Anda di halaman 1dari 4

MAKALAH

MICROSOFT OFFICE ACCESS

Oleh :
SUTRISNA WIRAWAN
20213010015
KELAS C

PENGAJAR ANDI YULIANSA


INSTITUSI PROFESI INDONESIA LEMBAGA PENDIDIKAN PROFESI INDONESIA JAMBI
2021
KATA PENGANTAR

Puji dan Syukur penulis panjatkan ke Hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat
limpahan Rahmat dan Karunia-nya sehingga saya dapat menyusun makalah ini dengan baik dan
tepat pada waktunya. Dalam makalah ini penlis membahas mengenai Ms.Office Access
Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan yang mendasar pada makalah ini.Oleh
karena itu penulis mengundang pembaca untuk memberikan saran serta kritik yang dapat
membangun.Kritik dari pembaca sangat penulis harapkan untuk penyempurnaan makalah
selanjutnya.
Terimakasih anda telah meluangkan waktu untuk membaja makalah ini,kami sampaikan
terimakasih.

JAMBI, 25 AGUSTUS 2021

ANDI YULIANSA
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG

Microsoft Access adalah sebuah program aplikasi basis data komputer relasional yang
ditujukan untuk kalangan rumahan dan perusahaan kecil sampai menengah.Aplikasi ini merupakan
anggota dari beberapa aplikasi Microsoft Office, selain tentunya Microsoft Word, Microsoft Excel,
dan Microsoft PowerPoint.Aplikasi ini menggunakan mesin basis data Microsoft Jet Database
Engine, dan juga menggunakan tampilan grafis yang intuitif sehingga memudahkan
pengguna.Versi terakhir adalah Microsoft Office Access 2007 yang termasuk ke dalam Microsoft
Office System 2007.

BAB II
PEMBAHASAN

2.1. PENGERTIAN MICROSOFT ACCESS

Microsoft Access adalah program aplikasi keluaran Microsoft yang berguna untuk
merancang, membuat, mengolah, dan mengelola database (basis data).
Database (basis data) yaitu kumpulan arsip data berbentuk tabel yang saling relasi atau
berhubungan sehingga menghasilkan informasi. Untuk menghasilkan sebuah informasi,
diperlukan adanya DATA untuk dijadikan sebagai masukan.
Data sebagai masukan yang akan diolah dan informasi adalah hasil pengolahan dari data.

2.2. TUJUAN PEMBELAJARAN

➢ Untuk mengolah data sederhana

2.3. MANFAAT MICROSOFT ACCESS

➢ Menghemat waktu dan tenaga.


➢ Mempermudah pelaksanaan suatu pekerjaan yang terasa berat dan melelahkan.
2.4. FUNGSI MICROSOFT ACCESS

➢ Untuk membuat basis data (database).


➢ Untuk membuat program aplikasi jumlah peserta didik.
➢ Untuk membuat program aplikasi gaji karyawan.
➢ Untuk membuat program aplikasi penyimpan buku perpustakaan.
➢ Untuk membuat program aplikasi absensi.
➢ Untuk membuat program aplikasi persediaan barang.

BAB III

PENUTUP

3.1. KESIMPULAN

Microsoft Acccess adalah salah satu aplikasi Microsoft Office Suite. Microsoft Access diciptakan
untuk membuat dan menangani suatu database. Secara sederhana database dapat diungkapkan sebagai
suatu pengorganisasian data dengan komputer yang memungkinkan data dapat diakses dengan mudah dan
cepat. Dengan kata lain database daapat mencakup pemerolehan data maupun manipulasi data seperti
menambah dan menghapus data.

3.2. PESAN

kita sebagai mahasiswa dan generasi penerus diharapkan belajar dan mampu mengaplikasikan
Microsoft Acces dalam kehidupan sehari-hari.

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama : Sutrisna wirawan


Jenis Kelamin : Laki-laki
Tempat/Tanggal Lahir : Kuamang kuning, 28 Agustus 2002
Agama : Islam
Alamat Sekarang : Jl. Jend. Sudirman No.122
No Tlp : 085766637550
Email : sutrisnawirawan@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai