Anda di halaman 1dari 11

STRUKTUR

PASAR

Topik Pembahasan :
1. Pasar Persaingan Sempurna
2. Pasar Persaingan Sempurna Jangka Pendek
3. Pasar Persaingan Sempurna Jangka Panjang
Pasar Persaingan Sempurna
4
Setiap pihak dapat
mengetahui keadaan
2 pasar dengan mudah
Barang dan jasa
yang dijual bersifat 5
homogen dan tidak Kebebasan
dapat dibedakan mengambil
keputusan

1 3
Adanya kebebasan
Pada pasar persaingan perusahaan untuk
sempurna terdapat banyak masuk dan keluar
pembeli dan penjual namun pasar
mereka tidak mampu
mempengaruhi harga
Harga tetap ditentukan oleh interaksi antara
permintaan dan penawaran.
Sifat permintaan digambarkan dalam grafik berikut

P P D S

3.𝟎𝟎𝟎 D

0 0
𝟐𝟎𝟎. 𝟎𝟎𝟎

Permintaan yang Permintaan yang


dihadapi perusahaan dihadapi pasar

Harga pasar tercapai pada harga 3000 dan jumlah barang 200.000
Asumsi-Asumsi
Terdapat banyak penjual dan
pembeli
Maksimisasi profit

Produk yang dihasilkan oleh


para produsen adalah Tidak ada regulasi dari
homogen pemerintah

Setiap produsen adalah Mobilitas faktor


pengambil harga (price produksi sempurna
taker)

Pengetahuan sempurna
Perusahaan-perusahaan bebas
masuk dan keluar pasar
Pasar Persaingan Sempurna
Jangka Pendek

Keseimbangan pasar jangka sangat pendek


• Penerimaan Total (TR) yaitu hasil kali dari jumlah barang
yang dijual dengan harga barang per unit
• Penerimaan marginal (MR) yaitu hasil bagi dari selisih
penerimaan total dengan selisih jumlah barang yang dijual
Keseimbangan pasar jangka pendek
• Analisis jangka pendek (short run)
• Analisis jangka panjang (long run)
Ekuilibrium Perusahaan Jangka Pendek
Suatu perusahaan dalam kondisi ekuilibrium ketika mencapai
keuntungan maksimum. Ekuilibrium perusahaan dapat ditunjukkan
melalui 2 pendekatan :

Kondisi Ekuilibrium dengan Kondisi Ekuilibrium dengan


kurve TR dan TC kurve MR dan MC
Dalam jangka pendek terdapat empat
kemungkinan dalam corak keuntungan
atau kerugian perusahaan

Mendapat untung luar


biasa (untung melebihi Mendapat untung normal
normal

Mengalami kerugian Mengalami kerugian dan


namun masih dapat menutup atau
membayar biaya berubah membubarkan perusahaan
Arah pencapaian ekuilibrium
Kurva
Harga Pasar Permintaan
Ekuilibrium pasar Perusahaan
(S X D)

Ekuilibrium
perusahaan

Ekuilibrium Pasar Ekuilibrium Perusahaan


Pasar Persaingan Sempurna
Jangka Panjang

Ekuilibrium Pasar Ekuilibrium perusahaan


Jangka Panjang Jangka Panjang

Apabila perusahaan ingin memaksimalkan laba maka


perusahaan akan memproduksi tingkat output
harga = ongkos marginal jangka panjang
Kelebihan dan Kekurangan
Pasar Persaingan Sempurna

❖Kurang mendukung inovasi


❖Adakalanya menimbulkan biaya
➢Memaksimalkan
sosial
efisiensi
❖Membatasi pilihan konsumen
➢Kebebasan
memilih dan ❖Biaya produksi menjadi lebih tinggi
bertindak ❖Distribusi pendapatan tidak merata
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai