Anda di halaman 1dari 5

Nama

: Kayla Azora Mutiara Bintang


Kelas : XII IPA 1

A. Contoh Modifikasi Bahan Baku Makanan Khas Daerah

No Nama Makanan Khas Bahan Baku Modifikasi Bahan Alasan Modidikasi Bahan Baku
Daerah Baku
1. Pempek Ikan tenggiri atau Ikan gabus Mengganti ikan - Bahan baku lebih murah
tenggiri dengan - Bahan baku mudah
gandum didapatkan
-
2. Bakso Daging sapi Mengganti daging - Bahan baku lebih murah
sapi dengan - Danging ayam memiliki
daging ayam kandungan lemak lebih
sedikit
- Bahan baku mudah didapat
3. Semur danging Daging sapi Mengganti - Bahan baku lebih murah
danging sapi - Baik untuk vegetarian
dengan tahu
4 Mie Celor Mie kuning Mie shirataki - Mie shiratike lebih rendah
kalori dan lebih sehat
- Baik untuk yang sedang
berdiet


B. Contoh Modifikasi Makanan Khas Daerah Menggunakan BTP

No Nama Makanan Khas BTP yang digunakan Alasan Modifikasi dengan BTP
Daerah
1. Pempek Pewarna makanan Membuat variasi pempek menjadi
bewarna warni sehingga lebih menarik
dari segi penyajian.
2. Basereng (Baso Perisa/ penyedap makanan Membuat rasa basreng menjadi lebih
Goreng) gurih dan memiliki banyak variasi rasa
3. Onde onde pelangi Pewarna makanan Membuat variasai inde onde menjadi
lebih bewarna dan menarik perhatian
4. Wajik kletik Pemanis Untuk menamba rasa manis pada wajik




C. Contoh Modifikasi dengan Variasi Rasa Makanan Khas Daerah

No Nama Makanan Khas Daerah Modifikasi rasa
1. Mochi Es krim mochi rasa duren
Es krim mochi rasa coklat
2. Pisang goreng Pisang goreng nugget toping coklat
Pisang goreng nugget toping keju
Pisang goreng nugget toping macha
3. Dodol Dodol durian
Dodol coklat
4. Bakso Bakso isi keju mozzarella
Bakso isi telur
Bakso isi cabai ijo
Bakso mercin
Bakso goreng
5. Onde onde Onde onde rasa telur asin
Onde onde ubi ungu
Onde onde ketan hitam




D. Contoh Makanan Khas Daerah yang Dimodifikasi dengan Variasi Bentuk

No Nama Makanan Khas Daerah dengan Variasi Gambar
Bentuk
1. Kue Kopyor:

Kue kopyor dimodifikasi dengan perpaduan
cake


2. Es Cendol

Es cendol di modifikasi jadi cendol dessert box
3. Kue Putu Ayu

Kue putu ayu jadi bolu putu ayu

4. Tape Ketan


Tape Ketam jadi puding tape ketan


5. Bakso

Bakso bentuk bulat jadi kerucut/tumpeng
















E. Contoh Modifikasi Kemasan Makanan Khas Daerah

No Nama Makanan Daerah Kemasan Konvensional Modifikasi Kemasan

1. Sambel Pecel


2. Nasi Uduk

3. Nasi pecel
4. Nasi liwet

5. Seblak

Anda mungkin juga menyukai