Anda di halaman 1dari 1

Nama : GALIH ARSANDI { JAWABAN } Kelas : 10 TKRO 1

1. Setiap benda yang bermassa bergerak dengan kecepatan tertentu memiliki energi kinetik. Dengan energinya benda dapat melakukan usaha untuk berpindah
tempat. Usaha yang dilakukan benda dalam selang waktu tertentu dikenal dengan daya. Dari pernyataan di atas yang bercetak miring, Sebutkan besaran-besaran
yang termasuk dalam besaran Pokok dan besaran Turunan !
 Jawab : Besaran pokok yaitu massa,waktu telah ditetapkan tetlebih dahulu
besaran turunan yaitu kecepatan(diturunkan oleh panjang dan waktu), energi kinetik(massa dan panjang),usaha(massa, panjang,waktu), daya(massa,
panjang,waktu)
2. Temukan Catat edisi (hari, tanggal dan judul,beritanya). Selidikilah kata-kata yang termasuk besaran, lalu tulislah nama besarannya(besaran fisika atau bukan)
serta jenis kelompok besaran pokok atau turunan ?

 Jawab : besaran pokok nya adalah waktu, besaran turunan nya adalah tanggal hari jam dll

3. Kakak sedang mengendarai motornya dengan kelajuan 72 km/jam. Konversikan satuan kelajuan Kakak dalam satuan m/s ?

 Jawab : 72 km/jam = 72 x 1.000 m / 3.600 sekon

= 72.000 m / 3.600 sekon

             = 20 m/s

4. Sebongkah Es dapat terapung dipermukaan air karena massa jenis es lebih kecil dari air. Es bermassa jenis 0,8 gr/cm3 dan air 1 gr / cm3 Konversikan satuan

massa jenis es dan air dalam satuan kg/m3?

 Jawab : A. MASSA JENIS ES B. MASSA JENIS JENIS AIR

= 0,8 g / cm³ = 1 g / cm³

= 0,8 g /  1 cm3 = 1 g /  1 c

= (0,8 / 1000  kg )  /   (1/1000000 m³) = (1 / 1000  kg )  /   (1/1000000 m³)

= 0,8 x 1000000 / 1000         kg/m³ = 1 x 1000000 / 1000         kg/m³

= 0,8 x 1000   kg / m³ = 1000   kg / m³

= 800 kg/m³S

5. Adik sedang sakit batuk. Ibu memberinya obat sehari 3X1 sendok makan. 1 Sendok makan sama dengan 5 ml. Nyatakan satuannya dalam cc, liter, dm3 dan
m3?.
 Jawab ; Banyak obat = 3 sendok
= 3 x 5 ml= 15 ml
15 ml = 15 cc
15 ml = 15/1000 liter = 0,015 liter atau 0,15 x 10⁻¹ liter
15 ml = 15/1000 dm³ = 0,015 dm³ atau 0,15 x 10⁻¹ dm³
15 ml = 15 / 1000000 m³ = 0,000015 m³ atau 0,15 x 10⁻⁴ m³

6. Konversikan satuan – satuan berikut ini ? Kerjakan di buku tugasmu!

A. 1 cm = 0,100 m

b. 3 km = 3.000.000 Mm

c. 254 cm = 100 inci

d. 3 feet = 91,44 cm

E. 10 gr = 10000 Mg = 10000000 ug = 00,,1 Kg

f. 3 ons = 85,0486 gr = 0,0850486 Kg

g. 30 ms = 0,0005 menit =8,3333e-6 jam

h.. 0,5 hm = 5 um = 500 pm

Anda mungkin juga menyukai