Anda di halaman 1dari 4

TEMPLATE

PERSALINAN DENGAN PRESENTASI BOKONG


1 No station
2 Judul station Asuhan persalinan dengan presentasi bokong
3 Waktu yang dibutuhkan 15 menit
Tingkat kemampuan psikomotor mampu
mendemonstrasikan penanganan persalinan dengan
4 Tujuan station presentasi bokong
a. Pengkajian data subyektif
b. Pengkajian data obyektif
c. Interpretasi data dan pengambilan keputusan
klinik
d. Ketrampilan prosedur klinik
e. Pendidikan kesehatan
f. Pendokumentasian
5 Kompetensi g. Prilaku professional
6 Kategori Asuhan kebidanan dalam patologi
Skenario klinik :
Seorang ibu berumur 27 tahun G2P1A0 datang ke bidan
praktek mandiri mengeluh kenceng-kenceng sejak pukul
01.00 WIB. Hasil pemeriksaan KU baik, palpasi TFU: 3
jari dibawah PX, puka, presbo, bagian terendah janin
belum masuk panggul, TBJ: 2600gram, VT: pembukaan
8cm, teraba sakrum (presbo), selket(+),AK (-),STLD (+),
pada pukul 02.00 WIB pembukaan lengkap.
a. Melakukan penanganan persalinan dengan
presentasi bokong
b. Melakukan pendidikan kesehatan pasca
persalinan
c. Melakukan perilaku profesional dengan kasus di
atas
7 Instruksi peserta ujian
8 Instruksi penguji Skenario klinik :
Seorang ibu berumur 27 tahun G2P1A0 datang ke bidan
praktek mandiri mengeluh kenceng-kenceng sejak pukul
01.00 WIB. Hasil pemeriksaan KU baik, palpasi TFU: 3
jari dibawah PX, puka, presbo, bagian terendah janin
belum masuk panggul, TBJ: 2600gram, VT: pembukaan
8cm, teraba sakrum (presbo), selket(+),AK (-),STLD (+),
pada pukul 02.00 WIB pembukaan lengkap.
Instruksi khusus:
1. Pastikan identitas peserta ujian pada kartu ujian
sesuai
2. Berikan penilaian sebagai berikut:
a. Nilai 2 apabila dilakukan dengan benar
b. Nilai 1 apabila dilakukan dengan benar tetapi
belum tepat dan tidak berurutan
c. Nilai 0 apabila tidak dilakukan
3. Hindarilah intrupsi dan atau tindakan selain
daripada yang diminta pada instruksi penguji
4. Berikan informasi atau hasil yang dibutuhkan
secara lisan/ tulisan hanya apabila peserta ujian
telah melakukan dan/ atau mengusulka jenis
pemeriksaan yang dimaksud (perhatikan instrupsi
khusus)
5. Taatilah peraturan serta etika penguji serta
menjalankan tugas sebagai penguji
1. Seorang ibu 27 tahun G2P1A0, mengeluh
kenceng-kenceng
2. Hasil pemeriksaan fisik
3. Ibu dalam keadaan baik/ sehat
4. Informed concent penanganan persalinan dengan
presentasi bokong.
9 Instruksi pasien standar 5. Memposisikan ibu dengan benar di meja obstetri
10 Tata letak/station
Mini Clinic Desi Iffah
Keterangan warna:
Hijau tua : bed pemeriksaan
Hijau : Tempat konseling
Biru muda : tempat larutan air klorin 0,5%
Hitam : tempat penyimpanan alat yang akan
digunakan
Putih : tempat penguji duduk
Biru tua : bak sampah non medis
Merah : bak sampah medis
Coklat : wastafel
Ungu tua : pintu masuk
11 Kebutuhan laboran -
a. Phantom bayi
12 Kebutuhan phantom b. Phantom panggul
13 Kebutuhan 1 set alat Menyiapkan alat:
a. Partus set steril (bak instrumen, 2 buah klem
koher, gunting tali pusat, gunting episiotomi,
kateter nelaton, kassa, sarung tangan 2 pasang,
kapas basah DTT, kom kecil berisi betadin,
pengikat tali pusat, duk steril).
b. Resusitasi set (penghisap lendir bayi,
sungkup/balon resusitasi, duk/kain untuk alas
tempat resusitasi dan untuk bungkus bayi, lampu
sorot, bengkok
c. Handuk 2 bersih
d. Uterotunika dan spuit 3cc (oxcytocin, ergometrin)
e. APD (Celemek, sepatu,masker,kaca mata,topi)
f. Perlengkapan cuci tangan (air mengalir, sabun,
handuk bersih)
g. Betadin
h. Larutan klorin 0,5% dalam tempatnya
i. Phantom ibu bersalin dan bayi
j. Set infus, IV kateter no 16,18, cairan infus RL
k. Baju, kain/sarung, bra,celana, pembalut,pakaian
bayi
14 Penulis Mirna Nuria Rahmah
Prawirohardjo,Sarwono. 2008. Ilmu kebidanan. Jakarta:
PT Bina Pustaka
Dutton A Lauren, dkk. 2012.Rujukan cepat kebidanan.
Editor bahasa indonesia, Jakarta : EGC, 2011
Fadlun.Feryanto A. 2012. Asuhan kebidanan patologis.
Jakarta: Salemba Medika
Gunningham,Gary.F.dkk.2012.Obstetri
15 Referensi Williams.Jakarta:EGC

Anda mungkin juga menyukai