Anda di halaman 1dari 6

JURNAL MINGGUAN MAHASISWA MAGANG

NAMA MAHASISWA : DINA APRISTA


NIM : B10018199
LOKASI MAGANG : PENGADILAN NEGRI MUARA BUNGO
Bukti
Tanggal Keterangan (dokumen dapat berupa foto kegiatan/hasil
kegiatan sementara)
Senin, 1 November 2021  Mengikuti kegiatan apel pagi bersama para
pegawai Pengadilan Negeri Muara Bungo.
 Memahami tugas dan fungsi bagian
keuangan/umum/perlengkapan seperti mencatat
registrasi surat masuk dan surat keluar,
mengelola buku keuangan dan barang-barang
persedian baik barang yang keluar maupun
barang yang masuk. Foto register surat keluar.
 Mernonton sidang perkara
No.25/Pdt.G/2021/PN.Mrb tentang kasus
perbuatan melawan hukum dalam sengketa
tanah.
 Menonton sidang perkara perdata
No.18/Pdt.G/2021/PN.Mrb tentang perbuatan
melawan hukum dalam sengketa tanah.
 Menonton sidang perkara perdata
No.26/Pdt.G/2021/PN.Mrb tentang wanprestasi.
Foto buku pencatatan permintaan barang-
barang ATK keluar.

SK Tentang Tugas dan Fugsi Badan Umum dan


Kepegawaian.

Foto sidang perkara No. 18/Pdt.G/2021/PN.Mrb


Foto sidang perkara No.25/Pdt.G/2021/PN.Mrb

Foto sidang perkara No.26/Pdt.G/2021/PN.Mrb


Selasa, 2 November 2021  Memahami teknis bagian umum dan keuangan
dalam hal penatausahaan barang persediaan
melalui pencatatan setiap permintaan barang-
barang ATK yang keluar.
 Mengamati dan membaca dokumen mengenai
teknis pengelolaan buku keuangan Pengadilan
Negeri Muara Bungo seperti Buku Kas Umum,
Buku Bank, dan Buku Bantu.
 Menonton sidang perkara perdata
No.23/Pdt.G/2021/PN.Mrb kasus perceraian
(agenda sidang pencabutan perkara gugatan
karna para pihak sudah damai dan proses
mediasi berhasil).
 Menonton sidang perkara perdata
No.31/Pdt.G/2021/PN.Mrb kasus perbuatan
melawan hukum (agenda sidang pemanggilan Foto buku pencatatan permintaan barang-
para pihak). barang ATK keluar.

Rabu, 3 November 2021  Mencatat dokumen pengelolaan surat masuk


berupa penerimaan surat, penyortiran surat dan
pencatatan surat yang menggunakan kode-kode
seperti Perdata (PDT), Pidana (PID), Hukum
(HKM) dan Pidana Khusus (Pid.Sus)).
 Mewawancarai Bapak Hakim Roberto Sianturi,
S.H. mengenai tugas dan kewengan beliau
sebagai hakim di Pengadilan Negeri Muara
Bungo.
Foto wawancara dengan
Bapak Hakim Roberto Sianturi, S.H.
Kamis,4 November 2021  Mengikuti rapat Monitoring dan Evaluasi
(Monev).
 Menonton sidang online Tipiring perkara
No.218/Pid.B/2021/PN.Mrb.
Agenda sidang : Pemeriksaan saksi-saksi
lanjutan.
Jenis perkara : Pencurian.
Terdakwa : Anggi Saputra Als Anggi Bin Udin.
 Menonton sidang online pidana perkara
No.208/Pid.B/2021/PN.Mrb.
Agenda sidang : Tuntutan dari penuntut umum.
Jenis perkara : Penganiayaan.
Terdakwa : Bahari als RI Bin M. Saib Alm.
 Menonton sidang online pidana perkara
No.202/Pid.Sus/2021/PN.Mrb.
Agenda sidang : Tuntutan dari penuntut umum.
Jenis perkara : Narkotika.
Terdakwa : Yoni Ardiansyah Als Yoni Bin
Syahrial Alm, dan Bambang Hidayat Als Dayat Foto Rapat Monev.
bin Zulkifli.

Foto sidang perkara No.218/Pid.B/2021/PN.Mrb.


Foto sidang perkara
No.202/Pid.Sus/2021/PN.Mrb.
Jumat, 5 November 2021 Izin

Sabtu, 6 November 2021


Minggu, 7 November 2021

Mengetahui, Tertanda
Tutor Mahasiswa Magang

R.Andraou Mahavira Rouf Suryo Putro, S.H. Dina Aprista


NIP : 198901222017121003 NIM : B10018199

Anda mungkin juga menyukai