Anda di halaman 1dari 1

Soal Forum

1. Pengguna internet di dunia termasuk di Indonesia semakin bertambah setiap saat. Hal ini
menyebabkan semakin bertumbuhnya berbagai bisnis yang menggunakan media online dan
juga berbagai jaring sosial. Seorang pengamat teknologi mengumpulkan sampel data rata-rata
waktu yang diluangkan untuk online oleh 30 orang pengguna internet. Berikut data yang
berhasil dikumpulkan (dalam jam):
6 9 4 6 10 8 7 10 7 7
4 6 10 5 7 9 3 1 2 7
2 4 7 9 8 5 4 6 8 3
Berdasarkan data di atas, Anda diminta menghitung:
a. Nilai jarak (range)
b. Nilai rata-rata hitung, median, modus
c. Kuartil 3, Desil 7 dan Persentil 30
d. Standar deviasi dan variansi
e. Koefisien variansi
f. Tingkat kemencengan dengan koefisien Pearson
g. Tingkat keruncingan

Anda mungkin juga menyukai