Anda di halaman 1dari 1

Solusi Buku Sekolah IPA SMP/MTs Kelas IX Semester 1 Bab 6.

Kemag

Dijawab oleh pakar


IPA SMP/MTs Kelas IX Semester 1, Bab 6. Kemagnetan dan
Pemanfaatannya dalam Produk Teknologi
Pertanyaan
Pertanyaan 1, Halaman
1, IPA SMP/MTs 36 1
Kelas IX Semester

1 Jawaban 88% menyukai ini

Jawaban Akhir dan Kesimpulan

Berdasarkan langkah-langkah menjawab di atas,


didapatkan tegangan primernya sebesar 15 volt dan
arus sekundernya sebesar 20 mA.

Detail Solusi SEMBUNYIKAN

Rumus dan Petunjuk Pengerjaaan

Berikut adalah langkah - langkah dalam pengerjaan


untuk mengetahui tegangan primer dan arus sekunder
bila transformator memiliki lilitan 1.500 lilitan primer dan
300 lilitan sekunder serta tegangan sekunder 3 volt dan
arus primernya 4.10^-3 A

Mengetahui konsep transformator secara umum


Menyatakan prinsip dari tegangan arus listrik
Mengetahui rumus yang digunakan untuk
mengetahui arus dan tegangan yang bekerja

Penjelasan Soal

Dalam soal tersebut diketahui bahwa transformator


memiliki 1.500 lilitan primer (Np), 300 lilitan sekunder
(Ns), 3 volt tegangan sekunder (Vs), 4 x 10^-3 arus
primer (Ip). Ditanyakan tegangan primer (Vp) dan arus
sekunder (Is). Proses untuk menjawab soal ini adalah
mengetahui komponen untuk berjalanannya
transformator, menyatakan prinsip dari tegangan arus
listrik, dan menggunakan rumus yang digunakan. Perlu
diketahui, transformator atau trafo adalah peralatan
listrik elektromagnetik yang berfungsi untuk menaikkan
(transformator step up) atau menurunkan tegangan
listrik (step down). Ini terbagi atas transformator step up
dan transformator step down. Transformator step up,
memiliki ciri-ciri yaitu jumlah lilitan sekunder lebih besar
daripada lilitan primer, tegangan sekunder lebih besar
daripada tegangan primer, dan arus sekunder lebih
kecil daripada arus primer. Kemudian pada
transformator step down ciri-cirinya yaitu jumlah lilitan
primer lebih besar dari lilitan sekunder, tegangan primer
lebih besar daripada tegangan sekunder, dan arus
primer lebih kecil daripada arus sekunder. Oleh karena
itu, prinsip kerja trafo dipengaruhi oleh lilitan primer
yang dihubungkan dengan tegangan (Sumber), maka
akan mengalir arus bolak - balik (I), pada kumparan
tersebut. Oleh karena kumparan mempunyai inti arus
menimbulkan fluks magnet yang juga berubah-berubah
pada intinya. Sehingga persamaan rumus yang
digunakan untuk menjawab soal ini adalah
Persamaan Rumus :
Vp/Vs = Np/Ns = Is/Ip ;
dimana
Vp : Tegangan primer; Vs : Tegangan sekunder
Np : Lilitan primer; Ns : Lilitan sekunder
Ip : Arus primer; Arus sekunder
a. Tegangan Primer (Vp)
Dari persamaan rumus ini, tegangan berbanding lurus
terhadap lilitan.
Np/Ns = Vp/Vs
Vp = (Np x Vs) / Ns
= (1500 x 3 ) / 300
= 4500/300
Vp = 15 Volt
b. Arus Sekunder (Is)
Vp/Vs = Is/Ip
Is = (Vp x Ip) / Vs
= (15 x 4 x 10^-3) / 3
= (60 x 10^-3)/3
Is = 20 x 10^-3 A
Is = 20 mA

Apakah kamu menemukan yang kamu


cari?

Bab 6. Kemagnetan dan Pemanfaatannya


dalam Produk Teknologi

6.1 Ayo, Kita Diskusikan 12

Pertanyaan 1 12

6.2 Ayo, Kita Selesaikan 27

Pertanyaan 1 27

Pertanyaan 2 27

Pertanyaan 3 27

Pertanyaan 1 36

Pertanyaan 2 36

Pertanyaan 3 36

Buku serupa LIHAT SEMUA

Bahasa Inggris: Matematika Ilmu IPA Biologi Matematika 3


Think Globally SMP/MTS Kelas Pengetahuan Untuk Untuk
Act Lo… IX Sosial untuk… SMP/MTs K… SMP/MTS …
128 solusi 826 solusi 174 solusi 352 solusi 951 solusi

PERUSAHAAN KOMUNITAS BANTUAN

Tentang kami Komunitas Brainly Daftar

Karir Brainly untuk Sekolah & Pusat Bantuan

Beriklan dengan kami Guru Pusat Keamanan

Ketentuan Penggunaan Komunitas Orang Tua Perjanjian

Kebijakan Hak Cipta Sumpah Kehormatan Pengungkapan yang

Kebijakan Privasi Pedoman Komunitas Bertanggung Jawab

Kebijakan Cookie Brainly Insights

Menjadi Sukarelawan

MENGETAHUI Dapatkan App Brainly


SEMUA
JAWABAN

Brainly.co.id

Situs ini menggunakan cookie


berdasarkan kebijakan cookie . Kamu
bisa menentukan kondisi menyimpan
dan mengakses cookie di browser

Anda mungkin juga menyukai