Anda di halaman 1dari 3

CONTOH

5. URUSAN KETENTRAMAN, KETERTIBAN UMUM DAN PERLINDUNGAN


MASYARAKAT

Analisis lebih lanjut mengenai pencapaian Kinerja Urusan Ketentraman, Ketertiban


Umum Dan Perlindungan Masyarakat dapat diuraikan seperti pada tabel 4.II.16.2 sebagai
berikut:

Tabel 4.II.16.2
Capaian Indikator Kinerja Urusan Ketentraman, Ketertiban Umum Dan Perlindungan
Masyarakat (Satpol PP) 1-2
Target Realisasi Capaian
No. Indikator Kinerja Kesimpulan
(%) (%) (%)
Menurunnya Tingkat Pelanggaran
1. 46 49,81 94,35 Berhasil
Perda
Rasio Jumlah personil Pol PP per
2. 2,95 6,72 229,38 Berhasil
10.000 penduduk
Rasio Jumlah Linmas per 1.000 Cukup
3. 5,85 5,07 87,35
penduduk Berhasil
Tingkat penyelesaian K3 (Ketertiban,
4. 100 100 100 Berhasil
Ketentraman, Keamanan)
Tingkat Waktu tanggap (Response
5. 20 20 100 Berhasil
time rate) bencana kebakaran
Sumber : Kantor Satpol PP

1. Menurunnya Tingkat Pelanggaran Perda


Tolak ukur yang digunakan adalah jumlah pelanggaran terhadap Perda tahun
sebelumnya dikurangi jumlah pelanggaran tahun ini dibanding jumlah pelanggaran
tahun sebelumnya.

Pada tahun 2018 terjadi pelanggaran Perda sebanyak 267 pelanggaran sedangkan
tahun 2019 terjadi 134 pelanggaran perda. Bila dibandingkan tahun sebelumnya
pelanggaran Perda Tahun 2019 mengalami penurunan sebesar 133 pelanggaran perda
atau sebesar 49,81% dari target sebesar 47% sehingga diperoleh Capaian Kinerja
sebesar 94,35% indicator ini mencapai kesimpulan Berhasil. Adapun upaya yang
dilakukan oleh Satuan Polisi Pamong Praja untuk mencapai target tersebut antara lain:
3-5
a. Memberikan sosialisasi kepada masyarakat terkait keberadaan Perda/ Peraturan
Walikota / SK Walikota.
b. Memberikan pembinaan kepada PK5, Pemilik Tempat-tempat Hiburan, Hotel dan Kos
serta pihak yang berkaitan dengan hal-hal yang diatur di dalam Peraturan Daerah.
Kinerja penurunan Tingkat Pelanggaran Perda Tahun 2018 – 2019 dapat
digambarkan dalam grafik sebagai berikut :

Grafik 4.II.16.4

Menurunnya Tingkat Pelanggaran Perda


Tahun 2018 s.d. 2019

300

250

200

150 6-7
100

50

JUMLAH PELANGGARAN PERDA TAHUN 2018


JUMLAH PELANGGARAN PERDA TAHUN 2019
Sumber : Kantor Satpol PP

NO. NAMA PENGHARGAAN TINGKAT

Tim fokus BARENLITBANG Petugas CK Perangkat Daerah Kepala Perangkat Daerah

8
…………………………. …………………………. ………………………….
NIP…………………. NIP…………………. NIP………………….

KETERANGAN :
1. Melaporkan hasil kinerja penyelenggaraan pemerintahan berbasis urusan
pemerintahan (Urusan Wajib Pilihan dan penunjang)
2. Melaporkan realisasi kinerja dibandingkan dengan target yang telah ditetapkan
dalam RPJMD 2020 - 2024
3. Membandingkan hasil kinerja TA 2020 dgn realisasi Tahun sebelumnya
4. Simpulan kinerja : berhasil, cukup berhasil dan kurang berhasil dengan
menggunakan skala ordinal yang telah ditetapkan
5. Melaporkan penyebab ketidakberhasilan capain kinerja dan solusi perbaikannya
6. Menyajikan analisis capaian kinerja dengan tabel atau grafik
7. Melaporkan prestasi Perangkat Daerah level regional/nasional
8. Tanda tangan Tim fokus Barenlitbang,Petugas CK Perangkat Daerah,Kepala
Perangkat Daerah.
SKALA ORDINAL

NILAI CAPAIAN KINERJA


NO KATEGORI
DALAM LKPJ
1. ≥90 % Berhasil
2. 75 % s.d. < 90 % Cukup Berhasil

3. < 75 % Kurang Berhasil

Anda mungkin juga menyukai