Anda di halaman 1dari 1

STIKES

Menejemen Keperawatan MUHAMMADIYAH


MANADO

ALUR KEGIATAN KETUA TIM / PPJA DAN


PERAWAT PELAKSANA PADA FASE
PRE DAN POST CONFERENCE
KELAS 7A KEPERAWATAN KELOMPOK 2

Introducing
Konference Klinik adalah pengalaman belajar kelompok yang menjadi bagian integral dari pengalaman
klinik (Bilings & Judith 1999 dalam Keliat DKK 2012)
Konference hanya dilakukan oleh ketua tim / PPJA dan anggota tim dalam MPKP, Konference terdiri dari
pre konference dan post conference.
Pre & Post Conference dilakukan sebelum dan sesudah dilakukan nya timbang terima / Handover

ALUR KEGIATAN ALUR KEGIATAN


PRE CONFERENCE POST CONFERENCE

Ketua Tim / PPJA membuka acara Ketua Tim / PPJA membuka acar

Ketua Tim / PPJA menanyakan rencana Ketua Tim / PPJA menanyakan kendala dalam
masing-masing anggota Tim / Perawat pelaksana. pemberian asuhan keperawatan yang diberikan

Ketua Tim / PPJA memberikan masukan dan Ketua Tim / PPJA menanyakan tindak lanjut asuhan
tindakan lanjut terkait dengan asuhan yang keperawatan pada klien, tindakan yang sudah dan
diberikan saat itu, maupun rencana tindakan yang belum di selesaikan dan rencana serta tambahan
akan dilakukan pada pasien tindakan yang akan dioperkan kepada perawat shift
berikutnya

Ketua Tim / PPJA memberikan reinforcement.


Ketua Tim / PPJA menutup acara

Ketua Tim / PPJA menutup acara Dilanjutkan dengan Handover Shift

Oleh Kelas 7A Keperawatan - kelompok 2 - Manajemen Keperawatan

Riyandi Hamundu - Kartini Abd. Malik - Rahmawati Sasaerilah - Wita C. A. Kawulusan - Anjalia Masbait

Anda mungkin juga menyukai