Anda di halaman 1dari 4

RANCANGAN TATA TERTIB MUSYAWARAH BESAR 1.

Meminta mengevaluasi dan memutuskan laporan


HMJ PERBANKAN SYARI’AH FAKULTAS AGAMA ISLAM pertanggungjawaban himpunan Mahasiswa jurusan Perbankan
UNIVERSITAS ISLAM NUSANTARA Syari’ah Mahasiswa Fakultas Agama Islam periode 2021-2022
2. Memilih dan menetapkan ketua himpunan Mahasiswa jurusan
PERIODE 2021-2022
Perbankan Syari’ah Fakultas Agama Islam periode
kepengurusan 2021-2022
3. Menetapkan dan merekomendasikan program kepada himpunan
BAB I
Mahasiswa jurusan Perbankan Syari’ah Fakultas Agama Islam
KETENTUAN UMUM Universitas Islam Nusantara periode kepengurusan 2021-2022.
Pasal 1
1. Musyawarah besar ini merupakan permusyawaratan tertinggi BAB IV
pada Lembaga kemahasiswaan di lingkungan Fakultas Agama
PESERTA
Islam Universitas Islam Nusantara yang diselenggarakan oleh
himpunan Mahasiswa jurusan Perbankan Syari’ah Fakultas Pasal 4
Agama Islam UNINUS.
1. Peserta penuh terdiri dari:
2. Musyawarah besar ini diikuti oleh peserta penuh dan peserta
peninjau.  Seluruh mahasiswa Perbankan Syari’ah Fakultas Agama
Islam
BAB II 2. Peserta peninjau
 Dekan Fakultas Agama Islam Universitas Islam Nusantara
NAMA, WAKTU dan TEMPAT  Dewan mahasiswa Universitas Islam Nusantara
Pasal 2  Senat Mahasiswa Fakultas Agama Islam
 Di hadiri prodi lain
1. Musyawarah ini Bernama Musyawarah Besar HMJ Perbankan
Syari’ah Mahasiswa Fakultas Agama Islam Universitas Islam
Nusantara yang selanjutnya disingkat Mubes HMJ jurusan
Perbankan Syari’ah Fakultas Agama Islam. BAB V
2. Musyawarah besar ini dilaksanakan pada hari ……………..
3. Musyawarah besar ini bertempat di GEDUNG FAI UNINUS. HAK dan KEWAJIBAN PESERTA
Pasal 5
BAB III HakPeserta
TUGAS dan WEWENANG 1. Setiap peserta penuh mempunyai hak bicara dan hak suara.
2. Setiap peserta peninjau mempunyai hak bicara atas persetujuan
Pasal 3 Pimpinan siding tetapi tidak mempunyai hak suara.
Pasal 6 2. Sidang pleno II pembahasan Laporan Penanggung Jawaban
MUBES HMJ himpunan Mahasiswa jurusan Perbankan
KewajibanPeserta
Syari’ah periode 2010-2021
1. Setiap peserta dating tepat waktu 3. Sidang pleno III pembahasan PD dan PRT MUBES HMJ
2. Setiap peserta berkewajiban menjaga ketertiban dan kelancaran himpunan Mahasiswa jurusan Perbankan Syari’ah periode2021-
persidangan. 2022
3. Setiap peserta memakai pakaian rapih dan sopan. 4. Sidang pleno IV Tata Tertib pemilihan Ketua HMJ Perbankan
4. Tidak meninggalkan ruangan persidangan tanpa seizin pimpinan Syari’ah periode kepengurusan 2021-2022.
sidang
5. Untuk melakukan interupsi terlebih dahulu mengangkat tangan
dan setelah disetujui pimpinan siding maka dipersilahkan BAB VIII
mengutarakan pendapatnya dengan singkat dan jelas
PIMPINAN SIDANG
6. Setiap peserta berkewajiban mentaati peraturan yang sudah
disepakati. Pasal 9
1. Pimpinan siding dipilih oleh peserta penuh.
2. Pimpinan siding terdiri dari pimpinan sidang 1, pimpinan sidang
BAB VI
2 dan notulesi.
SANKSI-SANKSI
Pasal 7 BAB IX
Setiap peserta persidangan yang melanggar kewajiban peserta dari TUGAS PIMPINAN SIDANG
tata tertib ini akan dikenakan sanksi :
Pasal 10
1. Peringatan I berupa teguran lisan dari pimpinan sidang
2. Peringatan II berupa pencabutan hak bicara Pimpinansidangmemilikitugassebagaiberikut:
3. Peringatan III dikeluarkan dari persidangan atas kesepakatan 1. Memimpin sidang agar tetap dalam kebersamaan berdasarkan
forum dan diperbolehkan mengikuti persidangan selanjutnya permusyawaratan untuk mencapai mufakat
atas kesepakatan forum 2. Memimpin jalannya siding sesuai dengan jenis persidangan
sampai selesai
3. Mengatur waktu sidang
BAB VII 4. Menetapkan dan mengesahkan hasil-hasil sidang
5. Menyerahkan hasil siding kepada panitia musyawarah besar
MUSYAWARAH
6. Memberikan sanksi kepada peserta yang melanggar dan
Pasal 8 mengganggu persidangan.
1. Sidang pleno I membahas dan menetapkan TATA TERTIB
MUBES HMJ Perbankan Syari’ah periode 2021-2022
BAB X
QUORUM DAN TATA CARA PENGAMBILAN KEPUTUSAN
Pasal 11
Ditetapkan di :
1. Sidang dinyatakan sah apabila diikuti paling sedikit setengah Tanggal :
lebih satu dari jumlah peserta penuh yang hadir dibuktikan oleh Waktu :
daftar hadir.
2. Apabila ayat satu tidak tercapai maka sidang di skors selama
waktu ditetapkan pimpinan siding dan dilanjutkan Kembali atas Pimpinan Sidang Sekretaris
kesepakatan forum.

Pasal 12
PengambilanKeputusan
(………………….) (…………………….)
1. Keputusan diambil melalui musyawarah untuk mufakat
2. Apabila musyawarah untuk mufakat tidak tercapai, maka
dilakukan lobi
3. Apabila lobi tidak mencapai kesepakatan, maka dilakukan voting
4. Apabila terjadi jumlah suara sama dalam voting, maka
pemungutan suara diulang untuk kedua kalinya
5. Pimpinan siding atas dasar pimpinan siding atas pertimbangan
pimpinan sidang II harus mengambil keputusan secara tegas.

BAB XI
PENUTUP
Pasal 13
1. Hal-hal yang belum tercantum dalam tata tertib ini akan diatur
kemudian hari dengan mempertimbangkan aspirasi yang
berkembang di persidangan
2. Tata tertib ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan sampai
selesainya mubes HMJ Jurusan Perbankan Syari’ah periode
2021-2022.
UNIVERSITAS ISLAM NUSANTARA BANDUNG
No: ………………………………… Memperhatikan :
Hasil – hasil siding pleno I Mubes Jurusan Perbankan Syari’ah
Tentang: Mahasiswa Fakultas Agama Islam Universitas Islam Nusantara
TATA TERTIB MUSYAWARAH BESAR (MUBES) HIMPUNAN Bandung periode 2020-2021
MAHASISWA JURUSAN PERBANKAN SYARI’AH
FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS ISLAM MEMUTUSKAN
NUSANTARA Menetapkan :
PERIODE 2021-2022 1. Tata tertib Musyawarah Besar (Mubes) Jurusan Perbankan
Syari’ah Mahasiswa Fakultas Agama Islam Universitas Islam
Assalamualaikum dengan mengucapkan Bismillahirrahmaanirrahiim Nusantara Bandung periode 2021-2022, sebagaimana terlampir
2. Keputusan ini akan ditinjau Kembali jika dikemudian hari
Pimpinan siding pleno I Musyawarah Besar Himpunan Mahasiswa terdapat kekeliruan
Jurusan Perbankan Syari’ah Mahasiswa Fakultas Agama Islam 3. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan
Universitas Agama Islam Bandung setelah:
WallahulMuaffieqIlaaAqwamithTharieq
Menimbang :
1. Bahwa demi mewujudkan tata tertib musyawarah besar (Mubes)
Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Perbankan Syari’ah
Fakultas Agama Islam Universitas Islam Nusantara Bandung
maka dipandang perlu adanya tata tertib musyawarah besar Ditetapkan :
(Mubes) Himpunan Jurusan Perbankan Syari’ah Mahasiswa Padatanggal :
Fakultas Agama Islam Universitas Islam Nusantara Bandung Waktu :
periode 2021-2022
2. Bahwa demi kelancaran persidangan maka dipandang perlu
untuk menetapkan keputusan Mubes Jurusan Perbankan Pimpinan Sidang Sekretaris
Syari’ah Mahasiswa Fakultas Agama Islam Mahasiswa
Universitas Islam Nusantara Bandung tentang tata tertib
Musyawarah Besar (Mubes) Himpunan Jurusan Perbankan
Syari’ah Mahasiswa Fakultas Agama Islam Universitas Islam
Nusantara Bandung periode 2021-2022
(…………………….) (…………………….)
Mengingat :
1. Peraturan organisasi Jurusan Perbankan Syari’ah Mahasiswa
Fakultas Agama Islam Universitas Islam Nusantara Bandung
2. Peraturan rumah tangga Jurusan Perbankan Syari’ah mahasiswa
Fakultas Agama Islam Universitas Islam Nusantara Bandung

Anda mungkin juga menyukai