Anda di halaman 1dari 12

RANCANGAN AKTUALISASI

OPTIMALISASI PENGGUNAAN BLANKO/FORMULIR PERMINTAAN


PEMERIKSAAN LABORATORIUM DI UPTD PUSKESMAS KOELODA
KABUPATEN NGADA

Disusun Oleh:

NAMA : AGNES BUPU, A.Md. AK


NIP : 19941023 202012 2 002
ANGKATAN : 52
NO ABSEN : 02

BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH

PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR

OKTOBER 2021

LEMBAR PERSETUJUAN
Yang bertandatangan di bawah ini ,
Nama : Agustinus Naru, SKM.M.Adm.Kes
Nip : 19700816 199203 1 012
Pangkat dan golongan : Pembina Tk.I/IVb
Jabatan : Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Ngada
Dengan ini menyatakan bahwa :
Nama : Agnes Bupu, Amd. AK
NIP : 19941023 202012 2 002
Pangkat / Golongan : Pengatur / II C
Jabatan : Pelaksana / Terampil – Pranata Laboratorium Kesehatan
Telah menyetujui rancangan aktualisasi, sebagai berikut :

Judul Rancangan Kegiatan


Aktualisasi
Optimalisasi 1. Melakukan konsultasi dengan atasan tentang pelaksanaan
Penggunaan rencana pelaksanaan kegiatan
Blanko/Formulir 2. Membuat blanko/formulir permintaan pemeriksaan laboratorium
Permintaan baru dengan menambahkan beberapa parameter pemeriksaan
Pemeriksaan laboratorium yang belum ada sebelumnya
Laboratorium di UPTD 3. Sosialisasi kepada rekan kerja pentingnya penggunaan
Puskesmas Koeloda blanko/formulir permintaan pemeriksaan laboratorium
Kabupaten Ngada 4. Menyediakan stok blanko/formulir permintaan pemeriksaan
laboratorium di setiap poli pelayan puskesmas
5. Melakukan evaluasi dan membuat laporan
Demikian surat persetujuan ini dibuat, untuk dimaklumi.

Kupang, 2021
Mentor Pembimbing/Coach

Agustinus Naru, SKM.M.Adm.Kes Gregorius Mau Tae, S.Fil


NIP. 19700816 199203 1 012 NIP. 19770525 201001 1 011
LEMBARAN PENGESAHAN

Rancangan Aktualisasi ini diajukan oleh:

Nama : Agnes Bupu, Amd. AK


NIP : 19941023 202012 2 002
Profesi : Pranata Laboratorium Kesehatan Terampil
Unit Kerja : UPTD Puskesmas Koeloda Kabupaten Ngada
Telah berhasil diseminarkan dan diterima sebagai bagian persyaratan Pelatihan Dasar Calon
Pegawai Negeri Sipil Golongan II untuk selanjutnya diaktualisasikan.

Kupang, 2021

1 Penguji
Nama : Antonius Bala Deket, SE,MM ......................
Nip Mengetahui,
: 19640622 199203 1 003
2 MentorKepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah
Nama : Agustinus Naru, SKM.M.Adm.Kes ......................
Nip Propinsi
: 19700816 Nusa Tenggara
199203 1 012 Timur
3 Pembimbing
Nama : Gregorius Mau Tae, S.Fil ......................
Nip : 19770525 201001 1 011
Dr. Keron A. Petrus, S.E.M.A
Pembina Muda Utama
NIP: 19620716 198601 1 002

RANCANGAN AKTUALISASI

A. UNIT KERJA

1 Nama : UPTD Puskesmas Koeloda Kabupaten Ngada


Lembaga

Visi : Mewujudkan Masyarakat Golewa yang Sehat, Sejahtera dan Mandiri


Misi : 1. Meningkatkan Kinerja dan Kualitas Sumber Daya Kesehatan
2. Menggerakan Pembangunan Kesehatan di Wilayah Kecamatan
Golewa
3. Memberdayakan Masyarakat dalam Hidup Ber-PHBS
4. Meningkatkan Kesehatan Perorangan Keluarga, Masyarakat serta
Lingkungan
Nilai organisasi UPTD Puskesmas Koeloda : BERLIAN
1. BERSIH
Menciptakan lingkungan yang bersih dan asri
2. EMPATI
Merasakan apa yang dirasakan pasien dan keluarga
3. RAMAH
Setia dalam memberikan pelayanan pada masyarakat.
4. LOYAL
Setia dalam pelayanan
5. INOVATIF
Mampu menciptakan ide baru dalam pelayanan
6. AKURAT
Memberikan pelayanan yang cepat dan tepat
7. NYAMAN
Menjadikan puskesmas tempat yang nyaman
8. DISPLIN
Disiplin waktu dan berpakaian

9. KEJUJURAN
Memberikan informasi kesehatan
10. PROFESIONALISME
Mampu membedakan masalah pribadi dan pekerjaan
11. TANGGUNG JAWAB
Tuntas dalam menyelesaikan pekerjaan
12. KERJA SAMA
Saling mendukung intra dan antar program
2. Jabatan dan Uraian Tugas
Nama : Agnes Bupu, Amd. AK
Jabatan : Pranata Laboratorium Kesehatan Terampil
Uraian Tugas :
1. Menyusun rencana kegiatan
2. Menyiapkan pasien secara sederhana
3. Menerima spesimen/sampel
4. Mempersiapkan peralatan untuk pemeriksaan
spesimen/sampel secara sederhana
5. Mengambil spesimen/sampel dengan tindakan sederhana
6. Membuat reagen atau bahan biologis secara sederhana
7. Membuat sediaan
8. Mewarnai sediaan
9. Melakukan pemeriksaan sediaan sederhana secara
mikroskopik
10. Melakukan pemeriksaan spesimen atau smpel dengan
metode cepat
11. Melakukan pemeriksaan dengan fotometri atau setara
secara manual
12. Melakukan pencatatan hasil pemeriksaan umum
13. Memusnakan sisa spesimen atau sampel dan bahan
penunjang

B. IDENTIFIKASI ISU
Menurut hasil pengamatan dan analisis penulis, sejak ditempatkan di UPTD Puskesmas
Koeloda Kabupaten Ngada maka penulis mengidentifikasi ada beberapa isu antara lain:
1. Belum optimalnya penerapan alur pemeriksaan laboratorium sesuai SOP di UPTD
Puskesmas Koeloda Kabupaten Ngada
2. Belum optimalnya penggunaan blanko/formulir permintaan pemeriksaan
laboratorium di UPTD Puskesmas Koeloda Kabupaten Ngada
3. Rendahnya kesabaran pasien dalam menunggu hasil pemeriksaan laboratorium
Puskesmas Koeloda Kabupaten Ngada

C. ISU YANG DIANGKAT


Berdasarkan identifikasi isu di atas, penulis kemudian menggunakan metode APKL untuk
menentukan isu yang diangkat.
NO MASALAH A P K L TOTAL PRIORITAS
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 Belum optimalnya penerapan alur 3 4 4 4 15 II
pemeriksaan laboratorium sesuai SOP di
UPTD Puskesmas Koeloda Kabupaten
Ngada
2 Belum optimalnya penggunaan 5 5 4 5 19 I
blanko/formulir permintaan pemeriksaan
laboratorium di UPTD Puskesmas
Koeloda Kabupaten Ngada
3 Rendahnya kesabaran pasien dalam 3 3 4 3 13 III
menunggu hasil pemeriksaan
laboratorium di UPTD Puskesmas
Koeloda Kabupaten Ngada
Tabel 1. Analisis APKL
Keterangan:

5 = Sangat APKL; 4 = APKL; 3 = Cukup APKL; 2 = Kurang APKL;


1 = Tidak APKL.
A : Aktual (benar-benar terjadi dan sedang hangat dibicarakan dimasyarakat)
P : Problematik (memiliki dimensi masalah yang kompleks sehingga perlu
dicari       solusinya)
K : Kekhalayakan (Menyangkut hajat hidup orang banyak)
L : Layak (Masuk akal dan realistis serta relevan untuk dimunculkan inisiatif
pemecahan      masalahnya)
Pada tabel di atas menunjukkan bahwa setelah dilakukan analisa pada 3 (tiga) isu dengan
menggunakan metode APKL, ditemukan isu aktualnya adalah “Belum optimalnya penggunaan
blanko/formulir permintaan pemeriksaan laboratorium di UPTD Puskesmas Koeloda Kabupaten
Ngada”. Ada beberapa faktor yang menyebabkan penggunaan blanko/formulir permintaan
pemeriksaan laboratorium
1. Masih ditemukan dalam pelayanan di UPTD Puseksmas Koeloda yang tidak menggunakan
blanko/formulir pemeriksaan laboratorium terkhususnya untuk poli umum, KIA RANAP,
dan UGD
2. Parameter pemeriksaan pada blanko/formulir permintaan pemeriksaan laboratorium yang
kurang lengkap seperti pemeriksaan TBC, Asam Urat, VDRL, PST dan pemeriksaan Rapid
Antigen Covid 19
3. Rendanya kerja sama yang baik antara petugas laboratorium dengan petugas kesehatan
lainnya tentang pentingnya penggunaan blanko/formulir permintaan pemeriksaan
laboratorium
4. Ketersediaan blanko/formulir permintaan pemeriksaan yang kurang diperhatikan di setiap
poli pelayanan puskesmas sehingga sering kehabisan

D. GAGASAN PEMECAHAN ISU


Gagasan Pemecahan Isu yang diangkat penulis adalah :
“Mengoptimalkan penggunaan blanko/formulir permintaan pemeriksaan laboratorium
di UPTD Puskesmas Koeloda Kabupaten Ngada”
E. RANCANGAN KEGIATAN AKTUALISASI

Kontribusi
Keterkaitan Substansi Penguatan
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/Hasil Terhadap Visi-Misi
Mata Pelatihan Organisa
Organisasi
1 2 3 4 5 6 7
1. Melakukan 1. Menyiapkan rancangan 1. Tersedianya Akuntabilitas: kegiatan ini Dengan
konsultasi aktualisasi. rancangan aktualisasi Tanggung jawab, mendukung Visi dan melakukan
dengan atasan 2. Menemui atasan untuk 2. Terlaksananya Nasionalisme: Misi ke-1 dan ke-2 kegiatan ini
tentang melaporkan rancangan pertemuan dengan Kerja sama, Hormat- yaitu: memberikan
pelaksanaan 3. Meminta persetujuan atasan atasan menghormati Meningkatkan Kinerja penguatan ni
tentang rencana tentang pelaksanaan kegiatan 3. Disetujuinya rencana Etika Publik: dan Kualitas Sumber Kejujuran,
pelaksanaan kegiatan aktualisasi Sopan Santun Daya Kesehatan dan Tanggung J
kegiatan Komitmen Mutu Menggerakan dan Kerja Sa
Berorientasi mutu Pembangunan
WOG Kesehatan di Wilayah
Koordinasi Kecamata Golewa
Kerjasama
2. Membuat 1. Merancang blanko/formulir 1. T ersedianya Akuntabilitas: kegiatan ini kegiatan
blanko/formulir permintaan pemeriksaan rancangan Tanggung jawab, mendukung Visi dan tahap
permintaan laboratorium yang baru blanko/formulir Nasionalisme: Misi ke-1 dan ke-2 memberikan
pemeriksaan 2. Berdiskusi dengan atasan dengan secara sopan Kerja sama, Hormat- yaitu: penguatan
laboratorium sopan terkait rancangan 2. Terlaksananya menghormati Meningkatkan Kinerja organisasi
baru dengan blanko/formulir permintaan diskusi Etika Publik: dan Kualitas Sumber akurat,inova
menambahkan pemeriksaan laboratorium yang (musyawarah) Sopan Santun Daya Kesehatan dan Akurat, tang
beberapa baru dengan atasan serta Komitmen Mutu Menggerakan jawab dan
parameter 3. Mencetak blanko/formulir mendapatkan Berorientasi mutu Pembangunan sama
pemeriksaan permintaan pemeriksaan persetujuan WOG Kesehatan di Wilayah
laboratorium laboratorium yang baru 3. Tersedianya Koordinasi Kecamata Golewa
yang belum ada blanko/formulir Kerjasama
sebelumnya permintaan
pemeriksaan
laboratorium yang
baru
3. Sosialisasi 1. Meminta persetujuan kepada 1. Adanya persetujuan Akuntabilitas kegiatan ini Dengan
kepada rekan atasan terkait kegiatan sosialisasi dari atasan Kejelasan target mendukung Visi dan melakukan
kerja pentingnya 2. Membuat materi sosialisasi 2. Tersedianya materi Tanggung jawab Misi ke-1 dan ke-2 kegiatan ini
penggunaan tentang penggunaan sosialisasi Nasionalisme yaitu: memberikan
blanko/formulir blanko/formulir permintaan 3. Tersedianya tempat Musyawarah Meningkatkan Kinerja penguatan
permintaan pemeriksaan laboratorium sosialisasi menghargai dan Kualitas Sumber ramah,
pemeriksaan 3. Menyiapkan tempat sosialisasi 4. Terlaksananya kerjasama Daya Kesehatan dan inovatif, a
laboratorium 4. Menyampaikan materi sosialisasi sosialisasi Etika Publik Menggerakan tanggung
dengan bahasa yang mudah 5. Adanya daftar hadir Sopan santun Pembangunan dan kerja sam
dipahami yang sudah terisi cermat Kesehatan di Wilayah
5. Memberikan daftar hadir kepada Komitmen Mutu Kecamata Golewa
rekan kerja yang mengikuti Berorientasi pada mutu
sosialisasi untuk di isi WoG
Koordinasi, Kerjasama
4 Menyediakan 1. Memperbanyak blanko/formulir 1. Blanko/ formulir Akuntabilitas kegiatan ini Dengan
stok permintaan pemeriksaan per- mintaan Kejelasan target mendukung Visi dan melakukan
blanko/formulir laboratorium yang baru pemeriksaan Tanggung jawab Misi ke-1 dan ke-2 kegiatan ini
permintaan 2. Menemui dan menginformasikan laboratorium Nasionalisme yaitu: memberikan
pemeriksaan kepada kepala ruangan tiap-tiap diperbanyak menghargai Meningkatkan Kinerja penguatan
laboratorium di poli pelayanan terkait 2. Informasi telah kerjasama dan Kualitas Sumber ramah,
setiap poli penggunaan blanko/formulir disampaikan Etika Publik Daya Kesehatan dan inovatif, a
pelayan permintaan pemeriksaan 3. Penggunaan Sopan santun Menggerakan tanggung
puskesmas laboratorium blanko/formulir cermat Pembangunan dan kerja sam
3. Menerapkan penggunaan permintaan Komitmen Mutu Kesehatan di Wilayah
blanko/formulir permintaan pemeriksaan Berorientasi pada mutu Kecamata Golewa
pemeriksaan laboratorium laboratorium WoG
berhasil diterapkan Koordinasi
Kerjasama
5 Melakukan 1. Mengumpulkan semua data hasil 1. Terkumpulnya Akuntabilitas: kegiatan ini Dengan
evaluasi kegiatan aktualisasi yang telah semua data Tanggung jawab. mendukung Visi dan melakukan
dilaksanakan. laporan kegiatan Nasionalisme: Misi ke-1 dan ke-2 kegiatan ini
2. Mengumpulkan seluruh aktualisasi Jujur yaitu: memberikan
dokumentasi kegiatan aktualisasi 2. Terkumpulnya Etika Publik: Meningkatkan Kinerja penguatan
yang telah dilaksanakan dokumentasi Cermat dan Kualitas Sumber tanggung j
3. Koordinasi dengan coach seluruh kegiatan. Komitmen Mutu Daya Kesehatan dan kerja
mengenai penyusunan laporan 3. Terkoodinasinya Berorientasi mutu Menggerakan kejujuran
4. Menyusun laporan aktualisasi penyusunan WoG Pembangunan
laporan Kerjasama Kesehatan di Wilayah
4. Adanya laporan Kecamata Golewa
aktualisasi
F. JADWAL RENCANA KEGIATAN
Jadwal Kegiatan Rancangan Aktualisasi

No
Oktober sd November
Oktober November November November
Kegiatan
Minggu ke 4 Minggu ke 1 Minggu ke 2 Minggu ke 3
1. Melakukan konsultasi dengan atasan
tentang pelaksanaan tentang rencana
pelaksanaan kegiatan
2. Membuat blanko/formulir permintaan
pemeriksaan laboratorium baru dengan
menambahkan beberapa parameter
pemeriksaan laboratorium yang belum
ada sebelumnya
3. Sosialisasi kepada rekan kerja
pentingnya penggunaan
blanko/formulir permintaan
pemeriksaan laboratorium
4. Menyediakan stok blanko/formulir
permintaan pemeriksaan laboratorium
di setiap poli pelayan puskesmas
5. Melakukan evaluasi

Anda mungkin juga menyukai