Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SD NEGERI TEBEL


Kelas / Semester : 1 / 2 (Genap)
Tema : Lingkungan Bersih, Sehat, dan Asri (Tema 6)
Sub Tema : Lingkungan Rumahku (Sub Tema 1)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, PPKn, Matematika
Pembelajaran ke : 3
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui diskusi siswa mampu menyusun menjelaskan aturan yang harus diterapkan di rumah agar
bisa meningkatkan kebersihan d ilingkungan rumah
2. Melalui kerja kelompok siswa mampu menunjukkan aturan yang harus diterapkan untuk menjaga
kebersihan rumah dengan percaya diri.
3. Melalui penjelasan guru siswa mampu menunjukkan kalimat yang merupakan ungkapan petunjuk.
4. Melalui permainan siswa mampu menyusun kalimat ungkapan petunjuk dengan benar.
5. Melalui fenomena sehari-hari yang dipilihkan guru siswa mampu mengidentifikasi masalah sehari-
hari yang melibatkan proses pengurangan 2 bilangan 21-40 tanpa teknik meminjam.
6. Dengan mengaji cara mengurangkan dua bilangan, siswa dapat mengomunikasikan hasil
pengurangan dua bilangan 21-40 tanpa teknik meminjam dengan benar

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Orientasi/Apersepsi 1. Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, menanyakan 10
Motivasi kabar dan mengecek kehadiran siswa. menit
2. Menyanyikan salah satu lagu wajib dan atau nasional.
Guru memberikan penguatan tentang pentingnya
menanamkan semangat Nasionalisme.
3. Mengulas sedikit materi yang telah disampaikan hari
sebelumnya
Kegiatan Ayo Mengamati 150
Inti 1. siswa mengamati gambar pada halaman dan siswa diminta menit
menyelesaikan lembar kerja tentang menunjukkan gambar
perilaku yang sesuai dengan aturan kebersihan di rumah.
Ayo Berdiskusi
1. Siswa secara berkelompok diminta mendiskusikan hal-hal
yang harus dilakukan agar suasana rumah tersebut menjadi
rapi dan bersih. (Metode Inquiry)
2. Siswa diminta menuliskan hasil diskusinya pada sebuah
kertas karton yang sudah disiapkan di masing-masing
kelompok. (Mandiri)
Ayo Berlatih
1. Guru menjelaskan bahwa kedua kelompok akan berlomba
menyusun kartu-kartu kata tersebut menjadi ungkapan
petunjuk..
2. Setelah pertandingan selesai, siswa berlatih menyusun
kalimat ungkapan petunjuk secara individu dengan menyusun
kata-kata yang sudah disediakan.(Creativity and Innovation)
3. Kemudian siswa mencoba menyelesaikan masalah serupa
yang diberikan oleh guru dengan menggunakan media hitung.
(Critical Thinking and Problem Solving)
Kegiatan 1. Guru mengulas kembali apa yang sudah dipelajari. 15
Penutup 2. Menyimpulkan apa yang telah mereka pelajari. menit
3. Siswa menyampaikan perasaannya setelah mengikuti
kegiatan hari ini.(Creativity and Inovation)
4. Guru memberikan penguatan kepada siswa terhadap hasil
diskusi kelompok.
5. Guru menyampaikan tugas dirumah kerja sama dengan
Orang Tua, Siswa menyelesaikan tugas rumah sendiri
dengan bimbingan orang tua. (Mandiri)
6. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk menumbuhkan
Nasionalisme, Persatuan, dan Toleransi.
7. Salam dan do’a penutup di pimpin oleh salah satu siswa.
(Religius)

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian.

Mengetahui ………….., Januari 2022


Kepala Sekolah, Guru Kelas 1

AMANSARI, S.Pd
NIP. 196412121989041001 NIP. ……………………...
LAMPIRAN

A. PENILAIAN
Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur tingkat
pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan penyusunan laporan
kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian terhadap materi ini dapat
dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk
kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian sebagai berikut.

1. Pengamatan Sikap
a. Lembar Observasi Penilaian Sikap Spiritual
KETAATAN PERILAKU KEBIASAAN TOLERANSI
NO NAMA SISWA BERIBADAH BERSYUKUR BERDOA
BS PB BS PB BS PB BS PB
1 Ahmad desuki
2 Azira Khalifa
3 Bellvania Putri
4 Clarissa Naomi
5 Fakhri Zafran
6 Franiza Audrey
7 Frendy Raditya
8 Hamizan Nabiha
9 Ibnu Ubaidir
10 Ikhawan Daru
11 Kanaka Kinasih
12 Lailatul Jannah
13 M. Decky
14 M. Hasan
15 M. Husain
16 Nabila Hasna
17 Nadhifa Azkia
18 Nandana
19 Rahma Nur
20 Raihana Yasmina
21 Rehan Rizki
22 Syahrul Ahsan

b. Lembar Observasi Penilaian Sikap Sosial


JUJUR DISIPLIN TANGGUNG PEDULI DAN
NO NAMA SISWA JAWAB PERCAYA DIRI
BS PB BS PB BS PB BS PB
1 Ahmad desuki
2 Azira Khalifa
3 Bellvania Putri
4 Clarissa Naomi
5 Fakhri Zafran
6 Franiza Audrey
7 Frendy Raditya
8 Hamizan Nabiha
9 Ibnu Ubaidir
10 Ikhawan Daru
11 Kanaka Kinasih
12 Lailatul Jannah
13 M. Decky
14 M. Hasan
15 M. Husain
16 Nabila Hasna
17 Nadhifa Azkia
18 Nandana
19 Rahma Nur
20 Raihana Yasmina
21 Rehan Rizki
22 Syahrul Ahsan

BS : Baik Sekali
PB : Perlu Bimbingan
2. Penilaian Pengetahuan :
a. Mengidentifikasikan hal hal yang berkaitan dengan kebersihan
b. Menyusun kalimat menjadi satu paduan yang baik dan sempurna

3. Penilaian Keterampilan:
a. Kemampuan berdiskusi

b. Menyusun kalimat ungkapan petunjuk

Catatan Guru
1. Masalah : ……….
2. Ide Baru : ………..
3. Momen Spesial : ………..

Anda mungkin juga menyukai