Anda di halaman 1dari 1

Hormon vs Saraf

Sistem Hormon
senyawa organik yang dihasilkan oleh sel-sel sekretoris
Lambat vs cepat
Jangka panjang vs jangka pendek
manajemen metabolisme tubuh vs manajemen krisis tubuh

dalam jumlah sedikit dan memengaruhi aktivitas sel lain.


Ciri-Ciri Hormon
Kontrol Hormon Dihasilkan oleh sel khusus, kecuali prostaglandin.
Mempengaruhi aktivitas enzim-enzim tertentu dan
Komplex Hipotalamus–Hipofise bersifat spesifik.
7 Hormon Adenohipofise (Pars Anterior) Memberi pengaruh terhadap sel target yang berbeda.
Berinteraksi dengan reseptor khusus yang terdapat
Thyroid stimulating hormone (TSH)
pada sel target.
Memicu pelepasan hormonTiroid
Berperan dalam proses perkembangan, pertumbuhan,
Thyrotropin Releasing Hormone (TRH) memicu
dan reproduksi.
sekresi Thyroid Stimulating Hormone (TSH)
Adrenocorticotropic hormone (ACTH)
Corticotrophin Releasing Hormone (CRH) memicu
sekresiACTH
Distribusi Hormon
Stimulasi pelepasan hormon glucocorticoid
Sel autokrin: hormon didistribusikan ke sel yang
oleh kelenjarAdrenal.
memproduksinya sendiri.
Follicle stimulating hormone (FSH)
Sel parakrin: hormon didistribusikan antara sel
Stimulasi perkembangan folikel dan sekresi
tetangga yang berdekatan.
hormon Estrogen betina/wanita dan produksi
Sel neurokrin: hormon disalurkan melalui akson ke
sperma jantan/pria.
sel target.
Leutinizing hormone (LH)
Sel neuroendokrin: hormon disalurkan oleh akson
Stimulasi ovulasi dan produksi progestin pada
dilanjutkan melalui sirkulasi darah.
betina/wanita dan produksi androgen pada
Sel endokrin: hormon didistribusikan melalui
jantan/pria.
sirkulasi darah.
Gonadotropin releasing hormone (GNRH)
Stimulasi sekresi FSH and LH
Prolactin (PH)
Stimulasi perkembangan kelenjar mamae dan
Efek dari Interaksi hormon
produksi susu Antagonistik (berlawanan)
Growth hormone (GH atau somatotropin) Synergistik (menguatkan)
Stimulasi pertumbuhan dan replikasi sel Permisiv (satu hormon dibutuhkan untuk hormon lain
melalui pelepasan somatomedins (IGF). agar menghasilkan dampak)
- Growth-hormone releasing hormone (GH-RH) Integratif (satu hormon mempengaruhi produksi
- Growth-hormone inhibiting hormone (GH-IH) beberapa hormon yang berbeda dengan dampak yang
2 Hormon Neurohipofise (Pars Posterior) saling melengkapi).
Oxytocin
Memicu kontraksi uterus
Mensekresi kelenjar mamae
ADH (Anti Diuretic Hormone)
Meregulasi fungsi penyaringan di tubulus
Klasifikasi Hormon Berdasarkan Struktur
ginjal
Mengontrol keseimbangan cairan tubuh melalui Turunan asam amino Hormon peptida Turunan lipid
mekanisme pengeluaran air di ginjal.
Kelenjar Tiroid Echosanoid
Turunan tirosin Glikoprotein
Fungsi sebagi regulator terhadap kontrol:
- metabolisme homeostasis tubuh Hormon steroid
Turunan triptofan
- kerja sel-sel dan jumlah O2 yang dibutuhkan sel Polipeptida pendek
- sensitivitas terhadap hormon lainnya Cathecolamine dan proteim kecil
Cara kerja
Suhu tubuh dan kecepatan metabolism turun → Hormon tiroid
stimulasi hipofise anterior →
sekresiTSH melalui
sistem pembuluh darah ke kelenjar tiroid →
sekresi T3
Klasifikasi Hormon Berdasarkan Kerja
atau T4 ke kelenjar adrenal bagian medulla sekresi →
Epinephrine dan Nor-Epinephrine →
metabolisme dan Pengaruhnya
meningkat

Kelenjar Paratiroid
Terdiri dari sel Chief yang memproduksi hormon Kinetik Metabolik Morfogenik Perilaku
paratiroid (PTH)
PTH berfungsi menurunkan kadar kalsium dalam darah
PTH dan calcitriol (Vit D) merupakan regulator
utama konsentrasi kalsium dalam darah manusia
dewasa

Kelenjar Adrenal
Bagian kortex:
- Zona glomerulosa (produksi mineralocorticoid, mengatur ion Na+)
- Zona fasciculata (produksi glucocorticoid)
- Zona reticularis (produksi androgen)
Bagian medulla merupakan sumber katekolamin:
- Epinephrine (Adrenalin; ~75 - 80%)
- Norepinefrine (Noradrenalin; ~25-30%)

Kelenjar Pineal
Fungsi : All pictures are from:
Martini, F., 2006. Anatomy and Physiology'2007 Ed. Rex
Menghambat fungsi reproduksi Bookstore, Inc..
Melindungi tubuh terhadap radikal bebas

Regulasi ritme sirkadian (circadian rhythms)

Kelenjar Pankreas
Pulo-pulo Langerhans (pancreatic islets)
- Sel Alpha mensekresi glukagon: menaikkan gula darah
- Sel Beta mensekresi insulin: menurunkan gula darah
- Sel Delta mensekresi GH-IH
- Sel F mensekresi polipeptida pankreatik

Kelenjar Gonad
Hormon testosterone: Sex hormon utama bagi jantan /pria.Kelenjar
Pankreas
Hormon estrogen: sel telur (oosit) berkembang dalam folikel di ovarium
yang memproduksi hormon estrogen
Hormon progesteron: Hormon yang disekresikan sesaat setelah ovulasi,
sel-sel folikel membentuk corpus luteum

Bilqis Naura S.R.


10620029

Anda mungkin juga menyukai