Anda di halaman 1dari 2

GERAK DASAR SENAM AEROBIK

GERAKAN KAKI

No NAMA GERAKAN KAKI

Gerakan jalan ditempat dengan menganngkat betis dan lutut ditekuk


1 MARCHING
lurus

2 HEEL TOUCH Gekan kaki dengan tumit menyentuh lantai

3 Single step Gerakan kaki melangkah satu langkah kekiri dan kekanan

Melangkah dua langkah kekanan atau kekiri dengan gerakan terakhir


4 Double step
melipatkan kaki

5 V - Step Membentuk langkah segitiga ke depan dan tutup rapat kebelakang

6 Grapevine Melangkah dua langa seperti double step namun kaki disilangkan

Melangkahkan salah satu kaki kendepan dan kaki yang satunya


7 Mambo
mengikuti dibelakang

8 Lunges samping Melangkahkan kaki kesamping kanan atau kiri sebanyak 2 kali

9 Lunges belakang Menempelkan ujung kaki kebelakang secara bergantian

10 Hamstring Melipatkan kaki kebelakang bokong secara bergantian

Melipatkan kaki kebelakang dengan lutut mengarah kelantai secara


11 Run
bergantian

Gerakan mengangkat lutut sampai pinggang dengan posisi tungkai


12 Knee up
sejajar dengan lantai

Membuka dan menutup kaki selebar satu setengah bahu, sambil


13 Jumping Jack melompat
GERAKAN TANGAN

1 LATERAL RAISE Merentangkan tangan kesamping setinggi bahu

2 Bicep curl Menekuk siku dan meluruskannya kembali

3 Open the window Membuka dan menutup lengan didepan wajah

4 Up right low Mengangkat tangan dari depa perut keatas

5 Flexex Menekuk dan meluruskan tangan

6 Chest press Mendorong lengan lurus kedepan dada

7 Pumping Mendorong kedua tangan kebawah

8 Jab Gerakan pukulan lurus kedepan

9 Shoulder press up Mengangkat tangan keatas

10 Membuka lengan Membuka lengan dari pinggang hingga lurus kebahu

11 Tepuk tangan Tepuk tangan didepaan dada

12 Dorong siku Mendorong siku kebawah bergantian

13 Arm swing Gerakan mengayun dalam keadaan lurus

Catatan :

Untuk setiap siswa mohon memilih satu gerakan kaki dan satugerakan tangan. Setelah digabungkan
gerakan tangan dan kaki.

Anda mungkin juga menyukai