Anda di halaman 1dari 5

Dalil.

Peluang Peubah Acak Kontinu Berbentuk Interval

Andaikan X adalah peubah acak kontinu serta a dan b adalah dua konstanta real, dengan ,
maka :

Contoh:

Andaikan fungsi densitas dari peubah acak X berbentuk :

a. Hitung nilai k

Penyelesaian :

Penghitungan nilai k tidak diselesaikan untuk setiap interval nilai x melainkan terhadap nilai
x dari 0 sampai 3. Adapun batas-batas pengintegralannya diisi dengan setiap interval nilai x.

a. Berdasarkan sifat kedua dari fungsi densitas, maka:

Jadi fungsi densitas dari X berbentuk :


4.3. Fungsi Distribusi

Andaikan kita memiliki distribusi peluang dari sebuah peubah acak diskrit, maka kita dapat
menghitung peluang dari peubah acak tersebut bernilai tertentu. Nilai peluang dari peubah acak
tersebut dapat memiliki bermacam kemungkinan, yaitu:

a.
b.
c.
d.
e.
f.
g.
h.

Dimana a dan b adalah konstanta.

Apabila kita memperhatikan bentuk , maka bentuk umumnya ditulis . Dalam


statistika matematis, bentuk dinamakan fungsi distribusi kumulatif atau fungsi
distribusi saja.

Definisi. Fungsi Distribusi Kumulatif

Misalkan X adalah peubah acak, baik diskrit maupun kontinu. Kita mendefinisikan F sebagai
fungsi distribusi kumulatif dari peubah acak X, dengan :

Definisi. Fungsi Distribusi Kumulatif Diskrit


Misalkan X adalah peubah acak diskrit, maka fungsi distribusi kumulatif dari X berbentuk:

Dengan adalah fungsi peluang dari X di t .

Contoh.

Andaikan kita mengundi dua mata uang logam Rp.100 yang seimbang secara serentak, maka
distribusi peluangnya akan berbentuk:

Dimana X menunjukkan banyak huruf “BANK INDONESIA”.

a. Tentukan fungsi distribusi dari X.


b. Gambarkan grafik fungsi distribusinya.
c. Penyelesaian:
a. Untuk

Untuk

Untuk

Untuk
Jadi fungsi distribusi dari X berbentuk :

Definisi. Fungsi Distribusi Kumulatif Kontinu

Misalkan. X adalah peubah acak kontinu, maka fungsi distribusi kumulatif dari X berbentuk :

Dengan adalah nilai fungsi densitas dari X di t .

Nilai fungsi distribusi kumulatif untuk peubah acak kontinu biasanya berupa konstanta dan
fungsi. Grafik fungsi distribusinya berupa kombinasi dari beberapa kemungkinan berikut: 1)
Garis Lurus; 2) Garis yang sejajar dengan sumbu datar; 3) Garis yang berimpit dengan sumbu
datar, 4) Sebuah kurva.

Maka grafik fungsi distribusi untuk peubah acak kontinu mempunyai beberapa kemungkinan,
diantaranya sebagai berikut:

1) Grafiknya berupa garis yang berimpit dengan sumbu datar dan kurva.
2) Grafiknya berupa garis yang berimpit dengan sumbu datar , garis lurus, dan garis yang
sejajar dengan sumbu datar.
3) Grafiknya berupa garis yang berimpit dengan sumbu datar, kurva, dan garis sejajar
dengan sumbu datar.

Contoh.
Misalkan fungsi densitas dari peubah acak X berbentuk:

a. Tentukanlah fungsi distribusi

Penyelesaian:

a. Untuk

Untuk

Untuk

Maka fungsi distribusinya berbentuk :

Anda mungkin juga menyukai