Anda di halaman 1dari 3

LKS KONSEP LINGKARAN

Disusun oleh

Vivi Kinanti (1901060029)

TPM A
Indikator 1 Pengertian Lingkaran

Gambar di atas merupakan lingkaran, dari gambar tersebut lingkaran


adalah....................... ...............................................................................................................
..................................................................................................................................................
...................................

Indikator 2 Unsur-unsur Lingkaran

1. Pusat lingkaran (titik O)


2. Jari-jari (r) yaitu garis OA,OB dan OC. Jari-jari merupakan garis yang di tarik dari titik
pusat ke lengkung lingkaran.
3. Garis AC disebut garis tengah/diameter(d), garis yang membagi lingkaran menjadi dua
sama besar.
4. Garis lurus BC disebut tali busur, garis yang menghubungkan dua titik pada lingkaran
5. Garis lengkung AB dan BC disebut busur, yaitu garis yang menghubungkan dua titik
pada lingkaran dan melaui titik pada lingkaran yang terletak di antara dua titik yang
dihubungkannya.
6. Daerah yang dibatasi oleh dua buah jari-jari disebut juring, yaitu daerah OAB (Hijau)
7. Daerah yang dibatasi oleh satu tali busur BC dan satu busur BC disebut tembereng
(Kuning).
8. Garis OD(tegak lurus BC) disebut apotema, yaitu garis terpendek yang di tarik dari
titik pusat ke tai busur BC.
Kerjakan latihan berikut

Perhatikan gambar di samping!


a. Sebutkan semua garis yang merupakan jari-jari
b. Sebutkan garis yang merupakan tai busur
c. Sebutkan garis yang merupakan apotema
d. Daerah yang diarsir disebut . . .
Jawab :
Indikator 3 Rumus Lingkaran Matematika

Keliling Lingkaran Luas lingkaran


𝐾 = 𝜋 ∙ 𝑑 atau 𝐾 = 2𝜋𝑟 𝐿 = 𝜋𝑟2 atau L = ¼ 𝜋 d 2

Keterangan Keterangan
K = keliling lingkaran K = keliling lingkaran
Π = phi = 3,14 atau 22/7 Π = phi = 3,14 atau 22/7
d = diameter d = diameter
r = jari-jari r = jari-jari

Kerjakan latihan berikut!

1. Hitunglah keliling dan luas lingkaran jika diketahui diamaternya 20 cm.


2. Jika diketahui jari-jari sebuah lingkaran 28 cm, tentukan keliling dan luas lingkaran
tersebut.
3. Panjang jari-jari sebuah roda 25 cm. Berapakah panjang lintasanya, jika roda itu
berputar atau menggelinding sebanyak 200 kali?

Jawab:

Anda mungkin juga menyukai