Anda di halaman 1dari 16

KONSEP DASAR

KEWIRAUSAHAAN

Rahma Kusuma Dewi,ST.,SST.,M.P.H


KEWIRAUSAHAAN DALAM PERSPEKTIF SEJARAH

Muncul pertama Diawali dengan Tujuan utama


kali di Inggris penemuan2 mereka adalah
awal abad 18 baru seperti pertumbuhan &
mesin uap mein perluasan
Oleh Richard pemintal dll organisasi
Cantillon (1755)
melalui inovasi
& kreativitas
KARAKTERISTIK WIRAUSAHAAN
(McClelland, seorang ahli Psikologi dari Amerika)

• Harus memiliki keinginan untuk berprestasi


• Selalu memikirkan tanggungjawab
• Berani menghadapi risiko
• Berujung pada keberhasilan
• Mengharapkan umpan balik yang dapat dimanfaatkan
dengan baik
• Bersikap semangat dan enerjik
• Berorientasi ke masa depan
• Memiliki Keterampilan
• Bijak dalam pemakaian materi
CIRI-CIRI YANG HARUS ADA
DALAM DIRI SETIAP WIRAUSAHA

• Percaya Diri
• Selalu memikirkan keorisinilan
• Bersikap jujur, tekun, yakin, dan optimis
• Memiliki sikap kepemimpinan yang tegas
• Inovatif
KEWIRAUSAHAAN DAN
PERGURUAN TINGGI
• Kebijakan pemerintah yang berpihak pada
pengembangan budaya kewirausahaan
sudah dimulai sejak tahun 1995 dan terus
berkembang hingga kini
• Presiden RI saat itu menginstruksikan
kepada seluruh masyarakat dan bangsa
Indonesia untuk mengembangkan
program-program kewirausahaan
KEWIRAUSAHAAN DAN
PERGURUAN TINGGI
• Gerakan pendidikan kewirausahaan mulai
diprogramkan oleh berbagai organisasi, baik
organisasi bidang pendidikan dasar, menengah
dan pendidikan tinggi, serta organisasi
pemerintah dan swasta
• Melalui gerakan ini diharapkan budaya
kewirausahaan dapat menjadi bagian etos kerja
masyarakat dan bangsa Indonesia yang dpt
memunculkan wirusaha yg handal tangguh dan
mandiri
KEWIRAUSAHAAN DAN
PERGURUAN TINGGI
• Pendidikan kewirausahaan di perguruan tinggi
telah difasilitasi oleh Dikti sejak tahun 1997
dengan adanya program pengembangan
kewirausahaan di perguruan tinggi yang
menawarkan berbagai kegiatan yaitu Kuliah
Kewirausahaan (KWU), Magang Kewirausahaan
(MKU), Kuliah Kerja Usaha (KKU), Konsultasi
Bisnis dan Penempatan Kerja (KBPK), dan
Inkubator Wirausaha Baru (INWUB).
KEWIRAUSAHAAN DAN
PERGURUAN TINGGI

• Peraturan Pemerintah Nomor 17 tahun


2010 yang menyatakan bahwa tujuan
pendidikan tinggi antara lain adalah
membentuk insan yang kritis, kreatif,
inovatif, mandiri, percaya diri dan berjiwa
wirausaha
MERETAS JIWA WIRAUSAHA
MELALUI PENDIDIKAN TINGGI

• Perguruan Tinggi sebagai lembaga


pendidikan memiliki peranan yang besar
dalam menumbuhkan jiwa kewirausahaan
pada mahasiswanya dengan memberikan
dorongan – dorongan yang nyata demi
terciptanya sarjana – sarja yang berjiwa
kewirausahaan.
MERETAS JIWA WIRAUSAHA
MELALUI PENDIDIKAN TINGGI

• Menekuni dunia wirausaha kini tengah


digandrungi para generasi muda. Namun,
menjadi seorang wirausaha muda dan sukses
diperlukan pelatihan serta motivasi sedini
mungkin
• Membekali mahasiswa dengan pengetahuan
kewirausahaan diharapkan dapat menjadi modal
agar bisa membuka lowongan pekerjaan bagi
masyarakat Indonesia dan membantu
perekonomian bangsa.
MERETAS JIWA WIRAUSAHA
MELALUI PENDIDIKAN TINGGI
Beberapa Langkah Yang Dapat Dilakukan Dalam Menciptakan
Wirausahawan Di Perguruan Tinggi, Antara Lain :

• Memasukkan kurikulum kewirausahaan


dalam kurikulum pendidikan.
• Memasukkan mata kuliah kewirausahaan
ke dalam kurikulum.
• Mendirikan laboratorium kewirausahaan
MERETAS JIWA WIRAUSAHA
MELALUI PENDIDIKAN TINGGI
Beberapa Langkah Yang Dapat Dilakukan Dalam Menciptakan
Wirausahawan Di Perguruan Tinggi, Antara Lain :

• Mengadakan pelatihan – pelatihan


kewirausahaan.
• Memberikan dukungan bagi wirausaha –
wirausaha muda dengan memberikan
bantuan dana lunak
• Kewirausahaan Nyata
MERETAS JIWA WIRAUSAHA
MELALUI PENDIDIKAN TINGGI

• Di Asia seperti Jepang, Singapura dan


Malaysia juga menerapkan materi-
materi entrepreneurship minimal di dua
semester
• menjadikan negara-negara tetangga kita
tersebut menjadi negara maju dan
melakukan lompatan panjang dalam
meningkatkan pembangunan negaranya
MERETAS JIWA WIRAUSAHA
MELALUI PENDIDIKAN TINGGI

• Di Indonesia, usaha-usaha untuk


menanamkan jiwa dan semangat
kewirausahaan diperguruan tinggi terus
digalakan dan ditingkatkan, tentunya
dengan berbagai metode dan strategi
yang membuat mahasiswa tertarik untuk
berwirausaha
MERETAS JIWA WIRAUSAHA
MELALUI PENDIDIKAN TINGGI
ada enam usaha/cara yang penulis temukan dalam meningkatkan
gema kewirausahaan bagi mahasiswa, yaitu:

1. Pendirian Pusat kewirusahaan Kampus


2. Entrepreneurship Priority.
3. Pengembangan Program Mahasiswa Wirausaha
(PMW).
4. Program Wirausaha Mandiri Untuk Mahasiswa.
5. Program Peningkatan Kompetensi Tenaga Kerja dan
Produktivitas bagi Mahasiswa.
6. Program Pemberian Modal Usaha Untuk Mahasiswa.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai