Anda di halaman 1dari 27

P ENDALAMAN MATERI

TEMA 6
CITA-CITAKU
PM Subtema 3:
Giat Berusaha Meraih Cita-Cita
Pembelajaran 1: T6 st3
P1
Menggunakan Tanda Jeda dalam Muatan
Bahasa Indonesia
Mendeklamasikan Puisi KD 3.6 dan 4.6

Agar isi puisi dapat Waktu untuk mengambil napas


tersampaikan ke disebut jeda.
pendengar dengan baik, Tanda jeda diperlukan sebagai
kita harus membacanya penanda waktu yang tepat untuk
dengan lantang dan jelas. berhenti saat membaca puisi.
Beberapa tanda jeda saat membaca puisi

1. / Tanda baca ini memiliki arti untuk berhenti


sesaat untuk bernafas. Fungsi tanda jeda ini
hampir sama dengan tanda koma.

2. / Tanda baca ini memiliki arti untuk berhenti agak


lama. Fungsi tanda jeda ini hampir sama dengan
/ tanda titik.

3. /// Tanda baca ini memiliki arti untuk berhenti lama


sekali. Fungsi tanda jeda ini digunakan diakhir puisi.
Bacalah puisi di bawah ini sebelum dan
setelah diberi tanda jeda!

Sebelum diberi tanda jeda Setelah diberi tanda jeda


Aku hanya bisa berucap Aku hanya bisa berucap /
Terima kasih pahlawanku Terima kasih pahlawanku /
Kau yang telah berjuang demi bangsa Kau yang telah berjuang demi bangsa /
Kau korbankan jiwa raga Kau korbankan jiwa raga /
Hanya untuk sebuah kata “Merdeka” Hanya untuk sebuah kata “Merdeka” ///
Pembelajaran 1: T6 St3
P1
Muatan
Pentingnya Pelestarian Makhluk IPA
KD 3.2 dan 4.2
Hidup Di Lingkungan Sekitar

Lingkungan yang sehat dapat


diperoleh dengan kondisi udara
yang bersih.

Pepohonan yang rindang dapat


memulihkan kualitas udara.
Pembelajaran 2: T6 St3
P2
Muatan
Langkah-langkah Bahasa Indonesia
KD 3.6 dan 4.6
Mendeklamasikan Puisi
Saat mendeklamasikan puisi,
kita tentu menginginkan
agar pendengar dapat memahami isi puisi
dengan baik.

Mendeklamasikan puisi berarti membacakan


puisi yang disertai dengan gerak dan mimik
yang sesuai.
Langkah Mendeklamasikan Puisi dengan Baik

1. Memahami isi puisi.


2. Memberikan tanda jeda yang sesuai.
3. Memperhatikan intonasi (tinggi rendah nada), tempo
(cepat lambatnya pengucapan kata-kata), irama (panjang
pendek bunyi serta kemerduan bunyi), serta pelafalan
(cara seseorang mengucapkan bunyi bahasa) saat
membaca puisi.
4. Memperhatikan mimik.
Pembelajaran 2: T6 St3
P2
Muatan
Karya Seni Kolase SBdP
KD 3.4 dan 4.4

Ada beberapa barang bekas yang memiliki


nilai jual, jika diolah menjadi karya seni. Kolase adalah seni
Misalnya kalender, majalah dan koran bekas. menempelkan
potongan kertas
Bahan alami juga memiliki nilai jual jika kita atau bahan alam
memanfaatkannya dengan baik. Contohnya sesuai pola
daun dan ranting kering, biji-bijian atau bunga
kering.

Kita dapat memanfaatkan semua bahan


tersebut menjadi bahan kolase.
Pembelajaran 2: T6 St3
P2
Muatan
Upaya Pelestarian Makhluk Hidup IPA
KD 3.2 dan 4.2

Populasi beberapa jenis hewan dan tumbuhan menjadi


semakin langka.
Beberapa penyebab kelangkaan hewan dan tumbuhan yang ada di Indonesia
antara lain sebagai berikut :

No. Hewan Tumbuhan


1 Sering diburu untuk dijadikan hewan Dimanfaatkan terus menurus tanpa
peliharaan, dijual, digunakan sebagai ada usaha melestarikannya.
hiasan, serta obat.
2 Membutuhkan waktu berkembang Sulit berkembang biak.
biak yang cukup lama.
3 Habitat dirusak oleh manusia, Terkena hama.
misalnya dibakar.
4 Tidak mampu beradaptasi terhadap Mengalami kekeringan sehingga tidak
perubahan alam. memungkinkan untuk tumbuh dengan
baik.
ana ko n d isi li n gk u n gan
Bagaim
pada gambar berikut?
p a t d il ak u kan u ntuk
Apa upaya yang da e but?
an li ng k u n g a n te rs
memulihk
Beberapa upaya pelestarian yang dapat
dilakukan
1. Penegakan hukum terhadap
perburuan hewan langka dan
penebangan hutan
2. Penangkaran dan hewan dan
tumbuhan langka
3. Pelestarian secara in situ
dan ex situ
In Situ adalah pelestarian di Ex Situ adalah pelestarian di luar
dalam habitat aslinya, seperti habitat aslinya, seperti kebun
cagar alam, hutan lindung, suaka binatang,kebun raya, taman safari,
margasatwa, dan taman nasional. museum zoologi, dan herbarium.
Pembelajaran 3: T6 St3
P3
Keragaman Agama dan Tempat Muatan
PPKn
Ibadah KD 3.3 dan 4.3

Tempat ibadah umat Islam adalah masjid.


Tempat ibadah umat Kristen adalah gereja.
Tempat ibadah umat Katolik adalah gereja.
Tempat ibadah umat Hindu adalah pura.
Tempat ibadah umat Buddha adalah wihara.
Tempat ibadah umat Konghucu adalah klenteng.
Perilaku yang dapat dilakukan agar persatuan dan
kesatuan antar umat beragama tetap terjaga.
1. Menghormati teman yang sedang beribadah sesuai
agamanya.
2. Bermain tanpa melihat perbedaan agama.
3. Tidak memaksakan agama kepada orang lain.
Pembelajaran 3: T6 St3
P3
Muatan
Persebaran Sumber Daya Alam IPS
KD 3.1 dan 4.1
di Indonesia
Berikut penyebaran hasil bumi dan laut di Indonesia
1. Persebaran hasil pertanian

Padi (beras) : Aceh, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Jawa, Sulawesi


Selatan, Sulawesi Utara, dan Nusa Tenggara Barat.
Jagung : Jawa Tengah (Wonosobo, Semarang, Jepara, dan Rembang),
Jawa Timur (Madura), dan Sulawesi (Minahasa dan sekitar
danau Tempe).
Ubi kayu (singkong) : Sumatera Selatan, Lampung, Madura, Jawa Tengah
(Wonogiri), dan Yogyakarta Wonosari).

Kacang tanah : Riau, Sumatera Barat, Jawa Tengah (Solo, Semarang, Jepara,
Rembang, dan Pati), Jawa Barat (Cirebon), Bali, dan Nusa
Tenggara Barat (Lombok).
2. Persebaran hasil perkebunan

Tembakau Sumatera dan Jawa


Teh Jawa Barat (Bogor, Sukabumi, dan Garut), Jawa Tengah
(Pegunungan Dieng, Wonosobo, Temanggung, dan
Pekalongan), SumateraUtara (Pematang Siantar), dan
Sumatera Barat.
Kopi Jawa, Sumatera,Sulawesi, dan Nusa Tenggara Timur.
Karet Aceh (Tanah Gayo, Alas), Sumatera Utara (Kisaran, Deli,dan
Serdang), Bengkulu, Jawa, dan Kalimantan Selatan
(pegunungan Meratus).
Kelapa (Kopra) Jawa, Sulawesi Utara, Gorontalo, dan Kalimantan Selatan.
Cokelat Jawa Tengah (Salatiga) dan Sulawesi Tenggara
Pala Jawa Barat dan Maluku
Cengkeh Aceh, Sumatera Utara, (Tapanuli), Jawa Barat (Banten),
Jawa Tengah (Banyumas), Sulawesi Utara, dan Maluku.
Lada Lampung, Bengkulu, Sumatera Selatan, dan Kalimantan
Barat.
3. Persebaran hasil kehutanan

Kayu keruing, kayu meranti, dan kayu damar terutama dihasilkan di


daerah-daerah Kalimantan, Sulawesi dan Papua.
Kayu cendana: Nusa Tenggara Timur.

Rotan: Kalimantan, Sumatera Barat, Sumatera Utara, dan Maluku.

4. Persebaran peternakan dan perikanan

Ternak sapi: Sumatera, Jawa, Madura, Bali, NTB (Lombok dan


Sumbawa.
Ternak kuda: NTT (Pilau Sumba) dan Sumatera Barat.

Budidaya udang dan ikan bandeng: pantai utara Jawa, Sumatera, dan
Sulawesi.

Tiram dan Mutiara: Bali, Maluku, dan Papua.


e rse baran hasil bumi dan
Perhatikan p
laut Indonesia berikut!
Pembelajaran 3: T6 St3
P3
Penekanan Saat Muatan
Bahasa Indonesia
Mendeklamasikan Puisi KD 3.6 dan 4.6

Mendeklamasikan puisi memerlukan persiapan yang baik dan matang.


Salah satu cara untuk membedakan makna puisi adalah dengan
memberikan penekanan pada saat mendeklamasikannya.
Perhatikan penekanan pada bait puisi berikut!

Tak ada waktu yang kusia-siakan


Tak ada keluh kesah yang kuucapkan Kalimat yang dicetak
Semangatku hanya untuk menggapai impian miring merupakan
Menjadi pahlawan cendikia penekanan dalam puisi.
Mendidik tunas bangsa Fungsinya agar makna
Membentuk pribadi yang cerdas dan puisi ini tersampaikan
pantang menyerah kepada pendengar.
Menjadikan kebanggaan untuk Indonesia
Pembelajaran 4: T6 St3
P4
Mendeklamasikan Puisi Muatan
Bahasa Indonesia
KD 3.6 dan 4.6

Ada beberapa hal yang perlu


kamu perhatikan saat
mendeklamasikan puisi, mulai
dari isi puisi, tanda jeda, intonasi,
lafal, tempo, irama, hingga mimik.
Pembelajaran 4: T6 St3
P4
Penyebaran Sumber Daya Muatan
IPS
Tambang di Indonesia KD 3.1 dan 4.1

Sumber daya tambang


merupakan sumber daya alam
yang tidak dapat diperbarui.

Sumber daya tambang biasanya


dimanfaatkan untuk kegiatan
industri dan kebutuhan rumah
tangga.
Peta Hasil Tambang di Indonesia
Pembelajaran 4: T6 St3
P4
Hari Besar Keagamaan Muatan
PPKn
KD 3.3 dan 4.3

No. Agama Hari Besar Keagamaan


1 Islam Idul Fitri, Idul Adha, Tahun Baru Islam, Maulid Nabi, dan
Isra Mi’raj
2 Kristen Natal, Paskah, dan Kenaikan Isa Almasih
3 Katolik Natal, Paskah, dan Kenaikan Isa Almasih
4 Hindu Nyepi, Galungan, dan Kuningan
5 Budha Waisak, Asadha, dan Kathina
6 Konghucu Imlek dan Cap Go Meh
Setiap hari besar keagamaan memiliki makna tersendiri bagi umat yang
merayakannya. Setiap umat beragama harus saling menghargai
keagamaan hari besar keagamaan.
Pembelajaran 5: T6 St3
P5
Mendeklamasikan Puisi Karya Muatan
Bahasa Indonesia
Pribadi KD 3.6 dan 4.6

Salah satu langkah mendeklamasikan


puisi adalah memahami isi puisi.
Memahami puisi dilakukan dengan cara
membaca puisi dengan seksama dan
memaknai setiap larik dan bait puisi.
Hal yang perlu diperhatikan saat
mendeklamasikan puisi

1 Sapalah penonton 4 Bacakan puisi dengan lafal 7 Ucapkan salam


sebelum memulai yang jelas dan tidak terlalu penutup kepada
deklamasi puisi. cepat agar penonton dapat penonton setelah
memahami makna puisi yang penampilan
dideklamasikan. deklamasi
puisi selesai.
2 Sebutkan judul dan 5 Bacakan puisi sesuai dengan
nama pengarang puisi suasana yang digambarkan
yang dideklamasikan, dalam puisi tersebut, misalnya
termasuk sedih, senang, atau semangat.
puisi karya pribadi.

3 Jangan menundukkan 6 Puisi yang dideklamasikan


kepala saat sebaiknya dihafalkan
mendeklamasikan puisi sehingga tidak perlu
agar ekspresimu membawa teks.
dapat terlihat.
Pembelajaran 5: T6 St3
P5
Muatan
Karya Seni Montase SBdP
KD 3.4 dan 4.4

Montase merupakan suatu


karya seni rupa yang dibuat
dari beberapa gambar
berbeda yang ditempel pada
satu lembar kertas atau
bidang lain sehingga
menciptakan sebuah
gambar baru dengan tema
yang diinginkan. Gambar-
gambar tersebut bisa berupa
gambar dari majalah, koran,
foto, atau bahan lainnya.
Pembelajaran 5: T6 St3
P5
Keragaman Tradisi dalam Muatan
PPKn
Setiap Perayaan Hari Besar KD 3.3 dan 4.3

Keagamaan
Setiap agama, Memiliki hari besar
keagamanaa masing-masing. Setiap
perayaan hari besar keagamaan
memiliki makna penting bagi pemeluk
agama yang merayakannya. Kita harus
menghargai dan menghormati teman
atau tetangga kita yang sedang
merayakan hari besar keagamaan.
Pembelajaran 6: T6 St3
P6
Mendeklamasikan Puisi Teman Muatan
Bahasa Indonesia
KD 3.6 dan 4.6

Melakukan hal-hal berikut agar kamu lebih percaya diri saat


mendeklamasikan puisi karya temanmu.
Sebelum mendeklamasikan puisi temanmu, lakukan hal-hal berikut:
1. Bacalah puisi milik temanmu dan pahami maknanya.
2. Berlatihlah melafalkan setiap lirik dengan benar dan jelas.
3. Tentukan gerakan-gerakan yang akan digunakan saat mendeklamasikan puisi.

Saat mendeklamasikan puisi temanmu, lakukan hal-hal berikut.


1. Sapalah penonton dengan memperkenalkan diri.
2. Melafalkan puisi dengan suara yang jelas dan gerakan tubuh yang tepat.
3. Tegakkan tubuh dan bacalah dengan penuh percaya diri.

Setelah mendeklamasikan puisi temanmu, lakukan hal-hal berikut.


1. Ucapkan terima kasih ke penonton.
2. Tutuplah deklamasi dengan percaya diri.
Pembelajaran 6: T6 St3
P6
Muatan
Karya Seni Mozaik SBdP
KD 3.4 dan 4.4

Mozaik adalah karya seni rupa


yang dalam pembuatannya
menggunakan potongan bahan
yang dipotong atau sudah
berbentuk. Bahan-bahan tersebut
kemudian disusun dan ditempel
pada
sebuah bidang datar
menggunakan lem.

Bahan-bahannya, antara lain biji-bijian, kulit telur, pecahan keramik,


potongan kayu, dan potongan kertas.

Anda mungkin juga menyukai