Anda di halaman 1dari 5

REGISTER TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN TERVERIFIKASI

Nomor register : 041/TRL/Reg-1/KLHK

Instalasi Pengolahan Air Limbah


merk “GREEN LEAF”
FUNGSI ALAT

Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) adalah sebuah


perangkat peralatan yang dirancang untuk mengolah limbah
PT. GRAHA KSATRIA ENVIROTAMA
cair, baik secara fisika, kimia biologis maupun kimiawi.
Sehingga hasil olahan dapat dibuang ke lingkungan secara
Jl. Rungkut Asri VIII No:4
aman maupun untuk digunakan kembali. Hasil olahan IPAL
Surabaya, Jawa Timur
harus sesuai dengan baku mutu yang telah ditetapkan sesuai
Telepon : 031- 8711104
dengan peraturan yang berlaku.
Fax : 031- 8700561
Email : info@grahaksatria.com
Website :
Tahapan proses Instalasi Pengolahan Air Limbah:
www.grahaksatriaenvirotama.com
a. Saluran air limbah
Berfungsi untuk mengumpulkan air limbah dari berbagai
sumber. Limbah cair / air limbah yang dikeluarkan oleh KLAIM TEKNOLOGI
fasilitas pelayanan kesehatan bersumber dari hasil berbagai
macam kegiatan antara lain kegiatan dapur, laundry, rawat
RAMAH LINGKUNGAN
inap, ruang operasi, kantor, laboratorium, air limpasan tangki 1. Memenuhi baku mutu air limbah
septik dan lainnya. Pada dasarnya pengelolaan limbah cair / rumah sakit dan fasilitas
air limbah fasilitas kesehatan disesuaikan dengan sumber pelayanan kesehatan sesuai
serta karakteristik limbahnya. dengan Peraturan Menteri
Lingkungan Hidup Nomor P.5
b. Bak kontrol/Clogging monitor Tahun 2014 dan memenuhi baku
Bak kontrol/Clogging monitor dipasang pada titik saluran mutu air limbah domestik sesuai
tertentu, yang berfungsi untuk perawatan atau kontrol aliran dengan Permen LHK No:
saluran air limbah. 68/MENLHK/Setjen/Kum.1/8/20
16.
c. Pre-processed oils and fats (kitchen) 2. Compact portable IPAL
Pre-processed oils and fats (kitchen) juga berfungsi untuk 3. Sistem IPAL secara biofilter
handling penyempitan/penyumbatan pada pipa jaringan 4. Tidak diperlukan injeksi
saluran air limbah. bakteri/nutrisi dalam unit reaktor
5. Hasil olahan dapat di reuse
d. Pre-processed detergent (Laundry) 6. Tidak menggunakan bahan
Kegiatan dari laundry merupakan penyumbang detergent. kimia/pengolahan murni secara
Oleh karena itu untuk air limbah yang mengandung detergent biologis
diperlukan Pre-processed detergent (Laundry) agar beban 7. Hemat pemakaian energi
pengolahan di dalam unit IPAL berkurang, sehingga kinerja 8. Biaya operasional kecil
IPAL lebih maksimal. 9. Sludge yang dihasilkan sedikit
10. Tidak memerlukan lahan yang
e. Pre-processed laboratory (Anorganic) luas (User friendly)
Pre-processed laboratory (Anorganic) untuk menetralisir dan 11. Pengoperasionalan dan
mereduksi kandungan limbah kimia/anorganik agar kinerja maintenance mudah
IPAL menjadi lebih maksimal. 12. Waktu start up lebih cepat

REGISTRASI ALAT/TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN


Page
PUSAT STANDARDISASI LINGKUNGAN 63 of KEHUTANAN
DAN 67

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN


REGISTER TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN TERVERIFIKASI
f. Ekualisasi
Bak ekualisasi juga berfungsi sebagai pengatur debit air
limbah dan penyeragaman konsentrasi zat pencemar air
limbah agar homogen sehingga proses di alat utama (reaktor
biofilter)menjadi lebih stabil.
g. Reaktor Biofilter
Unit Reaktor Biofilter ini merupakan alat utama yang berfungsi
untuk menguraikan polutan air limbah (mereduksi BOD, COD,
Amonia, Detergent, Suspended Solid (SS), Phospate dan
polutan lain). Proses di dalam reaktor biofilter adalah secara
aerobik. Polutan dalam air limbah akan diuraikan oleh
bakteri/biomassa yang melekat pada media piramid dan
membentuk biofilm.
h. Post treatment
post treatment disesuaikan dengan kondisi dan kebutuhan,
berfungsi sebagai final proses handling kotoran halus/mikro
yang terlarut dan juga berfungsi sebagai netralisasi bau,
warna & polutan lainya, sehingga hasil air olahan /treatment
kualitasnya melebihi standart dari baku mutu (air bersih), post
treatment disesuaikan dengan kondisi dan kebutuhan
i. Chlorination system
Berfungsi sebagai proses desinfeksi/netralisasi
mikroorganisme patogen dalam air limbah yang terlarut,
sebelum air hasil olahan dialirkan ke badan air.
j. Kolam ikan
Berfungsi sebagai deteksi mutu output IPAL secara fisik
dengan indikator berupa ikan koi/ikan hias (ikan yang rentan
mati terhadap polutan bila terjadi pencemaran air).

k. Panel control system


Berfungsi sebagai kontrol operasional peralatan penunjang
ipal, yang difungsikan atau sudah disetting secara automatis
(bila dikehendaki juga bisa dioperasikan secara manual).

Dukungan Penyedia Teknologi :

1. Memberikan garansi IPAL selama 12 (dua belas) bulan sejak


IPAL dioperasikan, untuk kerusakan karena cacat material atau
pengerjaan.
2. Memberikan Buku Manual dan Prosedur Sistem Operasi (SOP)
untuk mengoperasikan alat.
3. Memberikan training kepada calon operator sampai dengan
mampu untuk mengoperasikan alat dengan benar.
4. Ketersediaan suku cadang selama minimal 5 (lima) tahun.

PUSAT STANDARDISASI LINGKUNGAN


REGISTRASI ALAT/TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGANDAN
Page 64 ofKEHUTANAN
67

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN


REGISTER TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN TERVERIFIKASI
Spesifikasi Kap 0,21 Kap 0,42 Kap 0,63 Kap 2,08 Kap 4,17 Kap 6,25 Kap 8,33 Kap 10,42 Kap 16,67 Kap 20,83
Umum m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam

Merk GREEN GREEN GREEN GREEN GREEN GREEN GREEN GREEN GREEN GREEN
LEAF LEAF LEAF LEAF LEAF LEAF LEAF LEAF LEAF LEAF
Type BF-10 BF-20 BF-30 BF-100 BF-200 BF-300 BF-400 BF-500 BF-800 BF-1000
Kapasitas 10 tempat 20 tempat 30 100 200 300 400 500 tempat 800 1000
max tidur tidur tempat tempat tempat tempat tempat tidur tempat tempat
tempat tidur tidur tidur tidur tidur tidur tidur
tidur
Sistem System System System System System System System System System System
IPAL Biofilter Biofilter Biofilter Biofilter Biofilter Biofilter Biofilter Biofilter Biofilter Biofilter

Reaktor Utama (Unit reaktor Biofilter)


Reaktor Fiber Fiber Fiber glass Fiber glass Fiber glass Fiber glass Fiber glass Fiber glass Fiber glass Fiber glass
Biofilter glass glass Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced
Reinforced Reinforced Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik
Plastik, Plastik 8-11 mm 8-11 mm 8-11 mm 8-11 mm 8-11 mm 8-11 mm 8-11 8-11 mm
8-11 mm 8-11mm mm
Process Reactor Reactor Reactor Reactor Reactor Reactor Reactor Reactor Reactor Reactor
System separator separator separator separator separator separator separator separator separator separator
biofilter biofilter biofilter biofilter biofilter biofilter biofilter biofilter biofilter biofilter
Safety unit Anti Anti Anti Anti Anti Anti Anti Anti Anti Anti
overflow, overflow, overflow, overflow, overflow, overflow, overflow, overflow, overflow, overflow,
anti anti anti anti anti anti anti anti anti anti
flowback flowback flowback flowback flowback flowback flowback flowback flowback flowback
Air distri Multi stage Multi stage Multi stage Multi stage Multi stage Multi stage Multi stage Multi stage Multi stage Multi stage
butor with media with media with media with media with media with media with media with media with media with media

Air supply Each stage Each stage Each stage Each stage Each stage Each stage Each stage Each stage Each stage Each stage
reactor reactor reactor reactor reactor reactor reactor reactor reactor reactor
direct to direct to direct to direct to direct to direct to direct to direct to direct to direct to
media media media media media media media media media media
(sparger (sparger (sparger (sparger (sparger (sparger (sparger (sparger (sparger (sparger
system) system) system) system) system) system) system) system) system) system)
Air Jet Jet Jet Jet Jet Jet Jet Jet Jet Jet
supplyer Ejector/Rin Ejector/Ring Ejector/Ring Ejector/Ring Ejector/Ring Ejector/Ring Ejector/Ring Ejector/Ring Ejector/Rin Ejector/Rin
g Blower/Root Blower/Roo Blower/Roo Blower/Roo Blower/Root Blower/Roo Blower/Root g g
Blower/Ro blower t blower t blower t blower blower t blower blower Blower/Ro Blower/Ro
ot blower ot blower ot blower
Water Multi spray Multi spray Multi spray Multi spray Multi spray Multi spray Multi spray Multi spray Multi spray Multi spray
supply system system system system system system system system system system

Unit Gas to Gas to liquid Gas to liquid Gas to liquid Gas to liquid Gas to liquid Gas to Gas to liquid Gas to Gas to
Defoaming liquid 62- 62-100 mm 62-100 mm 62-100 mm 62-100 mm 62-100 mm liquid 62- 62-100 mm liquid 62- liquid 62-
System 100 mm 100 mm 100 mm 100 mm
Drain By stop By stop kran By stop kran By stop kran By stop kran By stop kran By stop kran By stop kran By stop By stop
system kran kran kran

Media Pyramid Pyramid Pyramid Pyramid Pyramid Pyramid Pyramid Pyramid Pyramid Pyramid
Biofilter dengan dengan dengan dengan dengan dengan dengan dengan dengan dengan
porosity porosity porosity porosity porosity porosity porosity porosity porosity porosity
90% lt, 90% lt, 90% lt, 90% lt, 90% lt, 90% lt, 90% lt, 90% lt, 90% lt, 90% lt,
surface surface area surface area surface area surface area surface area surface area surface area surface surface
area 38,8 38,8 cm2/bh 38,8 38,8 38,8 38,8 38,8 38,8 area 38,8 area 38,8
cm2/bh cm2/bh cm2/bh cm2/bh cm2/bh cm2/bh cm2/bh cm2/bh cm2/bh
Susunan Random, Random, Random, Random, Random, Random, Random, Random, Random, Random,
media semi semi moving semi semi semi semi moving semi semi moving semi semi
moving bed moving bed moving bed moving bed bed moving bed bed moving moving bed
bed bed
Jenis Aero Aero Aero Aero Aero Aero Aero Aero Aero Aero
bakteri growth, growth, growth, growth, growth, growth, growth, growth, growth, growth,
Natural Natural Natural Natural Natural Natural Natural Natural Natural Natural
seeding, seeding, seeding, seeding, seeding, seeding, seeding, seeding, seeding, seeding,
Tanpa Tanpa injeksi Tanpa Tanpa Tanpa Tanpa Tanpa Tanpa Tanpa Tanpa
injeksi bakteri injeksi injeksi injeksi injeksi injeksi injeksi injeksi injeksi
bakteri bakteri bakteri bakteri bakteri bakteri bakteri bakteri bakteri

PUSAT STANDARDISASI LINGKUNGAN


REGISTRASI ALAT/TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN DAN
Page 65 ofKEHUTANAN
67

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN


REGISTER TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN TERVERIFIKASI
Spesifikasi Kap 0,21 Kap 0,42 Kap 0,63 Kap 2,08 Kap 4,17 Kap 6,25 Kap 8,33 Kap 10,42 Kap 16,67 Kap 20,83
Umum m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam

Unit Post Odor and Odor and Odor and Odor and Odor and Odor and Odor and Odor and Odor and Odor and
Treat colour colour colour colour colour colour colour colour colour colour
ment handling/sc handling/scu handling/sc handling/sc handling/sc handling/sc handling/sc handling/sc handling/s handling/sc
System um and m and solid um and um and um and um and um and um and cum and um and
solid handling solid solid solid solid solid solid solid solid
handling (optional) handling handling handling handling handling handling handling handling
(optional) (optional)

Prapengolahan Limbah Cair dari Dapur (Pre-processed oils and fats/Kitchen)


Kapasitas 0 – 3 m3/d 0 – 3 m3/d 0 – 4 m3/d 0 – 7 m3/d 0 – 7 m3/d 0 – 7 m3/d 0 – 8 m3/d 0 – 8 m3/d 0 – 9 m3/d 0 – 9 m3/d

Material Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber
glass glass glass glass glass glass glass glass glass glass
Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced
Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik

Prapengolahan Limbah Cair dari Laundry (Pre-processed detergent/Loundry)


Kapasitas 0 – 3 m3/d 0 – 3 m3/d 0 – 4 m3/d 0 – 7 m3/d 0 – 7 m3/d 0 – 7 m3/d 0 – 8 m3/d 0 – 8 m3/d 0 – 9 m3/d 0 – 9 m3/d

Material Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber
glass glass glass glass glass glass glass glass glass glass
Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced
Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik

Prapengolahan Limbah Cair dari laboratorium (Pre-processed laboratory/Anorganic)

Kapasitas 0 – 2 m3/d 0 – 2 m3/d 0 – 3 m3/d 0 – 5 m3/d 0 – 5 m3/d 0 – 5 m3/d 0 – 6 m3/d 0 – 6 m3/d 0 – 7 m3/d 0 – 7 m3/d

Material Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber Fiber
glass glass glass glass glass glass glass glass glass glass
Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced
Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik

Alat desinfektan untuk air limbah (Chlorination System)


Type Inline Inline Inline Inline Inline Inline Inline Inline Inline Inline
contact/do contact/dosi contact/dosi contact/dosi contact/dosi contact/dosi contact/dos contact/dosi contact/do contact/do
sing pump ng pump ng pump ng pump ng pump ng pump ing pump ng pump sing pump sing pump
Desinfec- kaporit kaporit kaporit kaporit kaporit kaporit kaporit kaporit kaporit kaporit
tant

Feeder Poly Vinil Poly Vinil Poly Vinil Poly Vinil Poly Vinil Poly Vinil Poly Vinil Poly Vinil Poly Vinil Poly Vinil
Chloride/ Chloride/ Chloride/ Chloride/ Chloride/ Chloride/ Chloride/ Chloride/ Chloride/ Chloride/
Fiberglass Fiberglass Fiberglass Fiberglass Fiberglass Fiberglass Fiberglass Fiberglass Fiberglass Fiberglass
Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced Reinforced
Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik Plastik
UV system optional optional optional Stainless Stainless Stainless Stainless Stainless Stainless Stainless
Steel Steel Steel Steel Steel Steel Steel

Supporting Processing Equipment

Auto Submer Submer Submer Submer Submer Submer Submer Submer Submersibl Submer
Transfer sible sible Pump, sible Pump, sible Pump, sible Pump, sible Pump, sible Pump, sible Pump, e Pump, 1- sible Pump,
Pump Pump, 1 1 Phase, 220 1 Phase, 1-3 Phase, 1-3 Phase, 1-3 Phase, 1-3 Phase, 1-3 Phase, 3 Phase, 1-3 Phase,
Phase, 220 V 220 V 220 V-380 V 220 V-380 V 220 V-380 V 220 V-380 V 220 V-380 V 220 V-380 220 V-380
V V V

PUSAT STANDARDISASI LINGKUNGAN


REGISTRASI ALAT/TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN DAN
Page 66 ofKEHUTANAN
67

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN


REGISTER TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN TERVERIFIKASI

Spesifikasi Kap 0,21 Kap 0,42 Kap 0,63 Kap 2,08 Kap 4,17 Kap 6,25 Kap 8,33 Kap 10,42 Kap 16,67 Kap 20,83
Umum m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam m3/jam

Auto Pond Submer Submer Submer Submer Submer Submer Submer Submer Submersibl Submer
Pump sible sible Pump, sible Pump, sible Pump, sible Pump, sible Pump, sible Pump, sible Pump, e Pump, 1 sible Pump,
Pump, 1 1 Phase, 220 1 Phase, 1 Phase, 1 Phase, 1 Phase, 1 Phase, 1 Phase, Phase, 220 1 Phase,
Phase, 220 V 220 V 220 V 220 V 220 V 220 V 220 V V 220 V
V
Air Silent Jet Silent Jet Silent Jet Ring Ring Ring Ring Ring Ring Ring
Supplyer Ejector, 1 Ejector, 1 Ejector, 1 Blower/ Blower/ Blower/ Blower/ Blower/ Blower/Ro Blower/Ro
Phase, 220 Phase, 220 V Phase, 220 Root Root Root Root Root ot Blower, ot Blower,
V V Blower, 3 Blower, 3 Blower, 3 Blower, 3 Blower, 3 3 Phase 3 Phase
Phase 380 V Phase 380 V Phase 380 V Phase 380 V Phase 380 V 380 V 380 V
Flow Analog, Analog, Analog, Analog, Analog, Analog, Analog, Analog, Analog, Analog,
meter air Horizon Horizon Horizon Horizon Horizon Horizon Horizon Horizon Horizon Horizon
tal Flow tal Flow tal Flow tal Flow tal Flow tal Flow tal Flow tal Flow tal Flow tal Flow

PUSAT STANDARDISASI LINGKUNGAN


REGISTRASI ALAT/TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN DAN
Page 67 ofKEHUTANAN
67

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

Anda mungkin juga menyukai