Anda di halaman 1dari 112

JEMBATAN KARANG PANAS

i
1 February 19, 2021 Sugilar Edward Van Martino
Versi Tanggal Keterangan Diperiksa Disetujui
Asis. TA Struktur TA Struktur

PERHITUNGAN STRUKTUR JEMBATAN KARANG PANAS


JEMBATAN STA 15+761

JALAN TOL SEMARANG DEMAK

ii
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

DAFTAR ISI

1 PEMBEBANAN DALAM PERHITUNGAN TEKNIS DESAIN.................................................1

1.1 Beban Mati.................................................................................................................................... 1

1.2 Beban Tekanan Tanah............................................................................................................. 1

1.3 Beban Hidup................................................................................................................................ 2

1.3.1 Beban Lajur “D”.................................................................................................................. 3

1.3.2 Beban Truk “T”................................................................................................................... 4

1.4 Beban Gempa............................................................................................................................... 5

1.4.1 Respons Spektrum Struktur Pilar..............................................................................5

1.4.2 Faktor Modifikasi Respons............................................................................................ 7

1.5 Kombinasi Pembebanan......................................................................................................... 7

2 STANDAR ACUAN DAN KRITERIA DESAIN..........................................................................10

2.1 Standar Acuan........................................................................................................................... 10

2.2 Kriteria Desain......................................................................................................................... 11

2.2.1 Umur Rencana Jembatan............................................................................................. 11

2.2.2 Persyaratan Umum........................................................................................................ 11

2.2.3 Persyaratan Material Struktur yang Digunakan................................................14

2.2.4 Persyaratan Beban Jembatan.................................................................................... 16

2.2.5 Persyaratan Durabilitas Struktur............................................................................45

2.2.6 Persyaratan Pemeliharaan dan Akses Inspeksi.................................................49

3 PEMODELAN STRUKTUR............................................................................................................. 52

3.1 Pemodelan Girder................................................................................................................... 52

3.2 Pemodelan Struktur Pilar.................................................................................................... 53

3.3 Beban Rencana......................................................................................................................... 54

3.3.1 PCI Girder 35.8 m........................................................................................................... 54


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

4 ANALISIS STRUKTUR JEMBATAN KARANG PANAS.........................................................56

4.1 Gambar Plan dan profile Jembatan.................................................................................. 56

4.2 Analisis Slab............................................................................................................................... 57

4.2.1 Pemodelan Struktur dan Pembebeanan...............................................................57

4.2.2 Desain Penampang Slab............................................................................................... 58

4.3 Analisis Pilar P1 & P2............................................................................................................ 61

4.3.1 Pemodelan Struktur dan Aplikasi Pembebanan Pangkal Pilar....................61

4.3.2 Desain Penampang Kepala Pilar P1 & P2.............................................................64

4.3.3 Desain Penampang Badan Pilar P1 & P2..............................................................70

4.3.4 Desain Penampang Pilecap P1 & P2.......................................................................71

4.3.5 Desain Isian Tiang Pancang P1 & P2......................................................................80

5 ANALISIS PONDASI........................................................................................................................ 81

5.1 Kapasitas Aksial Tiang Tunggal......................................................................................... 81

5.2 Kapasitas Lateral Tiang Tunggal....................................................................................... 82

5.3 Perhitungan Kelompok Tiang............................................................................................ 89

6 DESAIN PONDASI............................................................................................................................ 92

6.1 ANALISIS PONDASI JEMBATAN UNDERPASS KARANG PANAS...........................93

6.1.1 Analisis Desain Pondasi Jembatan Karang Panas.............................................96


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1.Beban lajur “D”..................................................................................................................... 3

Gambar 1.2. Pembebanan truk “T” 500 kN....................................................................................... 4

Gambar 1.3 Peta respons spektrum percepatan pada 0.2 detik (SS).....................................5

Gambar 1.4 Peta respons spektrum percepatan pada 1 detik (S1)........................................5

Gambar 1.5 Peta respons spektrum percepatan batuan dasar (S1).......................................6

Gambar 1.6 Contoh Grafik respons spektrum.................................................................................6

Gambar 2.1 Beban Lajur “D” (1)......................................................................................................... 22

Gambar 2.2 Beban “ D” – UDL vs Panjang yang Dibebani.........................................................23

Gambar 2.3 Susunan Pembebanan ” D”........................................................................................... 23

Gambar 2.4 Penyebaran Pembebanan Dalam arah Melintang...............................................24

Gambar 2.5 Pembebanan Truk “T”.................................................................................................... 25

Gambar 2.6 Faktor Beban Dinamis untuk KEL Pembebanan.................................................26

Gambar 2.7 Gaya Rem............................................................................................................................. 27

Gambar 2.8 Pembebanan untuk Pejalan Kaki............................................................................... 29

Gambar 2.9 Peta Percepatan Puncak Batuan Dasar (PGA) Untuk Probabilitas
terlampaui 7% Dalam 75 Tahun......................................................................................................... 35

Gambar 2.10 Peta Daerah Gempa 2013 Untuk Percepatan 0.2 Detik Di Batuan Dasar
Untuk Probabilitas Terlampaui 7% Dalam 75 Tahun................................................................35

Gambar 2.11 Peta Daerah gempa 2013 Untuk Percepatan 1 Detik DI Batuan Dasar
Untuk Probabilitas terlampaui 7% Dalam 75 Tahun.................................................................36

Gambar 2.12 Bentuk Tipikal Respons Spektra Di Permukaan Tanah.................................38

Gambar 2.13 Rangkaian kegiatan investigasi...............................................................................46

Gambar 2.14 Skema pengujian kepadatan beton........................................................................47

Gambar 2.15 Alur Inspeksi Jembatan............................................................................................... 51


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Gambar 3.1 Pemodelan girder dan pelat lantai............................................................................ 52

Gambar 3.2 – Contoh Pemodelan struktur pilar..........................................................................53

Gambar 4.1 Plan jembatan STA. 15+765......................................................................................... 56

Gambar 4.2 Potongan memanjang jembatan STA. 15+765.....................................................56

Gambar 4.3 Aplikasi berat sendiri (SW)........................................................................................ 57

Gambar 4.4 Aplikasi beban mati tambahan (SDL)....................................................................57

Gambar 4.5 Aplikasi beban hidup dan rem (LL)........................................................................57

Gambar 4.6 Momen pada slab............................................................................................................ 58

Gambar 4.7 Aplikasi berat sendiri (SW)........................................................................................ 61

Gambar 4.8 Aplikasi beban mati (DL)............................................................................................ 62

Gambar 4.9 Aplikasi beban mati tambahan (SDL)....................................................................63

Gambar 4.10 Aplikasi beban hidup dan rem (LL).....................................................................63

Gambar 4.11 Gaya momen kepala pilar.......................................................................................... 64

Gambar 4.12 Gaya geser kepala pilar.............................................................................................. 64

Gambar 4.13 Penomoran tiang.......................................................................................................... 71

Gambar 4.14 Beban aksial tiang........................................................................................................ 72

Gambar 5.1 Tiga Tipe Kondisi Ujung Tiang Pondasi Saat Dibebani Lateral.....................83

Gambar 5.2 Tipe Kegagalan Tiang Akibat Beban Lateral.........................................................84

Gambar 5.3 Brosur spesifikasi tiang pancang............................................................................... 85

Gambar 5.4 Material Isian Tiang Pancang...................................................................................... 86

Gambar 5.5 Material Pancang.............................................................................................................. 86

Gambar 5.6 Ilustrasi Penampang....................................................................................................... 86

Gambar 5.7 Hasil Analisis dengan Program CSiCOL...................................................................87

Gambar 5.8 Korelasi Undrained Shear Strength (cu) Terhadap Nilai SPT Tanah
Lempung (Terzaghi & Peck, 1967)..................................................................................................... 89
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Gambar 5.9 Ilustrasi perubahan momen pada struktur atas menjadi gaya aksial pada
tiang................................................................................................................................................................ 89

Gambar 5.10 Ilustrasi perubahan torsi pada struktur atas menjadi gaya lateral pada
tiang................................................................................................................................................................ 90

Gambar 6.1 Konfigurasi dan Model Lapisan Tanah...................................................................96

Gambar 6.2 Model 3D............................................................................................................................. 96

Gambar 6.3 Beban Axial Bekerja Non-Gempa............................................................................. 99

Gambar 6.4 Beban Axial Bekerja Gempa.................................................................................... 100

Gambar 6.5 Defleksi y dan z............................................................................................................. 100

Gambar 6.6 Moment maksimum non gempa.............................................................................. 101


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Faktor beban mati pada kombinasi pembebanan......................................................8

Tabel 1.2 Faktor beban mati superimpose pada kombinasi pembebanan..........................9

Tabel 2.1 Kretieria Desain Material Struktur Atas......................................................................14

Tabel 2.2 Kretieria Desain Material Abutment, Pilar dan Pile Cap........................................14

Tabel 2.3 Kretieria Desain Material Pondasi................................................................................. 15

Tabel 2.4 Kretieria Desain Material Bangunan Pelengkap......................................................15

Tabel 2.5 Kretieria Desain Material Selimut Beton..................................................................... 15

Tabel 2.6 Ringkasan Daftar Aksi – Aksi........................................................................................... 16

Tabel 2.7 Faktor Beban Pada Berat Sendiri Struktur.................................................................17

Tabel 2.8 Berat Sendiri........................................................................................................................... 18

Tabel 2.9 Faktor Beban pada Beban Mati Tambahan...............................................................18

Tabel 2.10 Faktor Beban Susut dan Rangkak................................................................................ 19

Tabel 2.11 Faktor Beban Pengaruh Prategang............................................................................. 19

Tabel 2.12 Faktor Beban pada Beban Tanah................................................................................. 20

Tabel 2.13 Faktor Beban pada Pengaruh Tetap Pelaksanaan................................................21

Tabel 2.14 Faktor Beban Lalu Lintas................................................................................................ 22

Tabel 2.15 Faktor Beban pada Beban Rem.................................................................................... 26

Tabel 2.16 Faktor beban pada gaya sentrifugal...........................................................................27

Tabel 2.17 Faktor Beban Pejalan Kaki............................................................................................. 28

Tabel 2.18 Faktor Beban Tumbukan Penyangga Jembatan.....................................................29

Tabel 2.19 Faktor Beban Penurunan................................................................................................ 30

Tabel 2.20 Faktor Beban pada Beban Temperatur.....................................................................30

Tabel 2.21 Temperatur Jembatan Rata-Rata Nominal..............................................................31

Tabel 2.22 Sifat Bahan Rata-rata Akibat Pengaruh Temperatur...........................................31


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Tabel 2.23 Faktor beban yang bekerja pada beban aliran air dan benda hanyutan.....31

Tabel 2.24 Koefisien Seret dan Angkat untuk Aneka Bentuk Pilar.......................................32

Tabel 2.25 Lendutan Ekivalen untuk Tumbukan Batang Kayu..............................................32

Tabel 2.26 Faktor Beban pada Tekanan Hidrostatis dan Gaya Apung................................33

Tabel 2.27 Faktor Beban pada Beban Angin.................................................................................. 33

Tabel 2.28 Kecepatan Angin Rencana VW...................................................................................... 34

Tabel 2.29 Faktor Beban pada Beban Gempa............................................................................... 34

Tabel 2.30 Faktor Amplikasi Untuk Periode 0 Detik Dan 0.2 Detik (FPGA/Fa)..............37

Tabel 2.31 Besarnya nilai faktor ampilifikasi untuk periode 1 detik (Fv).......................37

Tabel 2.32 Zona Gempa.......................................................................................................................... 40

Tabel 2.33 Faktor Modifikasi Respon (R) Untuk Bangunan Bawah.....................................41

Tabel 2.34 Faktor Modifikasi Respon (R) Untuk Hubungan..................................................41

Tabel 2.35 Faktor beban yang bekerja pada gesekan Perletakan.........................................42

Tabel 2.36 Kombinasi Beban untuk Perencanaan Tegangan Kerja......................................43

Tabel 2.37 Kombinasi Beban untuk Perencanaan Keadaan Daya Layan..........................44

Tabel 2.38 Kombinasi Beban untuk Perencanaan Keadaan Batas Ultimate.....................45

Tabel 5.1 General Soil Parameters for Sand.................................................................................... 87

Tabel 5.2 General Soil Parameters for Clay..................................................................................... 87

Tabel 5.3 Modulus of Subgrade Reaction (k) vs NSPTfor Sand...................................................88

Tabel 5.4 Modulus of Subgrade Reaction (k) and Soil Strain (E50).........................................88

Tabel 6.1 Reaksi Non-Gempa............................................................................................................... 99

Tabel 6.2 Reaksi Gempa......................................................................................................................... 99


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

1 PEMBEBANAN DALAM PERHITUNGAN TEKNIS DESAIN


1.1 Beban Mati
Beban mati terdiri dari beberapa item sebagai berikut:
 Berat sendiri elemen struktural pada pilar
 Berat gelagar dengan detail sebagai berikut:
Height
Weight
(H)
(cm) (ton/m)
90 0.788
125 0.936
160 1.297
140 1.524
170 1.674
210 1.874
230 1.974
 Beban mati tambahan seperti aspal, parapet dan trotoar
 Beban mati tambahan pada struktur jembatan ini terdiri dari beban parapet
beton dan beban aspal. Ketebalan pengaspalan direncanakan 5cm dengan
rencana pengaspalan kembali dikemudian hari juga setebal 5cm. Berat jenis
aspal beton diambil γaspl = 22 kN/m3.

1.2 Beban Tekanan Tanah


Koefisien beban tekanan tanah yang terdiri dari tekanan tanah surcharge, tekanan
tanah statik dan tekanan tanah akibat gempa. Tekana tanah akibat gempa terdiri dari
tekanan tanah horizontal dinamik ( PAE ) dan tekanan inersia horizontal (PIR ).
1. Tekanan tanah static (Pa) dihitung berdasarkan ketinggian abutment
dikalikan dengan ka (koefisien tanah) dan berat jenis tanah.
Pa = γs x ka x h
2. Nilai PAE dan PIR dapat ditentukan dengan menggunakan persamaan berikut :
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

3. Tekanan tanah surcharge (Ps) dihitung berdasarkan beban merata diatas


tanah yang diklasifikasikan sebagai beban lalu lintas yang diekivalensikan
dengan tanah urugan setinggi 0.6 meter.
 Ps = γs x ka x 0.6m
4. Tekanan tanah vertikal (Pv) dihitung berdasarkan beban tanah yang berada
diatas pilecap.
 Pv = γs x area tanah timbunan belakang abutment x lebar abutment

1.3 Beban Hidup


Beban lalu lintas untuk perencanaan jembatan terdiri atas beban lajur "D" dan beban
truk "T". Beban lajur "D" bekerja pada seluruh lebar jalur kendaraan dan
menimbulkan pengaruh pada jembatan yang ekuivalen dengan suatu iring-iringan
kendaraan yang sebenarnya. Jumlah total beban lajur "D" yang bekerja tergantung
pada lebar jalur kendaraan itu sendiri. Beban truk "T" adalah satu kendaraan berat
dengan 3 as yang ditempatkan pada beberapa posisi dalam lajur lalu lintas rencana.
Tiap as terdiri dari dua bidang kontak pembebanan yang dimaksud sebagai simulasi
pengaruh roda kendaraan berat. Hanya satu truk "T" diterapkan per lajur lalu lintas
rencana. Secara umum, beban "D" akan menjadi beban penentu dalam perhitungan
jembatan yang mempunyai bentang sedang sampai panjang, sedangkan beban "T"
digunakan untuk bentang pendek dan lantai kendaraan.
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

1.3.1 Beban Lajur “D”


Intensitas Beban “D”
Beban lajur "D" terdiri dari beban tersebar merata (BTR) atau UDL yang digabung
dengan beban garis (BGT) atau KEL seperti terlihat dalam gambar berikut:

Gambar 1.1.Beban lajur “D”


1. Beban Terbagi Rata (BTR)
BTR memiliki intensitas q kPa, dimana besarnya q tergantung pada panjang total
yang dibebani L seperti berikut:

2. Beban Garis Terpusat (BGT)


Beban garis dengan intensitas p kN/m harus ditempatkan tegak lurus terhadap arah
lalu lintas pada jembatan. Besarnya intensitas p adalah 49,0 kN/m. Untuk
mendapatkan momen lentur negatif maksimum pada jembatan menerus, BGT kedua
yang identik harus ditempatkan pada posisi dalam arah melintang jembatan pada
bentang lainnya.
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

1.3.2 Beban Truk “T”


Pembebanan truk "T" terdiri dari kendaraan truk semi-trailer yang mempunyai
susunan dan berat as seperti terlihat dalam Gambar 1 .2. Berat dari masing-masing
as disebarkan menjadi 2 beban merata sama besar yang merupakan bidang kontak
antara roda dengan permukaan lantai. Jarak antara 2 as tersebut bisa diubah-ubah
antara 4,0 m sampai 9,0 m untuk mendapatkan pengaruh terbesar pada arah
memanjang jembatan.

Gambar 1.2. Pembebanan truk “T” 500 kN


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

1.4 Beban Gempa


1.4.1 Respons Spektrum Struktur Pilar
Lokasi pengambilan koefisien gempa berdasarkan peta gempa 1000 tahun SNI 2833
sebagai berikut:

Gambar 1.3 Peta respons spektrum percepatan pada 0.2 detik (SS)

Gambar 1.4 Peta respons spektrum percepatan pada 1 detik (S1)


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Gambar 1.5 Peta respons spektrum percepatan batuan dasar (S1)

Dari peta tersebut didapat grafik respons spektrum untuk masing-masing jenis tanah
sebagai berikut:

Gambar 1.6 Contoh Grafik respons spektrum


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

1.4.2 Faktor Modifikasi Respons


Beban gempa yang diberikan pada struktur pilar adalah beban gempa plastis
sehingga terdapat nilai faktor modifikasi respons. Nilai Faktor Modifikasi Respons
mengikuti sesuai dengan RSNI 2833 sebagai berikut:

Sementara faktor modifikasi untuk pondasi, angkur bearing digunakan sebesar 2


untuk pilar/kolom tunggal dan 3.33 untuk pilar/kolom majemuk (1.5*R upper_str).

1.5 Kombinasi Pembebanan


Kombinasi pembebanan yang digunakan adalah sebagai berikut:

 Beban Permanen
o MS = beban mati komponen struktural dan nonstruktural jembatan
o MA = beban mati perkerasan dan utilitas
o TA = gaya horisontal akibat tekanan tanah
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

o PL = gaya-gaya yang terjadi pada struktur jembatan yang disebabkan oleh


proses pelaksanaan, termasuk semua gaya yang terjadi akibat perubahan
statika yang terjadi pada konstruksi segmental
o PR = prategang

 Beban Transien
o SH = gaya akibat susut/rangkak
o TB = gaya akibat rem
o TR = gaya sentrifugal
o TC = gaya akibat tumbukan kendaraan
o TV = gaya akibat tumbukan kapal
o EQ = gaya gempa
o BF = gaya friksi
o TD = beban lajur “D”
o TT = beban truk “T”
o TP = beban pejalan kaki
o SE = beban akibat penurunan
o ET = gaya akibat temperatur gradien
o EF = gaya apung
o EWs = beban angin pada struktur
o EWL = beban angin pada kendaraan

Faktor beban mati yang digunakan adalah dapat dilihat pada berikut:
Tabel 1.1 Faktor beban mati pada kombinasi pembebanan
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Tabel 1.2 Faktor beban mati superimpose pada kombinasi pembebanan


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

2 STANDAR ACUAN DAN KRITERIA DESAIN

2.1 Standar Acuan


Standar acuan yang dipakai dalam perencanaan struktur dan jembatan adalah
sebagai berikut :
1) Standar Pembebanan untuk Jembatan, SNI 1725-2016.
2) Standar Perencanaan Struktur Baja untuk Jembatan, RSNI T-03-2005.
3) Standar Perencanaan Struktur Beton untuk Jembatan, RSNI T-12-2004.
4) Perencanaan Jembatan terhadap Beban Gempa, SNI 03-2833-2016.
5) Tata Cara Perencanaan Teknik Pondasi Tiang untuk Jembatan, SNI 03-6747-
2002.
6) Tata Cara Perencanaan Teknik Pondasi Langsung untuk Jembatan, SNI 03-3446-
1994.
7) Pedoman Penempatan Utilitas Pada Daerah Milik Jalan, Pd T-13-2004-B
8) LRFD Bridge Design Specification 3rd Edition, 2005, AASHTO.
9) Design rules for Aerodynamic Effects on Bridge, BD 49/01.
10) Model Code for Concrete Structures, 19th Edition, for Time Dependent Behavior of
Concrete, CEB-FIP.
11) Tata Cara Hidraulik, SNI 03-7043-2004b, Pusjatan.
12) Manual on Scour at Bridges and Other Hydraulic Structures, CIRIA 1551.
13) General Principles on Reliability for Structures, 1988, ISO 2394.
14) Wind actions on Structures, 2009, ISO 4354.
15) Cranes — Wire ropes — Care, Maintenance, Installation, Examination and Discard
3rd Edition, 2004, ISO 4309
16) Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 41/PRT/M/2015 tentang
Penyelenggaraan Keamanan Jembatan dan Terowongan Jalan.
17) Peta Sumber dan Bahaya Gempa Indonesia Tahun 2017, Pusat Litbang
Perumahan dan Permukiman, ISBN 978-602-5489-01-3, Badan Penelitian dan
Pengembangan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat.
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

2.2 Kriteria Desain


2.2.1 Umur Rencana Jembatan
Umur rencana struktur jembatan diperkirakan 50 tahun terkecuali pada jembatan-
jembatan sementara dengan umur rencana 20 tahun dan jembatan khusus 100 tahun
2.2.2 Persyaratan Umum
Perencanaan harus berdasarkan prosedur-prosedur yang memberikan kemungkinan-
kemungkinan yang dapat diterima untuk mencapai suatu keadaan batas selama umur
rencana jembatan. Metode-metode perancangan tegangan kerja yang konvensional
dianggap memenuhi persyaratan yang disyaratkan. Jembatan dianggap akan
dibangun sesuai dengan persyaratan yang ditentukan oleh Perencana dan dipelihara
dengan baik selama umur rencana. Jembatan tidak dirancang untuk seluruh
kemungkinan beban dan kondisi ekstrim seperti kondisi yang timbul dalam keadaan
perang. Namun, setiap aksi atau pengaruh yang mungkin terjadi dan dapat
diramalkan sebelumnya secara rasional harus dipertimbangkan dalam
desain/perencanaan, termasuk metode pelaksanaan.
Perencanaan jembatan harus memenuhi pokok-pokok perencanaan sebagai berikut:
a. Kekuatan dan Kekakuan Struktur
b. Stabilitas Struktur
c. Kelayanan Struktur
d. Keawetan
e. Kemudahan Pelaksanaan
f. Ekonomis
g. Bentuk Estetika
Persayaratan Umum yang harus dipenuhi di dalam perencanaan Struktur Jembatan
antara lain sebagai berikut:
1) Keselamatan
Tanggung jawab utama seorang perencana jembatan harus mengedepankan
keselamatan masyarakat umum, dimana perencana harus mendapatkan suatu
jembatan yang memiliki keselamatan struktural (structural safety) yang
memadai.
2) Keawetan (Durability)
Jembatan harus dibuat dari bahan yang berkualitas serta menggunakan standar
yang tinggi dalam proses fabrikasi dan perakitannya. Baja struktur harus
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

terlindung dari korosi, memiliki system lapis pelindung (coating) atau proteksi
katodik (cathodic protection) yang berusia panjang. Baja tulangan dan baja
prategang pada komponen beton yang terekspos udara atau air harus terlindung
secara memadai dengan salah satu atau kombinasi dari pelindung epoxy dan/atau
galvanis, selimut beton, kepadatan beton, komposisi kimia beton, pengecatan
permukaan beton atau proteksi katodik. Baja prategang di dalam selongsong
harus di injeksi dengan graut (grouts) atau tindakan lain yang melindungi dari
korosi. Bahan yang terbuat dari aluminium harus diinsulasi secara elektrikal dari
komponen baja dan beton. Perlindungan juga harus tersedia untuk material yang
mudah rusak akibat radiasi sinar matahari dan polusi udara. Pertimbangan lebih
harus diberikan terkait dengan keawetan material yang berhubungan langsung
dengan tanah dan/atau air. Jembatan harus dirancang untuk dapat
meminimalkan pengaruh yang dapat mempercepat kerusakan pada komponen
akibat bentuk dan geometri elemen yang ada (self-protecting measures). Sebagai
contoh, tindakan berikut ini dapat dilakukan, namun tidak terbatas padahal
tersebut saja misalnya, menyediakan kemiringan yang cukup pada permukaan
atas pilar dan kepala jembatan untuk dapat mengeluarkan air yang turun akibat
penggunaan sambungan lantai tipe terbuka.
3) Mudah Diperiksa (Inspectability)
Tangga inspeksi, jalan pemeriksaan, catwalk, lubang pemeriksaan yang tertutup,
akses penggantian lampu penerangan dan sebagainya harus disediakan ketika
tujuan pemeriksaan dinilai tidak mudah diperoleh.
4) Mudah Dipelihara (Maintainability)
Sistem struktur tertentu yang diperkirakan kegiatan pemeliharaannya sulit
dilakukan harus dihindari. Daerah di sekitar dudukan perletakan dan di bawah
sambungan lantai harus dirancang untuk pendongkrakkan, pembersihan,
perbaikan dan penggantian perletakan dan sambungan. Titik pendongkrakan
harus di tentukan dalam rencanan dan struktur harus dirancang untuk gaya
pendongkrakan yang diperlukan. Lubang - lubang (cavities) dan sudut - sudut
yang dapat mengundang manusia atau hewan harus dihindari atau dibuat
tertutup.
5) Keamanan dan Kenyamanan Pengguna (Rideability)
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Lantai jembatan harus dirancang untuk menghasilkan pergerakan lalu lintas yang
mulus. Pada jalan yang diperkeras, pelat injak (structural transition slab) harus
dipasang diantara jalan pendekat dan kepala jembatan. Sudut pada sambungan
lantai beton yang terlewati oleh lalu lintas harus dilindungi dari kemungkinan
tergerus atau gompal. Apabila lantai beton tanpalapis permukaan aspal
digunakan, pertimbangan harus diberikan untuk menyediakan ketebalan
tambahan +10mm untuk keperluan penyesuaian profil lantai dengan cara
penggerindaan (grinding) dan sebagai kompensasi berkurangnya ketebalan
akibat tergerus.
6) Utilitas
Jika diperlukan perlengkapan harus dibuat untuk mendukung dan memelihara
tempat terpasangnya utilitas.
7) Perubahan Bentuk (Deformation)
Jembatan harus direncanakan sedemikan rupa untuk menghindari pengaruh
struktural dan psikologi yang tidak diinginkan akibat perubahan bentuk yang
terjadi, dalam hal iniperhitungan tambahan juga harus diberikan pada jembatan
bersudut (skewed), Batasan lendutan ijin berdasarkan bahan jembatan dan tipe
struktur.
8) Pertimbangan Pelebaran di Masa Depan
Untuk keperluan ini pada jembatan gelagar, kapasitas balok terluar (exterior
beams) harus dihitung setara dengan balok lainnya (interior beams) kecuali jika
diasumsikan tidak mungkin/tidak akan untuk dilakukan pelebaran jembatan di
masa yang akan datang. Untuk hal yang sama, pertimbangan pada saat
perencanaan bangunan bawah juga perlu dilakukan untuk memungkinkan
menerima beban pada kondisi jembatan yang telahdiperlebar.
9) Kemudahan Dikerjakan (Constructability)
Suatu jembatan tidak hanya harus dapat direncanakan dengan baik, namun juga
harus dapat dilaksanakan/dibangun, oleh karena itu seorang perencana juga
harus memiliki wawasan tentang teknik-teknik konstruksi jembatan dan
komponen komponennya sehingga gambar yang diterbitkan dari proses
perencanaan dapat dilaksanakan.
10) Ekonomis
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Desain atau rencana yang baik akan memperhatikan faktor ekonomis dari
sumber pendanaan untuk pelaksanaan jembatan tersebut kelak setelah selesai
direncanakan. Pemilihan tipe bangunan atas penentuan jumlah dan panjang
bentang dan sebagainya akan menentukan seberapa besar biaya yang diperlukan
untuk membangun jembatan tersebut. Tipe jembatan serta komponen yang
digunakan juga menentukan besar kecilnya life cyclecost dari jembatan. Biaya
total jembatan (total cost) akan mencakup biaya awal pembangunan (initial cost),
biaya pengoperasian (operational cost) dan biaya pemeliharaan/penggantian
komponen (maintenance cost) yang harus menjadi pertimbangan pada saat
perencanaan jembatan.
11) Ruang Bebas Vertical dan Horizontal
Ruang bebas horisontal dan vertikal di bawah jembatan disesuaikan kebutuhan
lalu lintas kapal dengan mengambil free-board minimal 1,0 meter dari muka air
banjir. Ruang bebas vertikal jembatan di atas jalan

2.2.3 Persyaratan Material Struktur yang Digunakan


1) Struktur Atas
Material yang digunakan untuk Struktur Atas harus memenuhi kriteria
sebagaimana ditunjukan pada Tabel 2.1 berikut ini:

Tabel 2.3 Kretieria Desain Material Struktur Atas

Mutu Beton PCI Girder Mutu tinggi ≥ K-500

Pelat Beton Jembatan Mutu sedang K-350


Mutu Baja Tulangan Diameter  13 mm U39
Baja Pratekan Grade 270 ASTM A416
Nominal diameter 12,70 mm
Nominal area 98,71 mm²
Modulus of elasticity 1,97E+06 kg/cm²
Breaking Load 18,700 ton
Sumber: SNI 1725-2016

2) Abutment, Pilar dan Pile Cap


Material yang digunakan untuk Abutment, Pilar dan Pile Cap harus memenuhi
kriteria sebagaimana ditunjukan pada Tabel 2.2 berikut ini:

Tabel 2.4 Kretieria Desain Material Abutment, Pilar dan Pile Cap

Mutu Beton Semua Beton Mutu sedang K-350


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Mutu Baja
Diameter  13 mm U39
Tulangan
Sumber: SNI 1725-2016
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

3) Pondasi
Material yang digunakan untuk pondasi harus memenuhi kriteria sebagaimana
ditunjukan pada Tabel 2.3 berikut ini:

Tabel 2.5 Kretieria Desain Material Pondasi

Mutu Beton Isian bored pile Mutu Sedang ≥ K-350


Tulangan Diameter  13 U39
Pondasi mm
Sumber: SNI 1725-2016
4) Bangunan Pelengkap
Material yang digunakan untuk bangunan pelengkap harus memenuhi kriteria
sebagaimana ditunjukan pada Tabel 2.4 berikut ini:

Tabel 2.6 Kretieria Desain Material Bangunan Pelengkap

Mutu Beton Mutu rendah


K-175 ≤ x ≥ K-250
Pipa Sandaran ASTM A252 Gr. 2
Pipa Air Hujan ASTM 252 Gr. 2 diameter 3 inch
Stopper Baja Tuang
Sumber: RSNI T-12-2004
5) Selimut Beton
Material yang digunakan untuk selimut beton harus memenuhi kriteria
sebagaimana ditunjukan pada tabel berikut ini:

Tabel 2.7 Kretieria Desain Material Selimut Beton

Tebal Selimut Elemen


30 mm Pelat Lantai
Prestressed Concrete – I Girder
Prestressed Concrete Box Girder
50 mm Pelat injak, Diding sayap, Parapet, Back
wall
70 mm Kolom, Footing bagian samping dan atas
Pier Head
100 mm Footing bagian bawah
Sumber: RSNI T-12-2004
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

2.2.4 Persyaratan Beban Jembatan


Aksi-aksi (beban, perpindahan dan pengaruh lainnya) dikelompokkan menurut
sumbernya kedalam beberapa kelompok yaitu:
a) Aksi Tetap.
b) Aksi Lalu Lintas.
c) Aksi Lingkungan.
d) Aksi-Aksi lainnya.
Aksi-aksi juga diklasifikasikan berdasarkan lamanya aksi tersebut bekerja
yaitu:
a) Aksi Tetap.
b) Aksi Transient.
Klasifikasi ini digunakan apabila aksi-aksi rencana digabung satu sama lain untuk
mendapatkan kombinasi pembebanan yang akan digunakan dalam perencanaan
jembatan.
Kombinasi beban rencana dikelompokkan kedalam kelompok-kelompok yaitu:
a) Kombinasi batas daya layan.
b) Kombinasi dalam batas ultimate.
c) Kombinasi dalam perencanaan berdasarkan tegangan kerja.
Berdasarkan Peraturan Perencanaan Teknik Jembatan, Bina Marga 1992 (BMS),
berbagai macam pembebanan dan aksi-aksi lainnya dapat disusun dalam
ringkasan pada tabel berikut ini.

Tabel 2.8 Ringkasan Daftar Aksi – Aksi

Kelompok Beban, Gaya, Tekanan dan Jangka Waktu


No.
Aksi-aksi Tegangan Aksi-aksi
1. Aksi dan 1. Berat Sendiri Tetap
Beban Tetap 2. Beban Mati Tambahan Tetap
3. Pengaruh Penyusutan dan Tetap
rangkak Tetap
4. Pengaruh Prategang Tetap
5. Tekanan tanah Tetap
6. Beban Pelaksanaan Tetap
2. Beban Lalu 1. Beban Lajur “D” Transien
Lintas 2. Pembebanan Truk “T” Transien
3. Beban Dinamis Transien
4. Gaya Rem Transien
5. Gaya Sentrifugal Transien
6. Beban Trotoar Transien
1. Beban Tumbukan Transien
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Kelompok Beban, Gaya, Tekanan dan Jangka Waktu


No.
Aksi-aksi Tegangan Aksi-aksi
3. Aksi 1. Penurunan Tetap
Lingkungan 2. Pengaruh Temperatur Transien
3. Aliran Air dan Benda Hanyutan Transien
4. Hidro/Daya Apung Transien
5. Beban Angin Transien
6. Pengaruh Gempa Transien
4. Aksi-Aksi 1. Gesekan pada Perletakan Transien
Lainnya 2. Getaran Transien
3. Beban Pelaksanaan Transien
Sumber: Bridge Management System (BMS), 1992

1. Aksi Dan Beban Tetap


a) Berat Sendiri
Berat sendiri dari bagian bangunan adalah berat dari bagian tersebut dan
elemen-elemen struktur lainnya yang dipikul. Termasuk dalam hal ini
adalah berat bahan dan bagian jembatan yang merupakan elemen
struktural, ditambah dengan elemen non struktural yang dianggap tetap.
Nilai faktor beban berat sendiri yaitu 1,2-1,3 untuk kondisi ultimit dan 1
untuk kondisi servis seperti yang struktur dihitung dengan menggunakan
faktor beban berikut:

Tabel 2.9 Faktor Beban Pada Berat Sendiri Struktur

Faktor Beban
Jangka
KMSU
Waktu Deskripsi KMSS
Biasa Terkurangi
Baja, Aluminium 1,0 1,1 0.9
Beton Pra-cetak 1.0 1.2 0.85
Tatap
Beton di cor di tempat 1.0 1.3 0.75
kayu 1.0 1.4 0.7
Sumber: SNI 1725-2016
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Element struktur dihitung beratnya berdasarkan masing-masing berat jenis


material yang digunkana dengan kriteria sebagaimana ditunjukan pada
tebel berikut :

Tabel 2.10 Berat Sendiri

Berat per Satuan Isi Kerapatan Massa


Bahan
(kg/m3) (kg/m3)
Lapisan Permukaan Beraspal 22,0 2240
Timbunan Tanah dipadatkan 17,2 1760
Kerikil dipadatkan 18,8 – 22,7 1920 – 2320
Aspal Beton 22,0 2240
Beton 22,0 – 25,0 2240 – 2560
Beton Bertulang 23,5 – 25,5 2400 – 2600
Beton Prategang 25,0 – 26,0 2560 – 2640
Batu Pasangan 23,5 2400
Sumber: Bridge Management System (BMS), 1992

b) Beban Mati Tambahan (Superimposed Dead Load)


Beban mati tambahan adalah berat seluruh bahan yang merupakan elemen
non struktural dan merupakan beban pada jembatan dan mungkin
besarnya berubah selama umur jembatan. Nilai beban mati tambahan yaitu
2 untuk kondisi ultimit dan 1 untuk kondisi servis seperti yang ditunjukkan
pada tabel berikut:

Tabel 2.11 Faktor Beban pada Beban Mati Tambahan

Faktor Beban
Jangka KMAU
Waktu Deskripsi KMAS
Biasa Terkurangi
Keadaan Umum 1,0 2.0 0.7
Tetap
Keadaan Khusus 1.0 1.4 0.8
Sumber: SNI 1725-2016

c) Pengaruh Penyusutan dan Rangkak


Efek susut dan rangkak dipertimbangkan pada perencanaan jembatan yang
menggunakan material beton. Efek ini harus diperhitungkan terutama
untuk struktur-struktur yang terintegral antara girder-pierhead dan
piernya.
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Rangkak pada beton merupakan fungsi dari kelembaban relative, rasio


volume-luas permukaan beton, dan umur beton saat dibebani. Rangkak juga
dipengaruhi oleh jumlah tulangan dalam penampang, dan properties
campuran beton. Rangkak saat umur tertentu setelah pengaplikasian beban
dapat diperkirakan dalam hubungan dengan regangan elastis. Nilai
pengaruh susut dan rangkak yaitu 1 untuk kondisi ultimit dan 1 untuk
kondisi servis seperti yang ditunjukkan pada tabel berikut:

Tabel 2.12 Faktor Beban Susut dan Rangkak

Faktor Beban
Jangka Waktu
KSR
S
KSRU
Tetap 1,0 1.0
Sumber: SNI 1725-2016

Pengaruh penyusutan dan rangkak harus diperhitungkan dalam


perencanaan jembatan-jembatan beton. Pengaruh ini dihitung dengan
menggunakan beban mati dari jembatan. Apabila pengaruh rangkak dan
penyusutan bisa mengurangi pengaruh muatan lainnya, maka harga dari
rangkak dan penyusutan itu diambil minimumnya, misal pada waktu
transfer dari beton pra-tegang.

d) Pengaruh Pra-tegang
Pra-tegang akan menyebabkan pengaruh sekunder pada komponen-
komponen yang terkekang pada bangunan statis tak tentu. Pre-tegang
harus diperhitungkan sebelum dan sesudah kehilangan tegangan dalam
kombinasinya dengan beban-beban lainnya. Nilai beban pengaruh
prategang yaitu 1 untuk kondisi ultimit dan 1 untuk kondisi servis seperti
yang ditunjukkan pada table berikut:

Tabel 2.13 Faktor Beban Pengaruh Prategang

Jangka Faktor Beban


Waktu KSR S
KSRU
Tetap 1,0 1.0
Sumber: SNI 1725-2016
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Dalam melakukan perhtungan beban akibat pengaruh prateganga terdapat


pengaruh utama dari pra-tegang harus dipertimbangkan diantaranya sebgai
berikut :
1. Pada keadaan batas layan, gaya prategang dapat dianggap bekerja
sebagai beban.
2. Pada keadaan batas ultimate, pengaruh prategang tercakup dalam
perhitungan kekuatan unsur.

e) Tekanan Tanah
Perencanaan abutment pada struktur jembatan terdapat beberapa beban
yang bekerja diantaranya yaitu beban tanah. Beban tanah pada abutement
terdiri dari empat beban yaitu, tekanan tanah vertical, tekanan tanah lateral
aktif, tekanan lateral pasif dan tekanan lateral dalan keadaan diam. Nilai
beban beban tanah yaitu 1,12-1,8 untuk kondisi ultimit dan 1 untuk kondisi
servis seperti yang dihitung dengan menggunakan faktor beban berikut:

Tabel 2.14 Faktor Beban pada Beban Tanah

Faktor Beban
Jangka
Deskripsi KTBU
Waktu KTBS
Biasa Terkurangi
Tekanan Tanah Vertical 1,0 1,25 0,80

Tekanan Tanah Lateral Aktif 1,0 1,25 0,8


Tetap
Tekanan Tanah Lateral Pasif 1,0 1,40 0,7

Tekanan Tanah Lateral Keadaan


1,0 - -
diam

Sumber : Bridge Management System (BMS), 1992


Koefisien tekanan tanah tergantung pada besaran-besaran tanah
(kepadatan, kadar kelembaban, kohesi, sudut geser, dan lain sebagainya).
Besaran-besaran tanah tersebut bisa diperoleh dari hasil pengukuran dan
pengujian tanah. Tekanan tanah mempunyai hubungan yang tidak linier
dengan sifat-sifat bahan tanah.
Pengaruh air tanah harus diperhitungkan terhadap tekanan tanah. Pada
bagian di belakang dinding penahan harus diperhitungkan adanya beban
tambahan yang bekerja apabila beban lalu lintas kemungkinan akan bekerja
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

pada bagian daerah keruntuhan aktif teoritis. Besarnya beban tambahan ini
adalah setara dengan beban tanah setebal 0,6 m yang bekerja secara merata
pada bagian tanah yang dilewati oleh beban lalu lintas tersebut.
f) Pengaruh Tetap Pelaksanaan
Pengaruh pelaksanaan merupakan pengaruh yang disebabkan oleh metoda
dan urutan pelaksanaan jembatan, biasanya mempunyai kaitan dengan
aksi-aksi lainnya seperti pra-penegangan dan berat sendiri. Dalam
menentukan beban pengaruh pelaksanaan digunakan faktor beban yaitu
1,25 untuk kondisi ultimit dan 1 untuk kondisi servis seperti yang
ditunjukkan pada table berikut:

Tabel 2.15 Faktor Beban pada Pengaruh Tetap Pelaksanaan

Faktor Beban
Jangka Waktu KPLU
KPLS
Biasa Terkurangi
Tetap 1,0 1,25 0,8
Sumber: SNI 1725-2016

2. Aksi Lalu Lintas


a) Beban Lalu Lintas
Beban lalu lintas untuk perencanaan jembatan terdiri dari beban “D” dan
beban Truk “T”. Beban lajur “D” bekerja pada seluruh lebar jalur
kendaraan dan menimbulkan pengaruh pada jembatan yang ekivalen
dengan suatu iring-iringan kendaraan yang sebenarnya. Jumlah total
beban lajur “D” yang bekerja tergantung pada lebar jalur kendaraan itu
sendiri. Beban truk adalah beban yang ekivalen dengan suatu kendaraan
berat dengan 3 as yang ditempatkan pada beberapa posisi dalam lajur lalu
lintas rencana. Secara umum beban “D” akan menentukan dalam
perhitungan yang mempunyai bentang mulai dari sedang sampai panjang,
sedangkan beban “T” digunakan untuk bentang pendek dan lantai
kendaraan. Lajur lalu lintas kendaraan mempunyai lebar 2,75 m. Faktor
beban pada perhitungan beban lalu lintas yaitu 1,8 untuk kondisi ultimit
dan 1 untuk kondisi servis seperti yang ditunjukkan pada table berikut ini:

Tabel 2.16 Faktor Beban Lalu Lintas


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Faktor Beban
Jangka Waktu S
KTD KTDU
Sementara 1,0 1.8
Sumber: SNI 1725-2016

b) Beban lajur “D”


Beban lajur “D” terdiri dari beban terbagi rata (Uniformly Distributed Load,
UDL) yang digabung dengan beban garis (Knife Edge Load, KEL).
(1) Beban Terbagi Rata (UDL):
UDL mempunyai intensitas q kPa, dimana nilai q tergantung pada
bentang total L yang dibebani sebagai berikut:
L  30m : q = 9,0 kPa (0,9 ton/m²)
L > 30m : q = 9,0 (0,5 + 15/L) kPa
UDL harus dipecah-pecah menjadi panjang-panjang tertentu untuk
mendapatkan pengaruh maksimum pada jembatan menerus atau
bangunan khusus.
(2) Beban Garis (KEL)
Satu KEL dengan intensitas p kN/m harus ditempatkan tegak lurus
dari arah lalu lintas pada jembatan. Besarnya intensitas p adalah
49,0 kN/m.

Gambar 2.7 Beban Lajur “D” (1)


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Gambar 2.8 Beban “ D” – UDL vs Panjang yang Dibebani

Gambar 2.9 Susunan Pembebanan ” D”

Penyebaran beban “D” pada arah melintang seperti ditunjukan pada Gambar 2.4
dapat dijelaskan sebagai berikut :
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

(1) Beban “D” harus disusun pada arah melintang sedemikian rupa
sehingga menimbulkan momen maksimum. Penyusunan komponen-
komponen UDL dan KEL dari beban “D” arah melintang harus sama.
(2) Bila lebar jalur kendaraan jembatan kurang atau sama dengan 5.5
m, maka beban “D” harus ditempatkan pada seluruh jalur dengan
intensitas 100%.
(3) Apabila lebar jalur lebih besar dari 5,5 m beban “D” harus
ditempatkan pada jumlah lajur lalu lintas rencana (nI) yang
berdekatan, dengan intensitas 100%. Hasilnya adalah beban garis
ekivalen sebesar nI x 2.75 q kN/m dan beban terpusat ekivalen
sebesar nI x 2.75 p kN, kedua-duanya bekerja berupa garis (strip)
pada jalur selebar nI x 2.75 m. Lajur lalu lintas rencana yang
membentuk strip ini bisa ditempatkan dimana saja pada jalur
jembatan. Beban “D” tambahan harus ditempatkan pada seluruh
lebar sisa dari jalur dengan intensitas sebesar 50%.

Gambar 2.10 Penyebaran Pembebanan Dalam arah Melintang

c) Beban Truk “T”


Pembebanan Truk “T” terdiri dari kendaraan truk semi trailer yang
mempunyai muatan sumbu dan susunan. Pembebanan truk “T” ini harus
ditempatkan ditengah-tengah lajur lalu lintas rencana. Posisi dan
penyebaran pembebanan Truk “T” adalah dalam arah melintang.
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Terlepas dari panjang jembatan atau susunan bentang, hanya ada satu
kendaraan truk “T” yang bisa ditempatkan pada satu lajur lalu lintas
rencana.

0.5 1.75 m 0.5


5 4 to 9
m m 2.75 m

50 kN 225 kN 225 kN
kN kN
125mm 25 kN 500mm 112.5 500mm 112.5 kN
kN

2,75 m

125mm 25 kN 500mm 112.5 500mm 112.5 kN


kN

200mm 200mm 200mm

Gambar 2.11 Pembebanan Truk “T”

d) Faktor Beban Dinamis (Dynamic Load Allowance, DLA)


Faktor beban dinamis (DLA) merupakan interaksi antara kendaraan yang
bergerak dengan jembatan, seperti ditunjukan pada Gambar 2.6 Besarnya
KEL dari beban lajur “D” dan beban roda dari pembebanan truk “T” harus
dengan harga KEL yang cukup untuk memberikan terjadinya interaksi
antara kendaraan yang bergerak dengan jembatan. Besarnya nilai tambah
dinyatakan dalam interaksi dari beban statis.
(1) Untuk beban “D” : DLA merupakan fungsi dari panjang bentang
ekivalen (bentang  50 m, DLA = 40 %).
(2) Untuk pembebanan Truk “T” : DLA diambil 0,3.
Harga DLA yang dihitung digunakan pada seluruh bagian bangunan yang
berada di atas permukaan tanah. Untuk bagian bangunan bawah dan
pondasi yang berada di bawah garis perubahan, Harga DLA harus diambil
sebagai peralihan linier dari harga pada baris permukaan tanah sampai
nol pada kedalaman 2 m.
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Untuk bangunan yang terkubur, seperti halnya gorong-gorong dan


struktur baja-tanah, harga DLA jangan diambil dari 0,4 untuk kedalaman
nol dan jangan kurang dari 0,1 untuk kedalaman 2 m. Untuk kedalaman
antara bisa diinterpolasi linier.

Gambar 2.12 Faktor Beban Dinamis untuk KEL Pembebanan

Lajur “ D”
e) Beban Rem
Beban rem bekerja kearah lateral kearah memanjang jembatan, beban rem
diperhitungkan berdasarkan berat muatan lalu lintas pada struktur
jembatan. Faktor beban pada perhitungan beban rem yaitu 1.8 untuk
kondisi ultimit dan 1 untuk kondisi servis seperti yang ditunjukkan pada
tabel berikut ini:

Tabel 2.17 Faktor Beban pada Beban Rem

Faktor Beban
Jangka Waktu S
KTB KTBU
Sementara 1,0 1.8
Sumber: SNI 1725-2016
Bekerjanya gaya-gaya di arah memanjang jembatan, akibat gaya rem dan
traksi, harus ditinjau untuk kedua jurusan lalu lintas. Pengaruh ini
diperhitungkan senilai dengan gaya rem sebesar 5% dari beban lajur D
yang dianggap ada pada semua jalur lalu lintas, tanpa dikalikan dengan
faktor beban dinamis dan dalam satu jurusan. Gaya rem tersebut dianggap
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

bekerja horizontal dalam arah sumbu jembatan dengan titik tangkap


setinggi 1,8 m diatas permukaan lantai kendaraan.
Dalam memperkirakan pengaruh gaya memanjang terhadap perletakan
dan bangunan bawah jembatan, maka gesekan atau karasteristik
perpindahan geser dari perletakan ekspansi dan kekakuan bangunan
bawah harus diperhitungkan. Korelasi anatara besar gaya rem dengan
bentang struktur jembatan.

Gambar 2.13 Gaya Rem

f) Gaya Sentrifugal
Jembatan yang mempunyai lengkung horizontal, harus diperhitungkan
gaya sentrifugal akibat pengaruh pembebanan lalu lintas untuk seluruh
bagian struktur. Faktor beban yang bekerja pada pada gaya sentrifugal
yaitu 1,8 untuk kondisi ultimit dan 1 untuk kondisi servis, seperti yang
ditunjukkan pada tabel berikut:

Tabel 2.18 Faktor beban pada gaya sentrifugal

Faktor Beban
Jangka Waktu
K TR
S
KTRU
Sementara 1,0 1.8
Sumber: SNI 1725-2016

Beban lalu lintas dianggap bergerak pada kecepatan tiga perempat dari
kecepatan rencana. Gaya sentrifugal harus bekerja secara bersamaan
dengan beban “D” atau “T” dengan pola yang sama sepanjang jembatan.
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Faktor beban dinamis disini jangan ditambahkan pada gaya setrifugal


tersebut. Gaya sentrifugal dianggap bekerja pada permukaan lantai dengan
arah keluar secara radial dan harus sebanding dengan pembebanan total
pada suatu titik berdasarkan rumus :

dimana :
TTR = Gaya sentrifugal yang bekerja pada bagian
jembatan
TT = Pembebanan lalu lintas total yang bekerja pada
bagian yang sama (TTR dan TT mempunyai satuan
yang sama)
V = Kecepatan lalu lintas rencana (km/jam).
R = Jari-jari lengkungan.

g) Pembebanan untuk Pejalan Kaki (Beban Trotoar)


Faktor beban yang bekerja pada beban pejalan kaki yaitu 1,8 untuk
kondisi ultimit dan 1 untuk kondisi servis, seperti yang ditunjukkan pada
tabel berikut:

Tabel 2.19 Faktor Beban Pejalan Kaki

Faktor Beban
Jangka Waktu
KTTS KTTU
Sementara 1,0 1.8
Sumber: SNI 1725-2016

Semua elemen dari trotoar maupun jembatan penyeberangan yang


langsung memikul pejalan kaki harus direncanakan untuk beban nominal
5 kPa (0,51 ton/m²).
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

6
Pejalan kaki yang berdiri sendiri dan bangunan atas jembatan

Intensitas beban (kPa)


4

Pejalan kaki yang dipasang pada bangunan atas jembatan


2

0
0 20 40 60 80 100 120

Luas Beban (m2)

Gambar 2.14 Pembebanan untuk Pejalan Kaki

h) Beban Tumbukan pada Penyangga Jembatan


Faktor beban yang bekerja pada beban tumbukan yaitu 1,1 untuk kondisi
ultimit dan 1 untuk kondisi servis, seperti yang ditunjukkan pada tabel
berikut:

Tabel 2.20 Faktor Beban Tumbukan Penyangga Jembatan

Faktor Beban
Jangka Waktu KTC
S KTCU
Sementara 1,0 1.0
Sumber: SNI 1725-2016

Pilar yang mendukung jembatan yang melintas jalan raya, harus


direncanakan mampu menahan tumbukan. Kalau tidak, bisa direncanakan
dan dipasang pelindung.
Apabila pilar yang mendukung jembatan layang terletak di belakang
penghalang, maka pilar tersebut harus direncanakan untuk bisa menahan
beban statis ekivalen sebesar 100 kN yang bekerja membentuk sudut 100
dengan sumbu jalan yang terletak di bawah jembatan. Beban ini bekerja
1,8 m di atas permukaan jalan.

3. Aksi Lingkungan
a) Penurunan
Jembatan harus direncanakan untuk bisa menahan terjadinya
penurunan yang diperkirakan, termasuk perbedaan penurunan,
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

sebagai aksi daya layan. Faktor beban yang bekerja pada beban
penurunan yaitu 1 untuk kondisi servis, seperti yang ditunjukkan pada
tabel berikut:

Tabel 2.21 Faktor Beban Penurunan

Faktor Beban
Jangka Waktu
KESS KESU
Tetap 1,0 Tidak bisa dipakai
Sumber: SNI 1725-2016
Pengaruh penurunan mungkin bisa dikurangi dengan adanya rangkak
dan interaksi pada struktur tanah.

b) Pengaruh Temperatur
Faktor beban yang bekerja pada beban temperature yaitu 1 untuk
kondisi servis dan 1.2 untuk kondisi ultimit, seperti yang ditunjukkan
pada tabel berikut:

Tabel 2.22 Faktor Beban pada Beban Temperatur

Faktor Beban
Jangka Waktu KETU
KETS
Biasa Terkurangi
Sementara 1,0 1,2 0,8
Sumber: SNI 1725-2016
Pengaruh temperatur dibagi menjadi :
(a) Variasi pada temperatur jembatan rata-rata
(b) Variasi temperatur di dalam bangunan atas jembatan (perbedaan
temperatur).
Variasi jembatan rata-rata digunakan dalam menghitung pergerakan
dalam perletakan dan sambungan pelat lantai dan untuk menghitung
beban akibat terjadinya pengekangan dari pergerakan tersebut.
Variasi temperatur rata-rata berbagai tipe bangunan jembatan
diberikan dalam tabel 2.21. Besarnya harga koefisien perpanjangan dan
modulus elastisitas yang digunakan untuk menghitung besarnya
pergerakan dan gaya yang terjadi diberikan dalam
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Tabel 2.23 Temperatur Jembatan Rata-Rata Nominal

Tipe Bangunan Atas Temperatur Temperatur


Jembatan Rata-rata Jembatan Rata-
Minimum rata Maximum
Lantai beton di atas gelagar atau
15C 40 C
box beton
Lantai Beton di atas gelagar, box
15 C 40C
atau rangka baja
Lantai pelat baja di atas gelagar,
15 C 45 C
box atau rangka baja
Sumber : Bridge Management System (BMS), 1992

Tabel 2.24 Sifat Bahan Rata-rata Akibat Pengaruh Temperatur

Koefisien Perpanjangan Modulus Elastisitas


Bahan
Akibat Suhu MPa
Baja 12 x 10-6 per º C 200.000
Beton :
Kuat tekan < 30 Mpa 10 x 10-6 per º C 25.000
Kuat tekan < 30 Mpa 11 x 10-6 per º C 34.000
Aluminium 24 x 10-6 per º C 70.000
Sumber : Bridge Management System (BMS), 1992
c) Aliran Air, Benda Hanyutan dan Tumbukan Dengan Batang kayu
Faktor beban yang bekerja pada beban aliran air dan benda hanyutan
yaitu 1 untuk kondisi servis dan 1.5-2.0 untuk kondisi ultimit, seperti
yang ditunjukkan pada tabel berikut:

Tabel 2.25 Faktor beban yang bekerja pada beban aliran air dan benda hanyutan

Faktor Beban
Jangka Waktu S
KTF KTCU
Sementara 1,0 2.0 – 1.5
Sumber: SNI 1725-2016
Gaya seret nominal ultimate pada pilar akibat aliran air tergantung
pada kecepatan sebagai berikut:
TEF = 0,5 CD (VS)² AD kN
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

dimana:
VS = Kecepatan air rata-rata (m/det).
CD = Koefisien serat
AD = Luas proyeksi pilar tegak lurus arah aliran (m²) dengan tinggi
sama dengan kedalaman aliran

Tabel 2.26 Koefisien Seret dan Angkat untuk Aneka Bentuk Pilar

Bentuk pilar Koefisien seret

0.8

1.4

0.7

0.7

Sumber : Bridge Management System (BMS), 1992


Gaya akibat tumbukan dengan batang kayu dihitung dengan
menggarap bahwa batang dengan massa minimum sebesar 2 ton
hanyut pada kecepatan aliran rencana, harus bisa ditahan dengan gaya
maksimum berdasarkan pada lendutan elastis ekivalen dari pilar
dengan rumus :
M (V A )2 kN
T EF =
d
dimana :
M = Massa batang kayu = 2 ton.
VA = Kecepatan aliran permukaan (m/det).
Tidak ada penyelidikan yang terperinci mengenai bentuk diagram
kecepatan dilokasi jembatan, Va bisa diambil 1,4 kali kecepatan rerata
d = Lendutan elastis ekivalen, Nilai D lihat Tabel 2.25

Tabel 2.27 Lendutan Ekivalen untuk Tumbukan Batang Kayu

Tipe Pilar d (m)


Pilar beton masif 0,075

Tiang Beton Perancah 0,150


Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Tipe Pilar d (m)


Tiang Kayu Perancah 0,300
Sumber : Bridge Management System (BMS), 1992
Gaya akibat tumbukan kayu dan benda hanyutan lainnya jangan
diambil secara bersamaan. Tumbukan batang kayu harus ditinjau
secara bersamaan dengan gaya angkat dan gaya seret. Untuk
kombinasi pembebanan, tumbukan batang kayu harus ditinjau sebagai
aksi transient.

d) Tekanan Hidrostatis dan Gaya Apung


Faktor beban yang bekerja pada beban tekanan hidrostatis dan gaya
apung yaitu 1 untuk kondisi servis dan 1 untuk kondisi ultimit, seperti
yang ditunjukkan pada tabel berikut:

Tabel 2.28 Faktor Beban pada Tekanan Hidrostatis dan Gaya Apung

Faktor Beban
Jangka KEUU
Waktu KEUS
Biasa Terkurangi
1.0
Sementara 1,0 1.0(0.9)
(1.1)
Sumber: SNI 1725-2016
Permukaan air rendah dari tinggi harus ditentukan selama umur
bangunan dan digunakan untuk menghitung tekanan hidrostatis dan
daya apung dalam menghitung pengaruh tekanan hidrostatis,
kemungkinan adanya gradien hidrolis yang mungkin terjadi melintang
bangunan harus diperhitungkan.

e) Beban Angin
Faktor beban yang bekerja pada beban angin yaitu 1 untuk kondisi
servis dan 1.2 untuk kondisi ultimit, seperti yang ditunjukkan pada
tabel berikut:

Tabel 2.29 Faktor Beban pada Beban Angin

Faktor Beban
Jangka Waktu
K EW
S
KEWU
Sementara 1,0 1.2
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Sumber: SNI 1725-2016

Gaya angin nominal ultimate pada jembatan tergantung pada


kecepatan angin rencana sebagai berikut :
TEW = 0,0006 CW (VW)² Ab Kn
dimana:
VW = Kecepatan angin rencana.
CW = Koefisien seret.
Ab = Luas koefisien bagian samping jembatan.
Kecepatan angin rencana harus diambil seperti yang diberikan dalam
Tabel 2.28. Luas ekivalen bagian samping jembatan adalah luas total
bagian yang masif dalam arah tegak lurus sumbu memanjang
jembatan. Beban angin harus dianggap bekerja secara merata pada
seluruh bangunan atas.

Tabel 2.30 Kecepatan Angin Rencana VW

Lokasi
Keadaan Sampai 5 km dari > 5 km dari
Batas pantai pantai
Ultimate 35 m/s 30 m/s
Sumber: SNI 1725-2016

f) Beban Gempa
Faktor beban yang bekerja pada bebangempa yaitu 1 untuk kondisi
ultimit, seperti yang ditunjukkan pada tabel berikut:

Tabel 2.31 Faktor Beban pada Beban Gempa

Jangka Faktor Beban


Waktu KEWS KEWU
Tidak dapat
Sementara 1.0
digunakan
Sumber: SNI 1725-2016
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Peta gempa yang digunakan dalam perhitungan beban gempa merupakan


peta gempa dalam periode ulang 75 tahun, seperti yang ditunjukkan pada
gambar berikut ini:
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Gambar 2.15 Peta Percepatan Puncak Batuan Dasar (PGA) Untuk Probabilitas
terlampaui 7% Dalam 75 Tahun

Sumber: Pusat Penelitian dan Pengembangan Jalan dan Jembatan (PUSJATAN)

Gambar 2.16 Peta Daerah Gempa 2013 Untuk Percepatan 0.2 Detik Di Batuan Dasar
Untuk Probabilitas Terlampaui 7% Dalam 75 Tahun
Draft Laporan Analisis Struktur Jembatan Proyek Pembangunan
Jalan Tol Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Sumber: Pusat Penelitian dan Pengembangan Jalan dan Jembatan (PUSJATAN)

Gambar 2.17 Peta Daerah gempa 2013 Untuk Percepatan 1 Detik DI Batuan Dasar
Untuk Probabilitas terlampaui 7% Dalam 75 Tahun
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

g) Faktor Situs
Untuk penentuan respons spektra di permukaan tanah, diperlukan suatu
faktor amplifikasi pada periode nol detik, periode pendek (T=0,2 detik) dan
periode 1 detik. Faktor amplifikasi meliputi faktor amplifikasi getaran
terkait percepatan pada getaran periode nol detik (F PGA), faktor
amplifikasi periode pendek (Fa) dan faktor amplifikasi terkait percepatan
yang mewakili getaran periode 1 detik (Fv). Tabel 2 dan Tabel memberikan
nilai-nilai FPGA, Fa, dan Fv untuk berbagai klasifikasi jenis tanah.

Tabel 2.32 Faktor Amplikasi Untuk Periode 0 Detik Dan 0.2 Detik (FPGA/Fa)

Sumber: SNI 1725-2016

Tabel 2.33 Besarnya nilai faktor ampilifikasi untuk periode 1 detik (Fv)

Sumber: SNI 1725-2016

39
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

(1) Respon Spectrum Rencana


Respons spektra adalah nilai yang menggambarkan respons maksimum
dari sistem berderajat-kebebasan-tunggal pada berbagai frekuensi alami
(periode alami) teredam akibat suatu goyangan tanah. Untuk kebutuhan
praktis, maka respons spektra dibuat dalam bentuk respons spektra
yang sudah disederhanakan.

Gambar 2.18 Bentuk Tipikal Respons Spektra Di Permukaan Tanah

Respons spektra di permukaan tanah ditentukan dari 3 (tiga) nilai


percepatan puncak yang mengacu pada peta gempa Indonesia 2010
(PGA, SS dan S1), serta nilai faktor amplifikasi FPGA, Fa, dan Fv.
Perumusan respons spektra adalah sebagai berikut :

Koefisien respons gempa elastik


Untuk periode lebih kecil dari T0, koefisien respons gempa elastik (Csm)
didapatkan dari persamaan berikut :

Untuk periode lebih besar atau sama dengan T0, dan lebih kecil atau
sama dengan TS, respons spektra percepatan, Csm adalah sama dengan
SDS.

40
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Untuk periode lebih besar dari TS, koefisien respons gempa elastik (Csm)
didapatkan dari persamaan berikut :

Penggunaan masing-masing persamaan dapat membentuk respons


spektra di permukaan
(2) Klasifikasi operasional
Pemilik pekerjaan atau pihak yang berwenang harus dapat
mengklasifikasikan jembatan ke dalam satu dari tiga kategori sebagai
berikut :
- Jembatan sangat penting (critical bridges), 
- Jembatan penting (essential bridges), atau 
- Jembatan lainnya (other bridges) 
Jembatan penting harus dapat dilalui oleh kendaraan darurat dan untuk
kepentingan keamanan/pertahanan beberapa hari setelah mengalami
gempa rencana dengan periode ulang 1000 tahun). Untuk jembatan
sangat penting, maka jembatan harus dapat dilalui oleh semua jenis
kendaraan (lalu-lintas normal) dan dapat dilalui oleh kendaraan darurat
dan untuk kepentingan keamanan/pertahanan segera setelah mengalami
gempa dengan periode ulang 1000 tahun. Jembatan lainnya adalah
jembatan yang masih dapat dilalui kendaraan darurat dengan lalu-lintas
yang terbatas setelah mengalami gempa rencana dengan periode ulang
1000 tahun.
(3) Kategori kinerja seismik
Setiap jembatan harus ditetapkan dalam salah satu empat zona gempa
berdasarkan spektra percepatan periode 1 detik (SD1) sesuai Tabel 2.32.
Kategori tersebut menggambarkan variasi risiko seismik dan digunakan

41
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

untuk penentuan metode analisis, panjang tumpuan minimum, detail


perencanaan kolom, dan prosedur desain fondasi dan kepala jembatan.

Tabel 2.34 Zona Gempa

Sumber: SNI 1725-2016


Catatan : SD1 = Fv x S1
SD1 : Nilai spektra permukaan tanah pada periode 1,0 detik
Fv : Nilai faktor amplifikasi untuk periode 1 detik (Fv)
S1 : Parameter respons spektra percepatan gempa untuk periode
1,0 detik mengacu pada Peta Gempa Indonesia 2010.
(4) Faktor modifikasi respons
Untuk penggunaan faktor modifikasi respons pada pasal ini maka
detailing struktur harus sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Gaya
gempa rencana pada bangunan bawah dan hubungan antara elemen
struktur ditentukan dengan cara membagi gaya gempa elastis dengan
faktor modifikasi respons (R). Sebagai alternatif penggunaan faktor R
untuk hubungan struktur, sambungan monolit antara elemen struktur
atau struktur, seperti hubungan kolom ke fondasi telapak dapat
direncanakan untuk menerima gaya maksimum akibat plastifikasi
kolom atau kolom majemuk yang berhubungan.
Apabila digunakan analisis dinamik riwayat waktu, maka faktor
modifikasi respons (R) diambil sebesar 1 untuk seluruh jenis bangunan
bawah dan hubungan antar elemen struktur.

42
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Tabel 2.35 Faktor Modifikasi Respon (R) Untuk Bangunan Bawah

Sumber: SNI 03-2833-2016

Tabel 2.36 Faktor Modifikasi Respon (R) Untuk Hubungan

Antar Elemen Struktur

Sumber: SNI 03-2833-2016

(5) Penggunaan
Gaya gempa harus diasumsikan untuk dapat bekerja dari semua arah
lateral. Faktor modifikasi respons (R) yang sesuai harus digunakan di
kedua arah sumbu orthogonal bangunan bawah. Pilar tipe dinding dapat
dianalisis sebagai kolom tunggal dalam arah sumbu lemah.

43
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

i) Aksi-Aksi Lainnya
(1) Gesekan pada Perletakan
Faktor beban yang bekerja pada gesekan pada perletakan yaitu untuk
kondisi servis, seperti yang ditunjukkan pada tabel berikut:

Tabel 2.37 Faktor beban yang bekerja pada gesekan Perletakan

Faktor Beban
Jangka Waktu KFBU
KFBS
Biasa Terkurangi
Tetap 1.0 1.3 0.8
Sumber: SNI 03-2833-2016

Gesekan pada perletakan termasuk pengaruh kekakuan geser dari


perletakan elastomer. Gaya akibat geseran pada perletakan dihitung
dengan hanya menggunakan beban tetap.
(2) Pengaruh Getaran
Getaran yang diakibatkan oleh adanya kendaraan yang lewat di atas
jembatan merupakan keadaan batas daya layan apabila tingkat getaran
menimbulkan bahaya dan ketidaknyamanan, sama halnya dengan
keamanan bangunan.
(3) Beban Pelaksanaan
Beban Pelaksanaan terdiri dari :
- Beban yang disebabkan oleh aktivitas pelaksanaan itu sendiri, dan
- Aksi lingkungan yang mungkin timbul selama waktu pelaksanaan

44
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

j) Kombinasi Pembebanan
(1) Tegangan Kerja Rencana
Kombinasi beban untuk perencanaan berdasarkan tegangan kerja
berikut ini.

Tabel 2.38 Kombinasi Beban untuk Perencanaan Tegangan Kerja

Kombinasi No.
Gaya
1 2 3 4 5 6 7
Aksi Tetap X X X X X X X
Beban Lalu Lintas X X X X - - X
Pengaruh temperature - X - X - - -
Arus/Hanyutan/
X X X X X - -
Hidro/daya apung
Beban Angin - - X X - - -
Pengaruh Gempa - - - - X - -
Beban Tumbukan - - - - - - X
Beban Pelaksanaan - - - - - X -
Tegangan berlebihan
Nil 25 25 40 50 30 50
Yang diperbolehkan

% % % % % %
Sumber : Bridge Management System (BMS), 1992

45
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

(2) Keadaan Daya Layan


Kombinasi beban untuk perencanaan berdasarkan daya layan
diberikan pada tabelk berikut:

Tabel 2.39 Kombinasi Beban untuk Perencanaan Keadaan Daya Layan

Kombinasi Beban
Gaya
1 2 3 4 5 6
Aksi Tetap X X X X X X
Beban lajur ‘D’ atau beban truk ‘T’ X o o o o
Gaya Rem atau Gaya sentrifugal X o o o o
Beban Pejalan kaki X
Gesekan pada perletakan o o X o o o
Pengaruh temperatur o o X o o o
Arus/Hanyutan/Hidro/daya apung o o X o o
Beban Angin o o X o
Beban Gempa
Beban Tumbukan
Pengaruh Getaran X X
Beban Pelaksanaan X
Sumber : Bridge Management System (BMS), 1992

46
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

(3) Keadaan Batas Ultimate


Kombinasi beban untuk perencanaan berdasarkan keadaan batas
ultimate diberikan pada
berikut ini.

Tabel 2.40 Kombinasi Beban untuk Perencanaan Keadaan Batas Ultimate

Kombinasi Beban
Gaya
1 2 3 4 5 6
Aksi Tetap X X X X X X
Beban lajur ‘D’ atau beban truk ‘T’ X o o o
Gaya Rem atau Gaya sentrifugal X o O o
Beban Pejalan kaki X
Gesekan pada perletakan o o O o o
Pengaruh temperatur o o O o o
Arus/Hanyutan/Hidro/daya apung o X o o
Beban Angin O O X o
Beban Gempa X
Beban Pelaksanaan X
Sumber: Bridge Management System (BMS), 1992

2.2.5 Persyaratan Durabilitas Struktur


Umur rencana standar jembatan adalah 50 tahun tunk komponen utama
seperti (fondasi, bangunan bawah, gelagar, batang-batang rangka, sistem
lantai), untuk mencapai umur jembatan yang direncanakan terdapat aspek
durabilitas yang erat kaitannya dengan mutu beton yang terpasang, oleh
karena itu perlu kiranya dilakukan kegiatan pengamatan pada konstruksi
bangunan/ sarana infrastruktur. Hal ini akan berupa pengamatan pada lokasi
untuk mendata, melakukan identifikasi jenis,tingkat dan klasifikasi kerusakan
jembatan secara berkala. Hal tersegut bertujuan untuk mekakukan investigasi
dan perawatan jembatan agar umur rencana jembatan tercapai. Secara
sederhana, rangkaian kegiatan investigasi dapat terlihat pada Gambar 2.13
berikut:

47
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Gambar 2.19 Rangkaian kegiatan investigasi

Pengamatan Visual, secara detail akan menginventaris data-data:


 Retakan, arah, panjang serta lebarnya
 Kondisi tulangan, melalui bercak karat yang terlihat pada permukaan
beton, serta tanda-tanda lainnya.
 Kondisi permukaan beton, yaitu lokasi keropos, pengelupasan serta
luasannya.
 Foto kondisi.

a) Penilaian Kekuatan Beton Aktual


Kekuatan struktur beton selalu dikaitkan dengan nilai kekuatan
tekan yang terpasang (aktual), yang diperoleh dari contoh dari
lokasi-lokasi yang dipilih/diamati. Untuk keperluan tersebut, contoh
beton inti diambil dari lokasi kritis di lapangan yang selanjutnya diuji
kekuatan tekannya di laboratorium, sehingga diperoleh hasil aktual
dari kondisi kekuatan material beton yang terpasang. Untuk
melakukan pengambilan contoh digunakan mata bor intan yang
dipadu dengan air sebagai pendingin dan media untuk membuang
partikel debu beton.

48
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

b) Tingkat Keasaman Selimut Beton (Karbonasi)


Karbonasi merupakan proses kimia yang melibatkan mineral semen yang
telah terhidrasi dalam beton dan adanya karbon dioksida, CO2 di udara
sekitar. Pengamatan karbonasi dilakukan dengan memberi larutan
phenolphthalein pada contoh beton yang baru diangkat dari permukaan
struktur yang terpasang. Kondisi beton yang belum terkarbonasi (kondisi
basa, pH diatas 10)berwarna merah muda, sedangkan beton yang
terkarbonasi (kondisi asam, pH dibawah 10) tidak berubah warnanya.
Satu hal yang perlu di-perhatikan dari proses karbonasi adalah hilang-nya
sifat basa (passive layer) dari beton. Perlindungan tulangan dari korosi
oleh kondisi alkalin pasta semen yang terkandung dalam beton akan
hilang seiring proses karbonasi. Penurunan pH dari di atas 12 menjadi 8
akan memicu korosi tulangan jika disertai adanya kelembaban serta
meresapnya oksigen ke dalam beton.
c) Tingkat Kepadatan Material Beton Terpasang
Kecepatan gelombang ultrasonik melalui permukaan beton akan
dipengaruhi oleh kepadat-an serta sifat elastis dari bahan tersebut. Mutu
bahan biasanya dikaitkan dengan kekuatan elastisnya, sehingga
pengukuran kecepatan rambat gelombang ultrasonik pada bahan sering
dijadikan acuan untuk memperkirakan mutu serta kekerasan bahan
tersebut. Prinsip dari metode ini adalah bahwa kecepatan gelombang pada
sebuah media tertentu secara langsung berbanding lurus dengan
kepadatan media tersebut:

Gambar 2.20 Skema pengujian kepadatan beton

49
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

d) Tingkat Kekerasan Permukaan Beton


Prinsip uji ini bahwa pantulan dari sebuah masa elastis akan tergantung
pada kekerasan permukaan yang ditekan oleh massa tersebut. Sebuah
palu beton memiliki massa dengan energi tertentu yang dimilikinya akibat
peregangan pegas setelah palu ditekankan pada bidang uji. Nilai kuat
pantul yang dibaca oleh alat ini tergantung pada kekuatan material
paduan di permukaan beton. Pengujian yang dilakukan pada permukaan
yang halus ini nilainya akan bervariasi akibat variasi beton. Terdapatnya
rongga atau agregat dekat permukaan akan menyebabkan nilai yang
terbaca lebih kecil dan besar dari nilai yang seharusnya. Semakin keras
permukaan beton, pada umumnya akan meng-indikasikan kekuatan
permukaan selimut/media pelapis yang baik dan tidak lapuk. Selain itu,
dengan uji ini akan terindikasi lokasi-lokasi pada permukaan beton yang
mengalami gejala pelapukan/penurunan mutu material beton.
e) Deteksi Ketebalan Selimut Beton
Metode ini menggunakan prinsip elektro-magnetik untuk memindai
tulangan dari suatu elemen beton. Tujuan utama dari metode ini adalah
menentukan lokasi tulangan serta tebal selimut beton. Kondisi selimut
beton yang sesuai dengan desain rencana diharapkan mampu untuk
melindungi tulangan dalam beton dari kondisi lingkungan yang korosif,
sehingga mempunyai usia layan yang cukup lama. Kondisi penipisan
selimut beton yang terindikasi, akan menaikkan resiko korosi pada
tulangan yang terpasang disetiap elemen struktur beton yang diamati.
f) Deteksi potensi Korosi pada Selimut Beton
Pada prinsipnya, selimut beton me-rupakan lapisan pelindung yang
mencegah terjadinya korosi pada tulangan terpasang. Kondisi selimut
beton yang masih utuh (tidak terkikis) tidak menjadi jaminan keamanan
dari resiko korosi. Kondisi selimut beton yang utuh tapi sudah bersifat
asam, akan tetap memicu terjadinya korosi di tulangan dalam beton.
Metode ini untuk mengevaluasi potensi korosi pada selimut beton dengan
menggunakan prinsip pengukuran beda tegangan pada permukaan beton

50
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

yang ditinjau, sehingga dapat diketahui potensi korosi pada selimut beton
tersebut.
2.2.6 Persyaratan Pemeliharaan dan Akses Inspeksi
Persyaratan Pemeliharaan
Pekerjaan yang diklasifikasikan sebagai pemeliharaan kinerja jembatan yaitu setiap
pekerjaan yang dilakukan untuk membersihkan elemen- elemen jembatan
memperbaiki kerusakan-kerusakan ringan atau memelihara kondisi bagian-bagian
jembatan guna menjaga kinerja jembatan yang disyaratkan (jika dinyatakan dalam
Kontrak). Penyedia dalam melaksanakan pemeliharaan rutin dan atau perbaikan
ringan harus melakukan pengendalian lalu lintas di sekitar lokasi pekerjaan dan
memasang rambu-rambu peringatan bagi pengguna jembatan untuk mencegah
kecelakaan lalu lintas. Penyedia harus bertanggung jawab atas pekerjaan
pemeliharaan kinerja jembatan yang telah selesai dilaksanakan dan harus segera
memperbaiki kembali setiap terjadinya kerusakan kembali sesuai indikator kinerja
jembatan yang disyaratkan selama masa pelaksanaan. Adapun klasifikasi pekerjaan
pemeliharaan kinerja elemen jembatan meliputi:
a) Pembersihan Jembatan
Pembersihan jembatan meliputi pekerjaan pembersihan sampah' kotoran
yang ada pada bangunan atas jembatan termasuk sumbatan pada pipa cucuran
dan drainase lantai jembatan landasan bangunan bawah daerah jalan pendekat
serta daerah aliran sungai' 100 meter arah hulu hilir jembatan.
Kerusakan beton pada elemen non struktural merupakan retak akibat susut
(retak buaya) yang tidak menimbulkan dampak penurunan kapasitas pada
struktur jembatan
b) Pengecatan Sederhana
Pengecatan sederhana meliputi pekerjaan pengecatan baja pada sandaran
parapet kerb dan elemen-elemen jembatan yang mudah dijangkau dan tidak
mempunyai nilai struktural.
c) Penggantian Baut
Penggantian baut meliputi pekerjaan penggantian baut mutu tinggi yang
longgar dengan jumlah maksimum, 2 buah dari total jumlah baut yang berada
pada titik buhul jembatan rangka baja atau sambungan gelagar.
d) Perbaikan Pasangan Batu

51
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Perbaikan pasangan batu meliputi pekerjaan perbaikan retak adukan


pasangan batu pada bangunan pengaman seperti talud atau pengaman tebing
tanah timbunan (jalan pendekat) serta struktur pasangan batu ini belum
mengalami penurunan atau adanya bagian yang hilang.
e) Pembuatan jalan inspeksi
Pembuatan jalan inspeksi atau tangga inspeksi meliputi pekerjaan pembuatan
jalan dan tangga inspeksi yang berada pada sisi kiri dan kanan kepala
jembatan awal atau kepala jembatan akhir yang berfungsi sebagai jalan
inspeksi pemeriksaan dan pemeliharaan jembatan. Pekerjaan tangga dan jalan
inspeksi ini menggunakan pasangan batu yang masuk dalam mata
pembayaran.
f) Pengecatan Tiang Pancang
Pengecatan tiang pancang meliputi pekerjaan pengecatan atau perlindungan
tiang pancang baja terhadap korosi yang berada pada daerah splash zone
(daerah dampak cipratan air) serta daerah pasang surut dimana kondisi cat
eksisting tiang pancang masih sedikit ketebalan.
Perbaikan Pipa Cucuran dan Drainase
Perbaikan pipa cucuran dan drainase pada lantai jembatan meliputi pekerjaan
penggantian atau perbaikan pipa cucuran yang rusak serta perbaikan drainase
lantai secara keseluruhan jembatan.
g) Perbaikan Sambungan Siar Muai
Perbaikan sambungan siar muai meliputi pekerjaan perbaikan sambungan siar
muai jenis asphaltic plug. Pada jenis sambungan siar muai jenis lain seperti
sambungan jenis penutup baja karet (strip seal) modular baja siku maka
pemeliharaan rutin sambungan siar muai jenis ini hanya berupa pembersihan
bagian yang tertahan dimana sambungan siar muai tidak dapat bergerak
akibat adanya kerikil kotoran.
h) Perbaikan Fender
Perbaikan fender jembatan meliputi pekerjaan pengecatan fender yang
menggunakan jenis baja dengan pengecatan sesuai dengan luas fender baja
yang ada dan perbaikan beton untuk fender yang menggunakan beton dengan
ketentuan
Akses Inspeksi Jembatan

52
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Salah satu hal yang perlu diperhatikan dalam melakukan inspeksi jembatan
diantaranya yaitu akses inspeksi jembatan. Inspeksi jembatan harus dilakukan sesuai
dengan petunjuk urutan pemeriksaan, sesuai dengan yaitu dimulai dari salah satu
ujung bangunan bawah jembatan ke ujung jembatan yang lainnya. Alur akses inspeksi
jembatan ditunjukkan pada gambar berikut ini:

Gambar 2.21 Alur Inspeksi Jembatan

Akses dalam melakukan inspeksi perbaikan bearing pad dan pemeliharaan pipa
dapat dilakukan dari bagian bawah struktur jembatan. Akses menuju bagian bawab
struktur jembatan dapat melalui tangga inspeksi yang terdapat pada bagian sisi
jembatan.
Pekerjaan pemeliharaan lampu, ekspansion joint dan serta kabel eksternal dapat
melalui bagian sisi atas jembatan, dalam melakukan inspeksi jembatan juga perlu
memerhatikan aspek keselamatan kerja.

53
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

3 PEMODELAN STRUKTUR
3.1 Pemodelan Girder
Struktur girder dimodelkan sebagai elemen garis dengan beban prategang sebagai
beban luar. Pemodelan girder dan pelat lantai pada program sebagai berikut:

Gambar 3.22 Pemodelan girder dan pelat lantai

Tahapan analisis girder dibagi menjadi 3, sebagai berikut:


Tahap 1, proses jacking prategang pada girder

Tahap 2, girder memikul beban beton basah slab dan RC plate

Tahap 3, slab mengering dan berperilaku komposit dengan girder

Tahap 4, proses rangkak dan susut selama 1000 hari

3.2 Pemodelan Struktur Pilar


Pemodelan struktur dilakukan dengan pemodelan pada program dengan metoda
pemodelan sebagai berikut:

54
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Gambar 3.23 – Contoh Pemodelan struktur pilar


Pemodelan struktur pilar akan dimodelkan secara terpisah dengan struktur atas
mengingat system jembatan tersebut adalah struktur dengan tumpuan sederhana.
Beban dari struktur atas diterima pada bagian perletakan di kepala pilar untuk
kemudian dianalisis dan mendapatkan gaya dalam pada kepala pilar, pilar, pelat
pondasi, dan tiang pondasi.
Beban yang direncanakan bekerja pada pilar yaitu:
a. Beban akibat berat sendiri struktur Pilar (SW)
b. Beban akibat reaksi beban mati (RDL)
c. Beban akibat reaksi beban mati tambahan (RSDL)
d. Beban akibat reaksi beban lalulintas UDL dan KEL (RLL)
e. Beban akibat reaksi beban rem (RREM)
f. Beban akibat gempa

55
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

3.3 Beban Rencana


Beban yang direncanakan bekerja pada pangkal pilar dan pilar yaitu :
3.3.1 PCI Girder 35.8 m
L = 35.8 M INTERIOR L = 35.8 M EXTERIOR
H= 1.85 M H= 1.85 M
Beban Girder Beban Girder
Panjang Span = 35.80 Panjang Span = 35.80
Berat Girder = 677.0 kN Berat Girder = 677.0 kN
qDL = 338.5 kN qDL = 338.5 kN

Beban RC Plate Beban RC Plate

Tebal RC plate = 0.07 m Tebal RC plate = 0.07 m


gbeton = 25 kN/m3 g beton = 25 kN/m3
Lebar Pembebanan = 2.100 m Lebar Pembebanan = 1.050 m
Panjang Span = 35.80 m Panjang Span = 35.8 m
qDL = 65.78 kN qDL = 32.89 kN

Beban Diafragma Ujung Beban Diafragma Ujung

Luas Diafragma = 0.660 m2 Luas Diafragma = 0.660 m2


gbeton = 25 kN/m 3
g beton = 25.000 kN/m3
Lebar Pembebanan = 2.100 m Lebar Pembebanan = 1.050 m
Jumlah Diafragma = 2 buah Jumlah Diafragma = 2 buah
qDL = 34.65 kN qDL = 17.33 kN

Beban Diafragma Tengah Beban Diafragma Tengah

Luas Diafragma = 0.420 m2 Luas Diafragma = 0.420 m2


gbeton = 25 kN/m 3
g beton = 25.000 kN/m3
Lebar Pembebanan = 2.100 m Lebar Pembebanan = 1.050 m
Jumlah Diafragma = 3 buah Jumlah Diafragma = 3.000 buah
qDL = 33.08 kN qDL = 16.54 kN

Beban Slab Beban Slab

Panjang Span = 35.8 m Panjang Span = 35.8 m


Tebal = 0.25 m Tebal = 0.25 m
Lebar Pembebanan = 2.300 m Lebar Pembebanan = 2.400 m
gbeton = 25 kN/m3 g beton = 25 kN/m3
qDL = 257.31 kN qDL = 268.50 kN

Beban Barrier Tengah Beban Barrier Pinggir

Panjang Span = 35.8 m Panjang Span = 35.8 m


Luas Barrier = 0.53 m2 Luas Barrier = 0.394 m2
gbeton = 25 kN/m3 g beton = 25 kN/m3
qSDL = 237.18 kN qSDL = 176.32 kN
Beban Trotoar

Panjang Span = 35.8 m


Luas Trotoar = 0.245

Beban Aspal Beban Aspal

Tebal = 0.07 m Tebal = 0.07 m

Lebar Pembebanan = 2.300 m Lebar Pembebanan = 1.900 m 56


Panjang Span = 35.80 m Panjang Span = 35.8 m
Beban Barrier Tengah Beban Barrier Pinggir
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Panjang Span = 35.8 m Panjang Span = 35.8 m
Luas Barrier = 0.53
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

qSDL = 237.18 kN qSDL = 176.32 kN


Beban Trotoar

Panjang Span = 35.8 m


Luas Trotoar = 0.245 m2
g beton = 25 kN/m3
qSDL = 109.64 kN

Beban Aspal Beban Aspal

Tebal = 0.07 m Tebal = 0.07 m


gaspal = 22.4 kN/m3 g aspal = 22.4 kN/m3
Lebar Pembebanan = 2.300 m Lebar Pembebanan = 1.900 m
Panjang Span = 35.80 m Panjang Span = 35.8 m
qSDL = 64.55 kN qSDL = 53.33 kN

Beban UDL + KEL Beban UDL + KEL

Panjang Span = 35.8 m Panjang Span = 35.8 m


Lebar Pembebanan = 2.300 m Lebar Pembebanan = 1.900 m
2 2
qUDL = 8.27 kN/m qUDL = 8.27 kN/m
QUDL = 340.52 kN QUDL = 281.30 kN
qKEL = 49 kN/m qKEL = 49 kN/m
FBD = 1.4 FBD = 1.4
QKEL = 78.89 kN QKEL = 65.17 kN
QUDL + QKEL = 419.41 kN QUDL + QKEL = 346.47 kN

PEDESTRIAN
Lebar Trotoar = 1m
Panjang Span = 35.8 m
Pedestrian = 5 kPa
Beban = 89.5 kN

BEBAN REM BEBAN REM

2 2
QUDL = 9 kN/m QUDL = 9 kN/m
Panjang Jembatan = 35.8 m Panjang Jembatan = 35.8 m
Gaya Rem = 41.9405 kN Gaya Rem = 34.6465 kN
PREM/NODE = 41.9 kN PREM/NODE = 34.6 kN

INTERIOR EKSTERIOR
DL = 729.3 kN Total DL = 673.7 kN
SDL = 64.6 kN Total SDL = 339.3 kN
LL = 419.4 kN Total LL = 436.0 kN
REM = 41.9 kN REM = 34.6 kN

57
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

4 ANALISIS STRUKTUR JEMBATAN KARANG PANAS


4.1 Gambar Plan dan profile Jembatan
Berikut adalah gambar plan profile jembatan:

Gambar 4.24 Plan jembatan STA. 15+765

Gambar 4.25 Potongan memanjang jembatan STA. 15+765

58
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

4.2 Analisis Slab


4.2.1 Pemodelan Struktur dan Pembebeanan
Berat sendiri struktur dihitung otomatis oleh program Midas Civil.

Gambar 4.26 Aplikasi berat sendiri (SW)

Beban SDL terdiri dari beban aspal, dan barrier.

Gambar 4.27 Aplikasi beban mati tambahan (SDL)

Beban Hidup, LL

Gambar 4.28 Aplikasi beban hidup dan rem (LL)

59
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

4.2.2 Desain Penampang Slab


Berikut adalah gaya dalam yang terjadi pada kepala pilar:

Gambar 4.29 Momen pada slab

60
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Hasil perhitungan tulangan lentur sisi bawah slab Jembatan Karangpanas yaitu
sebagai berikut:
Perhitungan Tulangan Lentur
1
Data Teknis Material Beton Perhitungan Tulangan
K = 350 Cb = 110.70 mm
fc' = 29.05 MPa amax = 70.57 mm
Ec = 25332084.40 kN/m2 a = 22.81 mm
ec = 0.003 As min = 332.10 mm2
b1 = 0.850 As = 1408.19 mm2
Data Teknis Material Tulangan As Perlu = 1408.19 mm2
fy = 400 MPa n tulangan = 4.97 bh
Es = 200000 MPa
es = 0.002
Faktor Reduksi JUMLAH TULANGAN PERLU
Lentur = 0.80 1 x 5D19 - 219
Geser = 0.75
Torsi = 0.75

Spiiral = 0.70
Sengkang = 0.60
Tarik + Lentur = 0.80
Dimensi Penampang
Dimensi rencana
Lebar , b = 1000 mm
Tinggi, h = 250 mm
Tulangan rencana
Diamater T. Utama, Du = 19 mm
Diameter T. Geser, ds = 16 mm
b = 1 bh
Selimut beton
p = 40 mm
db = 65.5 mm
d = 184.5 mm
Gaya Dalam
Mu = 78 kNm

Berdasarkan hasil perhitungan tersebut maka digunakan konfigurasi tulangan lentur


sisi bawah yaitu D19-100.

61
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Hasil perhitungan tulangan lentur sisi atas slab Jembatan Karangpanas yaitu sebagai
berikut:

Berdasarkan hasil perhitungan tersebut maka digunakan konfigurasi tulangan lentur


sisi atas yaitu D19-100.

62
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Sketsa penulangan struktur slab Jembatan Karangpanas yaitu sebagai berikut:


Sketsa Penulangan Struktur
Jenis Stuktur : Jembatan Kode Element
Lokasi/STA : Jembatan Onggorawe
Jenis Element : Pelat Lantai General SLAB
-
A : D19-100
B : D19-100
C : D16-100
D : D16-100

Catatan : Gambar hanya ilustrasi, tidak menunjukkan jumlah tulangan sesungguhnya

4.3 Analisis Pilar P1 & P2


4.3.1 Pemodelan Struktur dan Aplikasi Pembebanan Pangkal Pilar
Berat sendiri struktur dihitung otomatis oleh program Midas Civil.

Gambar 4.30 Aplikasi berat sendiri (SW)

63
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Beban DL terdiri dari berat girder, diafragma, RC plate dan pelat lantai jembatan.

Gambar 4.31 Aplikasi beban mati (DL)

64
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Beban SDL terdiri dari beban aspal dan barrier.

Gambar 4.32 Aplikasi beban mati tambahan (SDL)

Beban LL terdiri dari beban UDL & KEL.

Gambar 4.33 Aplikasi beban hidup dan rem (LL)

65
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

4.3.2 Desain Penampang Kepala Pilar P1 & P2


Berikut adalah gaya dalam yang terjadi pada kepala pilar:

Gambar 4.34 Gaya momen kepala pilar

Gambar 4.35 Gaya geser kepala pilar

66
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Hasil perhitungan tulangan lentur sisi bawah pier head Jembatan Karang Panas yaitu
sebagai berikut:
Perhitungan Tulangan Lentur
1
Data Teknis Material Beton Perhitungan Tulangan
K = 350 Cb = 1654.80 mm
fc' = 29.05 MPa amax = 1054.94 mm
Ec = 25332084.40 kN/m2 a = 46.46 mm
ec = 0.003 As min = 23534.01 mm2
b1 = 0.850 As = 6596.76 mm2
Data Teknis Material Tulangan As Perlu = 23534.01 mm2
fy = 400 MPa n tulangan = 30.00 bh
Es = 200000 MPa
es = 0.002
Faktor Reduksi JUMLAH TULANGAN PERLU
Lentur = 0.80 1 x 30D32 - 74
Geser = 0.75
Torsi = 0.75

Spiiral = 0.70
Sengkang = 0.60
Tarik + Lentur = 0.80
Dimensi Penampang
Dimensi rencana
Lebar , b = 2300 mm
Tinggi, h = 2830 mm
Tulangan rencana
Diamater T. Utama, Du = 32 mm
Diameter T. Geser, ds = 16 mm
b = 1 bh
Selimut beton
p = 40 mm
db = 72 mm
d = 2758 mm
Gaya Dalam
Mu = 5773 kNm

Berdasarkan hasil perhitungan tersebut maka digunakan konfigurasi tulangan lentur


sisi bawah yaitu 1x30D32.

67
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Hasil perhitungan tulangan lentur sisi atas pier head Jembatan Karang Panas yaitu
sebagai berikut:
Perhitungan Tulangan Lentur
1
Data Teknis Material Beton Perhitungan Tulangan
K = 350 Cb = 1654.80 mm
fc' = 29.05 MPa amax = 1054.94 mm
Ec = 25332084.40 kN/m2 a = 45.04 mm
ec = 0.003 As min = 23534.01 mm2
b1 = 0.850 As = 6395.13 mm2
Data Teknis Material Tulangan As Perlu = 23534.01 mm2
fy = 400 MPa n tulangan = 30 bh
Es = 200000 MPa
es = 0.002
Faktor Reduksi JUMLAH TULANGAN PERLU
Lentur = 0.80 1 x 30D32 - 74
Geser = 0.75
Torsi = 0.75

Spiiral = 0.70
Sengkang = 0.60
Tarik + Lentur = 0.80
Dimensi Penampang
Dimensi rencana
Lebar , b = 2300 mm
Tinggi, h = 2830 mm
Tulangan rencana
Diamater T. Utama, Du = 32 mm
Diameter T. Geser, ds = 16 mm
b = 1 bh
Selimut beton
p = 40 mm
db = 72 mm
d = 2758 mm
Gaya Dalam
Mu = 5598 kNm

Berdasarkan hasil perhitungan tersebut maka digunakan konfigurasi tulangan lentur


sisi atas yaitu 30D32.

68
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Hasil perhitungan tulangan geser pier head Jembatan Karang Panas yaitu sebagai
berikut:
Perhitungan Tulangan Geser
0.85
Data Teknis Material Beton Perhitungan Tulangan Geser
K = 350 pw = 0.004
fc' = 29.05 MPa Vu.d/Mu = 1.000
Ec = 25332084.40 kN/m2 Vc 1 = 5698.28 kN
ec = 0.003 Vc2 = 5297.85 kN
b1 = 0.850 Vs = 546.15 mm
Data Teknis Material Tulangan Vs Max = 22793 kN
fy = 400 MPa Vs < Vsmax = ok
Es = 200000 MPa Spasi Max = 1379 mm
es = 0.002 Av min = 191.67 mm2
Faktor Reduksi Av = 49.51 mm2
LENTUR 0.80
GESER 0.75 N tulangan = 2 leg
TORSI 0.75
Dimensi Penampang TULANGAN GESER PERLU
Dimensi rencana 2D16-100
b = 2300 mm
h = 2830 mm SPASI ARAH ( 2300 )
Tulangan rencana D16-2220
du = 32 mm
n du = 30 bh
ds = 16 mm
spasi = 100 mm
Selimut beton
p = 40 mm
db = 72 mm
d = 2758 mm
Gaya Dalam As
w
Mu = bd 5773 kNm
Vu = 4383 kN

Berdasarkan hasil perhitungan tersebut maka digunakan konfigurasi tulangan geser


yaitu D16-100.

69
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Hasil perhitungan tulangan legde beam pier head Jembatan Karang Panas yaitu
sebagai berikut:
Perhitungan Tulangan Ledge Beam
Beban Interior Beban Exterior
Vu = 1835 kN Vu = 2341 kN
Nu = 367 kN Nu = 468 kN
Mu = 1119 kNm Mu = 1428 kNm
Mutu Beton
fc' = 30 MPa
fy = 400 MPa
m = 1.4
f = 0.7
Dimensi Korbel Dimensi Bearing
Av = 600 mm W = 600 mm
h = 1800 mm L = 450 mm
de = 1750 mm
Vn max = 13946.6 kN
Spasi Girder Int (S) Jarak Girder Tepi Ext ( c )
S = 2300 mm c = 1250 mm
Lebar Efektif Geser Lebar Efektif Lentur
beg = 2300 mm bel = 2300 mm
Perhitungan Punching Shear Resistane (Vn)
S/2 = 1150.00 m c is greater than S/2
c - 0.5W = 950.00 m c - 0.5W is less than de
f = 0.75
fVn 1 = 11790 kN Int & Ext (c is greater than S/2)
fVn 2 = 6602 kN Ext ( c is less tah S/2 and c-0.5W is less than de)
fVn 3 = 8842 kN Ext ( c is less tah S/2 and c-0.5W is greater than de)
Used Int = 11790 kN ok
Used Ext = 8842 kN ok
Check Concrete Bearing Stress (Pb)
2
Ab = 270000 mm f = 0.65
fPnb = 4475 kN ok
Perhitungan Tulangan
2 2
Avf = 2.04 mm /mm Af = 0.99 mm /mm
2 2
An = 0.57 mm /mm Ah = 2.34 mm /mm
2
Asmin = 5.25 mm /mm
2
As = 5.25 mm /mm
2
Spasi = 100 mm Adb = 283.53 mm
db = 19 mm Tmain = 1 bh
2
Spasi = 100 mm Ads = 132.73 mm
ds = 13 mm Thor = 2 kaki
Cek Tulangan Hanger
Spasi = 100 mm
bf = 3400 mm
dv = 16 mm n leg = 2
2
Vnc = 3764.09 Adv = 201 mm
Vnv = 4616.38
Vntot = 8380.47 check = ok

Berdasarkan hasil perhitungan tersebut maka digunakan konfigurasi tulangan ledge


beam yaitu 1D19-100.

70
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Sketsa penulangan struktur pier head Jembatan Karang Panas yaitu sebagai berikut:
Sketsa Penulangan Struktur
Jenis Stuktur : Jembatan Kode Element
Lokasi/STA : Jembatan Karang Panas
Jenis Element : Pier Head (Girder to Slab) P1-P2
-
A : 30D32
B : 30D32
C : D16-100
D : D16-200
E : 7D19
F : 2D13-200
G : 2D13-100
H : D16-200
I : 4D16-100
J : 1D19-100
K : 3D16-100

Catatan : Gambar hanya ilustrasi, tidak menunjukkan jumlah tulangan sesungguhnya

71
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

4.3.3 Desain Penampang Badan Pilar P1 & P2


Berikut adalah desain penampang badan pilar dengan rasio tulangan ± 1.11%.

72
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

4.3.4 Desain Penampang Pilecap P1 & P2


Berikut adalah perhitungan gaya dalam pada pilecap pangkal pilar:

Gambar 4.36 Penomoran tiang

P1 P7 P13

73
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

P1 P2 P3 P4 P5 P6

Gambar 4.37 Beban aksial tiang

74
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Berikut adalah perhitungan gaya dalam momen pilecap yang dihitung dari beban
aksial masing-masing spun pile terhadap posisi badan pilar:
ULS_1 ULS_2 ULS_3 ULS_4 ULS_5 ULS_6 ULS_7 ULS_8
Elem ULS_1 ULS_2 ULS_3 ULS_4 ULS_5 ULS_6
_B _B _B _B _B _B _B _B
1 -857.5 -663.16 -774.33 -922.33 -838.7 -921.05 1119.8 -2126.7 576.44 -2670.1 617.43 -1193.8 -356.53 -2167.7
2 -857.5 -663.16 -774.33 -922.33 -838.7 -921.05 1011.13 -2235.4 685.11 -2561.4 255.19 -831.52 -718.77 -1805.5
3 -857.5 -663.16 -774.33 -922.33 -838.7 -921.05 902.46 -2344.1 793.79 -2452.7 -107.05 -469.28 -1081 -1443.2
4 -857.49 -663.16 -774.33 -922.33 -838.7 -921.05 793.79 -2452.7 902.46 -2344.1 -469.28 -107.05 -1443.2 -1081
5 -857.49 -663.16 -774.33 -922.33 -838.7 -921.05 685.11 -2561.4 1011.13 -2235.4 -831.52 255.19 -1805.5 -718.77
6 -857.49 -663.16 -774.33 -922.33 -838.7 -921.05 576.44 -2670.1 1119.8 -2126.7 -1193.8 617.43 -2167.7 -356.53
7 -1231.3 -1434.4 -1528.2 -1231.3 -1434.4 -1528.2 -865.82 -865.89 -1409.2 -1409.3 -231.93 -2043.1 -231.95 -2043.1
8 -1231.3 -1434.4 -1528.2 -1231.3 -1434.4 -1528.2 -974.49 -974.56 -1300.5 -1300.6 -594.17 -1680.9 -594.19 -1680.9
9 -1231.3 -1434.4 -1528.2 -1231.3 -1434.4 -1528.2 -1083.2 -1083.2 -1191.8 -1191.9 -956.41 -1318.6 -956.43 -1318.7
10 -1231.3 -1434.4 -1528.2 -1231.3 -1434.4 -1528.2 -1191.8 -1191.9 -1083.2 -1083.2 -1318.6 -956.41 -1318.7 -956.43
11 -1231.3 -1434.4 -1528.2 -1231.3 -1434.4 -1528.2 -1300.5 -1300.6 -974.49 -974.56 -1680.9 -594.17 -1680.9 -594.19
12 -1231.3 -1434.4 -1528.2 -1231.3 -1434.4 -1528.2 -1409.2 -1409.3 -865.82 -865.89 -2043.1 -231.93 -2043.1 -231.95
13 -1605.2 -2205.7 -2282.1 -1540.3 -2030.2 -2135.4 -2851.5 395.01 -3394.9 -148.35 -1081.3 -2892.5 -107.35 -1918.5
14 -1605.2 -2205.7 -2282.1 -1540.3 -2030.2 -2135.4 -2960.2 286.34 -3286.2 -39.68 -1443.5 -2530.3 -469.59 -1556.3
15 -1605.2 -2205.7 -2282.1 -1540.3 -2030.2 -2135.4 -3068.9 177.67 -3177.5 69 -1805.8 -2168 -831.83 -1194.1
16 -1605.2 -2205.7 -2282.1 -1540.3 -2030.2 -2135.4 -3177.5 69 -3068.9 177.67 -2168 -1805.8 -1194.1 -831.83
17 -1605.2 -2205.7 -2282.1 -1540.3 -2030.2 -2135.4 -3286.2 -39.68 -2960.2 286.34 -2530.3 -1443.5 -1556.3 -469.59
18 -1605.2 -2205.7 -2282.1 -1540.3 -2030.2 -2135.4 -3394.9 -148.35 -2851.5 395.01 -2892.5 -1081.3 -1918.5 -107.35
P1 -5145 -3979 -4646 -5534 -5032.2 -5526.3 5088.73 -14390 5088.73 -14390 -1729 -1729 -7572.7 -7572.7
Long

P7 -7388 -8606.6 -9169.4 -7388 -8606.6 -9169.4 -6825 -6825.4 -6825 -6825.4 -6825.2 -6825.2 -6825.3 -6825.3
P13 -9631 -13234 -13693 -9242 -12181 -12812 -18739 739.99 -18739 739.99 -11921 -11921 -6077.7 -6077.7
M Long L -7203 -5570.5 -6504.4 -7747.6 -7045.1 -7736.8 7124.22 -20147 7124.22 -20147 -2420.6 -2420.6 -10602 -10602
M Long R -13483 -18528 -19170 -12939 -17053 -17937 -26235 1035.99 -26235 1035.99 -16690 -16690 -8508.8 -8508.8
V Long L -5145 -3979 -4646 -5534 -5032.2 -5526.3 5088.73 -14390 5088.73 -14390 -1729 -1729 -7572.7 -7572.7
V Long R -9631 -13234 -13693 -9242 -12181 -12812 -18739 739.99 -18739 739.99 -11921 -11921 -6077.7 -6077.7
M Long -26235 kN.m
V Long -18739 kN

75
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Hasil perhitungan tulangan lentur arah longitudinal sisi bawah pile cap P1 & P2
Jembatan Karang Panas yaitu sebagai berikut:
Perhitungan Tulangan Lentur
1
Data Teknis Material Beton Perhitungan Tulangan
K = Cb = 974.70 mm
fc' = 20.00 MPa amax = 621.37 mm
Ec = 21019038.99 kN/m2 a = 87.16 mm
ec = 0.003 As min = 40937.40 mm2
b1 = 0.850 As = 51858.05 mm2
Data Teknis Material Tulangan As Perlu = 51858.05 mm2
fy = 400 MPa n tulangan = 106.00 bh
Es = 200000 MPa
es = 0.002
Faktor Reduksi JUMLAH TULANGAN PERLU
Lentur = 0.80 1 x 106D25 - 132
Geser = 0.75
Torsi = 0.75

Spiiral = 0.70
Sengkang = 0.60
Tarik + Lentur = 0.80
Dimensi Penampang
Dimensi rencana
Lebar , b = 14000 mm
Tinggi, h = 1800 mm
Tulangan rencana
Diamater T. Utama, Du = 25 mm
Diameter T. Geser, ds = 13 mm
b = 1 bh
Selimut beton
p = 150 mm
db = 175.5 mm
d = 1624.5 mm
Gaya Dalam
Mu = 26235 kNm

Berdasarkan hasil perhitungan tersebut maka digunakan konfigurasi tulangan lentur


arah longitudinal sisi bawah yaitu D25-125.

76
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Hasil perhitungan tulangan lentur arah longitudinal sisi atas pile cap P1 & P2
Jembatan Karang Panas yaitu sebagai berikut:
Perhitungan Tulangan Lentur
1
Data Teknis Material Beton Perhitungan Tulangan
K = Cb = 1019.70 mm
fc' = 20.00 MPa amax = 650.06 mm
Ec = 21019038.99 kN/m2 a = 0.00 mm
ec = 0.003 As min = 42827.40 mm2
b1 = 0.850 As = 1.84 mm2
Data Teknis Material Tulangan As Perlu = 42827.40 mm2
fy = 400 MPa n tulangan = 88.00 bh
Es = 200000 MPa
es = 0.002
Faktor Reduksi JUMLAH TULANGAN PERLU
Lentur = 0.80 1 x 88D25 - 159
Geser = 0.75
Torsi = 0.75

Spiiral = 0.70
Sengkang = 0.60
Tarik + Lentur = 0.80
Dimensi Penampang
Dimensi rencana
Lebar , b = 14000 mm
Tinggi, h = 1800 mm
Tulangan rencana
Diamater T. Utama, Du = 25 mm
Diameter T. Geser, ds = 13 mm
b = 1 bh
Selimut beton
p = 75 mm
db = 100.5 mm
d = 1699.5 mm
Gaya Dalam
Mu = 1 kNm

Berdasarkan hasil perhitungan tersebut maka digunakan konfigurasi tulangan lentur


arah longitudinal sisi atas yaitu D25-125.

77
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Hasil perhitungan tulangan lentur arah transversal sisi bawah pile cap P1 & P2
Jembatan Karang Panas yaitu sebagai berikut:
Perhitungan Tulangan Lentur
1
Data Teknis Material Beton Perhitungan Tulangan
K = Cb = 974.70 mm
fc' = 20.00 MPa amax = 621.37 mm
Ec = 21019038.99 kN/m2 a = 65.69 mm
ec = 0.003 As min = 19883.88 mm2
b1 = 0.850 As = 18985.77 mm2
Data Teknis Material Tulangan As Perlu = 19883.88 mm2
fy = 400 MPa n tulangan = 41.00 bh
Es = 200000 MPa
es = 0.002
Faktor Reduksi JUMLAH TULANGAN PERLU
Lentur = 0.80 1 x 41D25 - 166
Geser = 0.75
Torsi = 0.75

Spiiral = 0.70
Sengkang = 0.60
Tarik + Lentur = 0.80
Dimensi Penampang
Dimensi rencana
Lebar , b = 6800 mm
Tinggi, h = 1800 mm
Tulangan rencana
Diamater T. Utama, Du = 25 mm
Diameter T. Geser, ds = 13 mm
b = 1 bh
Selimut beton
p = 150 mm
db = 175.5 mm
d = 1624.5 mm
Gaya Dalam
Mu = 9670 kNm

Berdasarkan hasil perhitungan tersebut maka digunakan konfigurasi tulangan lentur


arah longitudinal sisi atas yaitu D25-150.

78
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Hasil perhitungan tulangan lentur arah transversal sisi atas pile cap P1 & P2
Jembatan Karang Panas yaitu sebagai berikut:
Perhitungan Tulangan Lentur
1
Data Teknis Material Beton Perhitungan Tulangan
K = Cb = 1019.70 mm
fc' = 20.00 MPa amax = 650.06 mm
Ec = 21019038.99 kN/m2 a = 58.99 mm
ec = 0.003 As min = 20801.88 mm2
b1 = 0.850 As = 17047.09 mm2
Data Teknis Material Tulangan As Perlu = 20801.88 mm2
fy = 400 MPa n tulangan = 43.00 bh
Es = 200000 MPa
es = 0.002
Faktor Reduksi JUMLAH TULANGAN PERLU
Lentur = 0.80 1 x 43D25 - 158
Geser = 0.75
Torsi = 0.75

Spiiral = 0.70
Sengkang = 0.60
Tarik + Lentur = 0.80
Dimensi Penampang
Dimensi rencana
Lebar , b = 6800 mm
Tinggi, h = 1800 mm
Tulangan rencana
Diamater T. Utama, Du = 25 mm
Diameter T. Geser, ds = 13 mm
b = 1 bh
Selimut beton
p = 75 mm
db = 100.5 mm
d = 1699.5 mm
Gaya Dalam
Mu = 9110 kNm

Berdasarkan hasil perhitungan tersebut maka digunakan konfigurasi tulangan lentur


arah longitudinal sisi atas yaitu D25-150.

79
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Hasil perhitungan tulangan geser pile cap P1 & P2 Jembatan Karang Panas yaitu
sebagai berikut:

Berdasarkan hasil perhitungan tersebut maka digunakan konfigurasi tulangan geser


yaitu D13-300/500.

80
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Sketsa penulangan struktur pile cap P1 & P2 Jembatan Karang Panas yaitu sebagai
berikut:
Sketsa Penulangan Struktur
Jenis Stuktur : Jembatan Kode Element
Lokasi/STA : Jembatan Karang Panas
Jenis Element : Pile Cap P1-P2
Kode Element : P1-P2
A : D25-150
B : D25-150
C : D25-125
D : D25-125
E : D16-150
F : D13-300/500

81
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

4.3.5 Desain Isian Tiang Pancang P1 & P2


Sketsa penulangan struktur Isian tiang pancang P1 & P2 Jembatan Karang Panas yaitu
sebagai berikut:
Sketsa Penulangan Struktur
Jenis Stuktur : Jembatan Kode Element
Lokasi/STA : Jembatan Karang Panas / STA 15+761.651
Jenis Element : Isian Tiang Pancang Beton P1-P2
Kode Element :
A : 8D25
B : D13-200
C :
D :

Catatan : Gambar hanya ilustrasi, tidak menunjukkan jumlah tulangan sesungguhnya

Hasil perhitungan kapasitas Isian tiang pancang P1 & P2 Jembatan Karang Panas
yaitu sebagai berikut:

Berdasarkan hasil perhitungan ditunjukkan bahwa titik beban yang bekerja berada
didalam diagram interaksi dengan rasio kapasitas 0.67 maka dapat disimpulkan
struktur aman.

82
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

5 ANALISIS PONDASI

Pondasi dalam dipergunakan untuk mendukung struktur bangunan yang relatif berat,
dan sensitif terhadap penurunan tanah. Pondasi dalam menahan beban aksial tekan
melalui tahanan selimut dan daya dukung ujung, sedangkan beban aksial tarik atau
uplift ditahan oleh tahanan selimut.
5.1 Kapasitas Aksial Tiang Tunggal

Secara umum, kapasitas aksial ultimit dari pondasi dalam merupakan penjumlahan
dari daya dukung ujung tiang dan tahanan gesek di sekeliling tiang.

Qu=Q p +Q s

Penentuan daya dukung aksial tiang pancang dengan cara static dapat
dilakukan dengan Metode Meyerhof (1976). Berikut adalah formula yang digunakan:
 Daya dukung ujung ultimit
o Tanah pasiran
' ¿
Q p1= A p . q p= A p . q . N q

Dimana:

Qp = Daya dukung ultimit ujung tiang

Qp = q’ . Nq* = daya dukung per satuan luas (ton/m2)

Ap = luas penampang ujung tiang

q' = tegangan vertical efektif

Nq* = faktor daya dukung ujung

Nilai qp tidak dapat melebihi daya dukung batas, q 1, karena itu daya dukung ujung
tiang maksimum perlu ditentukan sebagai berikut:
¿
Q p = A p . q 1= A p (5 . N q . tan ϕ )
2

Dimana:

Qp2 = daya dukung ultimit ujung tiang

Ap = luas penampang ujung tiang

Nq* = factor daya duukung ujung

83
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

ϕ = sudut geser dalam (o)

q1 = daya dukung batas


o Tanah lempung
Q p = A p ( 9 . Su )

Dimana

Su = kuat geser tanah undrained


 Daya dukung selimut
o Tanah pasiran
Q s =∑ A s . f s=∑ ( p . L)(α . S u )

Dimana:

α : faktor adhesi

Su : kuat geser tanah tak teralir


o Tanah lempung

Qs =∑ A s . f s=∑ ( p . L ) ( K . σ v tan δ )
'

Dimana:

K = konstanta

σv’ = tegangan vertical efektif

Pada analisa kali ini, untuk tahanan cabut pondasi diambil sebesar pendekatan 70%
dari tahanan selimut pondasi (Nicola & Randolph, 1993). Nilai ini merupakan nilai
yang cukup teruji secara teoretis. Seperti kita ketahui standar perencanaan geoteknik
untuk pondasi menggunakan metode ASD (Allowable Stress Design) yaitu dengan
melibatkan perhitungan daya dukung ijin tiang berdasarkan nilai faktor keamanan
tertentu pada nilai batas daya dukung ultimate/terfaktor. Pada perencanaan pondasi
ini dipilih faktor keamanan 3 (kondisi Non Gempa) dan 1.6 (kondisi Gempa).

5.2 Kapasitas Lateral Tiang Tunggal

Pada perencanaan pondasi perilaku beban lateral merupakan kondisi defintif dari
beban gaya geser dan momen pada tiang pondasi. Jenis sambungan antara tiang
dengan struktur bagian atas sangat menentukan jenis kekangan yang timbul dalam

84
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

analisa tiang. Berikut ini ada beberapa jenis tipe sambungan yang sering digunakan
sebagai pengikat antara tiang dengan struktur atas:

1. Free-head condition, artinya tiang bagian atas diijinkan untuk bergerak bebas
dalam arah lateral dan diperbolehkan berotasi ketika dibebani oleh gaya geser
dan atau momen.

2. Fixed-headcondition, artinya tiang bagian atas dimungkinkan untuk bergerak


dalam arah lateral tanpa ada rotasi. Pemodelan seperti ini mensyaratkan
sambungan antara tiang dengan struktur bagian atas yang kaku.

3. Pure moment condition, terjadi apabila ada gaya momen yang bekerja, tetapi
tidak disertai oleh gaya geser. Selanjutnya, tiang tersebut hanya berotasi saja
tanpa adanya pergerakan dalam arah lateral.

Gambar 5.38 Tiga Tipe Kondisi Ujung Tiang Pondasi Saat Dibebani Lateral

Kegagalan tiang akibat beban lateral dapat dibagi atas 2 (dua) jenis. Yaitu,
kegagalan sebagai tiang pendek dan sebagai tiang panjang. Tipe tiang pendek timbul
karena kedalaman penetrasi yang terlalu dangkal, akibatnya kondisi jepit tidak
tercipta pada bagian ujung tiang sehingga tidak akan mampu menahan rotasi yang
ada.

Untuk tipe tiang panjang merupakan kebalikan dari tipe tiang pendek. Tipe
kegagalan tiang panjang mensyaratkan rasio perbandingan D/B yang harus lebih
besar dari 35 (untuk tiang beton). Selain itu, kapasitas lateral pada tiang tipe pendek

85
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

sangat ditentukan sepenuhnya oleh kondisi tanah sekitarnya. Atau dengan kata lain,
tanah akan runtuh terlebih dahulu sebelum tiang tersebut gagal secara struktural.

Gambar 5.39 Tipe Kegagalan Tiang Akibat Beban Lateral

Daya dukung lateral tiang tunggal dapat dihitung secara manual melalui
rumusan seperti metode Broms atau Brinch-Hansen. Akan tetapi metode tersebut
hanya valid untuk pondasi dengan satu lapis tanah. Untuk beberapa lapis tanah
dianjurkan menggunakan metode p-y, atau pendekatan model tanah dengan non
linear soil spring.

Untuk menentukan daya dukung lateral 1 tiang, umumnya digunakan beberapa


pendekatan, antara lain:
1. Kondisi batas struktur

Untuk kondisi batas struktur biasanya digunakan batas kekuatan material


elemen. Pada kasus ini digunakan jenis pondasi tiang pancang dengan tipe
material beton fc’ 50 MPa dan isian tiang pancang fc’ 30 MPa, diameter tiang
800 mm dimana struktur tersebut dibatasi pada saat momen retak (crack
moment) dan momen leleh (yield moment). Batasan ini diambil berdasarkan
brosur tiang pancang yang digunakan. Berikut adalah brosur spesifikasi tiang
pancang yang digunakan:

86
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Gambar 5.40 Brosur spesifikasi tiang pancang

- Momen Crack (yield moment) diameter 800 mm


Untuk moment crack tiang pancang D800 yaitu 55 ton.m.
- Momen Leleh (yield moment) diameter 800 mm
Pada perhitungan ini menggunakan software CSiCOL. Berikut adalah input
material isian tiang pancang, section penampang, dan momen kurvatur:

87
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Gambar 5.41 Material Isian Tiang Pancang

Gambar 5.42 Material Pancang

Ilustrasi penampang bored pile diameter 800 dapat dilihat pada


gambar dibawah.

Gambar 5.43 Ilustrasi Penampang

Berikut adalah momen kurvatur untuk memperoleh momen leleh (yield


moment)

88
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Gambar 5.44 Hasil Analisis dengan Program CSiCOL

Diperoleh nilai momen yield sebesar 1012,7 kNm


2. Kondisi batas perpindahan
Tidak secara aktual namun berdasarkan pengalaman eksperimental nilai batas
kegagalan pondasi terjadi saat perpindahannya mencapai 0.25 – 1 inch.

Untuk perhitungan daya dukung lateral tiang tunggal, diperlukan


korelasi nilai uji SPT ke nilai parameter tanah. Adapun parameter tanah yang
diperlukan antara lain: c (kohesi) untuk jenis tanah kohesif, γ (berat volume)
dan k (koefisien reaksi subgrade). Adapun tabel referensi korelasi data
parameter tanah adalah sebagai berikut:

Tabel 5.41 General Soil Parameters for Sand

Tabel 5.42 General Soil Parameters for Clay

89
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

∴ Referensi:Steel Sheet Piling Design Manual, USS, 1975, p.12

Tabel 5.43 Modulus of Subgrade Reaction (k) vs NSPTfor Sand

∴ Referensi: Handbook on Design of Piles and Drilled Shafts Under Lateral Load, US
Department of Transportation, 1984, p.64

Tabel 5.44 Modulus of Subgrade Reaction (k) and Soil Strain (E50)

∴ Referensi: Lateral Loaded Piles, Lymon C. Reese, p.97

90
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Soil groups refer to


Unified system

2
CH Sowers

Undrained shear strength - kN/m


CL

SC-ML

Terzaghi and Peck

SPT N-value - blows/300 mm


(Terzaghi & Peck, 1967)

Gambar 5.45 Korelasi Undrained Shear Strength (cu) Terhadap Nilai SPT Tanah
Lempung (Terzaghi & Peck, 1967)

5.3 Perhitungan Kelompok Tiang

Perhitungan gaya masing-masing tiang dilakukan setelah ada konfigurasi kelompok


tiang. Perhitungan gaya masing-masing tiang dilakukan berdasarkan reaksi
perletakan pada struktur. Ilustrasi penyaluran gaya pada struktur atas ke struktur
bawah adalah sebagai berikut:

Gambar 5.46 Ilustrasi perubahan momen pada struktur atas menjadi gaya aksial pada
tiang

91
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Gambar 5.47 Ilustrasi perubahan torsi pada struktur atas menjadi gaya lateral pada
tiang

Pada saat pemasangan pondasi tentu tiang tunggal tidak dapat mengantisipasi beban
struktur keseluruhan, oleh sebab itulah kemudian dibuat perencanaan kelompok
tiang berdasarkan efektifitas kebutuhan jumlah tiang terhadap beban kerja struktur.
Jarak antar tiang akan sangat mempengaruhi besarnya beban yang dapat dipikul dari
suatu pondasi kelompok tiang. Jarak tersebut harus diatur sedemikian rupa sehingga
memberikan daya dukung dari kelompok tiang optimal. Jika spasi antar tiang terlalu
dekat maka dapat menurunkan daya dukung kelompok tiang tersebut akibat daerah
pengaruh (soil bulb) dari masing-masing tiang saling berpotongan. Apabila spasi
tersebut terlalu besar, maka diperlukan ukuran pilecap yang lebih besar dan biaya
juga akan meningkat. Berikut adalah persamaan untuk menghitung daya dukung
kelompok tiang yang dipengaruhi oleh faktor efisiensi:

Pag=η∗N∗Pa

dengan:

Pag= daya dukung ijin kelompok tiang

η= faktor efisiensi

N= jumlah tiang dalam satu kelompok

Pa= daya dukung ijin tiang tunggal

92
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Untuk faktor efisiensi dapat digunakan formula Converse-Labarre sebagai berikut:

θ∗( n−1 ) m+ ( m−1 )


η=1−
90 mn

dengan:

m= jumlah baris

n= jumlah tiang dalam satu baris

θ = tan-1 (B/s) (dalam derajat)

B= diameter tiang

s= spasi antar pusat dari tiang terdekat

93
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

6 DESAIN PONDASI

Tahapan desain pondasi adalah sebagai berikut:

- Analisis kapasitas aksial pondasi tiang tunggal


- Pemodelan kelompok tiang
- Pengecekan kapasitas tiang berdasarkan gaya dalam pada pemodelan
kelompok tiang yang diantaranya:
o Pengecekan kapasitas aksial pada kondisi layan
o Pengecekan kapasitas aksial, geser dan momen pada kondisi gempa
o Pengecekan interaksi aksial-momen dan aksial-geser pada kondisi
ultimit

94
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

6.1 ANALISIS PONDASI JEMBATAN UNDERPASS KARANG PANAS

Berikut adalah data bor P1 & P2:

95
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

96
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

97
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

6.1.1 Analisis Desain Pondasi Jembatan Karang Panas

Gambar 6.48 Konfigurasi dan Model Lapisan Tanah

Gambar 6.49 Model 3D

98
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Berikut adalah perhitungan daya dukung pondasi tiang pancang berdasarkan


metode Meyerhoff:
 Kondisi Non Gempa

Depth Cu qp Qp (kN) fS Qs Qult Qall Qpullult Qpullall


Soil Layer Nspt α
(m) kN/m2 kN/m2 kN kN/m2 kN kN kN kN kN

1 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 68.91 204.63 81.85 48.95 19.58
2 clay 2 12 0.55 108.00 54.29 13.38 102.55 156.83 62.73 73.21 29.28
3 clay 2 12 0.55 108.00 54.29 13.38 136.18 190.47 76.19 97.47 38.99
4 clay 1 6 0.55 54.00 27.14 7.14 154.11 181.26 72.50 110.73 44.29
5 clay 1 6 0.55 54.00 27.14 7.14 172.05 199.19 79.68 124.00 49.60
6 clay 3 18 0.55 162.00 81.43 18.80 219.31 300.74 120.29 157.79 63.12
7 clay 3 18 0.55 162.00 81.43 18.80 266.56 347.99 139.20 191.58 76.63
8 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 335.48 471.19 188.48 240.54 96.21
9 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 404.39 540.11 216.04 289.49 115.80
10 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 473.30 609.02 243.61 338.44 135.38
11 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 542.22 677.93 271.17 387.40 154.96
12 clay 6 36 0.55 324.00 162.86 30.74 619.49 782.35 312.94 442.20 176.88
13 clay 6 36 0.55 324.00 162.86 30.74 696.76 859.62 343.85 497.00 198.80
14 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 765.67 901.39 360.56 545.95 218.38
15 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 834.59 970.30 388.12 594.91 237.96
16 clay 7 42 0.55 378.00 190.00 33.50 918.78 1108.78 443.51 654.55 261.82
17 clay 7 42 0.55 378.00 190.00 33.50 1002.97 1192.97 477.19 714.20 285.68
18 clay 9 54 0.55 486.00 244.29 37.55 1097.33 1341.62 536.65 780.97 312.39
19 clay 9 54 0.55 486.00 244.29 37.55 1191.70 1435.99 574.40 847.74 339.09
20 clay 15 90 0.55 810.00 407.15 42.61 1298.80 1705.95 682.38 923.42 369.37
21 clay 15 90 0.55 810.00 407.15 42.61 1405.89 1813.04 725.22 999.10 399.64
22 clay 10 60 0.55 540.00 271.43 38.97 1503.84 1775.27 710.11 1068.37 427.35
23 clay 10 60 0.55 540.00 271.43 38.97 1601.78 1873.21 749.28 1137.64 455.06
24 clay 8 48 0.55 432.00 217.15 35.74 1691.61 1908.76 763.50 1201.24 480.50
25 clay 8 48 0.55 432.00 217.15 35.74 1781.45 1998.60 799.44 1264.84 505.94
26 clay 16 96 0.55 864.00 434.29 43.09 1889.75 2324.05 929.62 1341.36 536.55
27 clay 16 96 0.55 864.00 434.29 43.09 1998.06 2432.35 972.94 1417.89 567.16
28 clay 21 126 0.55 1134.00 570.01 47.76 2118.09 2688.10 1075.24 1502.63 601.05
29 clay 21 126 0.55 1134.00 570.01 47.76 2238.13 2808.14 1123.26 1587.37 634.95
30 clay 14 84 0.55 756.00 380.01 42.13 2344.02 2724.03 1089.61 1662.20 664.88
31 clay 14 84 0.55 756.00 380.01 42.13 2449.92 2829.92 1131.97 1737.04 694.82
32 clay 16 96 0.55 864.00 434.29 43.09 2558.22 2992.52 1197.01 1813.57 725.43
33 clay 16 96 0.55 864.00 434.29 43.09 2666.53 3100.82 1240.33 1890.10 756.04
34 clay 18 108 0.55 972.00 488.58 44.32 2777.91 3266.49 1306.59 1968.77 787.51
35 clay 18 108 0.55 972.00 488.58 44.32 2889.28 3377.86 1351.15 2047.45 818.98
36 clay 22 132 0.55 1188.00 597.15 49.59 3013.92 3611.08 1444.43 2135.41 854.17
37 clay 22 132 0.55 1188.00 597.15 49.59 3138.56 3735.72 1494.29 2223.37 889.35
38 clay 20 120 0.55 1080.00 542.87 46.31 3254.96 3797.83 1519.13 2305.56 922.23
39 clay 20 120 0.55 1080.00 542.87 46.31 3371.36 3914.22 1565.69 2387.75 955.10
40 clay 17 102 0.55 918.00 461.44 43.64 3481.03 3942.47 1576.99 2465.24 986.10
41 clay 17 102 0.55 918.00 461.44 43.64 3590.71 4052.15 1620.86 2542.73 1017.09
42 clay 25 150 0.55 1350.00 678.58 58.03 3736.57 4415.15 1766.06 2645.54 1058.22
43 clay 25 150 0.55 1350.00 678.58 58.03 3882.42 4561.01 1824.40 2748.35 1099.34
44 clay 24 144 0.55 1296.00 651.44 54.67 4019.81 4671.25 1868.50 2845.24 1138.10
45 clay 24 144 0.55 1296.00 651.44 54.67 4157.20 4808.64 1923.46 2942.13 1176.85
46 clay 28 168 0.55 1512.00 760.01 72.23 4338.74 5098.75 2039.50 3069.91 1227.96
47 clay 28 168 0.55 1512.00 760.01 72.23 4520.27 5280.28 2112.11 3197.70 1279.08
48 clay 27 162 0.55 1458.00 732.87 66.75 4688.04 5420.91 2168.36 3315.85 1326.34
49 clay 27 162 0.55 1458.00 732.87 66.75 4855.80 5588.67 2235.47 3434.00 1373.60
50 clay 21 126 0.55 1134.00 570.01 47.76 4975.84 5545.85 2218.34 3518.74 1407.49
51 clay 21 126 0.55 1134.00 570.01 47.76 5095.87 5665.88 2266.35 3603.47 1441.39
52 clay 34 204 0.55 1836.00 922.87 100.00 5347.20 6270.07 2508.03 3780.11 1512.05
53 clay 34 204 0.55 1836.00 922.87 100.00 5598.53 6521.40 2608.56 3956.76 1582.70
54 clay 40 240 0.55 2160.00 1085.73 100.00 5849.86 6935.59 2774.24 4133.40 1653.36
55 clay 40 240 0.55 2160.00 1085.73 100.00 6101.18 7186.92 2874.77 4310.04 1724.02
56 clay 46 276 0.55 2484.00 1248.59 100.00 6352.51 7601.10 3040.44 4486.68 1794.67
57 clay 46 276 0.55 2484.00 1248.59 100.00 6603.84 7852.43 3140.97 4663.33 1865.33
58 clay 38 228 0.55 2052.00 1031.45 100.00 6855.17 7886.61 3154.65 4839.97 1935.99
59 clay 38 228 0.55 2052.00 1031.45 100.00 7106.49 8137.94 3255.18 5016.61 2006.64
60 clay 32 192 0.55 1728.00 868.59 100.00 7357.82 8226.41 3290.56 5193.25 2077.30

 Kondisi Gempa

99
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Depth Cu qp Qp (kN) fS Qs Qult Qall Qpullult Qpullall


Soil Layer Nspt α
(m) kN/m 2
kN/m 2 kN kN/m 2 kN kN kN kN kN

1 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 68.91 204.63 127.89 48.95 30.60
2 clay 2 12 0.55 108.00 54.29 13.38 102.55 156.83 98.02 73.21 45.76
3 clay 2 12 0.55 108.00 54.29 13.38 136.18 190.47 119.04 97.47 60.92
4 clay 1 6 0.55 54.00 27.14 7.14 154.11 181.26 113.29 110.73 69.21
5 clay 1 6 0.55 54.00 27.14 7.14 172.05 199.19 124.50 124.00 77.50
6 clay 3 18 0.55 162.00 81.43 18.80 219.31 300.74 187.96 157.79 98.62
7 clay 3 18 0.55 162.00 81.43 18.80 266.56 347.99 217.49 191.58 119.74
8 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 335.48 471.19 294.50 240.54 150.34
9 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 404.39 540.11 337.57 289.49 180.93
10 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 473.30 609.02 380.64 338.44 211.53
11 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 542.22 677.93 423.71 387.40 242.12
12 clay 6 36 0.55 324.00 162.86 30.74 619.49 782.35 488.97 442.20 276.37
13 clay 6 36 0.55 324.00 162.86 30.74 696.76 859.62 537.26 497.00 310.62
14 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 765.67 901.39 563.37 545.95 341.22
15 clay 5 30 0.55 270.00 135.72 27.42 834.59 970.30 606.44 594.91 371.82
16 clay 7 42 0.55 378.00 190.00 33.50 918.78 1108.78 692.99 654.55 409.09
17 clay 7 42 0.55 378.00 190.00 33.50 1002.97 1192.97 745.61 714.20 446.37
18 clay 9 54 0.55 486.00 244.29 37.55 1097.33 1341.62 838.52 780.97 488.10
19 clay 9 54 0.55 486.00 244.29 37.55 1191.70 1435.99 897.49 847.74 529.84
20 clay 15 90 0.55 810.00 407.15 42.61 1298.80 1705.95 1066.22 923.42 577.14
21 clay 15 90 0.55 810.00 407.15 42.61 1405.89 1813.04 1133.15 999.10 624.44
22 clay 10 60 0.55 540.00 271.43 38.97 1503.84 1775.27 1109.54 1068.37 667.73
23 clay 10 60 0.55 540.00 271.43 38.97 1601.78 1873.21 1170.76 1137.64 711.03
24 clay 8 48 0.55 432.00 217.15 35.74 1691.61 1908.76 1192.97 1201.24 750.77
25 clay 8 48 0.55 432.00 217.15 35.74 1781.45 1998.60 1249.12 1264.84 790.52
26 clay 16 96 0.55 864.00 434.29 43.09 1889.75 2324.05 1452.53 1341.36 838.35
27 clay 16 96 0.55 864.00 434.29 43.09 1998.06 2432.35 1520.22 1417.89 886.18
28 clay 21 126 0.55 1134.00 570.01 47.76 2118.09 2688.10 1680.06 1502.63 939.14
29 clay 21 126 0.55 1134.00 570.01 47.76 2238.13 2808.14 1755.09 1587.37 992.10
30 clay 14 84 0.55 756.00 380.01 42.13 2344.02 2724.03 1702.52 1662.20 1038.88
31 clay 14 84 0.55 756.00 380.01 42.13 2449.92 2829.92 1768.70 1737.04 1085.65
32 clay 16 96 0.55 864.00 434.29 43.09 2558.22 2992.52 1870.32 1813.57 1133.48
33 clay 16 96 0.55 864.00 434.29 43.09 2666.53 3100.82 1938.01 1890.10 1181.31
34 clay 18 108 0.55 972.00 488.58 44.32 2777.91 3266.49 2041.55 1968.77 1230.48
35 clay 18 108 0.55 972.00 488.58 44.32 2889.28 3377.86 2111.17 2047.45 1279.66
36 clay 22 132 0.55 1188.00 597.15 49.59 3013.92 3611.08 2256.92 2135.41 1334.63
37 clay 22 132 0.55 1188.00 597.15 49.59 3138.56 3735.72 2334.82 2223.37 1389.61
38 clay 20 120 0.55 1080.00 542.87 46.31 3254.96 3797.83 2373.64 2305.56 1440.98
39 clay 20 120 0.55 1080.00 542.87 46.31 3371.36 3914.22 2446.39 2387.75 1492.35
40 clay 17 102 0.55 918.00 461.44 43.64 3481.03 3942.47 2464.04 2465.24 1540.78
41 clay 17 102 0.55 918.00 461.44 43.64 3590.71 4052.15 2532.59 2542.73 1589.21
42 clay 25 150 0.55 1350.00 678.58 58.03 3736.57 4415.15 2759.47 2645.54 1653.46
43 clay 25 150 0.55 1350.00 678.58 58.03 3882.42 4561.01 2850.63 2748.35 1717.72
44 clay 24 144 0.55 1296.00 651.44 54.67 4019.81 4671.25 2919.53 2845.24 1778.27
45 clay 24 144 0.55 1296.00 651.44 54.67 4157.20 4808.64 3005.40 2942.13 1838.83
46 clay 28 168 0.55 1512.00 760.01 72.23 4338.74 5098.75 3186.72 3069.91 1918.70
47 clay 28 168 0.55 1512.00 760.01 72.23 4520.27 5280.28 3300.18 3197.70 1998.56
48 clay 27 162 0.55 1458.00 732.87 66.75 4688.04 5420.91 3388.07 3315.85 2072.41
49 clay 27 162 0.55 1458.00 732.87 66.75 4855.80 5588.67 3492.92 3434.00 2146.25
50 clay 21 126 0.55 1134.00 570.01 47.76 4975.84 5545.85 3466.16 3518.74 2199.21
51 clay 21 126 0.55 1134.00 570.01 47.76 5095.87 5665.88 3541.18 3603.47 2252.17
52 clay 34 204 0.55 1836.00 922.87 100.00 5347.20 6270.07 3918.80 3780.11 2362.57
53 clay 34 204 0.55 1836.00 922.87 100.00 5598.53 6521.40 4075.88 3956.76 2472.97
54 clay 40 240 0.55 2160.00 1085.73 100.00 5849.86 6935.59 4334.74 4133.40 2583.37
55 clay 40 240 0.55 2160.00 1085.73 100.00 6101.18 7186.92 4491.82 4310.04 2693.78
56 clay 46 276 0.55 2484.00 1248.59 100.00 6352.51 7601.10 4750.69 4486.68 2804.18
57 clay 46 276 0.55 2484.00 1248.59 100.00 6603.84 7852.43 4907.77 4663.33 2914.58
58 clay 38 228 0.55 2052.00 1031.45 100.00 6855.17 7886.61 4929.13 4839.97 3024.98
59 clay 38 228 0.55 2052.00 1031.45 100.00 7106.49 8137.94 5086.21 5016.61 3135.38
60 clay 32 192 0.55 1728.00 868.59 100.00 7357.82 8226.41 5141.50 5193.25 3245.78

Berikut adalah data kombinasi beban service pada kondisi gempa dan non-
gempa

100
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Tabel 6.45 Reaksi Non-Gempa

Shear-y Shear-z Torsion Moment- Moment-


Elem Load Part Axial (kN)
(kN) (kN) (kN·m) y (kN·m) z (kN·m)
2810 SLS_3 I[58230] -14719 -326 0 0 0 16667
2810 SLS_3 I[58230] -14719 -326 0 0 0 16667
2810 SLS_6 I[58230] -14719 0 0 0 0 13835

Tabel 6.46 Reaksi Gempa

Shear-y Shear-z Torsion Moment- Moment-


Elem Load Part Axial (kN)
(kN) (kN) (kN·m) y (kN·m) z (kN·m)
2810 SLS_3_B I[58230] -10810 -3267 -888 35 7306 38970
2810 SLS_7_B I[58230] -10812 980 2961 -115 -24354 907
2810 SLS_7_B I[58230] -10812 980 2961 -115 -24354 907
2810 SLS_7_B I[58230] -10812 980 2961 -115 -24354 907
2810 SLS_1_B I[58230] -10810 -3267 888 -35 -7306 38970
2810 SLS_2_B I[58230] -10813 3267 888 -35 -7306 -19589

Dari analisis yang dilakukan software maka didapatkan masing-masing gaya


axial bekerja seperti yang ditunjukan di bawah ini dalam keadaan non-gempa
dan gempa.

Gambar 6.50 Beban Axial Bekerja Non-Gempa

101
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Gambar 6.51 Beban Axial Bekerja Gempa

Dari hasil perhitungan Meyerhoff di tabel rekap di atas didapatkan bahwa:

Daya Dukung Tiang Non gempa = 1923.46 kN

Daya Dukung Tiang gempa = 3005.4 kN

Daya Dukung Tarik gempa = 1838.83 kN

Maximum Beban Axial Tiang Non-Gempa = 1234 kN < 1923.46 Ok

Maximum Beban Axial Tiang Gempa = 1964 kN < 3005.4 kN Ok

Maximum Beban Axial Tarik Gempa = 1096 kN < 1838.83 kN Ok

Yang berarti tiang dapat menahan beban dengan aman baik dalam keadaan
non-gempa dan gempa.

Berikut adalah pengecekan defleksi:

Gambar 6.52 Defleksi y dan z

Dari gambar dapat dilihat bahwa defleksi yang terjadi adalah 0.0008 m.

102
Draft Laporan Analisis Struktur Proyek Pembangunan Jalan Tol
Semarang – Demak STA 10+690 ⁓ 27+000 Paket 2

Gambar 6.53 Moment maksimum non gempa

Momen maksimum dalam keadaan non gempa:

Momen max non gempa = 64 kNm

Momen tahanan maksimum = 550 kNm

Momen maksimum dalam keadaan gempa:

Momen max gempa = 112 kNm

Momen tahanan maksimum = 1012,7 kNm

Maka dalam keadaan gempa maupun non gempa, pondasi dapat menahan
beban momen sebab momen tahan lebih besar dari saat momen maksimum
terjadi.

103

Anda mungkin juga menyukai