banyak Calsium
B. Berjemur di bawah matahari
C. Tidak minum kopi dan merokok lagi
D. ( 1+2 )
E. ( 1+2+3 )

17. Seorang wanita 50 tahun pensiunan, dengan keluhan sering capek, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan, punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tapi tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya. Pemeriksaan Densitometri
tulang untuk melihat ……
A. Struktur tulang
B. Deformitas tulang
C. Kekerasan tulang.
D. ( 1 + 2 )
E. ( 1 + 2 + 3 )

18. Seorang wanita 50 tahuh pensiunan, dengan keluhan sering capek, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan, punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tapi tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya. Osteoporosis sekunder
disebabkan karena ….
A. Penyakit DM
B. Penyakit hipertyroid
C. Penyakit hiperparatyroid.
D. ( 1 + 2 )
E. ( 1 + 2 + 3 )
19. Seorang wanita 50 tahun pensiunan, dengan keluhan sering capek, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan, punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tapi tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya. Pemeriksaan Alkali fosfatase
tulang meningkat berarti ….
A. Ada kerusakan tulang
B. Ada penyakit tulang
C. Ada pertumbuhan tulang
D. ( 1 + 2 )
E. ( 1+ 2 + 3 )

20. Seorang wanita 50 tahun pensiunan, dengan keluhan sering capai, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan,punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tapi tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya.Hidroksipirolin dihasilkan pada
organ …….
A. Cartilago
B. Tulang
C. Darah
D. ( 1 + 2 )
E. ( 1 + 2 + 3 )

21. Seorang wanita 50 tahun pensiunan, dengan keluhan sering capek, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan,punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tapi tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya. Makanan yang dianjurkan
dengan kadar Calsium tinggi adalah …..
A. Susu
B. Brokoli
C. Ikan Teri
D. ( 1 + 2 )
E. ( 1 + 2 + 3 )

22. Seorang wanita 50 tahun pensiunan, dengan keluhan sering capek, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan, punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tapi tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya. Faktor risiko bila pasien ini
osteoporosis adalah ….
A. Umur lanjut
B. Menopause
C. Kurang olahraga
D. ( A+B )
E. (A+B+C )
23. Seorang wanita 50 tahun pensiunan, dengan keluhan sering capek, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan, punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tapi tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya. Alat untuk memeriksa
Osteoporosis, Kecuali……
A. Bone Densitometri
B. Bone Calcaneous Densitometri
C. Radio imunoasay
D. Radiologi
E. Biopsi tulang

24. Seorang wanita 50 tahun pensiunan, dengan keluhan sering capai, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan,punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tp tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya. Anjuran bila pasien ini sebelum
patah tulang adalah ….
A. Minum/ makan banyak Calsium
B. Berjemur di bawah matahari
C. Tidak minum kopi dan merokok lagi
D. ( 1+2 )
E. ( 1+2+3 )

25. Seorang wanita 50 tahun pensiunan, dengan keluhan sering capai, nyeri di otot, 2 hari yang
lalu terpeleset dari kamar mandi dan tidak bisa jalan, punya kebiasaan minum kopi dan
merokok. Saat ini masih menstruasi tp tidak lancar. Oleh keluarganya dibawa ke RS dan di
periksa di kamar radiologi, hasilnya retak di tulang panggulnya. Pemeriksaan Densitometri
tulang untuk melihat …
A. Struktur tulang
B. Deformitas tulang
C. Kekerasan tulang.
D. ( 1 + 2 )
E. ( 1 + 2 + 3 )

PARASITOLOGI
1. Berikut ini yang termasuk dalam ordo Anoplura adalah …
A. Pediculus humanus capitis
B. Cimex lectularius
C. Lytta vesicatoria
D. Tunga penetrans
E. Sarcoptes scabiei

2. Berikut ini yang termasuk dalam ordo Hemiptera adalah …


A. Pediculus humanus capitis
B. Cimex lectularius
C. Lytta vesicatoria
D. Tunga penetrans
E. Sarcoptes scabiei

3. Seorang anak laki-laki, 8 tahun, datang ke dokter dengan keluhan gatal-gatal pada sela jari
tangan. Penderita tidak mempunyai riwayat alergi sebelumnya. Penderita selama sebulan ini
tinggal di asrama sekolah yang padat penghuni. Teman penderita banyak yang menderita sakit
serupa. Dokter menduga gejala ini disebabkan oleh infeksi parasit. Parasit yang mungkin
menyebabkan gejala tersebut adalah berikut ini,...
A. Pediculus humanus
B. Cimex lectularius
C. Panstrongylus megistus
D. Tunga penetrans
E. Sarcoptes scabiei

4. Seorang anak perempuan, 12 tahun, datang ke dokter dengan keluhan gatal-gatal pada
kepalanya. Penderita tidak mempunyai riwayat alergi sebelumnya. Penderita selama sebulan
ini tinggal di asrama sekolah dan mempunyai kebiasaan bertukar sisir dengan teman
sekamarnya. Teman penderita banyak yang menderita sakit serupa. Dokter menduga gejala ini
disebabkan oleh infeksi parasit. Parasit yang mungkin menyebabkan gejala tersebut adalah
berikut ini,...
A. Pediculus humanus capitis
B. Cimex lectularius
C. Panstrongylus megistus
D. Tunga penetrans
E. Sarcoptes scabiei

5. Berikut ini merupakan pernyataan yang benar mengenai Sarcoptes scabiei yaitu ....
A. Scabies jantan kaki posterior ke 4 berujung rambut
B. Beberapa hari setelah kopulasi, yang jantan mati
C. Pada bayi tidak dapat menimbulkan gejala
D. Terapi dengan permethrin sekali pemberian
E. Termasuk famili trombidoidea

6. Seorang laki-laki 30 tahun, datang ke dokter dengan keluhan adanya gatal pada daerah pubis.
Gatal dikeluhkan sepanjang hari selama seminggu ini. Pada pemeriksaan fisik dokter
menemukan adanya macula cerulae. Dokter menduga gejala ini disebabkan oleh infeksi
parasit. Parasit apakah yang paling memungkinkan menjadi penyebab penyakit tersebut?
A. Phthirus pubis
B. Pediculus humanus
C. Cimex lectularius
D. Panstrongylus megistus
E. Sarcoptes scabiei

7. Berikut ini gambaran klinis dari scabies adalah....


A. Lesi berbentuk terowongan
B. Plica palonica
C. Lesi berkelok-kelok
D. Macula cerulae
E. Vesikel

8. Cara penularan / infeksi Cysticercosis adalah…


A. Memakan daging amphibi yang terinfeksi larva cacing
B. Larva menembus kulit
C. Memakan telur cacing T. solium
D. Telur cacing masuk melalui luka terbuka
E. Memakan daging kambing yang mengandung kista

9. Berikut ini yang merupakan Hospes Definitif dari parasit penyebab Coenuriasis adalah..
A. Domba
B. Tikus
C. Crustacea
D. Amphibi
E. Anjing

10. Pada infeksi muscular Sarcocystosis, sapi/babi bertindak sebagai.....


A. Hospes definitif
B. Hospes perantara
C. Hospes intermediate
D. Hospes reservoar
E. Hospes paratenik

11. Seorang laki-laki berusia 35 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan benjolan yang
berpindah-pindah di badan, lengan dan kakinya. Riwayat berpergian ke Afrika 5 tahun yang
lalu bersama rombongan relawan selama 1 bulan. Hasil pemeriksaan lab darah didapatkan
eosinofilia dan mikrofilaria bersarung dengan inti hingga ekornya. Diagnosis kasus tersebut
adalah...
A. Trichinellosis
B. Loiasis
C. Onchocercosis
D. Coenuriasis
E. Cystisercosis

12. Seorang laki-laki berusia 35 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan benjolan yang
berpindah-pindah di badan, lengan dan kakinya. Riwayat berpergian ke Afrika 5 tahun yang
lalu bersama rombongan relawan selama 1 bulan. Hasil pemeriksaan laboratorium darah
didapatkan eosinofilia dan mikrofilaria bersarung dengan inti hingga ekornya. Vektor parasit
penyebab kelainan tersebut adalah...
A. Lalat Chrysops
B. Lalat Simulium
C. Lalat Tse-Tse
D. Lalat Phlebotomus
E. Lalat Glossina

13. Seorang wanita 40 tahun datang ke klinik pratama anda dengan keluhan benjolan pada
kakinya. Benjolan seperti bisul muncul 2 minggu yang lalu, tidak nyeri. Keluhan disertai ruam
kemerahan gatal pada kulit kaki. Pasien berasal dari Ghana dan sedang berada di Indonesia
untuk berlibur. Hasil pemeriksaan mikroskopis pada lesi ruam di kulit dan darah didapatkan
mikrofilaria. Parasit penyebab kelainan tersebut adalah...
A. Loa-loa
B. Onchocerca volvulus
C. Dracunculus medinensis
D. Trypanosoma gambience
E. Trichinella spiralis

14. Cara penularan muscular Sarcocystosis adalah...


A. Makan daging tidak matang yang mengandung ookista
B. Makan makanan/ minuman yang terkontaminasi sporokista
C. Melalui gigitan vektor yang mengandung merozoit
D. Melalui tusukan vektor yang mengandung schizont
E. Bradizoit parasit secara aktif menembus kulit

15. Pernyataan berikut yang BENAR mengenai Kelabang adalah...


A. Termasuk dalam kelas Arachnida
B. Metamorfose tidak sempurna
C. Tiap ruas tubuh memiliki 2 pasang kaki
D. Kelainan disebabkan gigitan beracun
E. Berperan sebagai vektor parasit

ILMU KESEHATAN KULIT


1. Rambut yang mempunyai tekstur kasar, banyak pigmen dan mempunyai medula disebut …
A. Rambut velus
B. Rambut lanugo
C. Rambut terminal
D. Batang rambut
E. Akar rambut

2. Rambut yang mempunyai tekstur halus, terdapat di kulit pada seluruh badan kecuali telapak
tangan dan kaki serta tidak mempunyai medula disebut …
A. Rambut velus
B. Rambut lanugo
C. Rambut terminal
D. Batang rambut
E. Akar rambut

3. Seorang wanita umur 21 tahun datang dengan keluhan sebagian kepala tidak ada rambut. Wanita
tersebut mengeluh bila stress sering menarik-narik rambut sampai rambut putus. Diagnosa untuk
kasus tersebut adalah…
A. Alopesia totalis
B. Eflufium anagen
C. Canitis
D. Trikotilomania
E. Hipertrikosis

4. Ciri Tumor Jinak pada kulit adalah …


A. Berkapsul
B. Diferensiasis sel buruk
C. Metastasis
D. Banyak dijumpai mitosis
E. Infiltratif

5. Penyakit dengan gambaran khas papul berbentuk kubah dengan “delle” (cekungan ditengah)
adalah ……
A. Veruka vulgaris
B. Variola
C. Moluskum kontagiosum
D. Kondiloma akuminata
E. Herpes simpleks

6. Penyakit di bawah ini yang disebabkan oleh virus Papova adalah ….


A. Moluskum Kontagiosum
B. Veruka
C. Herpes Zoster
D. Herpes Simpleks
E. Variola

7. Dermatosis yang ditandai oleh papula berbentuk kubah (“domeshaped”) dengan vesikel di
puncaknya, kronis dan rekuren, dapat berlanjut menjadi bentuk likenifikasi (likenifikasi noduler) ;
penderita sering mengeluh gatal, adalah …..
A. Herpes gestations
B. Dermatitis herpetiformis
C. Pruritus
D. Prurigo
E. Scabies

8. Ciri – ciri dari Moluskum Kontagiosum adalah ....


A. Berbentuk vesikel
B. Pada dewasa sering terdapat pada perioral
C. Disebabkan oleh virus papova
D. Diagnosis banding dengan varisela
E. Dijumpai adanya cekungan di tengah (“delle”)

9. Histophatology finding in Moluskum Kontagiosum is ….


A. Giant Cell
B. Balooning Degeneration
C. Acantholisis
D. Inclusion Bodies in Cytoplasm
E. Amiloid

10. Etiologi Prurigo adalah …..


A. Belum diketahui
B. Bahan iritan
C. Gigitan serangga
D. Infeksi
E. Bahan alergen

11. Tanda Kardinal pada penyakit Kusta adalah …..


A. Kulit muncul benjolan
B. Limfadeitis
C. Kulit likenifikasi
D. Megalobuli
E. Bercak kulit yang mati rasa

12. Seorang wanita usia 25 tahun, penderita lepra yang telah mendapatkan pengobatan selama 10
bulan, datang dengan keluhan muncul benjolan–benjolan merah di wajah, lengan dan tungkai,
terasa nyeri dan pasien mengalami demam. Diagnosis untuk pasien ini adalah ….
A. Reaksi lepra tipe I
B. Reaksi lepra tipe II
C. Reaksi lepra tipe III
D. Reaksi lepra tipe IV
E. Bukan reaksi lepra

13. Penyakit Kusta tidak menyerang organ di bawah ini ….


A. Saraf tepi
B. Mukosa saluran nafas
C. Sistem retikuloendotelial
D. Susunan saraf pusat
E. Testis

14. Seorang laki- laki usia 20 tahun, datang ke Poliklinik Kulit dan Kelamin RSUP Dr. Kariadi
Semarang, dengan keluhan terdapat luka di leher berwarna merah kebiruan sejak 1 minggu yang
lalu. Tepi luka menggaung, tertutup pus, kadang–kadang terasa gatal. Riwayat pasien terdapat
batuk, pilek sejak ± 1 bulan yang lalu. Pasien belum pernah sakit seperti ini sebelumnya, keluarga
tidak ada yang menderita penyakit seperti ini. Kuman yang terdapat pada penyakit tersebut diatas
adalah …..
A. Stafilokokus
B. Streptokokus
C. Mycobacterium leprae
D. Mycobacterium bovis
E. Mycobacterium tuberculosis
15. Basil Tahan Asam (BTA) tidak ditemukan pada lesi TBC kulit jenis ….
A. TBC kulit miliaris
B. Liken skrofulosum
C. Lupus vulgaris
D. Chancroid
E. Apple jelli

16. Insiden TBC kulit di Indonesia yang sering dijumpai adalah :


A. TBC kulit gummosa
B. Indurativum Basin
C. TBC kulit orifisialis
D. TBC kulit verukosa
E. Skrofuloderma

17. Pada TBC pada leher dengan bentuk skrofuloderma apa pemeriksaan penunjang untuk diagnosis
penyakit tersebut ….
A. Tes Frei dan pemeriksaan hitopatologi
B. Tes tuberculin dan pemeriksaan histopatologi
C. Kultur dan pemeriksaan histopatologi
D. Pemeriksaan histopatologi
E. Tes Tuberkulin

18. Seorang laki-laki 20 tahun, datang ke Poliklinik dengan keluhan terdapat luka di leher berwarna
merah kebiruan, sejak satu minggu yang lalu. Tepi luka menggaung tertutup pus, ditemukan juga
jembatan jaringan. Pasien terdapat riwayat batuk pilek sejak 3 bulan yang lalu. Pasien belum
pernah sakit seperti ini sebelumnya, keluarga tidak ada yang menderita sakit seperti ini. Apakah
diagnosis penyakit tersebut?
A. Hidradenitis supurativa
B. Ulkus yang disertai rhinitis kronis
C. Skrofuloderma
D. Abses
E. Frambusia

19. Pengobatan di bawah ini yang termasuk regimen pengobatan Tuberkulosis Kulit pada dewasa
yaitu ….
A. 2 RHZE saja
B. 2 RHZE diteruskan 4 HE
C. 6 RHZE
D. 2 RHZE diteruskan 7 HE
E. 8 RHZE

20. Untuk menemukan penyebab Scrofuloderma, maka dari “discharge” dilakukan…


A. Pengecatan gram
B. Pengecatan giemsa
C. Pengecatan tahan asam
D. Pengecatan KOH
E. Pengecatan LPCB

21. Terapi topikal yang tidak dapat digunakan untuk Psoriasis adalah ...
A. Kalsipotriol
B. Kortikosteroid
C. Ter
D. Antralin
E. Ketokonazol

22. Penyakit kulit yang dapat meluas kemudian menjadi etiologi dari Eritroderma adalah …
A. Dermatitis seboroik
B. Tinea korporis
C. Dermatitis kontak iritan
D. Dermatitis numularis
E. Liken nitidus

23. Seorang laki–laki berumur 45 tahun, datang dengan keluhan utama, bercak kemerahan pada
tubuhnya sejak 2 tahun yang lalu. Awalnya timbul bercak kemerahan hampir di selurug tubuh dan
terdapat sisik. Diagnosis yang paling mungkin adalah …..
A. Tinea korporis
B. Pitiriasis rosea gibert
C. Eritroderma
D. Psoriasis vulgaris
E. Liken planus

24. Pustul pada Psoriasis Pustulosa mengandung kuman …


A. Staphylococcus aureus
B. Streptococcus pyogenus
C. Escherichia colli
D. Corynebacterium minutisimum
E. Tidak ditemukan kuman

25. Pernyataan yang benar mengenai Pitiriasis Rosea Gibert adalah ….


A. Lesi pada punggung menyerupai gambaran pohon cemara terbalik
B. Terapi utama adalah antibiotik
C. Predileksi pada telapak tangan dan kaki
D. Terdapat gejala prodromal
E. Tidak dapat sembuh sendiri

26. Predileksi Psoriasis adalah …


A. Lipat siku
B. Perbatasan kulit kepala berambut
C. Lipat lutut
D. Lipatan nasolabial
E. Intertriginosa

27. Tanda spesifik untuk Psoriasis adalah …


A. Auspitz Sign
B. Nikolsky Sign
C. Fenomena Koebner
D. Dimple Sign
E. Button Hole Sign

28. Pada skor PASI karakteristik bagian lesi yang dinilai adalah …
A. Vesikel
B. Likenifikasi
C. Infiltrasi
D. Erosi
E. Ekskoriasi

29. Seorang penderita datang dengan keluhan timbul plakat eritema dengan skuama tebal berlapis-
lapis, kasar berwarna putih seperti mika, serta transparan, terdapat “fenomena tetesan lilin”, tanda
Auspitz dan Koebner, manakah dari kortikosteroid topikal dibawah ini yang akan saudara pilih ?
A. Krim hidrokortison 1%
B. Krim hidrokortison 2,5%
C. Krim hidrokortison butirat 0,1%
D. Salep desonide 0,05%
E. Salep clobetasol propionate 0,05%

30. Seorang anak laki-laki, usia 3 tahun, dikonsulkan ke Poliklinik Kulit dan Kelamin dari Poliklinik
THT, dengan diagnosa dari Bagian THT, Otitis Media Perforata Auricula Sinistra. Anak tersebut
tampak sering menggaruk pada kulit liang telinga luar dan kulit sekitar liang telinga kiri. Terdapat
riwayat keluar cairan dari liang telinga kiri penderita. Riwayat mengoleskan / terkena bahan-
bahan tertentu disangkal oleh penderita. UKK: papula eritem, makula eritem, ekskoriasi.
Diagnosa untuk penderita ini adalah ….
A. Dermatitis Alimentosa
B. Dermatitis Medikamentosa
C. Dermatitis Asteatotik
D. Eksema Discoid
E. Dermatitis Eksematoid Infeksiosa

31. Di bawah mikroorganisme ini yang diduga ikut berperan sebagai pencetus Dermatitis Seboroik
adalah ….
A. Staphylococcus aureus
B. Candida albican
C. Pityrosporum ovale
D. Tricophyton rubrum
E. Virus pox

32. Seorang laki-laki, datang ke Rumah Sakit dengan keluhan gatal yang kambuh-kambuhan pada
tengkuk, terutama bila sedang stres. Ujud Kelainan Kulit (UKK) didapatkan plakat hiperpigmentasi,
likenifikasi, ekskoriasi. Diagnosis pada kasus tersebut diatas adalah ….
A. Dermatitis Venenata
B. Dermatitis Seboroik
C. Dermatitis Atopi
D. Neurodermatitis
E. Dermatitis Eksematoid Infeksiosa

33. Tanda yang khas pada Dishidrosis adalah …


A. “Coin shaped lesions”
B. “Crozy poving”
C. “Underlying Varicose Veins”
D. “Deep-seated Vesicle”
E. “White Dermographisme”
34. “Diaper Rash dermatitis” merupakan contoh penyakit …
A. Intertrigo
B. Erisipelas
C. Eritrasma
D. Furunkel
E. Ektima

35. Dermatitis pada daerah sekitar bibir yang disebabkan karena penggunaan jangka panjang cream
perawatan muka yang mengandung steroid adalah….
A. Dermatitis venenata
B. Dermatitis atopik
C. Dermatitis perioral
D. Dermatitis kontak alergika
E. Dermatitis numularis

36. Kelainan kuku dengan bentuk “mengerikan” seperti cakar kuku raksasa tebal :
A. Onychogryphosis
B. Onycholysis
C. Anonychia
D. Onychoptosis
E. Onychocryptosis

37. Onychocryptosis =
A. Onycholysis
B. Anonychia
C. Onychoptosis
D. Onychomycosis
E. Ingrown toenail

38. Penatalaksanaan onychocryptosis,kecuali :


A. Antibiotik topikal
B. Analgetik
C. Kortikosteroid topikal
D. Antijamur
E. Antibiotik sistemik

39. Pitting nail terdapat pada penderita :


A. Pemfigus vulgaris
B. Psoriasis
C. Morbili
D. Varisela
E. Jamur kuku
40. Pada gambar diatas kita perlu mewaspadai kemungkinan itu adalah suatu :
A. Karsinoma sel basal
B. Melanoma maligna
C. Trauma dalam
D. Tanda lahir
E. Risiko kuku rusak

41. Oleh karena itu untuk memastikannya kita bisa merujuknya untuk dilakukan pemeriksaan :

A. Mikroskop
B. Dermatoskop
C. Periskop
D. Otoskop
E. Laringoskop

42. Obat yang dipakai pada jamur profunda :


A. Amfoterisin B
B. Nistatin
C. Griseofulvin
D. Parasetamol
E. Vitamin

43. Cara kerja ketokonazol :

A. masuk ke dalam sel jamur dan menimbulkan kerusakan pada dinding selCarbamazepin
B. Merusak badan golgi
C. Merusak mitokondria
D. Membelah inti sel
E. Menambah kutub pembelahan

44. Antijamur untuk anak anak sebaiknya tidak diberikan :

A. Griseofulvin per oral


B. Ketokonazol per oral
C. Miconazol topikal
D. Ketokonazol topikal
E. Nistatin

45. Amfoterisin B dapat diberikan pada penderita :


A. Pytiriasis versicolor
B. Kandidiasis kutis
C. Blastomycosis
D. Tinea korporis
E. Onikomikosis

46. Yang bukan merupakan kontraindikasi pemberian ketokonazol :

A. Ibu hamil
B. Ibu menyusui
C. Anak-anak
D. Penyakit hepar
E. Sakit maag

47. Jamur yang bersumber dari hewan /zoofilik :


A. M.gypseum
B. M. canis
C. M. fulnum
D. M. furfur
E. P. Ovale

48. Penyakit jamur superfisial yang termasuk non dermatofita :

A. Pytiriasis versicolor
B. Tinea kapitis
C. Kerion celsi
D. Black dot ringworm
E. Grey patch ringworm

Seorang pria umur 25 tahun datang dengan keluhan bercak-bercak putih di punggung dan dada sejak 3
bulan lalu.Kadang-kadang gatal. Dia sering main futsal dan jogging
49. Diagnosis yang paling mungkin :

A. Tinea korporis
B. Tinea kruris
C. Pytiriasis versicolor
D. Kandidiasis kutis
E. Psoriasis

50. Penyebabnya antara lain :


A. M. furfur
B. T. Rubrum
C. M. canis
D. M. gypseum
E. Albicans

51. Pada pemeriksaan KOH bisa ditemukan :

A. Pseudohifa
B. Spora dan hifa (spaghetti and meatball appereance)
C. Hifa endotriks
D. Hifa eksotriks
E. Leukosit

52. Yang paling mudah dapat diberikan :

A. Amfoterisin B
B. Ketokonazol
C. Itrakonazol
D. Asiklovir
E. Amoxicillin

53. Edukasi yang perlu dilakukan :

A. Jangan makan makanan laut


B. Istirahat cukup
C. Makan makanan bergizi
D. Bercak putih masih akan menetap selama beberapa lama meskipun jamur sudah mati
E. Pakai baju nylon

Seorang anak umur 9 tahun datang bersama orangtuanya dengan keluhan rambut rontok di beberapa
tempat lalu menjadi basah dan berbau,terasa nyeri dan kadang ada nanahnya

54. Diagnosis yang paling mungkin adalah :


A. Alopesia areata
B. Tine korporis
C. Kerion celsi
D. Black dot ringworm
E. Morbus hansen

55. Penyebabnya antara lain :

A. Mycrosporum sp
B. Candida sp
C. Mycobacterium sp
D. P. Ovale
E. M. Furfur

56. Pada pemeriksaan dengan lampu wood bisa didapatkan efloresensi :

A. Kuning keemasan
B. Kemerahan
C. Kebiruan
D. Kehijauan
E. Putih susu

57. Obat antijamur yang bisa diberikan pada pasien ini :

A. Ketokonazol
B. Amfoterisin B
C. Griseofulvin
D. Tiabendazol
E. Permetrin

58. Edukasi yang perlu diberikan :

A. Ganti baju bila basah oleh keringat


B. Mandi 3 kali sehari
C. Bila ada binatang peliharaan yang terkena jamur sebaiknya juga diobati
D. Pakai baju nylon
E. Jangan makan coklat
Seorang anak usia 12 tahun datang bersama orangtuanya dengan keluhan gatal di selangkangan. Anaknya
obesitas, disuruh mandi susah

59. Diagnosis yang paling mungkin :

A. Kerion celsi
B. Tinea kapitis
C. Tinea kruris
D. Tinea barbae
E. Psoriasis

60. Bisa disebabkan oleh :

A. M. furfur
B. P.ovale
C. M.tuberculosis
D. T.rubrum
E. M.leprae

61. Terapi topikal yang bisa diberikan pada pasien ini :

A. Miconazol
B. Gentamisin
C. Asam fusidat
D. Klobetasol propionat
E. Permetrin

62. Lapisan terbawah epidermis adalah :


A. Stratum granulosum
B. Stratum lusidum
C. Startum korneum
D. Stratum spinosum
E. Stratum basale

63. Kulit paling tipis adalah kulit di bagian

A. Kelamin
B. Telapak kaki
C. Telapak tangan
D. Kelopak mata
E. Bibir

64. Zona di membran basalis yang membentuk perbatasan antara bagian atas dan bawahnya :

A. Taut dermo-epidermis
B. Melanosit
C. Desmosom
D. Keratinosit
E. Membran sel

65. Kolagen dihasilkan oleh :

A. Melanosit
B. Fibroblast
C. Sel mast
D. Vater paccini
E. Sel Langerhans

66. Fase pertumbuhan rambut dimana rambut tumbuh :

A. Anagen
B. Katagen
C. Telogen
D. Pluripoten
E. Pakiten

67. Fase pertumbuhan rambut dimana rambut mengalami transisi :

A. Anagen
B. Katagen
C. Telogen
D. Pluripoten
E. Pakiten
68. Fase pertumbuhan rambut dimana rambut memasuki masa istirahat :

A. Anagen
B. Katagen
C. Telogen
D. Pluripoten
E. Pakiten

69. Kulit mengandung ujung2 saraf sensorik di dermis & subkutis, perasa panas :

A. Ruffini
B. Krause
C. Paccini
D. Meissner
E. Langerhans

70. Kulit mengandung ujung2 saraf sensorik di dermis & subkutis, perasa dingin :

A. Ruffini
B. Krause
C. Paccini
D. Meissner
E. Langerhans

MIKROBIOLOGI
1. Seorang laki-laki usia 20 tahun datang berobat karena jerawat bandel tidak kunjung sembuh.
Pernyataan berikut ini yang benar adalah...
A. Untuk memilih terapi antibiotik, maka harus dilakukan kultur aerob
B. Bakteri penyebab perlu diisolasi dengan kultur aerob
C. Uji diagnostik etiologi dan pilihan antibiotik dilakukan dengan kultur anaerob
D. Kultur anaerob dilakukan pada kasus yang tidak sembuh dengan pengobatan standar
E. Bakteri penyebab tidak dapat dikultur
2. Seorang pasien laki-laki 29 tahun dengan luka robek akibat kecelakaan lalu lintas mengalami
infeksi. Luka tampak menggembung, kehitaman, dan berbau busuk. Pada palpasi didapatkan
krepitasi. Pernyataan yang paling benar adalah...
A. Pasien kemungkinan sekali mengalami clostridial cellulitis
B. Pasien kemungkinan sekali mengalami infeksi gas gangrene
C. Pasien kemungkinan sekali mengalami necrotizing fasciitis
D. pasien harus diisolasi ketat
E. Tindakan bedah dilakukan setelah hasil kultur mengkonfirmasi adanya infeksi oleh C.
Perfringens

3. Pemeriksaan pengecatan Gram dari pus insisi abses menunjukkan coccus gram positif dengan
susunan bergerombol. Pemeriksaan mikrobiologi lanjutan dari temuan ini adalah...
A. Kultur pada media manitol salt agar dan agar darah
B. Kultur pada media MacConkey
C. Kultur pada cooked meat broth
D. A dan B benar
E. A, B, dan C benar

4. Seorang anak laki-laki usia 8 bulan dibawa ibunya ke klinik pratama karena terdapat luka basah
bernanah pada sekitar bibirnya. Hasil pengecatan Gram dari swab luka tersebut: coccus Gram (+)
berbentuk rantai. Penyebab tersering infeksi kulit tersebut adalah….
A. Staphylococcus aureus
B. Streptococcus pyogenes
C. Streptococcus penumoniae
D. Streptococcus agalactiae
E. Pseudomonas aeruginosa

5. Seorang pria berusia 25 tahun mengeluh gatal-gatal di daerah punggung. Gatal dirasakan
semakin meningkat pada saat berkeringat. Pada punggung didapatkan bercak-bercak putih
tertutup skuama tipis. Apakah etiologi dari kasus di atas?
A. Hortaea werneckii
B. Microsporum sp.
C. Trichophyton sp.
D. Malassezia furfur
E. Trichosporon sp.

6. Seorang pria berusia 25 tahun mengeluh gatal-gatal di daerah punggung. Gatal dirasakan semakin
meningkat pada saat berkeringat. Pada punggung didapatkan bercak-bercak putih tertutup skuama
tipis Pemeriksaan penunjang yang dapat dilakukan oleh dokter umum untuk mengonfirmasi
diagnosis adalah...
A. Pengecatan Gram
B. Pengecatan Giemsa
C. Preparat KOH 10%
D. Pengecatan Burry
E. Pengecatan Methylen Blue

7. Seorang pria berusia 25 tahun mengeluh gatal-gatal di daerah punggung. Gatal dirasakan semakin
meningkat pada saat berkeringat. Pada punggung didapatkan bercak-bercak putih tertutup skuama
tipis. Gambaran apakah yang didapatkan pada pemeriksaan mikroskopis?
A. Makrokonidia
B. Mikrokonidia
C. Hifa bermelanin
D. Yeast cell dan pseudohifa
E. Spaghetti meat balls appearance

8. Seorang wanita 30 tahun datang ke dokter dengan malu-malu, mengeluh gatal di daerah
selangkangan. Pada pemeriksaan didapatkan bercak kemerahan dengan batas yang tegas dan
membasah di sekitar perineum dan paha dalam. Pada pengecatan kerokan kulit didapatkan
gambaran hifa. Apakah jenis mikosis yang diderita pasien ini?
A. Mycetoma
B. Candidiasis
C. Penicilliosis
D. Aspergillosis
E. Dermathophytosis

9. Seorang wanita 30 tahun datang ke dokter dengan malu-malu, mengeluh gatal di daerah
selangkangan. Pada pemeriksaan didapatkan bercak kemerahan dengan batas yang tegas dan
membasah di sekitar perineum dan paha dalam. Pada pengecatan kerokan kulit didapatkan
gambaran hifa.Patogenitas dari etiologi kasus di atas disebabkan oleh
A. Memiliki kapsul sebagai antifagositosis
B. Memiliki enzim keratinase
C. Memiliki sifat sitotoksik
D. Menghasilkan mycotoxin
E. Memiliki kemampuan menginvasi jaringan

10. Seorang wanita 30 tahun datang ke dokter dengan malu-malu, mengeluh gatal di daerah
selangkangan. Pada pemeriksaan didapatkan bercak kemerahan dengan batas yang tegas dan
membasah di sekitar perineum dan paha dalam. Pada pengecatan kerokan kulit didapatkan
gambaran hifa.Genus dari jamur dermatofita yang dapat menginfeksi kuku adalah … .
A. Trichophyton dan Microsporum
B. Microsporum dan Epidermophyton
C. Epidermophyton dan Trichophyton
D. Epidermophyton, Trichophyton dan Microsporum
E. Candida dan Trichophyton

11. Infeksi dengan gambaran ruam makulopapuler berikut ini yang dapat menyebabkan imunosupresi
secara umum sehingga dianjurkan untuk tidak memberikan vaksin hidup pada individu yang baru
saja terkena infeksi ini. Infeksi yang dimaksud adalah…
A. Campak/ Measles
B. Scarlet fever
C. Rubella
D. Eksantema subitum
E. Erythema infectiosum

12. Seorang anak perempuan usia 18 bulan dibawa orang tuanya ke klinik rawat jalan RS dengan
keluhan utama muncul ruam kemerahan di daerah kepala yang menyebar ke seluruh badan. Ruam
disertai demam, batuk, pilek. Pemeriksaan fisik ditemukan limfadenopati pada leher dan
suboccipital. Apakah diagnosis yang paling tepat?
A. Rubeola
B. Measles
C. Eksantema subitum
D. Rubella
E. Erythema infectiosum

13. Seorang anak laki-laki usia 3 tahun dibawa ibunya ke klinik pratama dengan keluhan utama muncul
ruam merah pada kepala dan badan. Dari anamnesis diketahui bahwa ruam pertama kali muncul
dari belakang telinga dan batas rambut. Ruam disertai dengan demam, batuk, pilek, dan mata
berair. Pemeriksaan fisik ditemukan adanya bercak keputihan pada mukosa bukal dekat dengan
geraham belakang. Apakah diagnosis yang paling tepat?
A. Campak
B. Rubella
C. Roseola
D. German measles
E. Exantema subitum

14. Seorang pria usia 22 tahun datang ke Puskesmas dengan keluhan utama timbul bintil-bintil nyeri
pada bibirnya. Pasien sebelumnya pernah sakit seperti ini. Dari pemeriksaan fisik ditemukan
vesikel-vesikel pada bibir pasien. Hasil pemeriksaan penunjang Tzanck tes didapatkan
multinucleated giant cell dengan pengecatan Giemsa. Apakah penyebab keluhan pasien?
A. HHV-1/ HSV-1
B. HHV-2/ HSV-2
C. HHV-3/ VZV
D. HHV-4/ EBV
E. HHV-5/ CMV

15. Seorang wanita usia 45 tahun datang dengan keluhan timbul bintil-bintil yang sangat nyeri pada
pinggang kanannya. Keluhan diawali dengan rasa panas, nyeri, hingga akhirnya muncul bintil berisi
air yang menggerombol. Pada pemeriksaan fisik ditemukan vesikel yang bergerombol sesuai
dermatom. Apakah penyebab keluhan pasien?
A. HHV-1/ HSV-1
B. HHV-2/ HSV-2
C. HHV-3/ VZV
D. HHV-4/ EBV
E. HHV-5/ CMV

16. Dari Tzanck smear yang didapatkan dari kerokan lesi kulit pasien didapatkan adanya
multinucleated giant cells. Virus di bawah ini yang dapat menghasilkan efek sitopatik seperti ini
pada sel yang terinfeksi adalah?
A. Measles virus
B. Rubella virus
C. Human papillomavirus
D. Human herpesvirus 8
E. Herpes simplex virus- type 2

17. Seorang anak perempuan usia 13 bulan dibawa orang tuanya ke klinik pratama dengan keluhan
ruam pada pipi. Ruam disertai gejala seperti flu. Pemeriksaan fisik didapatkan ujud kelainan kulit
makulopapular pada kedua pipi, berwarna merah terang dan beberapa pada badan dan
ekstremitas. Apakah diagnosis yang paling tepat?
A. Rubeola
B. Measles
C. Eksantema subitum
D. Rubella
E. Erythema infectiosum

18. Seorang pasien laki-laki usia 27 tahun, datang ke dokter dengan keluhan kulit terasa kebas pada
wajah, lengan dan kakinya. Area kulit yang terasa kebas tersebut juga tampak lebih putih
dibandingkan warna kulit bagian lain. Pada pemeriksaan didapatkan ada tiga lesi hipopigmentasi,
terdapat gangguan rasa sentuh dan suhu. Tidak ada gatal, tidak ada kulit bersisik.Diagnosis yang
paling mungkin dari kasus tersebut adalah…..
A. Pitiriasis versicolor
B. Tinea korporis
C. Tinea pedis
D. Vitiligo
E. Lepra

19. Seorang pasien laki-laki usia 27 tahun, datang ke dokter dengan keluhan kulit terasa kebas pada
wajah, lengan dan kakinya. Area kulit yang terasa kebas tersebut juga tampak lebih putih
dibandingkan warna kulit bagian lain. Pada pemeriksaan didapatkan ada tiga lesi hipopigmentasi,
terdapat gangguan rasa sentuh dan suhu. Tidak ada gatal, tidak ada kulit bersisik.Untuk
memastikan diagnosis, diperlukan pemeriksaan….
A. Pengecatan Ziehl Nielseen pada reisz serum cuping telinga dan lesi kulit
B. Pengecatan KOH 10% pada kerokan kulit cuping telinga
C. Pengecatan KOH 40% pada swab hidung
D. A dan B benar
E. A, B, dan C benar

20. Seorang pasien laki-laki usia 27 tahun, datang ke dokter dengan keluhan kulit terasa kebas pada
wajah, lengan dan kakinya. Area kulit yang terasa kebas tersebut juga tampak lebih putih
dibandingkan warna kulit bagian lain. Pada pemeriksaan didapatkan ada tiga lesi hipopigmentasi,
terdapat gangguan rasa sentuh dan suhu. Tidak ada gatal, tidak ada kulit bersisik. Agen penyebab
infeksi pada kasus tersebut….
A. Dapat dikultur pada media Saboraud Dextrose Agar (SDA)
B. Dapat dikultur pada media Lowenstein Jensen
C. Dapat dikultur pada telapak kaki mencit
D. Dapat dikultur pada media nutrisi buatan
E. Tidak dapat dikultur sama sekali

-------------------------SELESAI----------------------------

Anda mungkin juga menyukai