Anda di halaman 1dari 3

YAYASAN MEMAJUKAN ILMU DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS SIBER ASIA


Kampus Menara, Jl. RM. Harsono, Ragunan - Jakarta Selatan.Daerah Khusus Ibukota Jakarta
12550. Telp. (+6221) 27806189. asiacyberuni@acu.ac.id. www.unsia.ac.id

UJIAN AKHIR SEMESTER


SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2020/2021

Mata Kuliah : Sistem Basis Data


Kelas : IT-05
Prodi : PJJ Informatika
Waktu : Rabu, 28 Juli 2021 jam 08.00 WIB s/d Selasa 03 Agustus 2021 jam 23.59 WIB
Dosen : Riad Sahara, S.SI., MT
Sifat Ujian : Take home test

Petunjuk Pengerjaan Soal:


1. Jawaban langsung dituliskan di lembar jawaban
2. Kerjakan secara mandiri ya, dilarang keras copy-paste atau plagiat hasil tugas rekannya.
(Saya cek meta file & history file, jika copy-paste atau plagiat maka nilai 0. Silahkan
ketik ulang hasil temannya jika Anda tidak percaya diri dengan kemampuan diri sendiri,
karena minimal Anda akan membaca dan belajar).
3. Perhatikan waktu yang telah di-setting untuk mengerjakan UAS, jika lewat batas waktu
maka jawaban Anda tidak akan diterima.
4. Upload lembar jawaban di kolom komentar dengan nama file :
UAS_SBD_NIM_NAMA.pdf, contoh : UAS_SBD_J3D109059_CIANRH.pdf

SOAL UJIAN

1. Studi Kasus ERD. Buatlah Entity Relationship Diagram dari kasus di bawah ini:
(Bobot: 50%)

Quito University akan membuat suatu sistem informasi akademik. Sebelum dibangun
perangkat lunak sistem informasi tersebut, tim IT melakukan analisis berbasis obyek data.
Quito University mempunyai beberapa fakultas, dimana dalam setiap fakultas dapat
mempunyai satu atau lebih jurusan. Sebaliknya satu jurusan hanya dapat menjadi bagian dari
satu fakultas saja. Setiap jurusan mempunyai beberapa orang dosen, dengan ketentuan
seorang dosen hanya boleh terdaftar pada satu jurusan. Dosen–dosen tersebut boleh mengajar
banyak mata kuliah sekaligus, tetapi bisa saja ada dosen yang tidak (belum diijinkan) untuk
mengajar satu mata kuliah pun. Dalam perkuliahan, setiap mata kuliah boleh diajarkan oleh
beberapa dosen dan tidak boleh ada mata kuliah yang belum ditentukan dosen pengampunya.
Sementara mata kuliah mata kuliah tersebut pada umumnya dapat diambil oleh banyak
mahasiswa, tetapi dapat juga tidak diikuti oleh mahasiswa satu pun. Begitu juga sebaliknya,
mahasiswa dapat mengambil mata kuliah atau tidak sama sekali.
• Sistem memerlukan beberapa informasi pribadi dari dosen seperti nama, jenis
kelamin, tempat lahir, tanggal lahir, alamat, dan nomor telpon.
• Tiap fakultas tentu saja memiliki nama, selain itu fakultas juga memiliki nomor
gedung masing-­‐ masing.
• Tiap jurusan biasanya memiliki nama jurusan dan deskripsi singkat mengenai jurusan
tersebut.
• Tiap mata kuliah memiliki nama mata kuliah, deskripsi singkat mata kuliah, dan
jumlah sks nya. Selain itu, mata kuliah ini terdiri dari 2 jenis, yaitu mata kuliah wajib
dan mata kuliah pilihan.
• Di tiap semester, tiap mahasiswa akan berkonsultasi dengan dosen wali mengenai
rencana perkuliahan.
YAYASAN MEMAJUKAN ILMU DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SIBER ASIA
Kampus Menara, Jl. RM. Harsono, Ragunan - Jakarta Selatan.Daerah Khusus Ibukota Jakarta
12550. Telp. (+6221) 27806189. asiacyberuni@acu.ac.id. www.unsia.ac.id

Dari kasus di atas dapat di idetifikasi dengan daftar kardinalitas sebagai berikut :
• Universitas memiliki banyak fakultas
• Fakultas memiliki satu atau banyak jurusan
• Suatu jurusan hanya dapat menjadi bagian dari 1 fakultas
• Jurusan memiliki beberapa dosen
• Seorang dosen hanya boleh terdaftar dalam 1 jurusan
• Dosen dapat mengajar satu atau banyak mata kuliah atau bahkan belum mengampu
mata kuliah
• Satu mata kuliah boleh diampu banyak dosen
• Tidak boleh ada mata kuliah yang tidak ada dosen pengampunya
• Suatu mata kuliah dapat diambil banyak mahasiswa
• Suatu mata kuliah boleh tidak diambil mahasiswa
• Satu dosen dapat menjadi dosen wali dari beberapa mahasiswa
• Satu siswa hanya memiliki satu dosen wali

2. Lakukan analisis terhadap diagram ERD di bawah ini, gunakan kalimat sendiri sesuai
dengan aktivitas di setiap entitasnya. (Bobot: 50%)

------------------Selamat Mengerjakan, Jangan Lupa Berdoa ---------------------


YAYASAN MEMAJUKAN ILMU DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SIBER ASIA
Kampus Menara, Jl. RM. Harsono, Ragunan - Jakarta Selatan.Daerah Khusus Ibukota Jakarta
12550. Telp. (+6221) 27806189. asiacyberuni@acu.ac.id. www.unsia.ac.id

Diverifikasi Oleh : Disusun Oleh :


Penjaminan Mutu Ketua Program Studi Koordinator Mata Dosen Pengampu
Kuliah

(Riad Sahara, S.SI., MT) (Cian Ramadhona H, (Riad Sahara, S.SI., MT)
(Muh Ikhwani Saputra) S.Kom., M.Kom)
Disahkan Tanggal : 17 Juli 2021 Dibuat Tanggal : 16 Juli
2021

Jawaban:
1.Ganbar ERR Mahasiswa
Kode_MK

NIM
MK_wajib Nama_MK
No_Telp Nama_mahasiswa
MK_pilihan

M N
Umur Mahasiswa Mengambil Mata kuliah Dosen_pengajar

1
TTL
Jumlah_SKS
Jenis_Kelamin
Alamat Deskripsi
N N

Membimbing

Digunakan
untuk
No._telp NIP

1
1
Alamat Dosen Mengajar
Kode_ruang Nama_gedung
1
TTL Nama_dosen
Lokasi Fakultas Nomor_gedung
Jenis_kelamin

Kapasitas

2.Pada gambar ERD di atas terdapat 2 unsur yaitu Entitas dan Relationship
Analisis
Dalam membangun sebuah perusahaan mebel sangat penting sekali memperhatikan pengolahan dan
handling data dalam menjual produknya ke konsumen. Perusahaan ini merupakan sebuah sistem atau
aplikasi jenis client-server.
Contoh ERD di atas toko mebel di atas hanya contoh sederhana saja, sebab apabila kita membangun
sistem toko manual dengan berbagai fitur tentu ERD nya pu akan sangat kompleks.
Dari gambar di atas kita dapat menyimpulkan, perusahaan mebel melakukan produksi dengan cara
memesan bahan baku yang disediakan oleh suplier untuk digunakan dalam proses produksi membuat
mebel, dan hasil dari produksi tersebut dijual ke konsumen.

Anda mungkin juga menyukai