Anda di halaman 1dari 1

PENGIKATAN JUAL BELI LUNAS

Nomor :

Pada hari ini, .......


Telah berada di hadapan, Nona ANISHA KUSUMA WARDHANI Sarjana Hukum, Notaris di
Boyolali, dengan dihadiri oleh para saksi yang telah saya, Notaris kenal dan yang nama-namanya akan
disebutkan pada bagian akhir akta ini : ----------------------------------------------------------------------
1. Tuan ..............................................
2. Nyonya ..........................................

- Untuk selanjutnya disebut PIHAK KEDUA/PEMBELI


- Para penghadap telah saya, Notaris Kenal.
- Para penghadap terlebih dahulu menerangkan bahwa penghadap Pihak Pertamaa mengaku telah
mempunyai :
- sebidang tanah Hak Milik Adat Persil Nomor : 99, Blok 36, Kohir Nomor : 2151, seluas 144 M2
(seratus empat - puluh empat meter persegi), yang terletak di :
- Propinsi :
- Kota :
- Kecamatan :
- Kelurahan :
Setempat dikenal dengan jalan ..........................
Yang kepemilikannya berdasarkan Akta Jual Beli Nomor ..........................., tertanggal ..........., yang
dibuat oleh
(selanjutnya disebut “Tanah”)
- Bahwa Pihak Kedua telah mempercayai pengakuan Pihak Pertama tersebut setelah melihat surat-surat
bukti kepemilikannya yang ditunjukan oleh Pihak Pertama kepada Pihak Kedua. Disamping itu Pihak
Kedua mengetahui bahwa tanah tersebut secara fisik dikuasai oleh Pihak Pertama. ------------
- Pihak Pertama menerankan telah menjual dan menyerahkan tanah tersebut seluruhnya yaitu seluas
kurang lebih _______ kepada Pihak Kedua, dan Pihak Kedua dengan ini menerangkan telah membeli
dan menerima penyerahan dari Pihak Pertama dengan harga Rp ________ (__________) akan tetapi
karena satu dan lain hal maka akta jual beli belum dapat dilaksanakan di hadapan Pejabat Pembuat
Akta Tanah (PPAT).
- Bahwa mengenai apa yang diperjual belikan dalam akta ini, kedua belah pihak menyatakan sama-
sama telah mengetahui wujud dan letaknya, sehingga tidak lagi memerlukan penjelasan lebih lanjut.
- Bahwa oleh karena itu, para penghadap menerangkan, agar dikemudian hari kedua belah pihak tidak
saling memungkiri atas terjadinya jual beli tersebut, maka dibuat akta pengikatan jual beli ini dengan
memakai syarat-syarat dan ketentuan sebagai berikut :----------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------Pasal
1--------------------------------------------------------------
Jual beli Tanah tersebut dilangsungkan dengan harga Rp ____________ (__________) seluruh jumlah
harga tersebut akan dibayar lunas oleh Pihak Kedua kepada Pihak Pertama pada saat/sebelum
penandatanganan akta ini, sehingga akta ini juga merupakan tanda bukti pembayaran yang sah atas
sejumlah harga tanah dan bangunan
termaksud.----------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------Pasal
2--------------------------------------------------------------
Adapun rincian dari apa yang diperjualbelikan dalam akta ini, terdiri dari :
--------------------------------------
- sebidang tanah Hak Milik Adat Persil Nomor : __, Blok __, Kohir Nomor : ____ seluas ____
(______), yang terletak di :
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------
- Propinsi :
- Kota :
- Kecamatan :
- Kelurahan :
-------------------------------------------------------------Pasal
3----------------------------------------------------------------

Anda mungkin juga menyukai