Anda di halaman 1dari 17

KISI – KISI PENILAIAN AKHIR SEMESTER 2

Nama Sekolah : SD Inpres Waiwejak


Kelas / Semester : VI ( Enam ) / 2 (Dua)
Muatan Pelajran : Bahasa Indonesia
Tahun Pelajaran : 2021 / 2022

KOMPETENSI DASAR NO BNTK


MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL
Membandingkan Pengertian puisi 1
3.4 karesteristik teks
puisi dan teks prosa

Disajikan soal siswa Prosa adalah ....


dapat menjelaskan a. karangan bebas tidak terikat oleh kaidah seperti bait dan baris
pengertian dari prosa b. karangan yang terikat oleh bait dan baris
Pengertian prosa 2 PG 1
dengan benar c. karangan berupa percakapan untuk dipentaskan
d. karangan bebas, tetapi terikat oleh irama, gaya bahasa dan rima

Disajikan soal siswa 3 Manakah teks yang berbentuk puisi?


dapat membandingkan a. sejak adiknya berekolah setiap pagi, Nara tidak lagi diantar ibunya.
teks pusis dan teks prosa Nara berangkat kesekolah naik sepeda. Mula-mula Nara uring –
uringan saat akan berangkat kesekolah. Ia selalu meyalahkan
Idan ,Adiknya. Namun lama-lama Nara senang menjalaninya. Nara
jadi punya banyak teman. Setiap pagi Nara pergi bersama teman-
temannya.
b. diberitahukan kepada semua siswa bahwa hari minggu,2 April
2022 sekolah akan mengadakan kegiatan jalan sehat . Kegiatan ini
diikuti oleh semua siswa, guru,dan karyawan SD Inpres Waiwejak
KOMPETENSI DASAR NO BNTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL
c. kami mengharap akan kehadiran Bapak Ibu dalam acara
penerimaan hasil siswa semester 1
d. Tak ingin kumelangkah....
Tak ingin kuayunkan kakiku...
Jika sumuanya tiada guna
Jika semuanya hanya sia- sia belaka
Disajikan teks puisi Bacalah puisis berikut !
siswa dapat menjelaskan Jes..jes..jes..
isi dari puisi Lirih suaramu membangkitkan kalbu
Perlahan tapi pasti kutinggalkan
Stasiun yang ingar-bingar
Di perutmu
Kaubawa berpuluh bahkan beratus penumpang
4 Jalanmu merayap
Menyusuri dinginnya besi berjajar
Puisi tersebut menjelaskan tentang alat transportasi yaitu....
a. bus
b. kereta api
c. kapal laut
d. pesawat terbang

Disajikan sebuah bait 5 Bait puisi yang menggambarkan suasana pagi hari adalah....
puisi siswa dapat a. terik matahari menyengat badan keringat mengalir membasahi
mengartikan isi dari bait tubuh namun kau takan pedulikan tugas kau jalankan dengan patuh
puisi dengan tepat b. ketika ayam jantan mulai bernyanyi dan mentari menyambut hari
petani pun mulai bersiap diri memanggul cangkul tunaikan tugas
suci
c. hiruk-pikut suasana terminal banyak penumpang datang banyak
penumpang berebuat kendaraan berlomba-lomba naik bus dan
KOMPETENSI DASAR NO BNTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL
angkutan
d. pergi sekolah tidak boleh lupa menuntut ilmu sepanjang masa
walaupun bertambah usia untuk bekal hari tua
Disajikan puisi siswa 6 Dari seorang guru kepada murid- muridnya
dapat mengubah puisi ....
menjadi prosa dengan Kalau dihari minggu engkau datang kerumahku
tepat Aku takut,anak-anakku
Kursi-kursi tua yang disana , dan meja tulis yang sederhana
dan jendela-jendela yang tidak pernah diganti kainya
Semua padamu akan bercerita
Tentang hidupku dirumah tangga

Puisi tersebuat dapat diubah menjadi prosa seperti pada jawaban ....
a. Kehidupan seorang guru patut ditiru. Guru hidup dengan
sederhana.Barang-barang dirumahnya pun sangat
sederhana.Kesederhanaan guru patut ditiru oleh anak didiknya.
Hidup sederhana dan apa adanya itulah teladan yang patut ditiru.
b. Pada hari minggu seorang murid datang kerumah ibunya. Ia
melihat bahwa kehidupan guru itu sangat mengibakan hati.Ia tidak
tega kalu gurunya hidup dalam kemiskinan Maka,iapun mengajak
teman-temanya untuk membantu gurunya.
c. Kekhawatiran seorang guru jika murid-miridnya berkunjung
kerumahnya pada hari minggu. Sang guru khawatir murid-
muridnya mengetahui kehidupannya selama ini karena hidupnya
hanya ada barang-barang tua yang tidak pernah diganti dengan
yang baru.
d. Setiap hari minggu ia kedatangan murid-miridnya . Ia tidak
kahawatir murid-muridnya mengetahui keadaan yang sebenarnya .
Dirumahnya hanya ada kursi-kursi tua , meja tulis sederhana , dan
KOMPETENSI DASAR NO BNTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL
gorden jendela ynag tidak pernah diganti . Keadaan itu
mencerminkan kehidupan sehari- hari.

Disajikan puisi siswa Setangkai bunga


dapat menjelaskan Hanya dengan setangkai bunga aku lepaskan engkau
maksud dari isi puisi Menuju negeri kekekalan
dengan tepat Meski berat aku melepas
Tapi buakankah semua manusia
7 Akan menemukan kahir perjalalnya?
Maksud puisi tersebuat adalah semua orang akan mengalami
a. kematian
b. peruabahan nasib
c. perkembangna
d. kelahiran
Disajikan sebaris puisi Hatiki ingin menari
siswa dapat Bagaikan burung yang terbang tinggi
menggambarkan ......
perasaan dalam puisi Baris-baris puisis tersebut menggambrkan perasaan....
dengan tepat 8 a. senang
b. haru
c. bahagia
d. terpesona

Disajikan 9 Apa yang kupunya, anak-anakku


Sealain buku dan segudang ilmu
Sumber pengabdian kepadamu
.....
Profesi “ ku” pada penggalan puisi tersebut adalah...
KOMPETENSI DASAR NO BNTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL
a. dokter
b. pengasuh anak
c. guru
d. pengurus rumah tangga
Disajikan sebuah puisi Bacalah puisi berikut !
siswa dapat menjelaskan Pahlawan Tak Dikenal
isi puisi dengan tepat Sepuluh tahun yang llau dia terbaring
Tetapi bukan tidur sayang
Sebuah lubang peluru bundar didadanya
Senyum bekunya mau berkata, kita sedang perang
Kalimat-kalimat yang sesuai untuk menjelaskan puisis tersebut adalah...
a. seorang pejuang ikut berperang membela tanhaairia berjuang
10
dengan membawa senapan
b. seorang pejuang terbaring sesudah ikut berperang . wajahnya ynag
pusat pasi karena luka tembak yang dideritanya
c. seorang pejunag ynag berperang tanpamengenal rasa takut .
walaupun tertenbak , ia tetap melanjutkan perjuangan
d. seorang pejuang ynag gugur dalam perang dan terbaring .
didadanya da luka karena tertembak peluru

Disajikan sebuah puisi 11 Perhatikan puisis berikut!


siswa dapat Berbaris rapi siswa-siswi
mengidentifikasi judul Dilapangna hijau depan sekolah
puisis dengan tepat Dengan aba-aba dan musik
Satu,dua dan tiga
Gelengkan kepala kekanan dan kekiri
Empat,lima ,enam
Anggukan kepla kedepan
Dongkakan keplaa leatas
KOMPETENSI DASAR NO BNTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL
Musisk berbunyi merdu
Ayunkan tangan kekanan dan kekiri
Langkahkan kaki kedepan dan belakang
Judul yang sesuai dengna puisi diatas dalah ...
a. baris-erbaris
b. dilapangan sekolah
c. senam pagi
d. senam irama
Disajikan puisis dan 12 Puisi yang dijadikan prosa dengan benar adalah....
prosa siswa dapat siswa a. puisi
dapat mengidentifikasi ketika aku berjalan-jalan melintas kampung-kampung gersang
puisis yang dijadikan hatiku sedih melihat oranng-orang meratapi tanah dengan
prosa dengan tepat kekeringan
prosa
tanah gersang yang menghampar luas membuat miris
hatiku.sebetulnya tanah itu bisa diusahakan diolah agar
menghasilkan sesuatu untuk masyarakat sekitarnya. sayagnya
masyarakat sekitar memilih meninggalkan tanah tersebut menuju
kota. mereka lebih senang mengaduh nasib dikota-kota besar dari
pada mengolah tanah itu.
b. puisi
hiruk-pikuk suasana terminal
banyak pedagang menjual makanan
banyak pedagang menjual minuman
banyak pedagang menjual kenang-kenangan
prosa
Suasana terminal sangat ramai,baik pagi,siang maupun sore
hari.para penumpang datang diterminal. Mereka menunggu bus
yang akan mengangkut mereka. Lewat bus yang mereka tumpangi
KOMPETENSI DASAR NO BNTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL
mereka datang dari luar kota, ada penjual makan,minuman dan
kenang-kenangan yang juga meramaikan terminal.
c. puisi
ayunkan tangan olahalah lahan
jadikan tanah penuh harapan tanam padi dan palawija
demi kemakmuran kita semua
prosa
mengolah lahan adalah kegiatan yang dilakukan para petani.
Mereka mengolah lahan agar bisa ditananami berbagai macam
tanaman pertanian atau perkebuanan. Pagi hinggga siang hari
biasanya petani berada disawah untuk mengolah tanahnya hingga
menghasilkan.
d. puisi
kereta apiku
bawalah aku sampai tujuanmu
kekota yang lama menantiku
untuk pulang hilangkan rindu
prosa
aku naik kereta api menuju kota tempat tinggalku. Sudah lama aku
meninggalkan kotaku. Aku merindukan kotaku. Aku pulang untuk
mengobati rasa rinduku
Disajikan puisi dan 13 Perhatikan puisi dan perosa berikut!
prosa siswa dapat
prosa puisi
Disamping empat Penjual koran
lampu merah .saat Saat lampu merah menyala kau hampiri para
lampu menyalah pengendara koran,koran terikamu
merah seorang Mengharap ada yang menghiraukanmu Rasa ia
anak penjual memandang kau datang samil menghadang
KOMPETENSI DASAR NO BNTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL
koran
tak seorangpun mmeberi peluang bahkan,menleh
menghampiri
kebelakanng
pengendara
hendak
Wahai dermawan tengoklah mereka berilah sedikit
menawarkan
harapan
koran dengannya
Belilah selembar korannya
ia menjajkan
koran ! ia sangant
Wahai penjual koran kusebut kau pahlawan penyebar
mengharapkan
segala beriat yang terjadi didunia
ada ynag
mendengar
Prosa tersebut sesuai dengan salah satu bait puisi “
teriakannya dan
penjual koran” bait yang dimaksud adlah bait.....
emmbeli
a. kesatu
korannya
b. kedau
c. ketiga
d. keempat
Surta dari ibu
Pergi kedaui luas , anakku sayang pergi ke hidup bebas!
Selaam angin masih angin buritan dan
Matahari pagi menyinar daun-daunan
Dalam rimabah dan padang hiaju
14
Puisis tersebut menggambarkan seorang ibu menyuruh anaknya ....
a. pergi jauh
b. hidup bebas
c. pergi tanpa tujuan
d. mencari ilmu dan pengalaman
KOMPETENSI DASAR NO BNTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL

15

31

32

Pengisisan formulir dimaksudkan untuk memberikan .... kepada pihak


ynag membutuhkan.
a. informasi
16
b. laporan
c. berita
d. pengetahuan
Berikut ini adalah contoh penggunaan formulir , kecuali.......
a. ktp
17 b. sim
c. akan mengadakan rpat
d. ingin menjadi anggota suatu perkkumpulan
18 Daftar riwayat hidup berikut untuk soal nomor 18-22
Daftar Riwayat Hidup
Saya yang bertanda tangan dibawah ini
Nama : Raditya Maharani
Tempat,tanggal lahir : Malang, 12 Oktober 1988
Kebangsaan : Indonesia
Agama : Islam
KOMPETENSI DASAR NO BNTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL
Alamat : Jalan Rinjani 12,Malang
Kawin/belum kawin : belum kawin
Nama orang tua : Hendra Mahardika
Alamat orang tua : Jalan Rinjani12,Malang
Pendidikan Terakhir : Sarjana Sastra, Universitas Gaja Mada
Yogyakarta
Daftar riwayat hidup ini saya buat dengan sebenar-benarnya

Malang,15 Maret 2021


Hormat saya

Raditia Maharani
Pembuat daftar riwayat hidup tersebut adalah...
a. Maharani
b. Radiatia Maharani
c. Hendra Mahardika
d. Raditya Mahardika

Tempat dan tanggal lahir pembuat daftar riwayat hidup adalah....


a. Lahir di Malang pada tanggal 12 Oktober 1988
19 b. Lahir di Yogyakarta pada tanggal 12 Oktober 1988
c. Lahir di Malang pad atanggal22 Oktober 1988
d. Lahir di Malang pada tanggal 12 November 1988
Pembuat daftra riwayat hidup tinggal di...
a. Jalan Rintani 12,Malang
20 b. Jalan Rinjani 22,Malang
c. Jalan Rinjani 12, Malang
d. Jalan Kinjani12, Malang
KOMPETENSI DASAR NO BNTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL
Pendidikan terakhir pembuat daftar riwayat hidup tersebut adalah...
a. SMA
21 b. Sarjana Muda
c. Sarjan
d. Sarjana Utama
Yang bertanda tangan dalam daftar riwayat hidup tersebuat dalah ...
a. Maharani Hendra
22 b. Maharani Mahardika
c. Raditya Maharani
d. Ditya Maharani
1) Nyonya Gurnasa
2) Lulusan sekolah menengah kejuruan (SMK)
3) Lahir di Denpasar ,25 November 1995
4) Bertempat tinggal dijalan Achmad Yani 11, Denpasar

Daftra Riwayat Hidup


Nama :.............................
23
Tempat, tanggal lahir :............................
Alamat :.............................
Pengisian daftar riwayat hidup urutan yang benar adlah...
a. 1), 2), 3), 4
b. 1), 3), 2), 4)
c. 1), 3), 4), 2)
d. 1), 4), 2), 3)
24 Seorang yang belum memiliki pengalaman pekerjaan . saat mengisi
formulir pada bagian pekerjaan harus dibubuhkan tanda....
a. hubung (-)
b. titik(.)
c. koma(,)
KOMPETENSI DASAR NO BNTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL
d. garis miring (/)
Cermati data berikut !
1) jalan proklamasi12, jakarta
2) islam
3) bintang mahadewi
4) VI SD
5) jakarta , 10 september 2009
Formulir Pendaftaran Cipta Kreasi
Nama :
Tempat,tanggal lahir:
25 Kelas :
Agama :
Alamat :
pengisisian formulir pendaftaran cipta kreasi yang sesaui dengan urutan
formulir adalah ...
a. 3) - 2) - 4) -1) 5)
b. 3) -4) -2) -1) -5)
c. 3) -4) -5) -2) -1)
d. 3) -5) -4) -2) -1)

26 Pahanai ilustrasi berikut


Safa haninda lahir di ambon ,2 agustus 2009. isian formulir yang
tepat berdasarkan data tersebut adlah ....
a. Nama : safa haninda
Tempat Lahir : ambon
Tanggal Lahir : 2-08-2009
b. Nama : Safa haninda
Tempat Lahir : Ambon
Tanggal Lahir : 2-08-2009
KOMPETENSI DASAR NO BNTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL
c. Nama : Safa Haninda
Tempat Lahir : Ambon
Tanggal Lahir : 2-08-2009
d. Nama : Safa haninda
Tempat Lahir : ambon
Tanggal Lahir : 2-08-2009

27

28

29

30

33

34
KOMPETENSI DASAR NO BNTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot.
SOAL SOAL

35

Nama Sekolah : SD Inpres Waiwejak


Kelas / Semester : VI ( Enam ) / 2 (Dua)
Muatan Pelajran : IPA
Tahun Pelajaran : 2021 / 2022
KOPMPETENSI DASAR NO BTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot
SOAL SOAL
3.5 Mengidentifikasi Komponen listrik disajikan soal siswa 1 Muatan listrik yang mengalir melalui suatu penghantar disebut.... pg b. 1
komponen listrik dan dapat menjelaskan a. listrik statis
fungsinya serta pengertian arus listrik b. arus listrik
menjelaskan cara c. hambatan
menghasilakan , d. tegangan
menyalurkan dan
menghemat enrgi
Rangkayan listrik Disajikan soal siswa 2 Rangkayan alat-alat listrik ynag dipasang secara sejajr dan bercabang
dapat mengidentifikasi disebut rangkayan ...
rangkayan listrik a. seri
dengan benar b. paralel
c. terbuka
d. gabungan
3 Rangkayan listrik berikut yang merupakan rangkayan listrik seri adalah..
KOPMPETENSI DASAR NO BTK
MATERI INDIKATOR SOAL BUNYI SOAL RANA KJ Bot
SOAL SOAL

Anda mungkin juga menyukai