Anda di halaman 1dari 5

GERAK MENGGELINDING

FISIKA DASAR 1

Disusun Oleh:
Nama : Ira Suara
Nim : 60400121007

Kelompok : V

Asisten Praktikum

Andi Susi Saputri

JURUSAN FISIKA
FAKULTAS SAINS & TEKNOLOGI
UIN ALAUDDIN MAKASSAR
Tugas Pendahuluan
1. Sebutkan dua jenis gaya gesekan dan tuliskan rumusnya serta beri keterangan
untuk setiap rumus!
Jawab =

• Gaya gesek Statis


Berikut adalah rumus gaya gesek statis:
fs = μs x N
Keterangan:

fs : besar gaya gesek statis (N)


μs : koefisien gesek statis (N)
N : gaya normal (N)

• Gaya gesek statis


Berikut adalah rumus gaya gesek kinetis:

fk = μk x N
Keterangan:
fk : besar gaya gesek kinetis (N)
μk : koefisien gesek kinetis (N)
N : gaya normal (N)

2. Salin kembali gambar (9.1) dan lengkapi komponen-komponen gaya yang bekerja
pada balok, serta buktikan persamaan (9.1) diatas?
Pembuktian persamaan
Μs = tan α
sumbu-Y
ΣFY = ma

N – w cos α = ma
a=0
N – w cos α = 0
N = w cos α
N = mg cos α

sumbu-X
ΣFX = ma
W sin α – fs = ma

W sin α – μsN = ma
Karena N = mg cos α,
fs = μsmg cos α
W sin α – μsmg cos α = ma

a=0
W sin α – μsmg cos α = 0
W sin α = μsmg cos α
Mg sin α = μsmg cos α
Sin α = μs cos α

Μs = sin α/ cos α
Μs = tan α

5. Apa yang dimaksud dengan sistem gerak menggelinding?


Gerak menggelinding adalah gerak sebuah benda kaku (tidak berubah bentuk) dengan
bertranslasi dan rotasi.Besarnya energi kinetik yang dimiliki benda mengelinding
adalah jumlah energi kinetik rotasi dan energi kinetik translasi.
6. Jelaskan perbedaan antara gerak translasi dengan gerak rotasi serta berikan
contohnya ?
Gerak translasi adalah gerak benda yang arahnya lurus ataupun melengkung. Pada
gerak translasi menggunakan konsep hukum Newton II. Sedangkan gerak rotasi adalah
gerak yang mengalami perputaran terhadap poros tertentu.
Contoh gerak rotasi dalam kehidupan sehari-hari yaitu:

• Gerak rotasi bumi berfungsi untuk pergantian siang dan malam.


• gerakan rotasi bulan, untuk mengitasi bumi.
• gerakan jarum jam, untuk menunjukkan pergerakan waktu.
• gerakan roda mobil, untuk menjalankan mobil.
• gerakan roda sepeda, untuk menjalankan sepeda

Contoh gerak translasi dalam kehidupan sehari-hari yaitu:


• Gerak kereta
• gerak bumi
• gerakan burung
• gerakan serangga
• gerak pesawat terbang
• gerak molekul gas
• Gerak kelapa yang jatuh

Jelaskan fungsi alat dan bahan!

Alat dan bahan yang akan digunakan dalam percobaan ini adalah
a. Papan bidang miring 1 buah = sebagai lintasan
b. Balok kayu 1 buah = sebagai objek yang di teliti
c. Stopwatch digital I buah = sebagai penghitung waktu

d. Jangka sorong 1 buah = menghitung panjang


e. Beberapa silinder pejal = benda yang di amati ketika melakukan percobaan gersk
menggelinding
f. Meteran I buah = menghitung panjang
g. Neraca digital 1 buah = menghitung massa
h. Busur derajat 1 buah = menghitung sudut
Fungsi alat adalah suatu benda yang mempermudahkan pekerjaan kita sehari-
hari.Sedangkan fungsi bahan adalah suatu bahan yang dapat di pakai atau di
pergunakan.

Ayat yang berkaitan dengan percobaan tersebut!


‫ِى َجامِ َدةً تَحْ َسبُ َها ْٱل ِج َبا َل َوت ََرى‬
َ ‫ب َم َّر تَ ُم ُّر َوه‬
ِ ‫ٱل َّس َحا‬
“Dan kamu lihat gunung-gunung itu, kamu sangka dia tetap di tempatnya, padahal ia
berjalan sebagai jalannya awan.”
Ayat ini menjelaskan bahwa bumi ini berotasi . Bumi sebagai salah satu planet yang
berada dalam gugusan bintang matahari, ikut bergerak mengelilingi matahari yang
menghabiskan waktu selama setahun, dan menyebabkan peristiwa perubahan musim
yang empat; musim dingin, musim semi, musim panas dan musim gugur.
Sebagaimana ia berputar dengan sendirinya yang menyebabkan terjadinya malam dan
siang

Pada percobaan bidang miring , grafitasi adalah salah satu faktornya


Salah satu ayat al-Qur’an yang memberi isyarat adanya gaya gravitasi bumi adalah QS
al-Baqarah/2: 74. Pada ayat tersebut, ayat yang menunjukkan gaya gravitasi bumi
ْۢ
َ ‫ارةِ اَ ْو اَ َش ُّد قَ س َْوةً ۗ َواِنَّ مِنَ ْالحِ َج‬
‫ارةِ لَ َما يَتَفَج َُّر مِ ْنهُ ْاْلَ ْنهٰ ُر ۗ َواِنَّ مِ ْن َها لَ َما‬ َ ‫ي ك َْالحِ َج‬ َ ‫ث ُ َّم قَ َستْ قُلُ ْوبُكُ ْم م ِْن بَ ْع ِد ٰذلِكَ فَ ِه‬
َ‫ع َّما تَ ْع َملُ ْون‬
َ ‫ّٰللا ِبغَافِ ٍل‬ ِ ‫مِن َخ ْش َي ِة ه‬
ُ ‫ّٰللا َۗو َما ه‬ ْ ُ‫ج مِ ْنهُ ْال َم ۤا ُء َۗواِنَّ مِ ْن َها لَ َما َي ْه ِبط‬
ُ ‫َي َّشقَّقُ فَ َي ْخ ُر‬
74. Kemudian setelah itu hatimu menjadi keras, sehingga (hatimu) seperti batu,
bahkan lebih keras. Padahal dari batu-batu itu pasti ada sungai-sungai yang (airnya)
memancar daripadanya. Ada pula yang terbelah lalu keluarlah mata air daripadanya.
Dan ada pula yang meluncur jatuh karena takut kepada Allah. Dan Allah tidaklah
lengah terhadap apa yang kamu kerjakan.

Dari kata air yang meluncur jatuh menjelaskan bahwa adanya grafitasi di muka bumi
ini

Anda mungkin juga menyukai