Anda di halaman 1dari 17

SISTEMATIKA MAKALAH

1. Cover
2. Abstrak
3. Daftar Kosakata
4. Kata Pengantar
5. Daftar Isi
6. Daftar Tabel (bila ada)
7. Daftar Gambar/ Skema/ Diagram (bila ada)
8. Daftar Lampiran (bila ada)
9. Bab I. Pendahuluan
a. Latar Belakang Masalah
b. Rumusan Masalah
c. Tujuan Penulisan
10. Bab II. Landasan Teoretis dan Pembahasan
a. Landasan Teoretis
b. Pembahasan
11. Bab III. Kesimpulan
12. Daftar Pustaka
13. Lampiran

4 cm
1 Modul Praktikum Bahasa Indonesia
SELAMATKAN SI KECIL DARI DIARE DENGAN SI HIJAU
DI RT 01/ RW 12 DESA LAWU KECAMATAN PUJO
KELURAHAN SUKAMAJU KAB. BANDUNG (14)

diajukan sebagai salah satu syarat tugas mata kuliah Bahasa Indonesia (12)
dengan dosen pembimbing Perla Yualita, M.Pd.

4 cm
3 cm

Logo (4x4)

(12)
disusun oleh

ANI SUMARNI
000145
IB

(14)
PROGRAM STUDI VOKASI DIPLOMA III KEPERAWATAN
UNIVERSITAS AISYIYAH BANDUNG
Jalan K.H.A.Dahlan Dalam No. 6 Bandung
2020

3 cm
Contoh Pembuatan abstrak makalah

2 Modul Praktikum Bahasa Indonesia


ABSTRAK

Makalah ini dilatarbelakangi oleh …………………………………. Rumusan masalah terdiri


atas: 1)…………………; 2) ………….; 3)…………… Tujuan untuk 1)…………………; 2)
………….; 3)…………… …………………………………………………………….. Teori
yang digunakan ……………………………………………………………….. yang
menyatakan
………………………………………………………………………………………
Kesimpulan 1)…………………; 2) ………….; 3)……………

Kata kunci: diare, penanganan diare (ini contoh saja) intinya sebutkan kata-kata yang
menjadi ide pokok dalam makalah.

Contoh pembuatan daftar kosakata

3 Modul Praktikum Bahasa Indonesia


DAFTAR KOSAKATA

Abdomen (hal 5)

Bilirubin (12)

Cerebrum (13)

Dst

KATA PENGANTAR

4 Modul Praktikum Bahasa Indonesia


Paragraf 1: ucapan syukur kepada Allah SWT

Paragraf 2: ucapan terima kasih kepada pihak-pihak terkait (urutan sesuai jabatan)

Paragraf 3: harapan perbaikan, kritik, saran

Tempat, tanggal, bulan, tahun

Penyusun

DAFTAR ISI

Halaman

5 Modul Praktikum Bahasa Indonesia


Abstrak ………………………………………………………………………………
Daftar Kosakata ……………………………………………………………………..
Kata Pengantar ………………………………………………………………………
Daftar Isi …………………………………………………………………………….
Daftar Tabel (bila ada) ……………………………………………………………....
Daftar Gambar/ Skema/ Diagram (bila ada) ………………………………………...
Daftar Lampiran (bila ada) ………………………………………………………….
Bab I. Pendahuluan ………………………………………………………………….
A. Latar Belakang Masalah …………………………………………………..
B. Rumusan Masalah………………………………………………………….
C. Tujuan Penulisan…………………………………………………………..
Bab II. Landasan Teoretis dan Pembahasan …………………………………………
A. Landasan Teoretis ………………………………………………………...
B. Pembahasan ……………………………………………………………….
Bab III. Kesimpulan ………………………………………………………………….
Daftar Pustaka ………………………………………………………………………..
Lampiran

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Pertumbuhan Balita …………………………………………………… 2


6 Modul Praktikum Bahasa Indonesia
Tabel 2.3 Perkembangan Penduduk ……………………………………………… 3

DAFTAR GAMBAR/DIAGRAM/SKEMA/ALUR

Gambar 1.1 Pertumbuhan Balita ………………………………………………… 2

Gambar 2.3 Perkembangan Penduduk …………………………………………… 3


7 Modul Praktikum Bahasa Indonesia
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Foto Kegiatan

Lampiran 2. Surat Izin Lapangan

8 Modul Praktikum Bahasa Indonesia


BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah


Berdasarkan data WHO (2020) angka kejadian diare ....................................................
..................................................................................................................................................
........................................................................................ (Yualita, 2020). Angka ini menun
jukkan bahwa ..................................................................................................................

9 Modul Praktikum Bahasa Indonesia


........................................................................................................................................terutama
pada si kecil yang selanjutnya disebut
balita ...........................................................................................................................
Di Indonesia angka kejadian diare ..................................................................................
seperti tampak pada grafik di bawah ini.

Sumber : Depkes RI
Gambar 1.1
Angka Kejadian Diare

Grafik di atas menunjukkan ...........................................................................................


.......................................................................................................................................................
.....................................................................................................
Di Propinsi Jawa Barat angka kejadian diare pada
balita .............................................................................................................................................
..........(Dinkes RI, 2020).
Dampak diare .......................................................................................................................
.......................................................................................................................................................
................................................................................................................................... (Qisthi,
2020). Jika tidak ditanggulangi menimbulkan ...........................................................................
......................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................
Hal ini sejalan dengan penelitian Hafizhan (2019) yang menyatakan
bahwa ................................................................................... Penelitian lain
menyebutkan .......................................................................................................................
( Yuliani, 2019).
Berdasarkan hasil studi pendahuluan
di .............................................................................................................. terjadi diare pada
balita 10 orang per
bulan .............................................................................................................................................
.......
Berdasarkan fenomena di atas penulis tertarik membuat makalah
mengenai ................................................................................................................yang berbeda
dari karya-karya sebelumnya, yaitu dengan si
hijau ..............................................................................................................................................
........

10 Modul Praktikum Bahasa Indonesia


B. Rumusan Masalah
Rumusan masalah merupakan pokok-pokok yang akan diuraikan. Pokok permasalahan
utama adalah diare perlu penanganan cepat, sementara penanganan diare dengan daun jambu

masih jarang. Oleh sebab itu, rumusan masalah dalam makalah ini sebagai berikut .
1. Apa yang dimaksud diare pada balita?
2. Bagaimana cara daun jambu bekerja menangani diare pada balita?
3. Bagaimana penanganan diare dengan daun jambu pada balita?

C. Tujuan Penulisan Makalah


Tujuan merupakan sesuatu yang ingin dicapai dari suatu makalah. Adapun tujuan
penulisan dalam makalah ini terdiri atas tujuan umum dan tujuan khusus yang diuraikan
sebagai berikut.
1. Tujuan Umum
Tujuan umum merupakan tujuan secara menyeluruh yang ingin dicapai dari
pembuatan makalah ini. Adapun tujuan umum dalam makalah ini adalah untuk mengetahui
penanganan diare dengan daun jambu pada balita.
2. Tujuan Khusus
Tujuan khusus merupakan tujuan terperinci yang ingin dicapai dari pembuatan

makalah ini. Adapun tujuan khusus dalam makalah ini sebagai berikut :
a. untuk mengidentifikasi diare pada balita;
b. untuk mendeskripsikan cara daun jambu bekerja menangani diare pada balita;
c. untuk mendeskripsikan penanganan diare dengan daun jambu pada balita.

BAB II
TINJAUAN TEORETIS DAN PEMBAHASAN

A. Landasan Teoretis
1. Diare pada Balita (lebih dari satu sebut dengan tokoh-tokohnya)

11 Modul Praktikum Bahasa Indonesia


Menurut Somantri (2020) diare
adalah---------------------------------------------------------------------------------------
------------------------------------------------------------------------------------.
Hafizhan (2020) menyebutkan bahwa diare adalah
--------------------------------------------------------------------------------------
Adapun yang dimaksud diare pada anak menurut Susanti (2020) adalah
-----------------------------------------------------------------------------------------------
----. Pendapat lain Qisthi (2020) menyebutkan bahwa diare pada balita adalah
----------------------------------------------------------------------------------------------
Jadi yang dimaksud diare pada balita pada makalah ini mengacu pada
pendapat Somantri (2020) dan Qisthi (2020) yaitu
-----------------------------------------------------------------------------------------------
---------------------------------. Penulis memilih pendapat ini dengan alasan
-----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------

2. Cara Kerja Daun Jambu Menangani Diare pada Balita (lebih dari satu sebut
dengan tokoh-tokohnya)
Cara kerja daun jambu dalam menangani diare pada balita menurut
Trisha (2019)
-----------------------------------------------------------------------------------------------
-----------------------------------------------------------------------------. Pendapat
Branti (2020) menyebutkan cara kerja daun jambu adalah
-----------------------------------------
Jadi yang dimaksud cara kerja daun jambu dalam menangani diare pada
balita pada makalah ini mengacu pada pendapat Trisha (2020) yaitu
--------------------------
Penulis memilih pendapat ini dengan alasan
-----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------

3. Penanganan Diare pada balita dengan Daun Jambu pada Balita (lebih dari satu
sebut dengan tokoh-tokohnya)
Penanganan diare pada balita dengan daun jambu menurut---------------
Wiriaatmadja (2020) adalah
-----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------. Pendapat
Yuliani (2020) menyebutkan bahwa penanganan diare pada balita dengan daun
jambu adalah ------------------------------------------------
Jadi yang dimaksud penanganan diare pada balita dengan daun jambu
pada makalah ini mengacu pada pendapat Wiriatmadaja (2020) dan Yuliani
(2020) yaitu -------------------------------------------------------------------------------
Penulis memilih pendapat ini dengan alasan
-----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------

12 Modul Praktikum Bahasa Indonesia


B. Pembahasan
1. Diare pada Balita (membandingkan teori dari buku dengan jurnal)
Diare pada balita merupakan .......(pengulangan dari buku dengan
bahasa
sendiri)................... ..............................................................................................
..............................
......................................................................... Hal ini sesuai dengan pendapat
Somantri (2020) dan Qisthi (2020) ............ (ahli dari buku di landasan
teoretis).
Pendapat tersebut sejalan dengan pendapat Susan (2020) (ahli dari
jurnal yang pendapatnya mendukung pendapat ahli pada landasan teoretis).
Pendapat Susanti (2019) pun mengatakan ...................................... (ahli dari
jurnal ke-2) dst

2. Cara Kerja Daun Jambu Menangani Diare pada Balita (membandingkan teori
dari buku dengan jurnal)
Cara kerja daun jambu dalam menangani diare pada balita adalah .......
(pengulangan dari buku dengan bahasa sendiri).................................................
Hal ini sesuai pendapat Trisha (2019) ..............(ahli dari buku di landasan
teoretis
-----------------------------------------------------------------------------------------------
-----------------------------------------------------------------------------.
Pendapat tersebut sejalan dengan pendapat Mira (2020) (ahli dari
jurnal yang pendapatnya mendukung pendapat ahli pada landasan teoretis).
Pendapat Bambang (2019) pun mengatakan ...................................... (ahli dari
jurnal ke-2) dst

3. Penanganan Diare pada balita dengan Daun Jambu pada Balita


(membandingkan teori dari buku dengan jurnal)
Penanganan diare pada balita dengan daun jambu
adalah .................. ........(pengulangan dari buku dengan bahasa
sendiri)------------. Hal ini sesuai pendapat Wiriaatmadja (2020) (ahli dari buku
di landasan teoretis
-----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------.
Pendapat tersebut sejalan dengan pendapat Rajendra (2020) (ahli dari
jurnal yang pendapatnya mendukung pendapat ahli pada landasan teoretis).
Pendapat Ridlo (2019) pun mengatakan ...................................... (ahli dari
jurnal ke-2) dst

13 Modul Praktikum Bahasa Indonesia


BAB III
KESIMPULAN

Berdasarkan landasan teoretis dan pembahasan tentang ........... (judul) ....................


menghasilkan beberapa kesimpulan. Adapun kesimpulan tersebut sebagai berikut.

1. Diare pada Balita (menyimpulkan intisari dari subbab pembahasan)


Diare pada balita merupakan .......(pengulangan pendapat dari buku
dan jurnal yang sejalan [seperti dalam subbab pembahasan] menggunakan
bahasa sendiri secara singkat)................

2. Cara Kerja Daun Jambu Menangani Diare pada Balita (menyimpulkan intisari
dari subbab pembahasan)
Cara kerja daun jambu dalam menangani diare pada balita adalah .......
(pengulangan pendapat dari buku dan jurnal yang sejalan [seperti dalam
subbab pembahasan] menggunakan bahasa sendiri secara singkat)................

3. Penanganan Diare pada balita dengan Daun Jambu pada Balita (menyimpulkan
intisari dari subbab pembahasan)
Penanganan diare pada balita dengan daun jambu
adalah .................. ........ (pengulangan pendapat dari buku dan jurnal yang
sejalan [seperti dalam subbab pembahasan] menggunakan bahasa sendiri secara
singkat)................

14 Modul Praktikum Bahasa Indonesia


DAFTAR PUSTAKA

1. Masukkan semua sumber dari buku dan jurnal yang dijadikan referensi dalam makalah
(2016 sampai sekarang) min 4 buku dan jurnal.
2. Gunakan sistem APA seperti pada materi yang sudah diberikan pada pertemuan awal.
3. Semua referensi dari sumber apapun harus dituliskan dengan format sebagai berikut:

Nama dibalik dan disingkat inisial nama awalnya. (Tahun) tahun terbit buku diberi kurung.
Judul ditulis miring dan kapital pada awal saja. Kota terbit diakhiri titik dua. Nama
penerbit.

Contoh:
Nama Pengarang: Perla Yualita
Yualita, P. (2021). Kesehatan dalam Islam. Bandung: Gramedia.

Nama Pengarang: Perla Yualita Wiriaatmadja


Wiriaatmadja, P.Y. (2021). Kesehatan dalam Islam. Bandung: Gramedia.

Nama Pengarang: Perla Yualita dan Mafazi Qisthi


Yualita, P. Qisthi, M. (2021). Kesehatan dalam Islam. Bandung: Gramedia.

Nama Pengarang: Perla Yualita, Mafazi Qisthi, Hashfi Hafizhan


Yualita, P. Qisthi, M. Hafizhan, H. (2021). Kesehatan dalam Islam. Bandung: Gramedia.

Somantri, B. (2020). Sehat itu indah. Jakarta: Granesia.

4. Jika dari internet format tetap seperti di atas, namun tambahkan alamat situs sebagai
pengganti kota dan penerbit. Pada akhir sumber cantumkan tanggal diakses situs tersebut.
Contoh:

Hafizhan, H. (2018). Metode kreatif membaca indah.[online] Tersedia: http.www.m121212.


[30 Maret 2020]

Hafizhan, H. (2018). Metode kreatif membaca indah. Jurnal Kesehatan vol.1. ed.3 [online]
Tersedia: http.www.m121212. [30 Maret 2020]

5. Urutan penulisan sesuai alfabetis nama pengarang.


6. Penulisan baris awal tidak menjorok, namun menjorok 5 huruf pada baris-baris berikutnya.
Contoh:

Yualita, P. (2020). Model pembelajaran menulis karya ilmiah dokumentasi kesehatan.


Bandung: Gramedia.

7. Pengetikan daftar pustaka 1 spasi. Jarak tiap sumber diberikan 1 enter.


Contoh:

Qisthi, M. (2019). Model pembelajaran membaca artikel ilmiah dengan kreatif dan

15 Modul Praktikum Bahasa Indonesia


teliti. Bandung: Gramedia.

Yualita, P. (2020). Model pembelajaran menulis karya ilmiah dokumentasi kesehatan.


Bandung: Gramedia.

Catatan tambahan:
1. Halaman awal bab terletak di tengah bawah, sedangkan kelanjutan bab di pojok kanan atas.
2. Identitas tabel posisi di atas tabel tersebut. Contoh:

Tabel 1.1
Umur Penduduk

No. Nama Umur

artinya (Tabel pada bab 1 urutan ke-1)


3. Selain tabel (gambar, grafik, skema, alur, diagram dll) identitas posisi di bawah.
Contoh:

Grafik 2.1
Pertumbuhan Penduduk

(artinya (Grafik bab 2 urutan ke-1)

4. Jumlah halaman 12-15 (Bab 1-3). Cover, kata pengantar dll di luar jumlah tersebut.
5. Spasi 1,5, jenis huruf Times New Roman 12. A4. Marjin atas-kiri: 4 cm, kanan-bawah 3
cm.

16 Modul Praktikum Bahasa Indonesia


17 Modul Praktikum Bahasa Indonesia

Anda mungkin juga menyukai