Anda di halaman 1dari 5

TM 5 KONSEP, DEFINISI DAN

KARAKTERISITIK PENELITIAN KUALITATIF


MARIANA RISTA ANANDA SIREGAR
PRAMESWARI HANDAYANI
PRODI ILMU KOMUNIKASI FISIB UNIVERSITAS PAKUAN - 2020
Konsep Dasar
Penelitian Kualitatif

Menganut paham kualitas → menunjuk segi alamiah yang


dipertentangkan dengan kuantum (jumlah) tertentu
Definisi Penelitian Kualitatif
1. Metodologi penelitian kualitatif (Bodgan dan Taylor, 1975:5) → prosedur
penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertulis atau
lisan dari orang-orang dan perilaku yang diamati
2. Penelitian Kualitatif (Kirk dan Miller, 1986:9) → tradisi tertentu dalam ilmu
pengetahuan sosial yang secara fundamental (mendasar) bergantung dari
pengamatan pada manusia dan kawasannya maupun dalam peristilahannya.
3. Penelitian Kualitatif (Denzin dan Lincoln, 1987) → penelitian yang
menggunakan latar alamiah, dengan maksud menafsirkan fenomena dengan
memanfaatkan metode wawancara, pengamatan dan pemanfaatan dokumen.
Karakteristik Penelitian Kualitatif
(Moleong, 1989:8-27)
1. Latar Alamiah
2. Manusia sebagai alat (instrumen)
3. Metode Kualitatif → pengamatan, wawancara, dan atau penelahaan dokumen.
4. Analisis data secara induktif → upaya pencarian data bukan dimaksudkan untuk
membuktikan hipotesis yang telah dirumuskan sebelum penelitian diadakan.
5. Teori dari dasar (grounded theory) → tidak ada teori a priori dan mempercayai apa
yang dilihat
6. Deskriptif → data yang dikumpulkan berupa kata-kata, gambar dan bukan angka-
angka.
7. Lebih mementingkan proses daripada hasil
8. Adanya batas yang ditentukan oleh fokus
9. Adanya kriteria khusus untuk keabsahan data
10.Desain yang bersifat sementara → tidak dapat dibayangkan sebelumnya, tidak dapat
diramalkan, melibata banyak sistem nilai yang tidak dapat diramalkan.
11.Hasil penelitian dirundingkan dan disepakati bersama

Anda mungkin juga menyukai