Anda di halaman 1dari 9

CORPORATE BRANDING

CHAPTER 4

Untuk Kalangan Sendiri


CORPRATE BRANDING
4
DIGITAL MARKETING

CHAPTER 4

ARSITEKTUR MEREK BERDASARKAN JANJI MEREK

CAPAIAN PEMBELAJARAN

Mahasiswa mampu menjelaskan tentang arsitektur merek berdasarkan janji merek.

MATERI POKOK

• Filosofi Janji Merek;

• Komitmen Nyata Perusahaan;

• Misi, Visi atau Janji?

• Implementasi Janji Merek.

Hal. 2 dari 9
4
CORPORATE BRANDING

FILOSOFI JANJI MEREK

Filosofi Janji Merek

Hal. 3 dari 9
4
CORPORATE BRANDING
ATRIBUT JANJI MEREK

 Sesuatu yang akan dikerjakan

 Jaminan yang diekspresikan

 Persepsi keunggulan dan prestasi masa depan

Janji merek adalah:

“ Suatu jaminan yang diekspresikan terhadap apa yang dikerjakan oleh perusahaan

untuk menciptakan persepsi yang jelas tentang keunggulan masa depan.”

Janji merek tidak didesain untuk menjadi pesan iklan. Namun, setiap periklanan dan

semua komunikasi eksternal dan internal harus konsisten dengan semangat “janji

merek”

CONTOH BRAND PROMISE

Brand promise adalah sebuah frasa yang terdiri dari dua atau tiga kata

Hal. 4 dari 9
4
CORPORATE BRANDING

. CONTOH BRAND PROMISE

KOMITMEN NYATA PERUSAHAAN

Michael Maskus, Head of Group Marketing dari Allianz Group, mengatakan bahwa:

Hal. 5 dari 9
4
CORPORATE BRANDING

VISI, MISI & JANJI MEREK

 What is Mission?

Apa yang akan dilakukan oleh perusahaan

(Pekerjaan yang akan dijalankan)

 What is Vision?

Perusahaan akan menjadi seperti apa di masa depan

(Tinjauan ke masa depan)

VISI, MISI & JANJI MEREK

Hal. 6 dari 9
4
CORPORATE BRANDING

IMPLEMENTASI JANJI MEREK

Hal. 7 dari 9
4
CORPORATE BRANDING
IMPLEMENTASI JANJI MEREK

“ Perbandingan antara: “Apa yang Anda Peroleh” dengan “Berapa yang Anda

Korbankan (Uang, Waktu & Perasaan)”, di mana “Yang Diperoleh” harus lebih

besar dari “Yang Dikorbankan.”

CASE STUDY: AIR ASIA

Hal. 8 dari 9
4
CORPORATE BRANDING

Tugas: Jelaskan pengertian Janji Merek!

DAFTAR PUSTAKA

1. Susanto, A.B. & Wijanarko, H. 2004. Power Branding; Membangun Brand yang

Legendaris. Bandung: Mizan.

2. Knapp, Duane E. 2001. The Brand Mindset. Yogyakarta: Penerbit Andi.

3. Aaker, D. A. 1991. Managing Brand Equity. New york: Free Press.

Hal. 9 dari 9

Anda mungkin juga menyukai