Anda di halaman 1dari 26

Anatomi dan Fisiologi Sistem Rangka (Skeletal) Manusia

Syahruramdhani, MSN., M.Sc

Program Studi Ilmu Keperawatan


Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Tujuan

1. Anatomi Sistem Rangka

2. Fisiologi Sistem Rangka


Sistem Rangka

• Sistem muskuloskeletal merupakan


penunjang bentuk tubuh dan
bertanggung jawab terhadap pergerakan

• Skeletal atau osteo adalah tulang


kerangka tubuh
Anatomi Sistem Rangka

• Rangka (Skeletal) adalah jaringan ikat yang keras dan kaku (jaringan penyokong),
banyak mengandung mineral, zat perekat dan kapur.

• Bagian Tubuh yg terdiri dari tulang, sendi, dan tulang rawan (kartilago) sebagai
tempat untuk menempelkan otot dan memungkinkan tubuh untuk
mempertahankan sikap dan posisi
Anatomi Sistem Rangka
• Lapisan terluar/kulit tulang : periosteum

• Tulang bersifat padat

• Bagian dalam tulang disebut sumsum tulang

• Sumsum kuning bertugas menyimpan lemak

• Sumsum merah berfungsi memproduksi sel


darah
Anatomi Sistem Rangka
• Osteoblast (pembentukan tulang): Menghasilkan jaringan osteosid dan mengeksresikan
fosfatase dalam pengendapan kalsium dan fosfat ke dalam matrix tulang

• Osteosit : Sel- sel tulang dewasa yang bertindak sebagai lintasan untuk pertukaran
kimiawi melalui tulang yang padat

• Osteoclast (penghancuran tulang): sel-sel yang dapat mengabsorbsi mineral dan matrix
tulang. Selsel ini menghasilkan enzym proteolitik yang memecah matrix menjadi mineral
tulang, tulang kalsium fosfat terlepas kedalam darah.
Anatomi Sistem Rangka
Anatomi Sistem Rangka
Komposisi tulang: Faktor Pertumbuhan Tulang

– Mineral dan jaringan organik (kolagen – Herediter

dan proteoglikan) – Nutrisi

– Kalsium dan fosfat – Faktor Endokrin

– Faktor persarafan

– Faktor mekanis

– Penyakit-penyakit
Anatomi Sistem Rangka
Tulang menurut bentuknya:

• Ossa longa (tulang panjang): tulang yang ukuran panjangnya terbesar, contohnya os humerus

• Ossa brevia (tulang pendek): tulang yang ketiga ukurannya kira-kira sama besar, contohnya ossa
carpi

• Ossa plana (tulang gepeng/pipih): tulang yang ukuran lebarnya terbesar, contohnya os parietale

• Ossa irregular (tulang tak beraturan), contohnya os sphenoidale

• Ossa pneumatica (tulang berongga udara), contohnya os maxilla


Anatomi Sistem Rangka
Anatomi Sistem Rangka
Anatomi Sistem Rangka
Anatomi Sistem Rangka
Cranium
Face Bones
Ear Bones (Ossicles)
Hyoid Bone
Sternum and Ribs
Vertebrae
Shoulder Girdle
Upper Limb
Pelpic Gridle
Lower Limb
Fisiologi Sistem Rangka

Fungsi tulang secara umum:

• Formasi kerangka (penentu bentuk dan ukuran tubuh)

• Formasi sendi (penggerak)

• Perlengketan otot

• Pengungkit

• Menyokong berat badan


Fisiologi Sistem Rangka
• Proteksi (membentuk rongga melindungi organ yang halus dan lunak, seperti otak,
jantung dan paru)

• Haemopoesis (pembentukan sel darah)

• Fungsi Imunologi: RES sumsum tulang membentuk limfosit B dan makrofag

• Penyimpanan Mineral (kalsium & fosfat) dan lipid (yellow marrow)

Anda mungkin juga menyukai