Anda di halaman 1dari 1

WASPADAI HIPERTENSI

KENDALIKAN TEKANAN DARAH


APA ITU HIPERTENSI? GEJALA HIPERTENSI DAN COVID-19????
Penyakit tidak menular yang menjadi HIPERTENSI
Penyakit kronis menyebabkan sistem kekebalan
salah satu penyebab kematian di dunia tubuh penderitanya melemah dan lebih sulit
Pada umumnya tidak bergejala melawan infeksi. Akibatnya, tubuh penderita
dimana tekanan darah mencapai 140/90
atau keluhan tertentu. penyakit kronis akan lebih mudah terserang
mmHg Keluhan tidak spesifikyaitu Sakit penyakit, termasuk Covid-19 yang disebabkan oleh
kepala, Gelisah, Jantung infeksi virus Corona.

berdebar-debar, Pusing, Pencegahan Hipertensi


Penglihatan kabur, Rasa sakit di
dada, mudah lelah, dll CERDIK
FAKTOR RISIKO HIPERTENSI Cek Kesehatan Secara Berkala
-Berusia di atas 65 tahun Enyahkan Asap Rokok
-Kelebihan berat badan atau obesitas KOMPLIKASI HIPERTENSI Rajin Aktivitas fisik
Istirahat cukup
-Riwayat keluarga
Gangguan Jantung, Gangguan Kelola Stress
-Jarang berolahraga
Saraf, Gangguan otak, Diet seimbang
-Konsumsi makanan tinggi garam yang
Gangguan fungsi ginjal,
berlebihan
Gangguan Penglihatan
-Merokok
-Stress

KKN-PK UNHAS ANGKATAN 60


SOURCE: KEMENKES ID

Anda mungkin juga menyukai