Anda di halaman 1dari 5

Nama : Ayu Surya Ningsih

NPM : 19 41 0002
PRODI : Agroteknologi
Mata Kuliah : Pengantar Ekonomi Pertanian

RESUME PERTANIAN SEBAGAI SUATU SISTEM

1. SISTEM PERTANIAN MENURUT MOSHER


Atas dasar pengalamannya menggeluti masalah pertanian, bahwa ada 5 syarat
pokok/mutlak (essential) dan 5 syarat tambahan/pelancar (accelerators) untuk
membangun atau mengembangkan pertanian.
A. SYARAT POKOK/MUTLAK
1. Pasar untuk hasil-hasil pertanian
Pembangunan pertanian adalah suatu proses untuk meningkatkan produksi hasil
usaha tani, untuk hasil-hasil tersebu, perlu adanya pasar, serta harga yang cukup
tinggi untuk membayar kembali biaya-biaya tunai dan daya upaya yang telah
dikeluarkan petani pada saat memproduksinya. Ada 3 hal yang sangat diperlukan :
a. Seseorang di suatu tempat yang membeli hasil usaha tani, perlu ada permintaan
(demand) tehadap hasil usaha tani tersebut.
b. Seseorang yang menjadi penyalur dalam penjualan hasil usaha tani atau yang
biasa disebut “sistem tata niaga”.
c. Perlu adanya kepercayaan petani terhadap kelancara sistem tata niaga tersebut.
Fungsi-fungsi yang harus dilakukan oleh sistem tata niaga :
1. pengangkutan (transportation)
2. penyimpanan (storage)
3. pengolahan (processing)
4. pembiayaan (financing)
5. dan pengelolaan bagi semua kegiatan tersebut.
Apabila tidak ada pasar untuk hasil-hasil pertanian maka jelas dibayangkan
bahwa para petani akan berproduksi hanya untuk memenuhi kebutuhan keluarganya
saja, padahal mereka memerlukan uang untuk memenuhi kebutuhan lain yang tak
dapat diproduksinya. Sementara itu, hasil usaha tani yang dipungut pada musim panen
akan dikonsumsi sepanjang tahun.
Beberapa tindakan yang harus dilakukan oleh pemerintah berkaitan dengan
sistem tata niaga, antara lain:
a. Sistem mata uang yang stabil dan dapat dipercaya, baik oleh pedagang maupun
petani.
b. Standar timbangan dan ukuran yang secara teratur diperiksa alat-alatnya, serta
jaminan hukum agar kontrak-kontrak dipatuhi.
c. Penetapan dan pengawasan standart mutu atau kelas untuk barang-barang hasil
pertanian yang penting.
d. Informasi pasar yang bebas dari pengaruh semua badan atau perusahaan tata
niaga.
Ada beberapa faktor untuk meningkatkan kepercayaan petani pada sistem tata
niaga, antara lain :
a. Kesadaran dan pengertian petani tentang pentingnya jasa-jasa yang diberikan
oleh pedagang (swasta, koperasi, atau pemerintah) dan tiap jasa pasti memerlukan
biaya yang wajar.
b. Kelancaran sistem tata niaga tersebut di masa lalu.
c. Derajat fluktuasi harga dari berbagai hasil pertanian dan kemungkinan untuk
meramalkan harga-harga tersebut jauh sebelumnya sehingga petani dapat dengan
tepat menyusun rencana produksinya.
2. Teknologi yang senantiasa berubah lebih maju
Teknologi usaha tani merupakan cara-cara melakukan pekerjaan usaha tani,
termasuk di dalamnya cara menyebar benih, memelihara tanaman, memungut hasil,
dan memelihara ternak. Juga termasuk benih, pupuk, pestisida, perkakas, alat, dan
sumber tenaga.

k
e
i
a
d
t
n
m
p
e
r
t
a
b
o
c
n
n
e
b
m
u
r
k
t
e
s
o
u
p
(
l
f
a
d
n
k
j
r
e
g
a
b
e
p
u
r
i
g
ti
e
a
t
x
r
n
p
m
i
e
i
a
p
t
n
d
h
r

3. Sarana produksi dan alat-alat pertanian yang tersedia lokal


Pengembangan varietas baru haisl penelitian (misalnya perbanyakan benih) perlu
segera dilakukan sampai cukup untuk memenuhi pemintaan petani yang ingin
menerapkannya. Hal tersebut dapat dilakukan dengan beberapa cara, antara lain :
a. Mendirikan balai benih oleh pemerintah
b. Mengadakan sistem perusahaan penangkar benih yang diakui
c. Memberikan sejumlah benih unggul kepada beberapa orang petani ditiap tempat
agar diperbanyak dan kemudian digunakan oleh petani lain di sekitarnya.
5 syarat agar petani mau membeli dan terus membeli lagi dari tahun ke tahun.
Persyaratan tersebut adalah sebagai berikut :
a. Evektifitas dari segi teknis
b. Mutunya dapat dipercaya
c. Harganya tidak mahal
d. Harus tersedia setempat dan setiap waktu petani memerlukannya
e. Harus dijual dalam ukuran atau takaran yang cocok
4. Insentif produksi untuk petani
Perangsang yang dapat secara efektif mendorong petani untuk meningkatkan
produksinya adalah yang bersifat ekonomi, misalnya perbandingan harga yang
menguntungkan, bagi hasil yang wajar, dan tersedianya barang atau jasa yang ingin
dibeli oleh petani.
5. Pengangkutan atau transportasi
Pentingnya pengangkutan berkaitan dengan produksi pertanian yang harus tersebar
luas. Letak usaha tani tersebar luas guna memanfaatkan sinar matahari tanah, dan
kondisi iklim lain yang akan membantu pertumbuhan tanaman. Sehubungan dengan
hal tersebut, diperlukan jaringan pengangkutan yang menyebar luas untuk membawa
sarana dan alat produksi ke tiap- tiap usaha tani, serta membawa hasil usaha tani ke
konsumen baik di kota-kota besar maupun kota-kota kecil.
2. Syarat pelancar
Mosher juga menyebutkan, Ada 5 syarat pelancar perkembangan pertanian, yaitu :
a. Pendidikan untuk pembangunan
b. Kredit produksi
c. Kegiatan kelompok untuk petani
d. Penyempurnaan dan perluasan lahan pertanian
e. Perencanaan nasional pembangunan pertanian
2. SISTEM PERTANIAN MENURUT MAX F. MILIKAN DAN DAVID
HAPGOOD
Untuk mengembangkan pertanian dan mengimplementasikan suatu rencana
pengembangan pertanian yang efektif, diperlukan 5 syarat sebagai berikut :
a. Adanya kemauan membangun/mengembangkan pertanian dalam pikiran
pimpinan
b. Adanya tingkat kemantapan politik dan kontinuitas perencanaan
pembangunan/pengembangan pertanian
c. Adanya ahli administrasi dan organisasi sebagai pemikir, serta tenaga lokal
terampil sebagai pelaksana
d. Adanya pribumi berpendidikan pertanian

3. SISTEM PERTANIAN MENURUT HALCROW


Secara konseptual, Halcrow membagi pertanian menjadi 4 subsistem, yaitu
subsistem yang ditunjang oleh pemerintah, subsistem industri pengadaan dan
penyaluran sarana produksi, subsistem farming, serta subsistem industri pengolahan
dan pemasaran hasil pertanian. (pada gambar 2.1)



Penelitian
Penyuluhan s
d
n
m
e
t
i
b
u
 Kebijaksanaan
s
a
y
m
e
t
i
b
u
1


Pendidikan pertanian
Pengaturan, dll b
t
i
s
u
j
u
t
i
d
h
a
l
o
g
n
e
p
s
n
r
u
k
a
y
m
e
p
h
2
n
i
m
r
a
f
h
a
t
n
i
r
m
e
p
s
k
u
d
o
i
n
a
t
r
e
p
3 4

 Pupuk  Penanganan
 Pestisida  Pasca panen
 Kredit  pengolahan
 Alat -alat  Pemasaran
 dll  dll

Menurut Halcrow, peranan subsistem yang ditunjang oleh pemerintah sangat


besar sekali, terutama negara-negara yang sedang berkembang, yang peranan
pemerintahannya masih sangat dominan. Lembaga-lembaga pendidikan yang
menunjang pembangunan pertanian, lembaga-lembaga penyuluhan, sdan sebagainya
praktis seluruhnya masih diusahakan oleh pemerintah.
Subsistem industri pengadaan dan penyaluran sarana produksi ditangani oleh
institusi semi pemerintah, koperasi, dan swasta, demikian pula subsistem industri
pengolahan dan pemasaran hasil pertanian. Subsistem farming dilaksanakan oleh
perusahaan-perusahaan pertanian yang besar dan oleh petani-petani produsen dengan
usaha tani yang pada umumnya berskala kecil.
Sistem pertanian yang digambarkan Halcrow memang sangat sederhana dan
mudah dimengerti, namun perlu diingat bahwa dalam setiap subsistem itu terdapat
mata rantai kegiatan yang ada pada umumnya panjang dan setiap gangguan pada satu
atau lebih mata rantai kegiatan itu dapat menimbulkan hambatan pada pengembangan
pertanian keseluruhannya
4. SISTEM PERTANIAN MENURUT TEKEN
Teken menggabungkan pandangan Mosher, Milikan dan Hapgood, serta Halcrow,
bahwa sistem pertanian merupakan suatu rangkaian aktivitas yang saling berkaitan,
yang keberhasilan pengembangannya sangat ditentukan oleh tingkat keandalan dari
setiap komponen yang menjadi subsistemnya.
PRASYARAT :
KET :
 Ada kemauan pimpinan daerah dan nasional (a) Syarat mutlak
 Ada stabilitas politik dalam negeri Mosher
(b) Faktor pelancar
 Ada pemikir ahli mosher
 Ada pelaksana terampil

PENDIDIKAN (b)
KEBIJAKSANAA DAN
MENGHASILKAN PEMIKIR AHLI
PENGATURAN
DAN PELAKSANA TERAMPIL SUBSISTEM YANG Kredit (b)
DITUNJANG Insentif (a)
PENELITIAN ==> TEKNOLOGI PEMERINTAH Perencanaan (b)
(a)
Perluasan areal (b)
PENYULUHAN

SUBSISTEM SUBSISTEM
AGROINDUSTRI HULU AGROINDUSTRI HILIR
Pengadaan dan SUBSISTEM FARMING (Pemasaran(a),
penyaluran sarana KELOMPOK TANI (b) Transportasi(a),
produksi (a) Pengolahan Pasca
(pupuk, pestisida, obat- Panen)
obatan, dll)

Anda mungkin juga menyukai