Anda di halaman 1dari 3

NAMA :Samuel Jari Hartako

Kelas :XI MULTIMEDIA 2


Tanggal Tugas :01/09/2021

LK 08 - Menganalisis Teknik animasi


Analisis Teknik animasi
Lakukan analisis terhadap contoh animasi yang ditunjukan, sesuai dengan wawasan dari
animasi yang Anda miliki saat ini. Jenis Teknik animasi apa saja yang ada di contoh animasi
(frame by frame, motion tween, motion guide, motion shape, masking).
Lakukan screen shoot pada posisi mana saja dicontoh tersebut Teknik animasi digunakan.

LEMBAR JAWABAN

No. Visual (screen shoot) Teknik Animasi


1. Teknik animasi yang di
susun dari banyak
rangkaian gambar yang
berbeda. Pada animasi
frame by frame, setiap

Animasi Frame by Frame perubahan gerakan atau


bentuk sebuah objek
diletakan pada frame
secara berurutan.
2. Animasi Motion Tween
dengan menggunakan dua
buah keyframe dengan
menggerakan 1 objek dari
titik satu ke titik lain, tanpa
mengalami perubahan
Animasi Motion Tween bentuk, misalnya kita ingin
mengenimasi mobil
bergerak deri kiri ke kanan.
3. Animasi Motion Guide
yang mempunyai gerakan
sesuai dengan jalur yang
kita buat. Animasi ini
merupakan lanjutan dari
animasi motion tween.
Animasi ini sangat cocok di
gunakan untuk jenis animasi
Animasi Motion Guide
yang membutuhkan
ketelitian dalam pergerakan
yang dikehendaki atau
sesuai keinginan
pembuatan animasi.
4. Animasi Motion Shape
dimana kita dapat merubah
bentuk atau memecah
bentuk dari objek yang kita
animasikan.

Animasi Motion Shape

5. Animasi Masking yang


menyembunyikan atau
menutupi suatu objek
dengan objek lain, sehingga
objek yang menutupi terlihat
transpatan dan menyatu
dengan objek yang ditutupi.

Animasi Masking

Anda mungkin juga menyukai