Anda di halaman 1dari 4

1.

2 Ketaksamaan
Ketaksamaan adalah pernyataan matematik yang memuat salah satu relasi urutan
ungkapan >, ≥, <, atau ≤.
Penyelesaian ketaksamaan adalah semua bilangan real yang memenuhi ketaksamaan
tersebut.
Menyelesaikan ketaksamaan:
- dengan sifat urutan
- dengan garis bilangan bertanda

Sifat – sifat ketaksamaan :


1) Sifat tak negatif
Untuk 𝑎 ∈ 𝑅 maka ≥ 0.
2) Sifat transitif Untuk 𝑎, 𝑏,
𝑐∈𝑅
Jika 𝑎 < 𝑏 dan 𝑏 < 𝑐 maka 𝑎<𝑐; Jika 𝑎 >
𝑏 dan 𝑏 > 𝑐 maka 𝑎>𝑐;
3) Sifat penjumlahan
Untuk 𝑎, 𝑏, 𝑐 ∈ 𝑅
Jika 𝑎 < 𝑏 maka 𝑎 + 𝑐 < 𝑏 + 𝑐
Jika 𝑎 > 𝑏 maka 𝑎 + 𝑐 > 𝑏 + 𝑐
Jika kedua ruas pertidaksamaan dijumlahakan dengan bilangan yang sana tidak
mengubah tanda ketidaksamaan
4) Sifat perkalian
Jika 𝑎 < 𝑏 , 𝑐 > 0 maka 𝑎𝑐 < 𝑏𝑐
Jika 𝑎 > 𝑏 , 𝑐 > 0 maka 𝑎𝑐 > 𝑏𝑐
Jika 𝑎 < 𝑏 , 𝑐 < 0 maka 𝑎𝑐 < 𝑏𝑐
Jika kedua ruas dikalikan bilangan rill positif tidak akan mengubah tanda keridaksamaan,
sedangkan jika dikalikan dengan bilangan negatif anakn mengubah tanda ketidaksmaan
5) Sifat kebalikan
Jika 𝑎 > 0 maka 1/a > 0.
Jika 𝑎 < 0 maka 1/a < 0.
Suatu bilangan dan kebalikannya memilki tanda yang sama baik untuk bilangan
positif maupun negative
Himpunan penyelesaian ketaksamaan dapat ditunjukkan pada garis bilangan
seperti pada gambar berikut:

Contoh soal
Tunjukkan dengan garis bilangan,
{x | x ≤ 4, x∈R} Penyelesaian:
2.2. Operasi Pada Fungsi

1. Penjumlahan f + g didefinisikan sebagai (f+g)(x) = F(x) + g(x): dengan daerah


asal Df+g = Df ∩ Dg

2. Pengurangan f - g didefinisikan sebagai (f-g)(x) = F(x) - g(x) dengan daerah


asal Df-g = Df ∩ Dg
3. Perkalian f x g didefinisikan sebagai (fxg)(x) = F(x) x g(x) dengan daerah asal
Dfxg = Df ∩ Dg

4. Pembagian f : g didefinisikan sebagai (f/g)(x) = F(x) / g(x) dengan daerah asal


Df/g = Df ∩ Dg - {x|g(x)=0}

Anda mungkin juga menyukai